Anda di halaman 1dari 2

ALUR PELAYANAN LABORATORIUM

No. Dokumen :
440/SOP. –PUSK/2018

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 1-2

PUSKESMAS CIMAHI Dewi Irawati,dr.


SELATAN 19770805 2005012015
Pelayanan laboratorium adalah
1. Pengertian
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pelayanan
2. Tujuan
laboratorium di puskesmas Cimahi Selatan
-
3. Kebijakan

- Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 37 tahun 2012 tentang


Penyelenggaraan Laboratorium Puskesmas
- Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 43 tahun 2013 tentang
4. Referensi
Penyelenggaraan Laboratorium Klinik Yang Baik
- Perda Kota Cimahi No. 8 tahun 2011 tentang Retribusi
Pelayanan Kesehatan
1. Petugas laboratorium mengambil form permintaan pemeriksaan
laboratorium (F-LAB-01) di kotak penyimpananan form
permintaan pemeriksaan laboratorium
2. Petugas laboratorium menggunakan Alat Pelindung Diri sesuai
SOP Penggunaan APD
3. Petugas laboratorium melakukan validasi data pasien sesuai
SOP Validasi Data Pasien
4. Petugas laboratorium meminta pasien untuk mengisi Format
Persetujuan Tindakan Medis (F-LAB-06) sesuai SOP Pengisian
Persetujuan Tindakan Medis
5. Petugas laboratorium melakukan pengambilan spesimen
sesuai SOP Pengambilan spesimen atau penerimaan spesimen
5. Langkah-Langkah
sesuai SOP Penerimaan Spesimen
6. Petugas laboratorium melakukan pelabelan spesimen sesuai
SOP Pelabelan Spesimen
7. Petugas laboratorium melakukan pemeriksaan laboratorium
yang diminta sesuai SOP – SOP Pemeriksaan Laboratorium
8. Petugas laboratorium melakukan pencatatan dan pelaporan
hasil laboratorium sesuai SOP Pencatatan Dan Pelaporan Hasil
Laboratorium
9. Pasien atau petugas medis perujuk atau petugas medis unit
perujuk menyerahkan dan menjelaskan hasil pemeriksaan
laboratorium kepada pasien

1/2
Ambil Form Permintaan
Pemeriksaan Lab

Penggunaan APD

Validasi Data Pasien

Pengisian Persetujuan Tindakan Medis

Pengambilan sampel darah/ Penerimaan spesimen

6. Bagan Alir
Pelabelan Spesimen

Pemeriksaan laboratorium

Hasil pemeriksaan

Penyerahan
hasil

- Ruangan Pendaftaran dan Rekam Medik


- Ruangan Pemeriksaan Umum
7. Unit Terkait - Ruangan Kesehatan Gigi dan Mulut
- Ruangan KIA, KB, dan Imunisasi
- Ruangan Pemeriksaan TB Paru

2/2

Anda mungkin juga menyukai