Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Madrasah :
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : VII/2
Materi Pokok : Tata Surya
Alokasi Waktu : 5 JP (2 pertemuan)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.11. Menganalisis sistem tata surya, 3.11.1. Menjelaskan pergerakan bumi dan
rotasi dan revolusi bumi, rotasi bulan terhadap matahari
dan revolusi bulan, serta 3.11.2. Menjelaskan perubahan siang dan
dampaknya bagi kehidupan di malam
bumi 3.11.3. Menjelaskan peristiwa gerhana
matahari dan bulan
3.11.4. Menjelaskan peristiwa perubahan
musim serta dampaknya bagi
kehidupan di bumi.
3.11.5. Menjelaskan peristiwa gerhana
matahari dan gerhana bulan sebagai
akibat gerakan bumi dan bulan
terhadap matahari
3.11.6. Menjelaskan peristiwa rotasi dan
revolusi bumi
3.11.7. Menjelaskan berbagai peristiwa
yang diakibatkan oleh rotasi dan
revolusi bumi
4.11. Menyajikan karya tentang 4.11.1. Menjelaskan isi dari hukum kepler
dampak rotasi dan revolusi bumi 1,2 dan 3
dan bulan bagi kehidupan di 4.11.2. Menggambarkan sketsa terjadinya
bumi, berdasarkan hasil gerhana matahari dan gerhana bulan
pengamatan atau penelusuran
berbagai sumber informasi

C. Materi Pembelajaran
Sistem Tata Surya

D. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1 ( 2JP )
Kegiatan Pendahuluan ( 10 Menit )
Apersepsi :
1) Guru menanyakan pada siswa tentang lapisan penyusun strktur bumi
Motivasi :
2) Guru Memotivasi Siswa dengan menayangka Video tentang pergerakan bumi
mengorbit matahari.
3) Guru menyampaikan tujuan dan mamfaat mempelajari materi ini!
Kegiatan inti ( 60 menit )
Mengamati:
4) Peserta didik mengamati Vidio akibat rotasi dan revolusi bumi
5) Guru menjelaskan letak Matahari,Bumi dan Bulan.

Menanya:
6) Siswa bertanya mengapa matahari merupakan pusat tata surya?

Mengmpulkan informasi :
7) Siswa membaca literature tentang Gerak bumi,bulan terhadap matahari

Menalar/Mengasosiasi
8) Peserta didik Mendiskusikan tentang Gerak bumi,bulan terhadap matahari

Mengkomunikasikan
9) mempersentasikan hasil kerja kelompok

Penutup (10 menit )


10) Siswa dan guru miereview hasil kegiatan pembelajaran.
11) Guru memberikan penghargaan pada kelompok yang bekenerja baik.
12) Guru menugaskan peserta didik untuk mempelajari pertemuan selanjutnya

Pertemuan 2 ( 3 JP )

Kegiatan ( 10 Menit ) :
1) Guru melakukan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan yang relevan dengan
materi yang akan dibahas. “mengapa musim panas dibelahan bumi utara tidak
bersamaan dengan musim panas dibelahan bumi selatan ?
2) Guru menginformasikan pada peserta didik kegiatan yang akan dilakukan yaitu
menggambarkan sketsa terjadinya gerhana matahari dan gerhana bulan
3) Guru menyampaikan tujuan dari materi pembelajaran

Kegiatan Inti ( 95 Menit )

Mengamati :
4) Peserta didik mengamati video tentang gerhana bulan dan matahari

Menanya:
5) Apa penyebab terjadinya gerhana matahari dan bulan
Mengumpulkan Informasi:
6) Siswa membaca literature tentang proses terjadinya gerhana mata hari dan bulan
7) Siswa melakukan diskusi kelompok menggambarkan sketsa terjadinya gerhana mata
hari dan bulan

Menalar/Mengasosiasi:
8) Peserta didik menganalisis data untuk membuat kesimpulan tentang dampak
terjadinya rotasi dan revolusi bumi dan terjadinya gerhana

Mengkomunikasikan :
9) Mempresentasikan hasil pengamatan yang sudah dianalisis.

Penutup ( 15 Menit )

10) Siswa dan guru merefleksikan hasil kegiatan pembelajaran


11) Guru memberikan penghargaan ( pujian ) atau bentuk penghargaan yang relevan
kepada kelompok yang berkinerja baik.
12) Guru memberikan tugas rumah / PR

E. Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan


1. Teknik penilaian:
a. Pengetahuan:
1) Tes Tertulis
2) Penugasan
b. Keterampilan:
1) Penilaian Kinerja

2. Instrumen penilaian: terlampir

3. Pembelajaran remedial dan pengayaan


a. Pembelajaran remedial: Tes Ulang
b. Pengayaan: Penugasan

F. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media
Laptop dan LCD Proyektor
2. Alat/Bahan
1) Globe
2) Senter
3. Sumber Belajar
Buku Siswa IPA kelas 7 Kurikulum 2013

Anda mungkin juga menyukai