Anda di halaman 1dari 7

PENEMUAN PASIEN TB

No. Dokumen : UKP/SOP-


/III/BHG/2019

SOP No. Revisi :

Tanggal Terbit : 20 Maret 2019

Halaman : 1/3

UPT PUSKESMAS Hj. SUMIAH S.ST, M.Si


BAHAGIA NIP.196801111989012003

Penemuan pasien TB adalah prosedur bagi petugas kesehatan dalam


Menemukan pasien yang mempunyai gejala TB, yaitu batuk lama 2 minggu atau
lebih, berdahak dapat disertai darah, panas badan, nyeri dada dan gejala
1. Pengertian
penyakit paru lainnya.
Sebagai acuan bagi Petugas kesehatan sehingga mampu melakukan Identifikasi
terduga TB, Menegakkan Diagnosis TB pada orang dewasa dan Anak,
2. Tujuan
menentukan klasifikasi dan Tipe pasien TB.di Puskesmas Sriamur
Keputusan Kepala UPT Puskesmas Bahagia Nomor :
3. Kebijakan
tentang pelayanan klinis Tuberculosa Paru
4. Referensi Buku Modul TB Program Pengendalian TB Kemenkes RI Dirjen Pengendalian
Penyakit dan Penyehatan Lingkungan Jakarta, Revisi 2015
1. Persiapan alat dan bahan :
a. Form TB 06, Tb 05, Tb 04, Tb 01, Tb 02, Tb 03.
b. Meja tulis
c. Pulpen
d. status pasien
e. Inform concent
f. Timbangan BB
g. Pot dahak.
2. Petugas yang melaksanakan
a. Dokter
b. Perawat
c. Analis
3. Langkah langkah
a. Dokter umum di Ruang Pemeriksaan Umum melakukan anamnesa
5. Prosedur / keluhan dan pemeriksaan fisik apabila terdapat gejala TB seperti batuk
Langkah- berdahak selama 2 minggu atau lebih, batuk berdarah, Demam lebih dari
langkah
2 minggu, nafsu makan menurun, Berat badan menurun, keringat di waktu
malam tanpa melakukan kegiatan , maka dokter merujuk pasien ke ruang
TB.
b. Di Poli TB petugas melakukan anamnesa ulang biodata, keluhan, riwayat
penyakit, dan pemeriksaan fisik , petugas memasukkan data pasien
sebagai terduga TB. Petugas memberikan penjelasan tentang prosedur
yang harus dilakukan oleh pasien. Petugas TB mengisi Form TB 06 dan
TB 05, kemudian mengirim pasien ke laboratorium dengan membawa Tb
05.
c. Di laboratorium Petugas laboratorium memberikan pot dahak pada pasien
dan menjelaskan bagaimana mengeluarkan dahak yang benar, setelah
ada dahaknya petugas memeriksa dahak sewaktu, Petugas mengisi Form
TB 04.
d. Petugas laboratorium memberikan 2 buah pot dahak kepada pasien untuk
dibawa pulang, pemeriksaan dahak hari berikutnya pasien dianjurkan
untuk mengeluarkan dahak pada pagi hari bangun tidur dan 2 jam
berikutnya.
e. Di hari berikutnya pasien ke laboratorium menyerahkan 2 pot dahak
tersebut,
f. Petugas laboratorium melakukan pemeriksaan kembali dahak pagi dan
sewaktu. Setelah ada hasil laboratorium, pasien kembali ke poli TB
dengan membawa Form Tb 05.
g. Di poli Tb petugas membaca hasilnya apakah negative atau positif.
Apabila hasilnya negative petugas mengembalikan pasien ke BP Dewasa
untuk pemberian Antibiotik spektrum luas selama 2 minggu oleh dokter
atau di lakukan pemeriksaan Foto Rongent
Bagi pasien Anak petugas melakukan Skoring TB
h. Apabila hasilnya positive petugas mengisi form TB 01 dan 02 membuat
perjanjian dan kesepakatan dengan pasien, Menunjuk PMO dan pasien
akan diberikan pengobatan OAT sesuai Berat badan , klasifikasi dan Tipe
TB.
i. Apabila ada masalah dengan keadan gizi petugas merujuk ke poli Gizi.
j. Pada saat pulang petugas memberikan TB 02 untuk dibawa pulang oleh
pasien.
Dokter melakukan
Dokter merujuk ke ruang TB
anamnesa dan
pemeriksaan fisik

Petugas Ruang TB
Pasien dikirimke Petugas di ruang melakukan anamnesa
laboratorim TB mengisi form dan pemeriksaan
dengan ulang
membawa form TB 05 dan 06
TB 05

Petugas
Pemeriksaan dahak Laboratorium
sewaktu mengisi form TB
04

Petugas lab memberikan 2 pot dahak untuk


dibawa pulang dan menganjurkan
mengeluarkan dahak di pagi hari bangun tidur
dan 2 jam setelah bangun tidur

Pasien membawa pot dahak Petugas lab melakukan


di hari berikutnya ke ruang lab pemeriksaan dahak pagi
dan sewaktu

Di Ruang TB Hasil
Petugas TB Positif Lab
mengisi Form
TB 01 dan 02

Negatif

Menunjuk PMo dan


pemberian obat OAT, Ruang pemeriksaan umum
Pasien membawa pulang untuk pemberian antibiotic 2
form 02 minggu kemudian foto ro
6. Bagan Alir

1. Ruang TB
7. Unit terkait
2. Ruang Laboratorium
8. Rekaman -
historis
perubahan
Rekaman Historis Perubahan

No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Terbit Tanggal Perubahan


PENCATATAN DAN PELAPORAN TB

No. Dokumen : UKP/SOP-


/III/BHG/2019

DAFTAR
No. Revisi :
TILIK
Tanggal Terbit : 20 Maret 2019

Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS Hj. SUMIAH S.ST, M.Si


BAHAGIA NIP.196801111989012003

Nama Petugas : ……………………………………

Tanggal Pelaksanaan : ………..…………………………

TIDAK
LANGKAH KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU

1. Apakah Petugas di Ruang TB melakukan anamnesa


Biodata : nama, umur, alamat lengkap, no. HP.
Anamnesa keluhan dan riwayat penyakit, kemudian
petugas mengisi Form TB 06 untuk daftar terduga TB?
2. Apakah Petugas mengisi form TB 05 diantaranya alasan
pemeriksaan, jenis dan jumlah pemeriksaan, lokasi
anatomi. Kemudian pasien dikirim ke laboratorium
dengan membawa Form TB 05?
3. Apakah Petugas Laboratorium mengisi form TB 04 yaitu
menulis register laboratorium, Nomor identitas contoh uji,
tanggal penerimaan contoh uji, nama lengkap, umur,
jenis kelamin, alamat lengkap, nama faskes, alasan
pemeriksaan dan hasil pemeriksaan?
4. Apakah Setelah pemeriksaan selesai Petugas lab
mencatat di TB 04 dan TB 05 kemudian Form TB 05
dibawa oleh pasien ke ruang TB?
5. Apakah Di ruang Tb Petugas mengisi form TB 01 ( Kartu
Pengobatan Pasien TB ) diantaranya Biodata pasien,
hasil pemeriksaan contoh uji, Nama PMO , alamat PMO,
Tipe diagnosis dan klasifikasi ,Dirujuk oleh, Kontak erat,
Paduan OAT, Bentuk OAT, Sumber Obat, Tanggal mulai
pengobatan?
6. Apakah Petugas mengisi Form TB 02 ( kartu Identitas
Pasien ) diantaranya Biodata pasien, klasifikasi, Tanggal
mulai pengobatan, Paduan OAT yang diberikan, Tanggal
pengambilan obat, jumlah obat yang diberikan dan
perjanjian tanggal kembali untuk pengambilan obat dan
pemeriksaan dahak berikutnya?
7. Apakah Petugas mengisi Form TB 03 diantaranya : No reg
pasien, no reg Tb kabupaten, Biodata, hasil pemeriksaan
dahak DLL?
8. Apakah Petugas mengisi form TB 09 bagi pasien yang
pindah pengobatan ke faskes lain, kemudian dikirim ke
tempat faskes yang dituju disertai foto copy TB 01 dan
sisa OAT?

CR : ……………..% ……………..,…………..

Pelaksana

……………………………

NIP. …………………….

Anda mungkin juga menyukai