Anda di halaman 1dari 2

BUKU INVENTARIS BARANG

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :
PUSKESMAS dr. Mariya Ulfah
PUPUT NIP.19810128 201301 2 001

Pengertian Buku Inventaris Barang adalah Suatu laporan atau buku yang
berisikan daftar barang inventaris yang terdapat di Puskesmas Puput
Tujuan Sebagai acuan dalam memudahkan pengecekan dan pengontrolan
barang inventaris yang terdapat di Puskesmas, Pustu dan Poskesdes
Kebijakan SK Bupati Bangka Nomor 188.45/275/BPKAD/2017 tentang
Penunjukan Pejabat Pengelola Barang Milik Daerah
Referensi  Permendagri Nomor 19 tahun 2016 Tentang Pedoman Tekhnis
Pengelolaan Barang Milik Daerah
 Permenkes Nomor 75 tahun 2014 Tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat
Prosedur/ 1. Petugas mencocokkan data barang yang ada di Buku Inventaris
Langkah- Barang dengan Kartu Inventaris Ruangan.
langkah 2. Petugas memindahkan data yang ada di Kartu Inventaris Ruangan
ke Buku Inventaris Barang sesuai dengan format yang di dapat dari
Bagian Aset Pemda.

3. Petugas melakukan cross check tentang kondisi barang yang ada di


Puskesmas Puput apakah masih baik, kurang baik atau rusak berat.

4. Petugas membuat KIB A yang berupa tanah, KIB B yang berupa


peralatan dan mesin, KIB C yang berupa gedung dan bangunan, KIB
D yang berupa jalan, irigasi dan jaringan, KIB E yang berupa aset
tetap lainnya dan KIB F yang berupa konstruksi dalam pengerjaan.

Unit Terkait Semua unit terkait


INVENTARIS BARANG
No Kode :
Disahkanoleh
Terbitan : Kepala Puskesmas

DAFTAR No. Revisi :

PUSKESMAS TILIK Tgl. Mulai :


Berlaku :
dr. Mariya Ulfah
PUPUT Halaman : 1 Halaman
NIP.19810128 201301 2 001

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB


1 Apakah Petugas menerangkan cara mencocokkan data
barang yang ada di Buku Inventaris Barang dengan
Kartu Inventaris Ruangan?

2 Apakah Petugas menerangkan cara memindahkan data


yang ada di Kartu Inventaris Ruangan ke Buku
Inventaris Barang sesuai dengan format yang di dapat
dari Bagian Aset Pemda?

3 Apakah Petugas menerangkan cara melakukan cross


check tentang kondisi barang yang ada di Puskesmas
Gunung Muda apakah masih baik, kurang baik atau
rusak berat?

4 Apakah Petugas menerangkan cara membuat KIB A


yang berupa tanah, KIB B yang berupa peralatan dan
mesin, KIB C yang berupa gedung dan bangunan, KIB
D yang berupa jalan, irigasi dan jaringan, KIB E yang
berupa aset tetap lainnya dan KIB F yang berupa
konstruksi dalam pengerjaan?

Compliance rate (CR) : ……………..%

………………………………..,…………..
Pelaksana / auditor

……………………………………….
NIP: ………………..........................

Anda mungkin juga menyukai