Anda di halaman 1dari 2

NAMA =

TEMPAT TANGGAL LAHIR =


USIA =
PEKERJAAN =

1. Apakah bapak/ibu mengetahui tembang LIR-ILIR?? Jika mengetahui seperti


apa lirik dalam tembang LIR-ILIR??

2. Tembang LIR-ILIR diciptakan tentu bukan tanpa makna, melainkan


mempunyai makna yang luar biasa. Kira-kira makna seperti apa yang
terkandung dalam tembang LIR-ILIR sepengetahuan bapak/ibu?? Adakah
makna yang bisa diambil untuk diterapkan di kehidupan sehari-hari??

3. Menurut bapak/ibu, sebagai generasi muda seperti kami seberapa pentingkah


kami harus mempelajari tembang LIR-ILIR ini, apakah kami juga harus
mempelajari makna yang terkandung di dalamnya??

4. Bagaimana eksistensi tembang LIR-ILIR ini di lingkungan bapak/ibu??


Apakah bapak/ibu terkadang mengajarkan tembang LIR-ILIR ini pada anak-
anaknya??
5. Kami berpendapat bahwa sekarang ini banyak yang sudah mulai melupakan
tembang LIR-ILIR begitupun dengan makna di dalamnya. Apakah pendapat
kami ini benar menurut bapak/ibu?? Faktor apa saja yang membuat ini
terjadi?? Mohon penjelasan atas jawaban bapak/ibu!! (benar/tidak)

6. Mohon masukan dari bapak/ibu upaya apa yang harus kami lakukan untuk
tetap menjaga warisan tembang ini serta upaya seperti apa yang harus kami
lakukan untuk mengajak serta memperkenalkan tembang LIR-ILIR ini
kepada masyarakat luas terkhususnya untuk para remaja sekarang??

7. Jika kami menyatakan bahwa tembang LIR-ILIR ini merupakan ciptaan


SUNAN KALIJAGA apakah bapak/ibu membenarkan pernyataan kami??
Mohon penjelasan atas jawabannya!! (benar/tidak)

Demak, Oktober 2019

( )

Anda mungkin juga menyukai