Anda di halaman 1dari 4

Diketahui :

R1 = 10 Ohm
R2 = 25 Ohm
R3 = 45 Ohm
R4 = 5 Ohm
R5 = 15 Ohm

1. Tentukan nilai Ra dari rangkaian tersebut!


𝑅1 × 𝑅2
𝑅𝐴 =
𝑅1 + 𝑅2 + 𝑅5
10 × 25
𝑅𝐴 = =5
10 + 25 + 15

2. Tentukan nilai Rb dari rangkaian tersebut!


𝑅1 × 𝑅5
𝑅𝐵 =
𝑅1 + 𝑅2 + 𝑅5
10 × 15
𝑅𝐵 = =3
10 + 25 + 15

3. Tentukan nilai Rc dari rangkaian tersebut!


𝑅2 × 𝑅5
𝑅𝐶 =
𝑅1 + 𝑅2 + 𝑅5
25 × 15
𝑅𝐶 = = 7,5
10 + 25 + 15

4. Berapa nilai dari sebuah resistor yang memiliki 5 gelang dengan warna : merah, biru,
kuning, jingga, emas? Abaikan toleransinya
264*103

5. Apabila terdapat beberapa beban berupa kapasitor, inductor dan resistor bernilai masing-
masing : 200 uF, 100 mH, 20 ohm dengan frekuensi 50 Hz. Tentukan total
impedansinya!
𝑍 = √𝑅 2 + 𝑋 2
𝑋𝐿 = 𝜔𝐿 = 2 × 3,14 × 50 × 100 × 10−3 = 31,4 𝑜ℎ𝑚
1 1
𝑋𝐶 = = = 15,9 𝑜ℎ𝑚
𝜔𝐶 2 × 3,14 × 50 × 200 × 10−6
𝑍 = √𝑅 2 + (𝑋𝐿 − 𝑋𝐶 )2
𝑍 = √202 + (31,4 − 15,9)2
𝑍 = √400 + 240,25
𝑍 = 12,64 𝑜ℎ𝑚 ≈ 13 𝑜ℎ𝑚

6. Apabila terdapat beberapa beban berupa kapasitor dan inductor bernilai masing-masing :
30 uF, 50 mH dengan frekuensi 50 Hz. Tentukan total reaktansinya!
𝑋𝐿 = 𝜔𝐿 = 2 × 3,14 × 50 × 50 × 10−3 = 15,7
1 1
𝑋𝐶 = = = 106,157
𝜔𝐶 2 × 3,14 × 50 × 30 × 10−6
𝑋 = |𝑋𝐿 − 𝑋𝐶 | = |15,7 − 106,157| = 90,457 ≈ 91 𝑜ℎ𝑚

7. Pada nameplate sebuah generator 3 fasa terbaca rating 13.2 kV, 30000 kV, dan reaktansi
output thevenin sebesar 0.2 p.u. Jika saya memiliki base baru yakni 13.8 kV dan 50
MVA carilah nilai reaktansi yang baru dalam p.u

8. Sebuah bank tiga fasa memiliki rating 500 kVA, 13.8 ∆ - 138 Y kV, dengan X l = 0.1
p.u.. Temukan X1 (sebenarnya) mengacu pada tegangan rendah (sisi delta).

9. Jika diasumsikan besaran nilai VB adalah 100 V dan ZB = 0,01. Carilah magnitude dari
Ip.u
10. Jika trafo satu fasa memiliki rating 110/440 vA , resistansi bocor yang terukur dari sisi
rendah adalah 0.06 , tentukan besar rekatansi bocor dalam satuan p.u.
Trafo satu fasa memiliki rating 110/440 V, 2.5 kVA. Reaktansi bocor diukur dari sisi
tegangan rendah yaitu 0.06 . Tentukan reaktansi bocor tersebut dalam p.u
Catatan : apabila terdapat koma maka dibulatkan ke atas, misalnya : 8,35 diubah menjadi 9

Anda mungkin juga menyukai