Anda di halaman 1dari 6

38. Perhatikan pantun nasihat berikut !

(…..)

(…..)

Orang tua harus dihormati,

Agar selamat dunia akhirat.

Kalimat tepat untuk melengkapi sampiran tersebut adalah….

a. Pinang muda dibelah empat,


burung mati terjerat.
b. Jangan sungkan menerima tamu,
apabila tamunya seorang sahabat.
c. berangkat ke sekolah sangat pagi,
agar sampai sekolah tidak terlambat.
d. Di tepi danau saya menanti,
menghilang penat menahan jera.

39. Perhatikan paragraph berikut !

Pemandian air panas Tirta Tapta Pemali terletak di Desa Pemali, Kecamatan Pemali, Kabupaten
Bangka. Dari kota sungailiat (….) wisata ini berjarak lebih kurang 20 kilometer. Lokasi sumber air panas
ini pertama kali ditemukan pada (….) Pemerintah Belanda.

Kata baku tepat untuk melengkapi paragraph tersebut adalah….

a. obyek, zaman c. obyek, zaman


b. objek, zaman d. objek, zaman

40. Perhatikan kalimat-kalimat berikut !

1) Lokasinya berada di sekitar kaldera Gunung Bromo, tepat di bagian timur kawasan wisata
Gunung Bromo.

2) Pasir berbisik Gunung Bromo merupakan hamparan lautan padang pasir hitam yang luas dan
indah.

3) Di tengah lautan pasir terdapat sebuah pura yang dijadikan tempat sembahyang masyarakat Suku
Tengger.

4) Tempat tersebut sekarang menjadi popular sejak dijadikan lokasi Shooting film “Pasir Berbisik”.

41. Cermati iklan berikut !


Kata tepat untuk melengkapi kalimat iklan tersebut adalah….

a. udara
b. lampu
c. listrik
d. kipas

42.

Kalimat efektif sesuai gambar tersebut adalah…

a. Pakailah Helm TOP Saat Berkendara.


b. Helm TOP Membantu Keselamatan Anda Berkendara.
c. Sayangi Kepala Anda dengan Helm TOP.
d. Jangan Lupa Pakai Helm TOP Saat Berkendara.

43. bacalah laporan berikut !

Laporan Kunjungan

Objek : Taman Anggrek Puspa Orchid

Hari, tanggal : Sabtu, 1 Oktober 2016

Waktu : Pukul 08.00 – 10.00 WIB

Pengamat : Ucok

Hasil Kunjungan :

Taman Anggrek Puspa Orchid terletak di Jalan Kaliurang nomor 45, Sleman. Taman Anggrek
Puspa Orchid mempunyai beragam jenis anggrek. Anggrek-anggrek tersebut dipajang berdasarkan
jenisnya.

Bu Rahma selaku pemilik taman anggrek Puspa Orchid menjelaskan cara budi daya tanaman
anggrek di tempatnya. Budi daya tanaman anggrek dilakukan dengan cara penebaran biji bunga anggrek
. (……) Budi daya lewat setek pucuk cocok digunakan untuk jenis anggrek berbatang satu, semisal
Aracnhis, Aranthera, dan Vanda.

Kalimat tepat untuk melengkapi laporan tersebut adalah…..

a. Selain dengan penebaran biji, budi daya anggrek dapat dilakukan dengan setek pucuk.
b. Penebaran biji bunga anggrek harus dilakukan pada media tanam berunsur hara tinggi.
c. Penebaran biji bunga anggrek dilakukan pada biji yang berumur 3-4 bulan atau sudah masak.
d. Budi daya anggrek dengan setek pucuk dilakukan dengan memotong setek pucuk atau setek
ujung batang.
44

Deskripsi tepat gambar tersebut adalah…

a. Aku termasuk jenis hewan yang bias terbang. Aku memiliki sayap. Aku juga memiliki bulu
berwarna putih. Bentuk tubuhku kecil.
b. Aku termasuk jenis unggas. Aku memiliki bulu. Aku memiliki bulu berwarna cokelat. Aku
menghasilkan telur. Aku senang berada di dalam genangan lumpur.
c. Aku termasuk jenis burung. Aku memiliki kepala dengan jambul tegak. Aku juga memiliki bulu
ekor yang sangat indah. Bulu ekorku dapat merekah seperti kipas.
d. Aku jenis hewan piaraan. Aku memiliki telinga panjang. Aku memiliki bulu-bulu halus. Warna
buluku ada yang cokelat, hitam, dan putih. Aku juga memiliki misai.

45. Bacalah kutipan pidato berikut !

Hadirin yang terhormat. Lingkungan di sekitar kita seharusnya dapat mencerminkan budaya kita
yang selalu mengedepankan kenyamanan. Lingkungan sekolah harus selalu bersih. Lingkungan yang
kotor akan mempengngaruhi kenyamanan belajar. (….) Saya sebagai bagian dari sekolah ini ingin agar
kebersihan lingkungan sekolah harus dijaga.

Kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi pidato tersebut adalah…..

a. Dalam rangka membersihkan lingkungan sekolah, perkenankanlah saya memberikan sepatah


kata.
b. Oleh karena itu, marilah kita membersihkan lingkungan sekolah kita setiap hari.
c. Setiap kelas seharusnya memiliki kedisiplinan tersendiri akan pentingnya kebersihan lingkungan.
d. Setiap siswa hendaknya memiliki jadwal piket agar mereka yang bertugas datang lebih awal.

46. Perhatikan kalimat berikut !

Kami berdiri mematung di hadapan ayah. Setelah melihat hasil ujian kami, ayah (….). Ayah
memarahi kami lama sekali.

Ungkapan tepat untuk melengkapi paragraph tersebut adalah…..

a. naik daun
b. naik darah
c. turun tangan
d. ringan tangan

47. Kalimat yang menggunakan ejaan yang tepat adalah….

a. Rumah yahya dekat dengan sungai kapuas.

b. Rumah Yahya dekat dengan sungai Kapuas.

c. Rumah yahya dekat dengan sungai Kapuas.


d. Rumah Yahya dekat dengan Sungai Kapuas.

48. Perhatikan kalimat berikut !

Silahkan duduk, Bu! , kata orang itu.

perbaikan tepat tanda baca pada kalimat tersebut adalah….

a. Silahkan duduk, Bu! kata orang itu.


b. ‘Silahkan duduk, Bu!’ kata orang itu.
c. “Silahkan duduk, Bu!” kata orang itu.
d. “Silahkan duduk, Bu!”. kata orang itu.

49.

50. Perhatikan paragraph berikut !

Butet anak rajin. setiap hari ia bangun pukul 5 pagi. Dia kemudian, merapikan tempat tidurnya.
setelah tempat tidurnya rapi, Butet mandi. Pukul 06.15, Butet berangkat ke sekolah.

Perbaikan tata kalimat bercetak miring pada paragraph tersebut adalah…

a. Dia merapikan tempat tidurnya.


b. Butet merapikan tempat tidurnya.
c. Kemudian, dia merapikan tempat tidurnya.
d. Dia merapikan tempat tidurnya kemudian.

. Bacalah percakapabn berikut!

ANDI : “Wo, apakah kamu mau ikut menjenguk agus?”

Bowo : “ lho,mememangnya Agus sakit apa?”

Andi : “ agus dirawat di rumah sakit karena demam berdarah.”

Bowo : “ oh, begitu. ya, aku mau ikut. aku mau mendoakan agus dan memberikan semangat agar dia
cepat sembuh.”

andi : Baikh.”

10. topik percakapan diatas adalah…

a. mendoakan teman yang sakit


b. memberitahu bahwa ada teman yang sakit
c. menjenguk teman yang sakit
d. member semangat teman yang sakit
10. bacalah percakapan berikut !
dimas : “ Lang, apakah kamu sudah mengerjakan tugas menulis puisi ?”
Gilang : “ belum, kenapa ? aku belum pounya ide untuk menulis puisi.”
Dimas : “ Kita kejakan bersama , yuk ! aku juga masih bingung belum puny aide. “
Gilang : “ Baikklah. kapan dan di mana?”
Dimas : “ Nanti pulang sekolah di rumahku saja. “
Gilang ;” Baik. aku setuju. nanti aku pulang ke rumah dulu minta izin orang tua. “
Dimas : “ Baiklah, aku tunggu. “
topic percakapan tersebut adalah…
a. berkunjung di rumah Dimas.
b. mencari ide untuk menulis puisi
c. mengerjakan tugas kelompok di sekolah
d. rencana belajar kelompok di rumah Dimas.

10. Perhatikan percakapan berikut !

andi : “ Apa cita-citamu Ndo?

Ando ;” Aku ingin menjadi guru.”

Andi : “ Mengapa kamu ingin menjadi guru ?”

Ando :” Aku ingin mencerdaskan anak Indonesia. Aku ingin mengajar di pulau-pulau terluar
Indonesia. “

Andi : “ Cita-citamu sangat mulia, Ndo. aku salut padamu. “

Ando : “ Bel sudah berbunyi. Mari, kita masuk kelas bersama!”

Andi : “ Baiklah. “

Topik percakapan tersebut adalah….

a. cita-cita Ando
b. cita-cita Andi
c. mencerdaskan anak Indonesia
d. mengajar di pulau terluar Indonesia

11. Perhatikan iklan berikut !

ayo, beli sepatu Ardiles di toko terdekat.

Desain menarik dan nyaman di pakai.

Sepatu Ardiles terbuat dari bahan berkualitas.

diproduksi oleh Cahaya Prima- Surabaya

Kalimat sesuai isi iklan tersebut adalah…


a. Sepatu Ardiles diciptakan bagi remaja yang gemar olahraga.
b. Sepatu Ardiles dapat dibeli langsung di Cahaya Prim, Surabaya.
c. Sepatu Ardiles terbuat dari bahan berkualitas dan harganya terjangkau.
d. Sepatu Ardiles memiliki desain menarik, kualitas baik, dan nyaman dipakai.

12.

Anda mungkin juga menyukai