Anda di halaman 1dari 1

Rehabilitasi Ekosistem Terumbu Karang

Secara umum Rehabilitasi adalah suatu upaya megubah ekosistem yang rusak ke alternatif yang
lebih seimbang, sedikit berbeda dengan restorasi yang memiliki tujuan untuk mengebalikan kembali
ekosistem pada kondisi semula. Dari pengertian diatas dapat ditentukan bahwa rehabilitasi ekosistem
terumbu karang adalah upaya untuk mengubah ekosistem terumbu karang yang semula rusak ke kosidisi
yang seimbang.

Pada prinsipnya, rehabilitasi terdiri atas rehabilitasi secara alami (ekologi) dan rehabilitasi dengan
bantuan teknologi. Di Indonesia teknik rehabilitasi terumbu karang kini sudah banyak dikembangkan,
seperti teknik ecoreef, reefball, biorock, dan Transplantasi karang (Hawis dkk, 2016). Tujuan dari
rehabulitasi terumbu karang adalah :

1. Memperbaiki atau memulihkan kerusakan terumbu karang


2. Memberbaiki fungsi ekosistem terumbu karang sebagai spawning ground, fedeing ground,
nursery ground, dll.
3. Melestarikan keaneka ragaman hayati Terumbu karang
4. Mengurangi laju degradasi terumbu karang

Anda mungkin juga menyukai