Anda di halaman 1dari 9

SILABUS MATA PELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK


Mata Pelajaran : inderajat (Penginderaan jauh)
Kelas /Semester : XI / 3 dan 4

Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun,
responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
Semester 3
1.1 Menyadari sempurnanya
konsep Tuhan tentang
benda-benda dengan
fenomenanya untuk
dipergunakan sebagai aturan
dalam pekerjaan ruang
lingkup inderajat.

1.2 Mengamalkan nilai-nilai


ajaran agama sebagai
tuntunan dalam konsep
dasar inderaja

2.1 Mengamalkan perilaku jujur,


disiplin, teliti, kritis, rasa ingin
tahu, inovatif dan tanggung
jawab dalam interprestasi
citra

2.2 Menghargai kerjasama,


toleransi, damai, santun,
demokratis, dalam
menyelesaikan masalah
perbedaan konsep berpikir
dalam pelaksanaan teknik
fotogrametri dan sistem
inderaja fotografik pada
runag lingkup inderaja

2.3 Menunjukkan sikap


responsif, proaktif, konsisten,
dan berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial sebagai bagian dari
solusi atas berbagai
permasalahan membuat
laporan hasil pelaksanaan
pekerjaan inderaja.

3.1 Mendeskripsikan kedudukan Tujuan dan Mengamati : Observasi : 80 jam  Modul inderajat,
inderaja sebagai ilmu, teknik, Ruang lingkup  Mengamati ruang lingkup dan  Proses pelajaran PPPPTK BMTI
seni dan sejarah inderajat. konsep dasar inderaja bereksperimen
perkembangan inderaja menggunakan
Menanya : kelompok energi
 Mengkondisikan situasi belajar
untuk membiasakan Tes:
mengajukan pertanyaan secara  Tes lisan/ tertulis
aktif dan mandiri tentang terkait dengan
komponen dasar inderaja dan tujuan dan ruang
teknologi inderaja lingkup inderaja
Pengumpulan Data :
 Mengumpulkan data yang
dipertanyakan dan menentukan
sumber (melalui benda konkret,
dokumen, buku, eksperimen)
untuk menjawab pertanyaan
yang diajukan tentang data
visual (citra) dan data citra
(numerik)

Mengasosiasi :
 Mengkatagorikan data dan
menentukan hubungannya,
selanjutnyanya disimpulkan
dengan urutan dari yang
sederhana sampai pada yang
lebih kompleks terkait dengan
ruang lingkup inderaja

Mengkomunikasikan :
 Menyampaikan hasil
konseptualisasi tentang definisi,
deskripsi, identifikasi konsep
inderaja.

3.2 Memahami aneka macam Mengamati : Observasi :  Modul inderajat,


satelit dalam pekerjaan  Terminologi dasar bagi  Proses PPPPTK BMTI
inderaja pengolahan citra serta konsep bereksperimen  Sutanto, (1999),
4.2 Menentukan proses Tahapan dari beberapa langkah yang menggunakan Penginderaan
tahapan interprestasi citra Interprestasi paling umum dilalui dalam proses pada Jauh, Gadjah
satelit Citra Satelit. pengolahan citra format untuk bisa Mada Univesity
diinterprestasi Press.
Menanya :  Dede Sugandi,
 Mengkondisikan situasi belajar Tes: (1999), Dasar-
untuk membiasakan  Tes lisan/ tertulis Dasar
mengajukan pertanyaan secara terkait dengan
aktif dan mandiri tentang citra satelit Penginderaan
interprestasi citra Jauh, Geografi
FPIPS IKIP
Pengumpulan Data : Bandung
 Mengumpulkan data yang  Citra Satelit
dipertanyakan dan menentukan
sumber (melalui benda konkret,
dokumen, buku, eksperimen)
untuk menjawab pertanyaan
yang diajukan tentang
mengubah data menjadi citra

Mengasosiasi :
 Mengkatagorikan data dan
menentukan hubungannya,
selanjutnyanya disimpulkan
dengan urutan dari yang
sederhana sampai pada yang
lebih kompleks terkait dengan
karakteristik citra

Mengkomunikasikan :
 Menyampaikan hasil
konseptualisasi tentang
interprestasi citra.

3.3 Menjelaskan komponen- Analisis Citra Mengamati : Observasi :  Modul inderajat,


komponen dan macam- inderajat  Analisis cintra inderaja  Proses PPPPTK BMTI
macam sistem inderaja bereksperimen  Sutanto, (1999),
Menanya : menganalisis citra Penginderaan
4.3 Mengumpulkan data-data  Mengkondisikan situasi belajar satelit Jauh, Gadjah
hasil penentuan foto citra untuk membiasakan Mada Univesity
serta menyajikannya dalam mengajukan pertanyaan secara Tes: Press.
bentuk format pengamatan aktif dan mandiri tentang  Tes lisan/  Dede Sugandi,
menganalisis citra inderaja tertulis terkait (1999), Dasar-
dengan
Pengumpulan Data : komponen- Dasar
 Mengumpulkan data yang komponen dan Penginderaan
dipertanyakan dan menentukan macam-macam Jauh, Geografi
sumber (melalui benda konkret, sistem analisis FPIPS IKIP
dokumen, buku, eksperimen) citra satelit. Bandung
untuk menjawab pertanyaan  Citra Satelit
yang diajukan tentang hal-hal
data yang dapat dianalisis

Mengasosiasi :
 Mengkatagorikan data dan
menentukan hubungannya,
selanjutnyanya disimpulkan
dengan urutan dari yang
sederhana sampai pada yang
lebih kompleks terkait dengan
analisis citra inderaja

Mengkomunikasikan :
 Menyampaikan hasil
konseptualisasi tentang
deskripsi, identifikasi Konsep
analsisi citra satelit pada
pekerjaan inderaja
Semester 3 = 64 JP

1.1 Menyadari sempurnanya


konsep Tuhan tentang
benda-benda dengan
fenomenanya untuk
dipergunakan sebagai aturan
dalam pekerjaan inderaja
sistem fotografik.

1.2 Mengamalkan nilai-nilai


ajaran agama sebagai
tuntunan dalam identifikasi
berbagai jensi citra
berdasarkan kriteria inderaja
dengan sistem fotografik

2.1 Mengamalkan perilaku jujur,


disiplin, teliti, kritis, rasa ingin
tahu, inovatif dan tanggung
jawab dalam pengenalan
fungsi bagian-bagian dari
inderaja sistem fotografik

2.2 Menghargai kerjasama,


toleransi, damai, santun,
demokratis, dalam
menyelesaikan masalah
perbedaan konsep berpikir
dalam pengenalan fungsi
inderajat.

3.4 Mengidentifikasi berbagai inderaja Mengamati : Observasi : 72 jam  Modul inderajat,


jenis citra berdasarkan sistem  Mengamati peralatan dan  Proses pelajaran PPPPTK BMTI
kriteria Fotografik kelengkapan untuk setiap jenis bereksperimen  Sutanto, (1999),
4.4 Menyajikan hasil pekerjaan inderajat sistem menggunakan Penginderaan
interprestasi dan analisis fotografik fotografik Jauh, Gadjah
foto citra Mada Univesity
Menanya : Tes: Press.
 Mengkondisikan situasi belajar  Tes lisan/ tertulis  Dede Sugandi,
untuk membiasakan terkait dengan (1999), Dasar-
mengajukan pertanyaan secara inderaja sistem Dasar
aktif dan mandiri tentang fotografik. Penginderaan
deskripsi, identifikasi Spektrum Jauh, Geografi
Elektomagnetik dan jenis foto FPIPS IKIP
udara. Bandung
 Citra Satelit
Pengumpulan Data :
 Mengumpulkan data yang
dipertanyakan dan menentukan
sumber (melalui benda konkret,
dokumen, buku, eksperimen)
untuk menjawab pertanyaan
yang diajukan tentang Variasi
Pancaran, Sensor dan Detektor

Mengasosiasi :
 Mengkatagorikan data dan
menentukan hubungannya,
selanjutnyanya disimpulkan
dengan urutan dari yang
sederhana sampai pada yang
lebih kompleks terkait dengan
Hambatan dalam Perekaman.

Mengkomunikasikan :
 Menyampaikan hasil
konseptualisasi tentang
deskripsi, identifikasi jenis
peralatan dan pekerjaan
inderajat sistem fotografi

3.5 Mengklarifikasi citra foto dan Teknik Mengamati : Observasi :  Modul


non foto Fotogrametri  Mengamati runag lingkup  Proses Fotogramteri,
fotogrametri bereksperimen PPPPTK BMTI
4.5 Menyajikan dan mengolah menggunakan  Sutanto, (1999),
teknik fotogrametri dan Menanya : alat steroscopis Penginderaan
kartografi  Mengkondisikan situasi belajar Jauh, Gadjah
untuk membiasakan Tes: Mada Univesity
mengajukan pertanyaan secara  Tes lisan/ tertulis Press.
aktif dan mandiri tentang terkait dengan
deskripsi, identifikasi pekerjaan
fotogrametri fotogrametri.
Pengumpulan Data :
 Mengumpulkan data yang
dipertanyakan dan menentukan
sumber (melalui benda konkret,
dokumen, buku, eksperimen)
untuk menjawab pertanyaan
yang diajukan tentang
fotogrametri

Mengasosiasi :
 Mengkatagorikan data dan
menentukan hubungannya,
selanjutnyanya disimpulkan
dengan urutan dari yang
sederhana sampai pada yang
lebih kompleks terkait dengan
fotogrametri.

Mengkomunikasikan :
 Menyampaikan hasil
konseptualisasi tentang
deskripsi, identifikasi jenis
peralatan dan pekerjaan
fotogrametri.

3.6 Mendeskripsikan unsur-unsur Sistem Dasar Mengamati : Observasi :  Modul inderajat,


interprestasi peta citra satelit Pancaran  Mengamati proses  Proses PPPPTK BMTI
Tenaga bereksperimen  Sutanto, (1999),
Termal Menanya : sistem dasar Penginderaan
4.6 Mengolah proses sistem  Mengkondisikan situasi belajar pancaran tenaga Jauh, Gadjah
dasar pancaran termal untuk membiasakan termal Mada Univesity
mengajukan pertanyaan secara Press.
aktif dan mandiri tentang sistem Tes:  Dede Sugandi,
4.7 Membuat laporan dan pancaran tenaga termal  Tes lisan/ tertulis (1999), Dasar-
dokumentasi hasil terkait dengan Dasar
pengamatan citra sesuai Pengumpulan Data : pancaran tenaga
dengan prosedut (SOP)  Mengumpulkan data yang termal. Penginderaan
dipertanyakan dan menentukan Jauh, Geografi
sumber untuk menjawab FPIPS IKIP
pertanyaan yang diajukan Bandung
tentang Variasi Pancaran,  Citra Satelit
Sensor dan Detektor

Mengasosiasi :
 Mengkatagorikan data dan
menentukan hubungannya,
selanjutnyanya disimpulkan
dengan urutan dari yang
sederhana sampai pada yang
lebih kompleks terkait dengan
Hambatan dalam Perekaman.

Mengkomunikasikan :
 Menyampaikan hasil
konseptualisasi tentang
deskripsi, identifikasi jenis
peralatan dan pekerjaan
inderajat.

Anda mungkin juga menyukai