Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

REDOKS - 1
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : XII IPA / 1
Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dan elektrokimia
dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari.
Kompetensi dasar : 2.1. Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dalam sistem
elektrokimia yang melibatkan energi listrik dan kegunaannya
dalam mencegah korosi dan dalam industri
I. Indikator:
1. Menyetarakan reaksi redoks dengan cara setengah reaksi
2. Menyetarakan reaksi redoks dengan cara perubahan bilangan oksidasi (PBO)
II. Tujuan:
Siswa dapat,
1. Menyetarakan reaksi redoks dengan cara setengah reaksi
2. Menyetarakan reaksi redoks dengan cara perubahan bilangan oksidasi (PBO)
III. Materi Ajar :
o Penyetaraan reaksi redoks
IV. Metode pendekatan:
o Penyampaian informasi
o Diskusi
o Penugasan
V. Alokasi Waktu
o 4 Jam Pelajaran (1 jam untuk ulangan)
VI. Skenario Pembelajaran
Pertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)
Materi ajar:
Penyetaraan reaksi redoks dengan metode Bilangan oksidasi.
Penyetaraan reaksi redoks dengan metode ion elektron.
Kegiatan awal (5 menit)
o Salam pembuka
o Memeriksa kehadiran siswa
o Memeriksa PR, mecatat siswa yang tidak mengerjakan.
o Apersepsi / motivasi (ada pada LKS)
Kegiatan Inti (80 menit)
o Diskusi kelas untuk membahas cara penyetaraan reaksi redoks dengan metode
Bilangan oksidasi sesuai dengan LKS 2.1 (60 menit)
o Diskusi kelas untuk membahas cara penyetaraan reaksi redoks dengan metode
setengah reaksi sesuai dengan LKS 2.2 (20 menit)
Kegiatan Akhir (5 menit)
o Memberi PR, yaitu latihan 1.1 dan 1.2 dan 1.3.
o Mengimngatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.
Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)
Materi Ajar:
Penyetaraan reaksi redoks dengan metode Bilangan oksidasi.
Penyetaraan reaksi redoks dengan metode ion elektron.
Ulangan harian
Kegiatan awal (5 menit)
o Salam pembuka
o Memeriksa kehadiran siswa.
o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak membuat PR.
Kegiatan Inti (80 menit)
o Membahas PR (Latihan 1.1, 1.2 dan 1.3) (30 menit)
o Ulangan harian (50 menit).
Kegiatan Akhir (5 menit)
o Mengingatkan siswa untuk mempelajarari LKS 2.3.
VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :
Buku Kimia; LKS, multimedia.
VII. Penilaian:
A. PPK
Tagihan KIM-3108MP (Lihat kartu Soal)
VII.

Anda mungkin juga menyukai