Anda di halaman 1dari 2

PENINGKATAN PERFORMANCE PADA

INFORMATION RETRIEVAL SYSTEM


DOKUMEN BERBAHASA ARAB
UNTUK KOLEKSI DOKUMEN
KITAB KUNING

Kamil Malik
211210250

ABSTRAK
Pencarian data sederhana berdasakan kata yang dijadikan sebagai keyword
dan mencocokkannya dengan sekumpulan dokumen untuk mendapatkan informasi
sudah banyak digunakan pada sistem pencarian saat ini, namun pencarian dengan
teknik tersebut memiliki banyak kelemahan seperti ketidak sesuaian antara keyword
dengan hasil pencarian, waktu yang dibutuhakan untuk proses lebih lama, redudansi
hasil. Dari permasalahan tersebut dibutuhkan metode pencarian yang lebih efektif dan
efisien.
Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan teknik atau metode
pencarian berdasarkan rangking dokumen disesuaikan dengan susunan posisi kata
dari keyword yang dijadikan sebagai query untuk dokumen berbahasa Arab. Dengan
perangkingan pada suatu dokumen berdasarka susunan kata dari query, diharapkan
hasil perangkingan akan lebih sesuai dengan konteks yang ada pada query
dibandingkan dengan berdasakan kata per kata saja.
Hasil uji coba dari Perankingan dengan menjadikan kata dari query bisa di
implementasikan pada dokument berbahasa Arab. Hasil dari perankingan berdasarkan
posisi kata dengan rata-rata F-Feasure sebesar 0,44 dengan rata-rata Precision 0,60
dan rata-rata recall mencapai 0,38. Hasil Evaluasi menunjukkan perankingan teknik
ini lebih meningkat dibandingkan dengan perankingan kata per kata.

Kata Kunci: Teks Arab, information retrievel, perankingan dokumen

iv
PERFORMANCE IMPROVEMENT OF INFORMATION
RETRIEVAL SYSTEM ON ARABAIC
DOCUMENTS FOR BOOK
COLLECTION

Kamil Malik
211210250

ABSTRACT
Simple data search processing for information based on words and pairs it
with documents has already commonly found in current computer systems. However
this has many drawbacks such as long processing time, redundancy outcome, the
incompatibility of the results by the user desires. Because of these problems a method
for effective and efficient information retrieval is required.
This Research is aimned to apply the method or technique of ranking the
documents based on the arrangement position of the query words for Arabic
documents. With a ranking based on the wording of the query, the ranking would be
more appropriate to the context that existed at the query than term by term.
The document test result ranking method which is based on the position of the
query can be applied to Arabic text searching. With the F-Measure average value of
0.44 , average precision 0.60 and the average recall is 0.38. The valuation of this
ranking method results is better compared to ranking term by term.

Keywords: Arabic text, information retrieval, document ranking

Anda mungkin juga menyukai