Anda di halaman 1dari 8

Sosialisasi Program

Kegiatan Sekolah

AL USWAH center
PAMEKASAN
TAHUN AJARAN 2019 –
2020

LEMBAR PENGESAHAN

AL USWAH CENTER PAMEKASAN


PROPOSAL KEGIATAN
Sosialisasi Program Kegiatan sekolah
Yayasan Al Uswah Centre

Pamekasan, 22 Juni 2019

Ketua Pelaksana Sekretaris

Durratun Nasihah, S.Pd Gemala Qurbani, S. Pd

Mengetahui,
Ketua Yayasan Al Uswah Centre Pamekasan

Lukman Hakim, S.Sos

LATAR BELAKANG

AL USWAH CENTER PAMEKASAN


Sebagai mana kita ketahui bersama bahwasanya generasi penerus yang luar biasa adalah
seorang anak. Mereka merupakan generasi awal penentu masa depan bangsa. Oleh karena
itu masa-masa anak SD merupakan hal penting dalam memberikan pondasi awal tentang
pendidikan yang berkualitas yang akan diberikan kepada siswa.
Sehingga, pada sosialisasi tahun ajaran 2019-2020 kali ini diharapkan orang tua
siswa tahu tentang program kerja dan berbagai kegiatan pembelajaran yang akan diterima
oleh ananda tercinta di sekolah SDIT Al-Uswah. Dengan kerja sama yang baik antara
sekolah dan orang tua akan menghasilkan peserta didik yang berkarakter, cerdas, dan
kreatif.
TUJUAN KEGIATAN

Tujuan kegiatan ini adalah untuk :


Mensosialisasikan program kegiatan (jenjangSD) yang akan dilaksanakan selama 1
tahun kedepan
BENTUK KEGIATAN

Bentuk kegiatan sosialisasi kegiatan sekolah dengan agenda :


Sosialisasi program kegiatan sekolah dan perencanaan pembiayaan per masing-
masing lembaga

SASARAN KEGIATAN

Guru, orang tua dan siswa Al Uswah Pamekasan.

WAKTU DAN TEMPAT

Hari Sabtu, tanggal 13 Juli 2019 , pukul 07.30 WIB – 10.30


Di Lantai 2 Aula Panti Asuhan Muhammadiyah Pamekasan, jl.Bahagia, sebelah utara
SMPN 3 Pamekasan

SUSUNAN PANITIA

Susunan panitia terlampir pada Lampiran 1

ANGGARAN DANA

AL USWAH CENTER PAMEKASAN


Anggaran dana yang dibutuhkan terlampir pada Lampiran 2

SUSUNAN ACARA

Susunan acara terlampir pada Lampiran 3

PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat dengan harapan kegiatan ini sukses dan dapat
berjalan dengan lancar. Atas bantuan dan kerjasama yang telah diberikan, kami ucapkan
terima kasih. Semoga Allah SWT membalas dan mencatatnya sebagai sebuah kebaikan.

AL USWAH CENTER PAMEKASAN


Lampiran 1
SUSUNAN PANITIA
Sosialisasi Program Kegiatan Sekolah

Pelindung : Lukman Hakim, S.Sos


( Ketua Yayasan Al Uswah Center Pamekasan )

Penasehat : Nurul Hidajati R, S.Pd

( Dirut Al Uswah Pamekasan )

Kepala Unit : Nia Khairun Nisa,SST

Penanggung Jawab Acara : Durratun Nasihah, S.Pd

Wakil : Gemala Qurbani, S. Pd

Sekretaris : Retno Suci Rukmana, S. Pd

Bendahara : Naila Izzati, S.pd

Koordinator Acara : Ussilah , S.si


1. Tim acara sosialisasi program kegiatan:
 Bu Nia (SD)
Koordinator perlengkapan : Wildan Heri Maulana, S.Pd

Anggota : Pak Subhan,Pak Rendi, Bu Sulaimah, Bu Lukman,

Pak Edy, Pak Badrut, bu Ifa, bu Aini

Koordinator Pubdekdok : Pak Habibur

Anggota : Bu Azizah, Bu Diah

Operator : Bu Iis

Koordinator Konsumsi : Bu Devin

Anggota: Nurul F, Bu Atika, bu Palupi

Koordinator Absen : Bu Hana, Bu Eni, bu Sutri

Koordinator Keamanan : Pak Taufik

Nama Jabatan Tugasnya

Kesektariatan Membuat surat menyurat

Sie Acara MC dari Awal sampai akhir acara

AL USWAH CENTER PAMEKASAN


Mengonsep susunan acara sosialisasi

Bagi tim Sosialisasi Program kegiatan akan membuat


slide program kegiatan, slide pengenalan guru, dan video
kegiatan
Sie pubdekdok Membuat benner acara sosialisasi

Sie konsumsi Menediakan konsumsi bagi wali murid dan guru

Sie Perlengkapan Menyediakan LCD, Proyektor, Kursi dan menata tata


ruang yang akan diadakan acara sosialisasi di
Operator Mengoperasikan media dan slide pada saat acara

AL USWAH CENTER PAMEKASAN


Lampiran 2
Sosialisasi Program Kegiatan Sekolah

ANGGARAN PEMASUKAN

No

1. Dana SD

Total

RENCANA ANGGARAN PENGELUARAN KEGIATAN


Sie Kesekretariatan Rp. 50.000
Konsumsi sebelum hari H Rp. 200.000
Konsumsi Panitia dan Peserta 500 Rp. 1.750.000
kue @ 3.500
Nasi untuk panitia 35 @ 10.000 Rp. 350.000
Sie Pubdekdok (Banner) Rp. 480.000
Sewa gedung + keamanan Rp. 1.250.000
Kursi (2.000 x 500 org) Rp. 1.000.000

Total Pengeluaran Rp.5.080.000

Lampiran 3

SUSUNAN ACARA

07.30-07.45 Pembukaan
07.45-07.55 Tilawah
07.55-08.05 Sambutan Dirut Yayasan Al Uswah Centre
08.05-09.35 Sosialisasi program pembelajaran dan anggaran kegiatan sekolah
tahun ajaran 2019-2020
09.35- 9.45 Pengenalan Guru dan karyawan SDIT AL Uswah Pamekasan
09.45 –10.00 Penutup dan doa

AL USWAH CENTER PAMEKASAN


AL USWAH CENTER PAMEKASAN

Anda mungkin juga menyukai