Anda di halaman 1dari 2

Kisah Lebah Yang Sombong

Di sebuah hutan hiduplah dua ekor lebah. Yang


satu bernama Vivi yang memiliki sifat rendah hati.
Sedangkan yang satu bernama Guffi yang memiliki sifat
sombong.
Pada suatu hari Vivi sedang mencari makanan dan
bertemu Guffi “Hai Guffi bolehkah aku meminta sedikit
makananmu” pinta Vivi. “ Hei Vivi aku saja mencari
makanan sendiri enak saja kau meminta minta sana
kau cari makanan sendiri” tolak Guffi. “ Baiklah “
jawab Vivi sambil menunduk.
Esok harinya, akan ada pesta dihutan. Semua
binatang di undang. Didi si belalang membagikan
undangan dan menyimpannya di depan rumah masing
masing binatang.
Keesokan harinya terdengar sorakan dari para
binatang “Asiik ada pesta di hutan pasti di sana ada
banyak makanan dan aku bisa makan sepuasnya.
Namun tiba tiba Guffi berteriak dengan angkuhnya
“ah hanya pesta kecil saja kalian sudah senang lihat
saja nanti aku akan membuat pesta yang lebih besar
dan mewah”. “Kau tak boleh begitu Guffi” seru Bim
bim si beruang. “Biarkan saja ini kan mulutku jadi
terserah aku ingin berkata apa saja”
Pada malam harinya Guffi dan Vivi pergi ke pesta
di hutan tersebut. Sesampainnya di sana Guffi di hina
oleh para bintang dan sejak itu Guffi tidak memiliki
teman. Guffi pun sadar ini akibat kesombonggannya
mulai saat itu Guffi pun tidak memiliki teman.

-Tamat-

Anda mungkin juga menyukai