Anda di halaman 1dari 5

INSTITUT AGAMA ISLAM DARUSSALAM

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN


PROGRAM STUDI TADRIS BAHASA INGGRIS
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH KODE Rumpun MK Bobot (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan
Ulumul Qur’an MDU1304 Institusi 2 1 1 September 2019
OTORITAS Dosen Pengembang RPS Koordinator Rumpun MK Ka.Prodi

M. Alaika Nasrulloh, M.Th.I Drs. H. Sumari Mawardi, MH Adib Ahmada, M.Pd


Capaian CPL-PRODI
Pembelajaran (CP) 1. Tenaga Pendidik Bahasa Inggris di tingkat dasar dan menengah yang mampu merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan mengembangkan
pendidikan dasar dan menengah, inovatif, dan memiliki wawasan yang luas yang dapat meningkatkan mutu pembelajaran.
2. Peneliti yang mampu memecahkan permasalahan pembelajaran, serta mampu menghasilkan inovasi pembelajaran untuk peningkatan mutu pendidikan
di tingkat dasar dan menengah.
3. Praktisi pendidikan Bahasa Inggris di tingkat dasar dan menengah yang berperan sebagai pengelola pendidikan, pengembang media dan sumber belajar
serta pendidik di jalur non formal.
4. Konsultan di bidang pendidikan dasar dan menengah.
CP-MK
Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan mampu :
1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius (CP 1.01),
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika (CP 1.02),
3. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, sertapendapat atau temuan orisinal orang lain (CP 1.05),
4. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan (CP 1.06).

Deskripsi Singkat MK Al-Qur’an merupakan kitab suci umat Islam yang berfungsi sebagai petunjuk bagi manusia dalam mengarahkan kehidupannya. Secara garis besar al-Qur’an
mengandung ajaran tentang aqidah, syariah, dan akhlak. Untuk dapat mengenal, memahami, dan menafsirkan al-Qur’an tidak hanya berbekal pengetahuan
bahasa Inggris, melainkan dibutuhkan berbagai macam ilmu guna untuk mengungkap makna yang terkandung dalam al-Qur’an.
Mata kuliah ini mengkaji tentang ilmu-ilmu tentang al-Qur’an. Pembahasannya mencakup seluruh materi yang berhubungan dengan al-Qur’an, baik dari segi
penyusunannya, pengumpulannya, sistematikanya, ilmu nuzulul Qur’an, ilmu Asbabun nuzul, dan materi lain yang berhubungan dan yang ada sangkut

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 1
pautnya dengan al-Qur’an. Materi ini sangat penting bagi mahasiswa untuk memperluas pandangan dan pengetahuan tentang al-Qur’an guna untuk
membantu dalam memahami dan menafsirkannya.
Materi 1. Pendahuluan (Memahami proses perkuliahan secara umum)
Pembelajaran/ 2. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Ulumul Qur’an, al-Qur’an, Hadits Qudsy, Hadits Nabawi.
Pokok Bahasan 3. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan turunnya al-Qur’an, ayat pertama dan terakhir.
4. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Pengumpulan dan Penertiban al-Qur’an
5. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Asbabun Nuzul.
6. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan ayat-ayat Makkiyah dan Madaniyah.
7. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Tafsir, Takwil, Muhkam dan Mutasyabih.
8. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Nasikh Mansukh.
9. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan kemu’jizatan al-Qur’an dan kisah-kisah dalam al-Qur’an..
10. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Amstalul Qur’an.
11. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Tujuh Huruf.
12. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan ‘Ilmu Qira’at.
13. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan ilmu tafsir al-Quran.
14. Memahami berbagai hal yang berhubungan dengan Riwayat hidup beberapa mufassir beserta karyanya
15. UTS
16. UAS
Pustaka Utama:
1. Manna Khalil al-Qattan, Studi Ilmu-Ilmu al-Qur’an,
2. Jamaluddin as-Syuyuti, al-Itqan fi Ulumil Qur’an I, 1988
3. Badruddin Muhammad bin Abdullah az-Zarkasyi, al-Burhan fi Ulumil Qur’an I,
4. Subhi as-Shalih, Membahas Ilmu-Ilmu al-Qur’an, 1999. dll
Pendukung:
1. Muhammad Chirzin, Al-Qur’an dan Ulumul Qur’an,
2. Ramli Abd. Wahid, Ulumul Qur’an,
3. M. Hasbi Ash-Shiddieqy, Ilmu-Ilmu Al-Qur’an: Media-Media Pokok Dalam Menafsirkan Al-Qur’an, dll.
Media Pembelajaran Perangkat lunak (software) Perangkat keras (hardware)
Power point Maktabah syamilah Papan tulis, laptop, Proyektor
Team Teaching: -
Mata Kuliah Prasyarat -
Tugas Makalah: 1. Kertas A4
2. Font Times new Roman ukuran 12 untuk Isi dan 14 untuk Judul
3. Penulisan Referensi menggunakan innote atau footnote
4. Daftar pustaka minimal 5 buah (minimal 3 buku)
Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 2
5. Minimal terdiri dari 12 Halaman, memuat semua sub-tema dalam pembahasan (kolom indikator)
6. Menggunakan kaidah penulisan karya ilmiyah
7. Tidak perlu dijilid dengan kertas bufallo dan plastik mika.

Mg Sub-CPMK Indikator Kriteria & Bentuk Perilaku Metode Materi Bobot


ke- (sebagai kemampuan akhir Pembelajaran Pembelajaran Penilaian
yang diharapkan) (%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
I Pendahuluan. 1. Motivasi Program studi Bertakwa kepada Tuhan Yang Ceramah, Pendahuluan / 1%
Memahami proses perkuliahan 2. Kontrak kuliah (toleransi keterlambatan) Maha Esa dan mampu diskusi dan Kontrak kuliah
secara umum 3. Pembuatan tugas menunjukkan sikap religius Tanya jawab
4. Pembagian kelompok (CP 1.01),
5. Penilaian, dll
II Memahami berbagai Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menjunjung tinggi nilai Ceramah, Ulumul Qur’an. 2%
permasalahan yang 1. Menjelaskan pengertian al-Qur’an kemanusiaan dalam Presentasi,
berhubungan dengan Ulumul 2. Menjelaskan pengertian Ulumul Qur’an. menjalankan tugas diskusi dan
Qur’an, al-Qur’an, Hadits 3. Menjelaskan ruang lingkup pembahasan Ulumul Qur’an. berdasarkan agama, moral, Tanya jawab
Qudsy, Hadits Nabawi. 4. Menjelaskan sejarah pertumbuhan dan perkembangan Ulumul dan etika (CP 1.02),
Qur’an.
5. Menjelaskan urgensi mempelajari Ulumul Qur’an.
6. Menjelaskan dan membedakan dengan Hadits Qudsi
7. Menjelaskan dan membedakan dengan Hadits Nabawi
III Memahami berbagai Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menghargai keanekaragaman Ceramah, Turunnya al- 2%
permasalahan yang 1. Menjelaskan proses turunnya wahyu budaya, pandangan, agama, Presentasi, Qur’an, ayat
berhubungan dengan turunnya 2. Menjelaskan tahapan turunnya al-Qur’an dan kepercayaan, diskusi dan pertama dan
al-Qur’an, ayat pertama dan 3. Menjelaskan pendapat-pendapat ttg ayat pertama dan sertapendapat atau temuan Tanya jawab terakhir.
terakhir. terakhir turun orisinal orang lain (CP 1.05),

IV Memahami berbagai Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Bertakwa kepada Tuhan Yang Ceramah, Pengumpulan 2%
permasalahan yang 1. Menjelaskan Pengumpulan al-Qur’an pd masa Nabi Maha Esa dan mampu Presentasi, dan Penertiban
berhubungan dengan SAW. menunjukkan sikap religius diskusi dan al-Qur’an
Pengumpulan dan Penertiban 2. Menjelaskan Pengumpulan al-Qur’an pd masa Shahabat (CP 1.01), Tanya jawab
al-Qur’an 3. Menjelaskan Rasm ustmani
V Memahami berbagai Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menghargai keanekaragaman Ceramah, Asbabun Nuzul. 2%
Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 3
permasalahan yang 1. Menjelaskan pengertian Asbabun Nuzul. budaya, pandangan, agama, Presentasi,
berhubungan dengan Asbabun 2. Menjelaskan macam-macam dan pembagian Asbabun dan kepercayaan, diskusi dan
Nuzul. Nuzul. sertapendapat atau temuan Tanya jawab
3. Menjelaskan beberapa redaksi Asbabun Nuzul. orisinal orang lain (CP 1.05),
4. Menjelaskan berbilangnya Asbabun Nuzul suatu ayat.
5. Menjelaskan manfaat mempelajari Asbabun Nuzul.
VI Memahami berbagai Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Bekerja sama dan memiliki Ceramah, Makkiyah dan 2%
permasalahan yang 1. Menjelaskan pengertian Makkiyah dan Madaniyah. kepekaan sosial serta Presentasi, Madaniyah.
berhubungan dengan ayat- 2. Menjelaskan ciri-ciri Makkiyah dan Madaniyah. kepedulian terhadap diskusi dan
ayat Makkiyah dan 3. Menjelaskan teori penentuan Makkiyah dan Madaniyah. masyarakat dan lingkungan Tanya jawab
Madaniyah. 4. Menjelaskan manfaat mempelajari Makkiyah dan (CP 1.06).
Madaniyah.
VII UTS UTS 15 %
VIII Memahami berbagai hal yang Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Bekerja sama dan memiliki Ceramah, Muhkam dan 2%
berhubungan dengan tafsir, 1. Menjelaskan pengertian Muhkam dan Mutasyabihat. kepekaan sosial serta Presentasi, Mutasyabih
takwil, Muhkam dan 2. Menjelaskan macam-macam Mutasyabihat. kepedulian terhadap diskusi dan
Mutasyabih. 3. Menjelaskan pendapat ulama mengenai ayat Muhkam masyarakat dan lingkungan Tanya jawab
dan Mutasyabihat. (CP 1.06).
4. Menjelaskan hikmah dibalik Muhkam dan Mutasyabihat.
5. Menjelaskan pengertian dan perbedaan tafsir dan takwil
IX Memahami berbagai Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menjunjung tinggi nilai Ceramah, Nasikh 2%
permasalahan yang 1. Menjelaskan pengertian Nasikh Mansukh. kemanusiaan dalam Presentasi, Mansukh.
berhubungan dengan Nasikh 2. Menjelaskan beberapa pendapat tentang Nasakh dalam menjalankan tugas diskusi dan
Mansukh. al-Qur’an. berdasarkan agama, moral, Tanya jawab
3. Menjelaskan macam-macam Nasikh Mansukh. dan etika (CP 1.02),
4. Menjelaskan manfaat mempelajari Nasikh Mansukh.
X Memahami berbagai hal yang Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menghargai keanekaragaman Ceramah, kemu’jizatan al- 2%
berhubungan dengan 1. Menjelaskan pengertian I’jazul Qur’an. budaya, pandangan, agama, Presentasi, Qur’an. kisah-
kemu’jizatan al-Qur’an. Dan 2. Menjelaskan pendapat ulama mengenai I’jazul Qur’an. dan kepercayaan, diskusi dan kisah dalam al-
kisah-kisah dalam al-Qur’an. 3. Menjelaskan kadar kemu’jizatan al-Qur’an. sertapendapat atau temuan Tanya jawab Qur’an
4. Menjelaskan aspek-aspek kemu’jizatan al-Qur’an. orisinal orang lain (CP 1.05),
5. Menjelaskan pengertian Qashashul Qur’an.
6. Menjelaskan macam-macam kisah-kisah dalam al-
Qur’an.
Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 4
7. Menjelaskan karakteristik kisah-kisah dalam al-Qur’an.
8. Menjelaskan tujuan kisah-kisah dalam al-Qur’an.
9. Menjelaskan relevansi kisah dengan sejarah.
XI Memahami berbagai hal yang Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Bertakwa kepada Tuhan Yang Ceramah, . Amstalul 2%
berhubungan dengan Amstalul 1. Menjelaskan pengertian Amstalul Qur’an. Maha Esa dan mampu Presentasi, Qur’an.
Qur’an. 2. Menjelaskan macam-macam Amstalul Qur’an. menunjukkan sikap religius diskusi dan
3. Menjelaskan ciri-ciri Amstalul Qur’an. (CP 1.01), Tanya jawab
4. Menjelaskan faedah Amstalul Qur’an.
XII Memahami berbagai hal yang Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menjunjung tinggi nilai Ceramah, tujuh huruf 2%
berhubungan dengan tujuh 1. Menjelaskan pengertian al-Qur’an diturunkan dengan kemanusiaan dalam Presentasi,
huruf menjalankan tugas diskusi dan
tujuh huruf berdasarkan agama, moral, Tanya jawab
2. Menjelaskan latar belakang hadits ttg tujuh huruf dan etika (CP 1.02),
3. Menjelaskan pendapat2 tentang makna tujuh huruf
XIII Memahami berbagai hal yang Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menghargai keanekaragaman Ceramah, Ilmu Qira’at. 2%
berhubungan dengan ‘Ilmu 1. Menjelaskan pengertian dan macam Qira’ah. budaya, pandangan, agama, Presentasi,
Qira’at. 2. Menjelaskan kriteria Qira’ah yang diterima dan yang ditolak. dan kepercayaan, diskusi dan
3. Menjelaskan popularitas tujuh imam Qira’at sertapendapat atau temuan Tanya jawab
4. Menjelaskan faedah mempelajari Qira’atul Qur’an. orisinal orang lain (CP 1.05),
XIV Memahami berbagai hal yang Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Bekerja sama dan memiliki Ceramah, ‘ilmu tafsir al- 2%
berhubungan dengan ilmu 1. Menjelaskan pengertian ilmu tafsir. kepekaan sosial serta Presentasi, Quran.
tafsir al-Quran. 2. Menjelaskan sejarah perkembangan ilmu tafsir. kepedulian terhadap diskusi dan
3. Menjelaskan kaidah tafsir. masyarakat dan lingkungan Tanya jawab
4. Menjelaskan Syarat-syarat dan adab seorang mufassir (CP 1.06).
5. Menjelaskan urgensi mempelajari ilmu tafsir.
XV Memahami berbagai hal yang Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menghargai keanekaragaman Ceramah, Riwayat hidup 2%
berhubungan dengan Riwayat 1. Riwayat Ibn Abbas dan kitab tafsirnya budaya, pandangan, agama, Presentasi, beberapa
hidup beberapa mufassir 2. Riwayat Al-Thabari dan kitab tafsirnya dan kepercayaan, diskusi dan mufassir beserta
beserta karyanya 3. Riwayat Ibn Katsir dan kitab tafsirnya sertapendapat atau temuan Tanya jawab karyanya
orisinal orang lain (CP 1.05),
XV UAS UAS 60 %

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 5

Anda mungkin juga menyukai