Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN CRP

PEMERINTAH DAERAH Nomor Dokumen : No. Revisi : Halaman :


PROVINSI JAWA 440/385.106/RSPG/I 01 1/2
BARAT V/2018
RSUD PAMEUNGPEUK
Ditetapkan :
Plt. Direktur RSUD Pameugpeuk
Provinsi Jawa Barat
STANDAR
Tanggal Terbit :
OPERASIONAL
01 Oktober 2018
PROSEDUR
dr. Hj. Lulu Fahrizah B.,
Sp.PK.,M.Kes
NIP. 19710406 201001 2 003

PENGERTIAN CRP adalah protein yang merupakan indicator dari adanya inflamasi
dari penyakit akut seperti terkena penyakit dari bakteri &
Virus,demam rhematik Acut dengan atau tanpa karditis,Atritis
Rhematoid atau penyakit lain yang mengakibatkan Inflamasi.
TUJUAN Mendeteksi CRP yang terdapat dalam serum seseorang
KEBIJAKAN 440/25/SK/RSPG/IX/2018
PROSEDUR A.Metode Kualitatif
1. Gunakan sarung tangan.
2. Keluarkan reagen CRP Latex test dari lemari pendingin,
biarkan pada suhu ruang selama 1 jam.
3. Tambahkan 1 tetes BP/ serum pasien, dan campurkan dengan
menggunakan pipet.
4. Lakukan seperti di atas pada kontrol positif dan kontrol
negatif.
5. Letakkan slide plastik di atas rotator, goyangkan selama 2
menit.

1
6. Amati aglutinasi/endapan yang terbentuk dan cocokkan
dengan kontrol positif/negatif.
B. Metode Semikuantitatif :
Langkah kerja seperti pada metode kualitatif, tetapi bahan
pemeriksaan diperiksa tanpa dan dengan beberapa pengenceran
serum dalam glycine saline buffer, sbb :

Pengenceran 1/2 1/4 1/8 1/16


BP 100 l - - -
Diluent buffer 100 l 100 l 100 l 100 l
100 l
100 l
100
l
BP yang sudah diencerkan
50 l 50 l 50 l 50 l
Reagen latex 50 l 50 l 50 l 50 l
mg/L 12 24 48 96

UNIT TERKAIT 1.Poli Klinik


2.IGD
3.VK
4.Rawat Inap
5.HCU

Anda mungkin juga menyukai