Anda di halaman 1dari 2

Berikut adalah peralatan dan obat yang harus ada dalam kotak P3K:

Peralatan Kegunaan
2 Kasa kompres steril Mengompres bagian tubuh yang memar atau memerlukan
(16×16 cm) kompresan
25 Plester luka berbagai
Menutup luka kecil atau luka gores
ukuran
1 Perekat micropore
Merekatkan kasa steril
(lebar 3 cm)
5 Alkohol swap pad Membersihkan peralatan yang terbuat dari metal, seperti: gunting,
atau lap antiseptik pinset, gunting kuku dan lain-lain.
1 Kompres dingin
Untuk penderita demam, membantu meredakan demam
instan
2 pasang sarung tangan
Melindungi diri dari bakteri sebelum menangani luka pada korban
no lateks
Masker Alat pelindung diri sebelum mengobati korban
Memotong perban atau perekat, dan dapat digunakan juga untuk
Gunting memotong pakaian seseorang untuk mempermudah penanganan
luka
Menggunting kuku atau kulit yang terobek atau yang dapat
Gunting kuku
memperburuk cedera
Pembalut elastis Menahan cedera pada engkel
1 Rol perban atau kasa Membalut kasa steril pada luka yang kecil, sehingga dapat
pembalut (5 cm) menghentikan pendarahan
1 Rol perban atau kasa Membalut kasa steril pada luka yang besar dan dalam sehingga
pembalut (10 cm) dapat menghentikan pendarahan
5 kasa steril (7,5×7,5 Menutup luka kecil dan dalam yang tidak dapat diatasi dengan
cm) plester luka
5 kasa steril (16×16 cm) Menutup luka yang lebih besar
Termometer Mengukur suhu penderita
Dapat digunakan sebagai perban atau sling. Dan juga sebagai
6 Mitella
penutup luka yang besar dan luka bakar jika steril
Peniti Merekatkan pembalut elastis
Mengambil objek asing yang kecil pada tubuh, seperti: duri,
Pinset
serpihan kayu, dan lain-lain
Mendeteksi adanya cedera di daerah yang gelap, seperti: lubang
Senter
hidung, telinga dan tenggorokan
Aquades (Larutan saline Membersihkan kotoran dari mata dan dapat digunakan untuk
100 mL) membersihkan luka
1 botol antiseptik Mencegah dan melawan bakteri pada luka
Peralatan Kegunaan
1 botol Rivanol Membersihkan daerah luka
Povidon Iodin Antiseptik untuk mengobati luka tersayat tidak dalam
Antiseptik luka dan juga dapat digunakan sebagai perangsang yang
Alkohol 70%
pingsan
Untuk penderita sesak napas, sebaiknya dipakai tidak lebih dari dua
1 Tabung oksigen
semprotan dalam sekali pakai, perhatikan cara penggunaan pada
portabel
tabung
Selimut darurat atau Untuk menjaga seseorang agar tetap hangat dan melindungi dari
selimut biasa udara dingin
Gelas untuk cuci mata Digunakan untuk mencuci mata

Obat Kegunaan
Paracetamol, Ibuproven atau obat Meredakan rasa nyeri yang terjadi, biasanya dapat
antinyeri lainnya digunakan juga sebagai pereda demam
Mengobati sakit perut seperti mulas atau diare.
Obat penghilang mulas atau sakit
perut (contoh: norit, oralit, dll)
Obat maag
Obat alergi (cth: CTM) Mengobati gejala alergi yang muncul
Mengobati kotoran dan infeksi pada mata seperti
Obat tetes mata
mata kemerahan, mata kering, dan lain-lain
Menghangatkan tubuh penderita, melegakan
Balsem atau obat gosok
pernafasan, merangsang orang yang pingsan
Krim atau salep antiseptik Mencegah infeksi bakteri pada luka
Obat flu dan batuk Mengobati flu dan batuk
Salep luka bakar Mengobati luka bakar ringan
Melegakan pernapasan untuk penderita asma yang
Inhaler
kambuh

Anda mungkin juga menyukai