Anda di halaman 1dari 2

PERSAHABATAN YANG SALING MENGUNTUNGKAN

Kerbau Dan Bangau


Disebuah kampung hiduplah seekor Bangau yang buruk hati yang mempunyai
kekurangan. Si Bangau selalu ingin memakan kutu. Tidak seperti Bangau yang lain suka
makan ikan.
Si Bangau suka menyendiri karena dia sadar diri bahwa dia Bangau yang berbeda. ia
ingin mencari teman yang sama sepertinya. Namun ia tidak bisa mendapatkan sahabat.
Keesokan harinya ia kembali terbang diudara. Ia melihat seekor Kerbau yang bernama
Embau. Si Bangau melihat si Kerbau yang gelisah. Ia selalu ingin berendam dilumpur.
Si Bangau menghampiri si Kerbau yang gelisah dan menyapa Hay Kerbau kata
Bangau. Halo Bangau menjawab kembali si Kerbau gelisah.
Kamu kenapa?
Aku gelisah
Mengapa?
Karena ada banyak kutu ditubuhku
Aku bisa membantumu
Sungguh?
Ya
Si Bangau naik ke punggung si Kerbau dan si Bangau mematuk kutu yang ada
dikerbau dan si Bangau langsung kenyang. Lalu si Kerbau sangat senang sambil melompat-
lompat. Embau berterima kasih kepada si Bangau.
Akhirnya, mulai saat itu si Kerbau dan si Bangau menjadi sahabat yang saling
menguntungkan. Mereka berjanji akan selamanya menjadi sahabat.







PERSAHABATAN YANG SALING MENGUNTUNGKAN
Kiki Dan Si Monyet
Pada suatu hari, ada seorang yang tinggal di hutan, dia bernama Kiki. Pekerjaannya
petani, berkebun dan memancing.
Pada pagi harinya, dia pergi ke sawahnya untuk membajak sawahnya yang tidak jauh
dari rumahnya.
Pada siang hari, Kiki merasa sangat lapar, jadi dia memutuskan untuk pulang dari
sawahnya. Di tengah perjalanan, ia mendengar sesuatu dibalik semak yang dekat darinya. Dia
melihat seekor anak monyet yang menangis melihat ibu monyet tersbut mati yang ditembak
oleh pemburu. Karena Kiki kasihan melihat ank monyet tersebut, jadi dia memutuskan untuk
membawa anak Monyet itu kerumahnya.
Sesampai dirumahnya, Kiki pun langsung makan, melihat monyet yang juga tampak
lapar, ia pun membagi makanannya ke monyet, dan mereka pun makan bersama. Pada sore
hari, dia bersama monyet itu pergi ke kebun. Sesampainya di kebun, monyet langsung
melihat pisang, dan Kiki langsung menebang pohon pisang itu dan memberikan pisang yang
ditebang ke anak monyet itu. Kemudian anak monyet itu memakan pisang sepuasnya dan dia
sangat bahagia.
Keesokan harinya, Kiki memberi nama monyet itu Boby. Setelah itu, dia pergi
memancing bersama monyet. Lalu, mereka berdua memancing ikan bersama-sama. Dan dia
pun menangkap ikan yang sangat banyak, karena sebelumnya, Kiki tidak pernah mendapat
ikan sebanyak itu. ia pun sangat bahagia karena ia tak kesepian lagi.
Akhirnya, dia sangat bahagia karena bisa tinggal bersama dengan monyet itu, dan
monyet itu merasa bebas.

Sekian Dan Terima Kasih.

Anda mungkin juga menyukai