Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

SMPS PELITA CEMERLANG


KECAMATAN PONTIANAK TENGGARA
TAHUN PELAJARAN 2018 -2019
SMPS PELITA CEMERLANG

Mata Pelajaran : PKn Nama : Nilai

Hari/ Tanggal : No. Absen :


Kelas : VII ( Tujuh )

PETUNJUK
1. 1. Tulislah namamu disebelah kanan atas.
2. 2. Bacalah tiap-tiap soal dengan teliti.
3. 3. Kerjakanlah lebih dahulu soal-soal yang kamu anggap mudah.
4. 4. Periksalah kembali pekerjaanmu sebelum lembar jawaban diserahkan kepada bapak/ibu guru.

Pilihan Ganda:
1. Konstitusi dibutuhkan karena sebagai …..
a. Alat pembentuk negara
b. Alat perusak negara
c. Penjaga keamanan wilayah negara
d. Pelindung keberagaman

2. Konstitusi dalam berasal dari bahsa perancis “contituer” yang berarti ….


a. Membanting c. Membentuk
b. Membeli d. Mengundang

3. Belanda  Grondwet
Jerman  x
Agar menjadi konsep yang padu, tempat huruf X seharusnya diisi ….
a. Constituir c. Gundnorm
b. Constitution d. Grundgesetz

4. Hukum dasar atau hukum tertinggi pada suatu negara biasa disebut ….
a. UU c. Pancasila
b. UUD d. Konstitusi

Perhatikan gambar ilustrasi berikut

5. Segitiga pertama pada gambar di atas menunjukkan bahwa kontitusi sebagai hukum tertinggi juga sebagai
……….. bagi hukum lainnya.
a. Pengawas c. Pengadil
b. Dasar d. Landasan

6. Jika diperhatikan pada gambar segitiga yang kedua, konstitusi walaupun kedudukannnya sebagai hukum dasar,
tetapi posisinya tetap di atas hukum lainnya. Maksudnya adalah ….
a. Konstitusi sebagai pengawas bagi hukum adat
b. Konstitusi merupakan hukum dasar dan tertinggi
c. Kontitusi bisa diubah sesuai ketentuan
d. Konstitusi dapat mengganti hukum lainnya

7. Pada sidang ke-2 BPUPKI, membahas tentang ….


a. Rumusan dasar negara c. Komite Nasional Indonesia Pusat
b. Undang-Undang Dasar d. Presiden dan Wakil Presiden
8. Rumusan dasar negara, dibahas BPUPKI pada sidang ke ….
a. 4 b. 3 c. 2 d. 1

9. BPUPKI di ketuai oleh ….


a. Ir. Soekarno c. Moh. Hatta
b. Otto Iskandardinata d. dr. KRT.Radjiman Wedyodiningrat

10. Tujuan dibentuknya Panitia 9 yaitu ….


a. Untuk mempersiapkan kemerdekaan dari jepang
b. Membahas Undang-Undang Dasar 1945
c. Membahas berbagai usulan dasar negara dalam sidang BPUPKI
d. Membentuk konstitusi yang merdeka

11. Panitia 9 diketuai oleh ….


a. Ir. Soekarno c. Moh. Hatta
b. Otto Iskandardinata d. dr. KRT.Radjiman

12. Salah satu anggota Panitia 9 yang mendesak untuk merubah Pancasila versi Piagam Jakarta menjadi
Pancasila yang kita kenal sekarang adalah ….
a. Ir. Soekarno c. Moh. Hatta
b. M.Yamin d. A.A.Maramis

13. Gambar berikut di bawah ini merupakan anggota Panitia 9. Yang menjadi orang pertama memberi ide
dalam mumuskan dasar negara ialah ….

a. c.

b. d.

14. Disamping merupakan salah satu


tokoh dari Panitia 9 yaitu ….
a. Ir. Soekarno
b. Ahmad Soebardjo
c. Otto Iskandardinata
d. dr. KRT.Radjiman
15.

1 2 3 4
KH.Wahid Hasyim ditunjukkan pada gambar nomor….
a. 1 c. 2
b. 3 d. 4

16. Panitia Kecil Perancang Undang-undang Dasar melaksanakan sidang sebanyak ….


a. 1 c. 2
b. 3 d. 4

17. Pembahasan tentang Lambang Negara, Negara Kesatuan, Majelis Permusyawaratan Rakyat merupakan
pembahasan sidang yang dilakukan BPUPKI pada tanggal ….
a. 12 juli 1945 c. 13 juli 1945
b. 13 juni 1945 d. 12 juli 1944

18. Naskah UUD 1945 diterima dengan suara bulat pada sidang BPUPKI tanggal ….
a. 14 juli 1945 c. 13 juli 1945
b. 13 juni 1945 d. 16 juli 1945

19. Pembahasan Rancangan Undang-Undang Dasar dilakukan pada saat sidang tanggal ….
a. 14 juli 1945 c. 13 juli 1945
b. 13 juni 1945 d. 16 juli 1945

20. Setelah BPUPKI menyelesaikan tugasnya, maka BPUPKI dibubarkan dan di bentuk organisasi baru yaitu ….
a. PPPKI c. KNIP
b. PKI d. PPKI

21. Naskah Pembukaan UUD yang di protes oleh A.A. Maramis karena terkesan memihak pada suatu golongan
adalah ….
a. Pancasila c. Pembukaan UUD 1945
b. Piagam Jakarta d. Konferensi Jakarta

22. Membentuk Komite Nasional Indonesia Pusat merupakan salah satu hasil dari sidang….
a. BPUPKI c. Panitia 9
b. Panitia Kecil Perancang UUD d. PPKI

23. Ir. Soekarno dan Moh.Hatta di tetapkan sebagai Presiden dan Wakil Presiden pada tanggal ….
a. 21 Juli 1945 c. 17 Agustus 1945
b. 18 Juni 1945 d. 18 Agustus 1945

24. Pada sidang PPKI, terdapat beberapa perubahan mengenai rumusan Undang-Undang Dasar. Perubahan tersebut
berjumlah ….
a. 1 b. 2 c. 3 d. 4

25. Berikut ini yang merupakan salah satu dari fungsi konstitusi menurut Jimly Asshiddiqie yaitu ….
a. Sarana mencari keuntungan negara
b. Simbol sebagai pusat pemerintahan daerah
c. Penentu dan pembatas kekuasaan negara
d. Sebagai alat pemersatu keluarga
26. Fungsi konstitusi menurut Jimly Ashiddiqie yaitu sebanyak ….
a. 4
b. 5
c. 8
d. 10

27. Yang menjadi konstitusi Negara Indonesia yaitu ….


a. Pancasila
b. Undang-Undang
c. Undang-Undang Dasar
d. Undang-Undang Dasar 1945

28. Yang menjadi Ideologi (pandangan hidup) bangsa Indonesia adalah ….


a. Pancasila
b. Undang-Undang
c. Undang-Undang Dasar
d. Undang-Undang Dasar 1945

29. Makna dari UUD 1945 yaitu ….


a. Pedoman dalam berkeluarga
b. Hasil dari penjabaran dari Pancasila
c. Konstitusi untuk melawan bangsa asing
d. Pemersatu bangsa-bangsa

30. Penjajahan tidak dapat dibenarkan karena ….


a. Tak sesuai dengan etika barat
b. Tidak ada keuntungan yang didapat
c. Tidak sesuai dengan peri kemanusiaan dan keadilan
d. Tidak sesuai dengan adat istiadat lokal
Isian :

1. Dalam perjalannya Pancasila mengalami perubahan. Sebelum Pancasila yang kita kenal sekarang,
terdapat versi Pancasila yang dirumuskan oleh Panitia 9 dengan nama ….
2. Kebebasan dalam beragama dan kepercayaan bahwa Indonesia merupakan karunia yang indah dari Yang Maha
Kuasa merupakan wujud dari sila ke …. yang berbunyi ….
3. Dalam persidangn PPKI, menghasilkan beberapa keputusan tentang perubuhan rumusan pembukaan UUD
Piagam Jakarta. Salah satunya, kata “mukaddimah” diganti menjadi ….
4. PPKI melakukan sidang pada tanggal ….
5. Pemilihan kepala negara ataupun daerah merupakan contoh nyata penerapan sila ke ….

Essay :

1. Jelaskan pengertian konstitusi!


2. Berikan alasan mengapa Piagam Jakarta diubah menjadi Pancasila yang kita kenal seperti sekarang!
3. Sebutkan 3 hasil sidang PPKI!
4. Sebutkan minimal 2 fungsi konstitusi menurut Jimly Asshiddiqie!
5. Sebutkan minimal 2 contoh penerapan sila ke 4 di sekolah!

Anda mungkin juga menyukai