Anda di halaman 1dari 3

PROSEDUR PENGGUNAAN EKG

NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN


- - 1/1
RS PMC
Ditetapkan Oleh :
Tanggal Terbit Direktur RS
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. ERYTHRINA M., MMRS


NIK. 15.10.18.0061
Pemeriksaan menggunakan EKG merupakan cara yang
PENGERTIAN dilakukan untuk memeriksakan kondisi Jantung. Dilakukan
dengan menggunakan alat EKG.
1. Untuk mengetahui kondisi Jantung
TUJUAN 2. Untuk mengetahui Kecepatan Denyut jantung.
3. Entuk mengetahui kesehatan jantung.
KEBIJAKAN
1. Siapkan EKG
2. Sambungkan kabel ke listrik dan tekan tombol power (jika
batre sudah penuh kabel bisa di cabut)
3. Jika EKG baru pasti led eror akan berkedip
4. Lalu pasang kertas pada tempat nya
PROSEDUR
5. Jika semua sudah terpasang led ready sudah menyala maka
EKG sudah bisa di gunakan.
6. Atur pengaturan sesuai kebutuhan.
7. Lalu Pasang elektroda sesuai dengan tempatnya.
8. Setelah selesai merekam jantung lalu tekan tombol Print
9. Setelah hasil EKG keluar dan selesai menggunakan alat
EKG langsung tekan tombol power untuk mematikan nya.

UNIT TERKAIT Poliklinik,IGD,Ranap Bawah,Ranap Atas


1. Siapkan beberapa alat, kami menggunakan ekg 1 channel merk
zoncare, kertas dan aksesoris yang sudah termasuk dalam paket
pembelian ekg, phantom ekg simulator dan troli ekg.
2. Tekan Tombol Power berwarna Orange, lalu lihat di notifikasi led pasti
notifkasi led error masih kedip-kedip dikarenakan kertas, dan lead nya
belum terpasang.
Mulai lah pasang dari kertas ekg, kabel power untuk charge (apabila baterai habis),
pasang kabel ekg lead ke ekg phantom simulator (kami tes menggunakan phantom ecg).
Pasang kabel lead ekg sesuai pada gambar

tombol ready sudah nyala, menandakan ekg siap digunakan, pertama-tama ke


pengaturan ekg terlebih dahulu dengan cara tekan tombol cal/setup 2 kali.

Tampilan pengaturan keluar. berikut penjelasan nya

1. 10mm/mv untuk mengatur tinggi grafik pada print out. utk mengubah
tombol kiri/kanan
2. Hum filter, untuk filter kelistrikan bisa 50hz untuk on, bisa off.
3. EMG on untuk filter dari pasien
4. 25mm/s adalah kecepatan kertas print out
5. Mode tampilan pada layar standard
6. Untuk Mengatur Format output print
7. Jenis output grafik, ada simultaneous, sequance
8. Waktu lama rekam per 1 lead
9. format ouput dari hasil printer
10. setting rythem
11. pengaturan report hasil print out bisa off/on
12. save ecg untuk save report ecg
13. open ecg untuk membuka memory eksternal
14. Untuk Mengatur volume
15. Load default ke pengaturan awal
16. Untuk mengatur brightness
17. Pengaturan tanggal, bulan dan tahun.
2. Jika sudah diatur, lalu kembali ke halaman awal dan grafik, heart rate
dan beberapa pengaturan sudah terbaca di display.
Keterangan :
1. heart rate 60 bpm
2. auto 3s, merupakan mode print menggunakan mode automatis
3. 12ch + II, merupakan output print nya 12 channel ditambah rythem lead 2
4. pengaturan tinggi grafik 10mm
5. kecepatan print kertas 25mm/s
6. filter dari pasien
7. tampilan tanggal
EKG ini dapat print dengan 2 mode, yaitu automatis dan manual.

Anda mungkin juga menyukai