Anda di halaman 1dari 20

X

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

TATA IBADAH KELUARGA


MENYONGSONG ADVENTUS I
Sabtu, 01 Desember 2018
Menjamin Keberlanjutan Hidup Seluruh Makhluk”

PERSIAPAN
 Siapkan ‘Lingkaran Adventus’ yaitu anyaman dari daun-daunan hijau berbentuk lingkaran (yang memberi makna
Kehidupan kekal) dan ditengahnya diletakkan 4 buah Lilin yang melingkar searah jarum jam (3 lilin biru dan 1 lilin merah
muda atau 4 buah Lilin berwarna putih).
 Alkitab dan Lingkaran Adventus dapat diletakan di atas meja kecil/meja tamu atau disesuaikan.
 Kalau ruangan memungkinkan, sebaiknya seluruh anggota keluarga duduk berbentuk lingkaran sebagai tanda
kebersamaan, kesetaraan dan kesiapan untuk saling menopang.

MENANTIKAN KEDATANGAN SANG ILAHI


------- Menyanyi bersama KJ 64 : 1, (sementara anak bungsu menyalakan Lilin Adventus I – 1 lilin biru)
--------
Bila Ku lihat bintang gemerlapan dan bunyi guruh riuh ku dengar
Ya Tuhanku tak putus aku heran, melihat ciptaan-mu yang besar
Maka jiwaku pun memuji-Mu, sungguh besar Kau Allahku (2x)

Bapa : Jiwa kita memuji Tuhan, hati kita merangkai syukur dalam ketulusan dan kerendahan hati
Ibu :Sebab besar kasih-Nya, tak ternilai oleh apapun pemeliharaan dan penjagaan-Nya bagi kita semua.
Anak2 :Hari-hari indah yang Dia sediakan untuk kita berjuang, merakit hari esok dalam cita dan asa.
Ibu :Marilah kita berteduh sejenak dari kebisingan hidup ini sambil memohon:
Semua :Datanglah ya Tuhan, datanglag ya Kristus Sang Illahi, berdiamlah dalam Rumah Kehidupan kami dengan
kasih-Mu dan bukalah hati kami untuk menerima sabda-Mu.
Bapa : Biarlah Ibadah menyongsong Adventuspertama di malam ini berlangsung dalan dekapan kasih-Mu, ya
Kristus Sang Imanuel.
MENYANYI BERSAMA : KJ No. 58:1 & 3. “Maha Kasih Yang Illahi”
Maha kasih yang ilahi, nikmat sorga turunlah, mendiami hati kami, Kau mahkota kurnia
Yesus Kau berlimpah rahmat, sumber kasih yang besar, Datanglah membawa s’lamat bagi kami yang gentar

BERMAZMUR DALAM PENANTIAN


Bapa : Nyanyikanlah bagi Tuhan Nyanyian baru, hai makhluk seluruh bumi.
Bermazmurlah bagi nama-Nya yang Kudus, hai umat yang dikasihi-Nya.
Anak2 : Ceritakanlah kemuliaan-Nya dari hari ke hari,
Kabarkanlah keselamatan yang dikerjakan dengan tangan-Nya yang perkasa.
Ibu : Sebab Tuhan berkenan kepada umat-Nya, Ia memahkotai orang-orang yang rendah hati dengan
keselamatan;
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Semua : Bersyukurlah dan berilah kepada Tuhan kemuliaan nama-Nya; Nantikanlah kedatangan-Nya dengan
sorak-sorai sebab Dialah yang menjamin keberlanjutan hidup kita dan seluruh makhluk.

MENYANYI BERSAMA : KJ 85 : 1 “Ku Songsong Bagaimana”


Ku songsong bagaimana ya Yesus datang-Mu ? Engkau terang buana, Kau surya hidupku
Kiranya Kau sendiri Penyuluh jalanku, supaya ku yakini tujuan janji-Mu

PELAYANAN SABDA ADVENTUS


 Doa Mohon Roh Kudus : oleh Anak Sulung
“Datanglah ya Roh Kudus, berkatilah kebenaran firman-Mu bagi keberlanjutan hidup kami. Amin.”
 Pembacaan Alkitab : Matius 8 : 5 – 13
 Renungan : (lihat SHK, 01 Desember 2018) atau ada Nasehat dari Papa
DOA MALAM : oleh Mama

MENYANYI BERSAMA : KJ 84 : 1, 3 “Ya Yesus Dikau Ku Rindukan”


Ya Yesus Dikau ku rindukan, lipurkan lara batinku. Selurruh hatiku terbuka menyambut kedatangan-Mu
Bahagia terang sorgawi, Engkau harapan dunia; terbitlah Surya Maha Kasih, dan jiwaku terangilah
Puaskanlah ya Jurus’lamat, seluruh kehidupanku. Dengan rendah jernih dan taat, hatiku siap bagiMu
Hendak padaMu ku abdikan, perananku di dunia. Cemas dan duka Kau singkirkan, ya Yesus mari masuklah.

BERKAT : oleh Papa


“Semoga Kasih dan Damai dari Allah Bapa, dari Yesus Kristus, dan dari Roh Kudus
menyertai kita semua, sekarang dan selamanya. Amin.”
-------------

TATA IBADAH KELUARGA


MENYONGSONG ADVENTUS II
Sabtu, 08 Desember 2018

Tetap Bercahaya Dalam Pengharapan

PERSIAPAN KELUARGA
 Siapkan ‘Lingkaran Adventus’ yaitu anyaman dari daun-daunan hijau berbentuk lingkaran (yang memberi makna
Kehidupan kekal) dan ditengahnya diletakkan 4 buah Lilin yang melingkar searah jarum jam (3 lilin biru dan 1 lilinmerah
muda atau 4 buah Lilin berwarna putih).
 Alkitab dan Lingkaran Adventus dapat diletakan di atas meja kecil/meja tamu atau disesuaikan.
 Kalau ruangan memungkinkan, sebaiknya seluruh anggota keluarga duduk berbentuk lingkaran sebagai tanda
kebersamaan, kesetaraan dan kesiapan untuk saling menopang.

KELUARGA MENGHADAP TUHAN


X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

-------Menyanyikan PKJ. No. 19 : 1, sementara anakSulung(kakak) menyalakan Lilin Adventus II - 2 lilin biru------
Mari sembah Allah yang akbar, agungkanlah karyaNya besar.
Allah berkuasa diatas isi dunia, patutlah semua memuji namaNya.Mari sembah Allah yang akbar.

Mama : Kami sekeluarga bersyukur karena Tuhan bersedia datang menjumpai kami yang berdosa, agar kami
selamat.
Semua : menyanyikan PKJ. 299 : “ Bersyukur puji Tuhan, Ia sungguh baik. Bersyukur puji Tuhan, haleluyah” (2x)
Papa : Kami sekeluarga bersyukur karena Tuhan membangun keluarga kami, dan menjaganya sampai saat ini,
dengan kasih sayangMu.
Semua : menyanyikan PKJ 299 : “Bersyukur puji Tuhan, Ia sungguh baik. Bersyukur puji Tuhan, haleluya” (2x)
Anak : Kami sekeluarga bersyukur karena uluran tanganMu senantiasa merangkul kami, membuat kami
bersukacita ditengah susah maupun senang.
Semua : menyanyikan PKJ. 299 :“Bersyukur puji Tuhan, Ia sungguh baik. Bersyukur puji Tuhan, haleluyah” (2x)
Mama : Ibadah keluarga di malam ini, jadilah kiranya dalam nama Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus
Semua : Amin.

KELUARGA MENDENGAR FIRMAN TUHAN


 Doa Mohon Roh Kudus : (seorang Anak)
“Ya Roh Kudus, mampukan kami mendengar FirmanMu dan melakukannya dalam hidupsehari-hari. Amin”
 Pembacaan Alkitab : YESAYA 51 : 12 – 16(dibaca bersama-sama)
 Refleksi Firman : Papa/Mama memberikan nasihat/renungan singkat berdasarkan materi SHK.
 Respons Firman : Menyanyikan PKJ. No. 255
FirmanMu kupegang selalu, saat duka saat senang. Jalan hidup yang akan datang, tangan Tuhan yang memegang.
Percobaan menghimpit aku dan menjadi keluhanku, firmanMu kupegang selalu, sayapMu tempat berteduh.
FirmanMu Tuhan kupegang slalu, hilanglah keraguanku.
Bila hatiku rasa susah, padaMu aku berserah, firmanMu kupegang selalu, maka amanlah jiwaku.

KELUARGA BERDOA : dipimpin oleh : Papa

PENGUTUSAN DAN BERKAT


Mama : Papa, anak-anak dan .......(menyebut yang lain), karena kasihNya, Kristus mau datang di rumah kita dan
tinggal bersama kita. Jangan takut menghadapi apapun, karena Kristus melindungi kita.Dan jangan
mengatur hidup ini sesuka hati kita, karena Kristus menghendaki kita taat dan dengar-dengaran
kepadaNya. Ingat firmanNya : “Aku menaruh firmanKu,kedalam mulutMu dan menyembunyikan engkau
dalam naungan tanganKu”(Yes 51:16a). Mari kita menerima jaminan berkatNya :
DAMAI SEJAHTERA ALLAH YANG MELAMPAUI SEGALA AKAL AKAN MEMELIHARA HATI
DAN PIKIRANMU DALAM KRISTUS YESUS.AMIN.
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

TATA IBADAH KELUARGA


MENYONGSONG ADVENTUS III
Sabtu, 15 Desember 2018

Tetap Berpengharapan Menghadapi Tanda-Tanda Zaman

PERSIAPAN
 Siapkan ‘Lingkaran Adventus’ yaitu anyaman dari daun-daunan hijau berbentuk lingkaran (yang memberi makna
Kehidupan kekal) dan ditengahnya diletakkan 4 buah Lilin yang melingkar searah jarum jam (3 lilin biru dan 1 lilin merah
muda atau 4 buah Lilin berwarna putih).
 Alkitab dan Lingkaran Adventus dapat diletakan di atas meja kecil/meja tamu atau disesuaikan.
 Kalau ruangan memungkinkan, sebaiknya seluruh anggota keluarga duduk berbentuk lingkaran sebagai tanda
kebersamaan, kesetaraan dan kesiapan untuk saling menopang.

KELUARGA YANG MENANTI ALLAH


(Menyanyi Ny.Roh. 21 : 1 sementaraMama menyalakan Lilin Adventus III: 2 lilin biru dan 1 lilin merah
muda)
Kunantikan betapa, ya Tuhan datang-Mu, Dengan kubuat, apa sedia hatiku
Turunkanlah ya Tuhan, terang-Mu yang benar, Sucikan kerinduan, pengharapan besar

Papa : Marilah kita siapkan hati dan hidup kita sebagai tempat untuk kedatangan Tuhan Yesus
Semua : Kami sungguh menantikan kehadiran-Mu ya Allah ditengah-tengah kehidupan keluarga kami. Sebab
kehadiran-Mu memberikan damai, sukacita dan kebahagiaan yang tak bertara.
Papa : Biarlah kehadiran-Mu menyemangati kami untuk terus hidup berbagi kasih, cinta dan kebahagiaan dalam
kehidupan di keluarga dan bersama orang lain
Mama : Karena itu, di dalam sukacita dan damai sejahtera dari Allah, ibadah Adventus keluargayang ketiga ini
dilakukan.

MENYANYIKAN : Ny.Roh. No. 35 : 1, 4 “Ya Anak Kecil”


Ya Anak kecil, ya Anak lembut, dikandang-Mu ku bertelut
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

‘ngkau lahir miskin dan rendah, kan melepaskan dunia, Ya Anak kecil, ya Anak lembut
Ya Anak kecil, ya Tuhan kudus, ya Anak Allah Penebus
Telah terbuka hatiku,’ngkau masuk dengan kasih-Mu, Ya Anak kecil, ya Tuhan kudus

TETAP BERPENGHARAPAN MENGHADAPI TANDA-TANDA ZAMAN


Papa : Allah yang Maha Agung, kami memuji Nama-Mu karena Engkau membuat malam ini menjadi peringatan
akan kedatangan Kristus yang hadir bagi dunia. Ia hadir untuk memberikan damai sejahtera dan
mengenyahkan ketakutan. Ia hadir untuk menyatakan rahmat dan pengharapan. Pengharapan yang Tuhan
berikan seperti hadirnya cahaya dimalam hari.Cahaya Ilahi yang mengenyahkan kegelapan.

(Ayah menyalakan lilin kecil dari Lilin Adventus yang telah dinyalakan dan membagikannya kepada
seluruh anggota keluarga – setiap anggota keluarga sudah dibagikan 1 Lilin kecil)

Mama : Kehidupan kami telah kami buka bagi-Mu Tuhan, hadir dan berdiamlah didalam rumah kami melalui
cahaya Ilahi yang menerangi dan menguatkan
Anak : Tetapi aku, kepada kasih setia-Mu aku percaya, hatiku bersorak-sorai karena penyelamatan-Mu. Walaupun
zaman terus berubah dengan banyak tantangan kedepan, tetapi pada Tuhan kami menaruh pengharapan.
semua : Hanya kepada Tuhan Yesus, kami berserah, dan memohon Tuhan barui kehidupan keluarga kami.

SEMUA NYANYIKAN:Terima Kasih Tuhan


Trima kasih Tuhan, untuk Kasih SetiaMu,Yang ku alami dalam hidupku.
Trima Kasih Yesus untuk KebaikanmMu, Sepanjang Hidupku.
Trima Kasih Yesusku, Buat Anugerah Yang Kau Beri,Sbab Hari Ini Tuhan Nyatakan, Syukur Bagimu.

KELUARGA MENDENGAR FIRMAN


Doa Pembacaan Alkitab :Dalam bentuk lagu dari (PKJ. 198 : 1 “Di Hatiku Ya Yesus”)
Di hatiku, ya Yesus, Tuhan bersabdalah
Agar senang hatiku dan hilang kuatirku
Refrein: Di hatiku, ya di hatiku Tuhan bersabdalah
Ku berserah pasrah penuh bersabdalah, ya Tuhan.
Pembacaan Alkitab : AMSAL 3 : 27 – 35 (dibacakan secara bersama-sama)
Refleksi Firman : oleh Papa (lihat. SHK)
Menyanyi Bersama : Nyanyian Ro. 38 : 1 “Dari pulau dan Benua”
Dari pulau dan benua terdengar selalu trus.Lagu pujian semua bagi nama penebus
Glo..oooo.oooo.oooo ria, muliakan Tuhan (2x)

DOA SYUKUR KELUARGA : Oleh Mama


X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

MENYANYI BERSAMA : Nyanyian Rohani 46:1 “Tetap Kuharap Dengan Suka”


Tetap kuharap dengan suka, kan Dikau Juruslamatku
Ya Tuhan hatiku terbuka hendak menjadi rumah-Mu
Malaekat sorga sekalian memuliakan nama-Mu
Ya Matahari Pengasihan, bersinarlah dibatinku

BERKAT : (seluruh anggota keluarga berdiri melingkar sambil bergandengan tangan)

Pa/Ma : Marilah kita memohon berkat Allah:


Kiranya damai yang sejati melingkupi relasi kita dalam keluarga setiap hari.
Kiranya sukacita Tuhan menetap dalam pikiran dan sanubari kita.
Kiranya pengharapan kita semakin kokoh dalam menanti kedatangan Yesus kembali.
Semua : amin….ya amin…

Selamat Memaknai Hidup Di Minggu Advent III


X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

TATA IBADAH KELUARGA


MENYONGSONG ADVENTUS IV
Sabtu, 22 Desember 2018

Bersukacita Menyambut Kedatangan Yesus

PERSIAPAN
 Siapkan ‘Lingkaran Adventus’ yaitu anyaman dari daun-daunan hijau berbentuk lingkaran (yang memberi makna
Kehidupan kekal) dan ditengahnya diletakkan 4 buah Lilin yang melingkar searah jarum jam (3 lilin biru dan 1 lilinmerah
muda atau 4 buah Lilin berwarna putih).
 Alkitab dan Lingkaran Adventus dapat diletakan di atas meja kecil/meja tamu atau disesuaikan.
 Kalau ruangan memungkinkan, sebaiknya seluruh anggota keluarga duduk berbentuk lingkaran sebagai tanda
kebersamaan, kesetaraan dan kesiapan untuk saling menopang.

MENYAMBUT KEHADIRAN TUHAN


Anak : Marilah kita siapkan hati menyambut kehadiran Tuhan dalam ibadah ini
Semua : Kami telah siap ya Tuhan, datanglah dalam persekutuan kami
Papa : Sebab kami merindukan Tuhan untuk mengawal bahtera keluarga kami
Mama : Supaya seisi keluarga kami selamat dari bahaya apapun.

PUJIAN:DSL.33:1, 2 “Bintang Pengharapan” (Sementara Papa menyalakan Lilin Adven IV


(keempat lilin dinyalakan).
Pada tengah kegelapan atas tanah bayang maut, Terbit bintang pengharapan dari dalam rumah Daud
Dari tanah kegelapan hai jiwaku larilah, Ke Efrata, ke Efrata, cari bintang pengharapan.
Bintang itu bercahaya dalam hati yang lelah, Menguatkan di bahaya jiwa orang yang lemah.
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Dari tanah berbahaya hai jiwaku larilah, Ke Efrata, ke Efrata tilik bintang bercahaya

TAHBISAN IBADAH : Oleh Mama


Mama : Dalam penyerahan diri kepada Tuhan, kami berseru: “Diberkatilah ibadah persiapan keluarga : memasuki
Usbu Adven ke IV, di dalam kuasa Allah yang mencipta, kasih Yesus yang menyelamatkan dan tuntunan
Roh Kudus yang membarui hidup kita”.Amin.

PUJIAN : DSL No. 4 “Kekasih Jiwa ”


Kekasih jiwa dekatlah, mukhalis kami Yesus, Yang rasa b’rat tanggungannya, di panggil oleh Yesus
Baik malak menyanyilah, puji Yesus Tuhannya, Boleh engkau pun menggah, kekasihku Yesus

PENGAKUAN DOSA
Mama : Tuhan Yesus itu adalah Maha Pengampun atas setiap dosa kita. Karena itu, marilah kita mengakui dosa
kita di hadapanNya
Semua : Tuhan, kami datang kepadaMu di saat ini, memohon ampun atas setiap pelanggaran yang kami buat
terhadap Tuhan dan sesama. Tebuslah kami dengan darahMu supaya kami layak menjalani hari-hari
pemberian Tuhan.

FIRMAN TUHAN DIPERDENGARKAN


 Doa pembacaan Alkitab : (Oleh Mama)
 Pembacaan Alkitab : LUKAS 1 : 76 – 80 (Bersama-sama)
 Renungan/Nasihat : (Lihat SHK/ disampaikan oleh Mama)

DOA SYAFAAT : Oleh PAPA (diakhiri dengan DOA BAPA KAMI secara bersama-sama)

Pujian Pengutusan: DSL. No. 11 “Nama Tuhan”


Jangan lupa nama Tuhan, yang menara yang teguh
Nama itu perteduhan bagi jiwa yang keluh
Indahlah nama Huw, perlindungan yang teguh 2x

BERKAT : (Seorang anak membacakan mazmur 121 : 5 - 8)

Selamat Memaknai Hidup di Minggu Adventus IV

TATA IBADAH KELUARGA


MENYONGSONG NATAL
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Senin, 24 Desember 2018

Puji-Pujian Menyambut Kedatangan Tuhan

PERSIAPAN :
 Ruangan Keluarga ditata dengan tanaman – tanaman hijau dan hiasan Natal, yang memberi suasana hidup yang
tenang
dan damai.
 1 buah Lilin Natal dalam Lingkaran Adventus, diletakkan di atas meja.
 Lilin kecil disiapkan untuk setiap anggota keluarga
 Tepat waktu, (usahakan sebelum jam 22.00 WIT agar tidak diganggu bunyi-bunyian petasan, dll) semua anggota
keluarga duduk dalam bentuk lingkaran.
 Kalau ruangan memungkinkan, sebaiknya seluruh anggota keluarga duduk berbentuk lingkaran sebagai tand a
kebersamaan, kesetaraan dan kesiapan untuk saling menopang.

 Menyanyikan lagu pembukaan : “Mari Masuk“


Mari masuk, mari masuk, Masuk hatiku ya Yesus
Datang skarang, dan tinggallah, Dalam hatiku ya Yesus…..(2x)

MENGHADAP TUHAN :
Papa : Marilah kita bersorak-sorai untuk Tuhan, bersorak-sorai bagi gunungbatu keselamatan kita.
Mama : Biarlah kita menghadap wajahNya dengan nyanyian syukur,bersorak-sorai bagiNya dengan nyanyian
mazmur
Anak-anak : Sebab Tuhan adalah Allah yang besar, dan Raja yang besar mengatasi segala allah.
Semua : Ya Dialah Allah yang Perkasa, Allah yang pengasih dan penyayang yang telah menjadi manusia sama
dengan kita semua dalam Putra Natal Yesus Kristus.
Anak : Kami sekeluarga menyambut cinta kasih Allah dalam ibadah Natal dimalam ini.
Mama : Datanglah ya Kristus Putra Natal, tinggallah dalam rumah kami, tinggallah dihati kami, kiranya ibadah
dan puji-pujian kami berkenan kepadaMu.
Papa : Jadilah kiranya ibadah keluarga menyambut dan merayakan Natal Kristus, dalam nama Bapa, Anak
dan Roh Kudus. Damai Sejahtera Allah menyertai kita semua.Amin.

NYANYIAN PUJIAN : DSL 29 : 1, 2 “Malam Kudus” (Lampu agak remang)


Malam Kudus, sunyi senyap, siapa yang blum lelap
Ayah bunda yang tinggallah trus, jaga Anak yang Maha Kudus
Anak dalam malaf, Anak di dalam malaf
(sementara PAPA menyalakan LILIN NATAL)
Hai lihatlah di Efratta, trang besar turunlah
Waktu tentra samawi menggah, Puji Allah sebab ni’mat-Nya
Ingat dunia yang g’lap, ingatlah dunia yang g’lap
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

(Sementara PAPA menyalakan lilin kecil dari Lilin Natal yang telah dinyalakan dan membagikannya kepada
seluruh anggota keluarga – setiap anggota keluarga sudah dibagikan 1 Lilin kecil – nyanyian ini bisa diulangi )

PEMBERITAAN FIRMAN TUHAN :


 Doa Pembacaan Alkitab : oleh Mama/Oma
 Pembacaan Alkitab : LUKAS 1 : 46 – 56 ( oleh seorang anak )
 Renungan/Nasehat : sesuai SHK (oleh Papa/Opa)

------------ persembahan LAGU atau PUISI oleh anak – anak dalam keluarga ---------------

SYAFAAT DI MALAM NATAL : Oleh Papa/Mama

NYANYIAN PUJIAN : KJ. No. 100


Muliakanlah, muliakanlah Tuhan Allah, Tuhan Allah, Maha Tinggi.
Damai sejahtera turun ke bumi, bagi orang pengasihan-Nya
Muliakanlah Tuhan Allah, muliakanlah Tuhan Allah
Damai Sejahtera turun ke bumi, damai sejahtera
Turun ke bumi, bagi orang, bagi orang pengasihan-Nya
Bagi orang pengasihan-Nya, pengasihan-Nya
Muliakanlah, muliakanlah, Tuhan Allah, Tuhan Allah, Maha Tinggi
Damai Sejahtera turun ke bumi bagi orang pengasihan-Nya
Amin, amin, amin

PENGUTUSAN DAN BERKAT :


Papa : Peristiwa Natal adalah bukti cinta kasih Allah yang menjadi manusia dalam diri Tuhan Yesus
Itulah berita sukacita yang mesti kita beritakan melalui seluruh kehidupan kita.
Mama : Biarlah damai dan sukacita Allah menaungi kehidupan kami sekeluarga.
Anak : Biarlah IA tinggal dalam hidup dan hati kami.
Papa : Biarlah berkatNya dicurahkan bagi kami sekeluarga :
“Semoga Anugerah Allah didalam cinta kasih Kristus selalu tercurah melalui kuasa Roh Kudus
yang terus menuntun, menyertai dan memberkati seluruh kehidupan kami sekeluarga,
sekarang dan selamanya. Amin”.

NYANYIAN PUJIAN :
We wish you a Merry Chistmas (3x)
And happy New Year
Selamat Hari Natal (3x)
S’lamat Tahun Baru
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018


X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

TATA IBADAH NATAL KELUARGA


Selasa, 25 Desember 2018

Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu” (Lukas 2:1-7)

PERSIAPAN :
 Lagu – lagu Natal diperdengarkan
 1 buah Lilin Natal dilam Lingkaran Adventus diletakkan di atas meja

KELUARGA BERSUKACITA MENYANYI: K.J No. 451 : 1, 2


Bila Yesus berada di tengah keluarga, bahagialah kita, bahagialah kita
Bila Yesus berkuasa di tengah keluarga, pasti kita bahagia, pasti kita bahagia

PANGGILAN BERIBADAH
Mama : Hari ini kita bersukacita merayakan Natal Kristus, Dia telah datang menjumpai kita dan diam dalam
keluarga kita.
Semua : Mari kita beri tempat bagi kelahiran-Nya di hati kita
Papa : Yesus telah hadir di tengah-tengah keluarga kita, Kristus Yesus yang menjadi Juruselamat dunia.
Semua : Segala pujian dan hormat kita persembahkan, sebab Tuhan Yesus telah hadir dan diam bersama kita.
Mama : Rumah kita menjadi tempat bagi Yesus untuk berdiam dan berkuasa
Semua : Terpujilah Tuhan. Amin!

KELUARGA MEMUJI TUHANKJ. 123 : 16 : 1 “ S’lamat, s’lamat Datang”


S’lamat, s’lamat datang, Tyesus Tuhanku, Jauh dari sorga tinggi kunjungan-Mu
S’lamat datang tuhanku ke dalam dunia, Damai yang Kau bawa tiada taranya, salam, salam
--------- Lilin Natal dinyalakan oleh Mama+Papa--------
Papa+Mama : Kami menyalakan lilin Natal yang membawa sukacita dalam keluarga, terangnya adalah abadi
seperti cahaya kasih Yesus yang bercahaya di dalam kekekalan
Anak2 : Kami mempersembahkan hidup kami kepada Yesus. Kami percaya terang Kristus akan
mengaruniakan hati yang baru;
Semua : Hanya dengan terang Kristus, kita menjadi berbeda, hidup kita menjadi seperti Lilin Natal yang tetap
bersinar ditengah kegelapan.

KELUARGA MENYANYI KJ. 101 : 1 “Alam Raya Berkumandang”


Alam raya berkumandang, oleh pujian mulia
Dari gunung dari padang, kidung malaikat terdengar
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Glooooria, in exceksis Deo (2x)

KELUARGA MENERIMA SABDA TUHAN


 Doa : (oleh seorang anak sekaligus membaca Alkitab)
 Pembacaan Alkitab : (Lukas 2 :1 - 7)
 Refleksi Malam Natal : (oleh Mama/Papa)

KELUARGA BERDOA : (Papa/Mama)

KELUARGA MENYANYIKJ. 99 : 1 “Gita Sorga Bergema”


Gita sorga bergema, lahir Raja Mulia. Damai dan sejahtera turun dalam dunia
Bangsa-bangsa bangkitlah dan bersoraklah serta, permaklumkan kabar baik,
Lahir Kristus trang ajaib, Gita sorga bergema, lahir Raja mulai

KELUARGA MENERIMA BERKAT :


Papa: Allah Damai Sejahtera dalam Yesus Kristus Putra Natal, Sumber Pengharapan dan Kehidupan Dunia,
akan memenuhi kehidupan anggota keluarga kita dengan segala sukacita dan damai sejahtera dalam
iman, supaya oleh kekuatan Roh Kudus, kita berlimpah-limpah dalam iman, pengharapan dan kasih. Amin.

We wish you a merry christmas (3X) ad a happy new year


Selamat hari natal (3X) dan Tahun Baru
Salam bagimu sekalian, selamat hari Natal dan Tahun Baru

TATA IBADAH KELUARGA SABTU TERAKHIR


Sabtu, 29 Desember 2018

Berbahagialah Orang Yang Percaya Pada Karya Allah

KELUARGA MEMASUKI SABTU TERAKHIR DENGAN IBADAH BERBENTUK LECTIO DIVINA


(Berdoa Dengan Kitab Suci)

TATA RUANG IBADAH KELUARGA:


(Ruangan Ibadah di tata sesuai kondisi ruangan keluarga.Di atas meja disiapkan 1 buah lilin putih, Alkitab dalam
keadaan terbuka, serta beberapa lembar kertas putih dan pena. Seorang anak menyalakan Lilin tersebut,
sebagai pertanda keluarga siap memasuki ibadah Natal Kristus)

MENYANYI BERSAMA: (Dengan suara perlahan)


X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

T’rima kasih Tuhan, untuk kasih setiaMu. Yang ku alami dalam hidupku
T’rima kasih Yesus untuk kebaikanMu, sepanjang hidupku
T’rima kasih Yesusku, buat anugerah yang Kau b’ri

DOA HENING : masing – masing orang berdoa dalam hening


LECTIO : Membaca MARKUS 3 : 7 – 12
(Secara berulang – ulang, hingga menemukan kata/kalimat yang sangat berkesan).
MEDITATIO : (Meditasi / Perenungan)
Setiap pribadi merenungkan kata atau frase atau kalimat yang ditemukan untuk mencari
“kebenaran” yang tersembunyi dalam kaitannya dengan diri masing-masing. Menyentuh pada
tahap “hati” Kitab Suci yang meliputi memori, pengalaman, pemikiran, perasaan dan harapan.

ORATIO : (Doa)
Berseru kepada Tuhan melalui DoaSyukur maupun Permohonan dengan membawa apa yang
setiap pribadi temukan dalam meditasi.

CONTEMPLATIO : (Kontemplasi)
Melampaui segala bentuk kata dan pemikiran, gambaran maupun huruf-huruf. Yang ada
hanyalah “ber-ada” di hadapan hadirat Tuhan. Hening dalam hadirat Tuhan sebagaimana setiap
pribadi ada. Berdiam diri dan merenungkan kasih Tuhan dalam diri setiap pribadi.

MENYANYI BERSAMA : “Siapakah Aku ini Tuhan ?”


Kasih setiaMu yang kurasakan. Lebih tinggi dari langit biru
kebaikanMu yang t’lah Kau nyatakan, lebih dalam dari lautan
berkatMu yang telah ku terima, sempat membuat ku terpesona
apa yang tak pernah ku pikirkan, itu yang Kau sediakan bagiku
siapakah aku ini Tuhan, jadi biji mataMu
dengan apakah ku balas Tuhan, selain puji dan sembah Kau

KELUARGA YANG DIBERKATI :(oleh Papa)


“Damai sejahtera Allah, yang melampaui segala akal akan memelihara hati dan pikiranmu
dalam Kristus Yesus, Tuhan Sang Penyelamat. Amin”

****
Selamat Mensyukuri Hidup Di Sabtu Terakhir 2018
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018


X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

TATA IBADAH KELUARGA KUNCI TAHUN


Senin, 31 Desember 2018
“Janganlah Melupakan Tuhan”

PERSIAPAN
Ruang keluarga dihiasi dengan tanaman hijau, yang memberi makna syukur dan sukacita akan anugerah
kehidupan, walaupun mungkin ada banyak kesulitan dan tantangan yang dihadapi.
Tepat waktu, (usahakan sebelum jam 22.00 WIT agar tidak diganggu bunyi-bunyian petasan, dll) semua
anggota keluarga duduk dalam bentuk lingkaran.
Nyalakan 1 buah Lilin di atas meja atau di sudut ruangan.

NYANYIAN KELUARGA : DSL 191 : 1 dan 2 “ Pembaharuan Alam ”


1. Indah sebagai di Eden pada permulaan. Hutan dan rimba berbunga, tampak sedap senang..
Ref. : Marilah hari mulia, hari penuh chalas! Di tengah kerjaku ku harap : Kau datang lekas-lekas.
2. Orang yang timpang berlompat, yang tuli dengarlah. Orang yang buta melihat, pujilah kerja-Nya.. Ref.

TUHAN, HADIR DI TENGAH KELUARGA


Papa/Mama : Beberapa saat lagi kita akan mengakhiri tahun 2018. Banyak hal yang sudah kita lewati bersama.
Tangis dan tawa silih berganti mewarnai kehidupan kita. Namun, Tuhan setia berkarya
mempersatukan dan meneguhkan iman kita. Rencana-Nya indah pada waktu-Nya dan tidak pernah
terlambat pertolongan-Nya atas kita. Karena itu janganlah kita melupakan Tuhan, tetapi patutlah kita
bersyukur kepada-Nya..
Semua : Ya, Tuhan! Malam ini kami menyatakan syukur dan sukacita kami atas kuasa-Mu yang telah
menuntun kami sepanjang 365 hari, yang akan segera berakhir.
Anak– anak : Kami sungguh merasakan tangan Tuhan yang kuat, membimbing kami melewati cobaan dan
godaan, hingga selamat di tapal batas tahun 2018.
Semua : Di hari yang ke-365 ini, kami sekeluarga beribadah dan memuliakan Allah : Bapa, Anak dan Roh
Kudus, Tuhan yang tak pernah kami lupakan dalam hidup kami.. Amin..!
NYANYIAN KELUARGA : DSL 11 : 1 dan 6 “ NAMA TUHAN ”
Jangan lupa nama Tuhan, yang menara yang teguh. Nama itu perteduhan bagi jiwa yang keluh..
Ref. Indahlah Nama Huw, perlindungan yang teguh.. Indahlah Nama Huw, perlindungan yang teguh
Jangan nama itu hilang, jangan jadilah bebal. Tahan sampai kau dibilang bala Allah yang kekal. Ref..

MENGINGAT TUHAN YANG SELALU MELINDUNGI


Mama : Di hari ke 365 ini, mari kita berdiam diri sejenak dan melakukan evaluasi terhadap perjalanan kita
di tahun ini.
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

---------- saat teduh (sambil mengingat apa saja yang sudah dilakukan sepanjang tahun ini) -------–

Mama & Papa : Ya Tuhan, kami mengaku bahwa sebagai orang tua seringkali tidak setia mendampingi, dan
menjadi teladan bagi anak-anakkami.
Anak – anak : Kami juga mengaku, bahwa kami sering tidak dengar-dengaran papa dan mama, malah mengikuti
kemauan diri sendiri dan melukai hati mereka.
Semua : Kami tahu bahwa hal ini terjadi karena kami melupakan-MU dan tidak ingat untuk menjadikan-Mu
andalan dalam hidup kami. Ampuni kami Tuhan seperti kami juga mau mengampuni mereka yang
bersalah kepada kami dan meminta maaf dari mereka yang telah kami sakiti. Kami percaya
bahwa Engkau Allah yang tetap setia menolong dan menyelamatkan kami.

(------- Setiap anggota keluarga saling berpelukan untuk meminta dan memberi maaf ------)

NYANYIAN KELUARGA DSL No. 4 : 2 “ KEKASIH JIWA ”


Dosamu dihapuskan-Nya, ditanggung oleh Yesus; dan tempat disediakanlah padamu oleh Yesus
Baik malakh menyanyilah puji Yesus, Tuhannya. Boleh engkaupun menggah :Kekasihku, Yesus!

TUHAN MEMBIMBING DENGAN FIRMANNYA


 Doa Pembacaan Alkitab :
Seorang Anak : Ya Tuhan yang Baik, terangilah hati dan pikiran kami dengan Roh Kudus supaya kami
sungguh-sungguh memahami firman-Mu dan memberi hidup dibimbing oleh kuasa-Mu
sebagai tanda syukur kami mengakhiri tahun 2018, dan menyegarkan kami untuk tidak
melupakan-Mu, memasuki tahun 2019. Amin..!.
Semua : Membacakan Ulangan 8 : 1 - 20
 Refleksi Firman: (Lihat SHK)
=== Masing-masing anggota keluarga menyampaikan refleksinya atas penyertaan dan pemeliharaan Tuhan
di tahun 2018 dan mengungkapkan harapan memasuki tahun 2019 ===

DOA AKHIR TAHUN : Oleh Papa

NYANYIAN KELUARGA : NKB 188 : 1 “Tiap Langkahku”


Tiap langkahku diatur oleh Tuhan dan tangan kasihNya membimbingku
Di tengah g’lombang dunia menakutkan, hatiku tetap tenang teduh
Refr : Tiap langkahku, ku tau Tuhan yang pimpin
Ke tempat tinggi ku dihentarNya, hingga sekali nanti aku tiba
Di Rumah Bapa Sorga yang baka
Di waktu iman ku mulai lemah, dan bila jalanku hampir sesat
Ku pandang Jurus’lamat yang kudus, aku kuat sebab Tuhan dekat, Refr.....!!!
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

MENGINGAT TUHAN MENUNTUN DAN MENERIMA JANJI PENYERTAANNYA


Mama : Tuhan, terima kasih atas penyertaan-Mu yang menuntun kami hingga ke tepian tahun 2018 ini. Sebentar
lagikami melangkah memasuki tahun 2019, yang penuh dengan rahasia. Tongkatlah kami dan jaga
langkah kami, hentarlah kami dengan selamat menyongsong hari esok yang menanti ........
Semua : Sekarang kami siap menerima janji penyertaan-Mu Tuhan ......

------------ berdiri sambil berpegangan tangan------------

Papa : Kasih Karunia dan Damai Sejahtera dari Tuhan Yesus Kristus, dalam tuntunan Roh Kudus menuntun kita
memasuki tahun 2019 dengan sukacita. Amin..!

Selamat Memasuki Tahun Baru 2019 dengan tidak melupakan Tuhan....!!!!!!!!


X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

TATA IBADAH KELUARGA TAHUN BARU


Selasa, 01 Januari 2019
Tuhan Mengindahkan CiptaanNya

PERSIAPAN
 SATU LILIN DINYALAKAN DI MEJA
 Keluarga menyiapkan beberapa potongan kertas dan pena “menulis komitmen keluarga“
 Ibadah diawali dengan “Menyanyi bersama KJ.19:1

Tuhan ku Yesus raja alam raya, Allah dan manusia,


Kau kukasihi, kau ku junjunganku bahagiaku yang baka.
BERDOA :
Ayah : Ya,Tuhan kepada-Mulah kami bawa seluruh hidup kami, tubuh,roh dan jiwa kami. Sebab di awal kami
memulai tahun yang baru ini, kami tidak mampu melangkah sendiri, kami memerlukan penyertaan-Mu.
Engkaulah Tuhan Allah kami yang menempatkan kami di tanah dan negeri ini. Kuduskan kami untuk
melangkah bersama-Mu di Tahun yang baru ini, Amin.

PUJIANBERSAMA: KJ. 64:1 (sambil Lilin di nyalakan oleh Ibu)


Bila kulihat bintang gemerlapan dan bunyi guruh riuh kudengar,
Ya Tuhanku, tak putus aku heran melihat ciptaanMu yang besar.
Reef: Maka jiwaku pun memuji-Mu, sungguh besar kau Allahku,
Maka jiwaku pun memujimu sungguh besar kau Allahku.

PEMBERITAAN FIRMAN TUHAN


 Doa Mohon Roh Kudus : Anak yang sulung
“Tuhan siapkan kami untuk membaca Firman ini, agar ketika kami membaca, kami dapat kami
mengerti, dan ketika kami mendengar, kami siap melakukannya. Amin.”
 Pembacaan Alkitab : MAZMUR 8:1–10
 Refleksi Firman : Lihat SHK (oleh ayah)
------ setiap anggota keluarga akan menulis harapan dan komitmennya pada kertas yang sudah disiapkan-----

Pujian bersama: “Hidup Ini Adalah Kesempatan”


Hidup ini adalah kesempatan, Hidup ini untuk melayani Tuhan
Jangan sia – siakan apa yang Tuhan bri, Hidup ini harus jadi berkat
Refr : O, Tuhan pakailah hidupku, selagi aku masih kuat
X
Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Tema : Berilah Tempat Bagi Yesus Dalam Rumahmu (Lukas 2 : 1 – 7) 2018

Bila saatnya nanti, ku tak berdaya lagi, hidup ini sudah jadi berkat
Hidup ini adalah kesempatan, hidup ini untuk melayani Tuhan
Jangan sia – siakan waktu yang Tuhan bri, hidup ini hanya sementara ......., Refr.

DOA SYAFAAT : Oleh Mama

MENYANYI BERSAMA : PKJ 131 : 1 – 3


Ku yakin Tuhan tuntun langkahku, serta membuka jalan bagiku
Jika sungguh berserah dan berdoa padaNya, Tuhan membuka jalan bagiku
Ku yakin Tuhan tuntun langkahku, serta membuka jalan bagiku
Ku mencari wajahNya, maka malampun cerah, Tuhan menbuka jalan bagiku
Ku yakin Tuhan tuntun langkahku, serta membuka jalan bagiku
Bagi Dia hidupku, kata dan tindakanku, Tuhan membuka jalan bagiku

BERKAT :
Ayah : “Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau. Tuhan menyinari engkau dengan Wajah-Nya dan
memberi engkau kasih karunia. Tuhan menghadapkan wajah-Nya kepadamu dan memberi engkau
Damai Sejahtera”

Selamat memasuki Tahun Baru 2019

Anda mungkin juga menyukai