Spo Monitor Saturasi Oksigen

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

MONITOR SATURASI OKSIGEN

Jl. Jendral Sudirman No. 27 No. Dokumen : No. Halaman :


Ketapang Kalimantan Barat
RSF/SPO/.../... Revisi : 1/1
00
Tanggal Terbit : Ditetapkan Direktur,
SPO
01 Februari 2018 dr. Margaretha Indah W., MPH
PENGERTIAN Monitor saturasi oksigen merupakan teknik monitoring
non invasive untuk mengukur saturasi oksigen arteri
dan fungsi hemoglobin. Nilai normal 97-99%

TUJUAN Diagnostik
1. Menilai dasar saturasi oksigen yang merupakan
bagian pengkajian oksigenasi
2. Deteksi dini terhadap perubahan saturasi yang
sering berubah terutama pada keadaan kritis
3. Mengevaluasi respon pasien terhadap aktivitas
oksigenasi pasien seperti suction, reposisi, merubah
konsetrasi oksigen, merubah PEEP, dll

KEBIJAKAN

PROSEDUR A. Persiapan alat


Pulse oximeter beserta sensornya
B. Cara kerja
1. Cuci tangan
2. Identifikasi pasien
3. Jelaskan prosedur yang akan dilakukan
4. Lokasi tempat sensor dibersihkan dengan
kasa/ tisue
5. Pilih jari yang akan ditempatkan oximeter
6. Hidupkan oximeter dengan menekan tombol
power on/ off
7. Baca hasil yang tertera dilayar oximeter
8. Untuk mematikan tekan tombol power on/ off
9. Dokumentasikan
C. Hal-hal yang harus diperhatikan
Sensor ditempatkan di jari-jari

UNIT TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai