Anda di halaman 1dari 3

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

PALANGKA RAYA
2019

GANGGUAN Gangguan
Somatoform??  Berlangsung
SOMATOFORM Gangguan somatoform adalah kronis
kelompok penyakit yang luas  Berhubungan
dan memiliki tanda serta gejala
yang berkaitan dengan tubuh
dengan
sebagai komponen utama kepribadian dan
kognitif
 Gejala tidak
Jenis Gangguan konsisten
Somatoform :  Perubahan gejala
idiopatik
 Somatisasi
 Hipokondrik  Gejala
 Disfungsi Otonomik bertambah
 Nyeri Somatoform
Menetap  Depresi/cemas=P
 SomatoformLainnya
 Somatoform tak terinci
rognosis buruk
Disusun oleh:  Somatoform YTT

DESTA FRANSISCA, S.Ked


FAA 118 023

Pembimbing :
dr. HOTMA MARINTAN, Sp,KJ
dr. DINI MIRSANTI, Sp.KJ
Gimana ya?
Kok bisa ada
Gangguan
KSM ILMU KEDOKTERAN JIWA
Somatoform?
RSUD dr. DORIS SYLVANUS PALANGKA RAYA GEJALANYA
GIMANA
DONG???
KENALI
GEJALANYA!!! Harus
Bagaimana??
 Penderita akan merasakan keluhan
fisik yang bisa saja bukan hanya 1
keluhan fisik
 Penderita akan merasa dia
menderita sakit entah berupa
penyakit badani dan rasa nyeri
 Penderita akan datang ke dokter,
dan walau setelah diperiksa tidak
ada kelainan, ia tetap akan merasa
sakit (meskipun pemeriksaan
dokter, laboratorium dan
penunjang lainnya normal)
 Karena ia tetap yakin akan
sakitnya, penderita cenderung
akan mendatangi banyak dokter
karena merasa tidak puas akan
pemeriksaan yang sudah ia
lakukan.
1. Periksakan diri ke doker anda
2. Pastikan anda mendapatkan
jawaban atas keluhan anda
3. Ceritakan saja apa yang anda
rasakan.
4. Yang terakhir, jika mendapat
obat, jangan luoa diminum
sesuai instruksi ya....!!!
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai