Anda di halaman 1dari 24

Cara Membuat Soal Online di Google Drive

dengan Batasan Waktu


Membuat Soal Online di Google Drive (Google Formulir) dengan memberi batasan waktu;

1. Login ke drive.google.com, kemudian klik tombol Baru - Lainnya - Google Formulir

2. Tuliskan judul soal, kemudian dipojok kanan atas, klik SETELAN - klik tab menu KUIS
- aktifkan fitur Jadikan ini sebagai kuis.

3. Ketiklah soal pilihan ganda sesuai dengan kebutuhan Anda, untuk memasukan kunci
jawaban dan jumlah skor tiap soal, Anda klik KUNCI JAWABAN,
Anda bisa tuliskan nilai skor tiap soal, kemudian klik pada opsi pilihan ganda yang
menjadi kunci jawaban, sampai tahap ini anda telah selesai membuat soal online dengan
google drive,

4. Untuk memberikan batasan waktu pengerjaan soal, gunakan script yang telah dibuat
pihak ketiga dan tersedia di daftar pengaya-nya google,
Kemudian cari FormLimiter, klik untuk proses instalasi/ pemasangan ke akun google
Anda.

Klik izinkan untuk memasang script ke akun google Anda,

5. Setelah selesai proses pemasangan, akan muncul jendela disebelah kanan soal yang berisi
pengaturan tanggal dan waktu, silahkan anda atur tanggal dan waktu ditutupnya soal
online anda, jangan lupa klik tombol Save and enable.
Hasil akhirnya, jika soal online sudah berjalan sampai batas waktu yang telah ditentukan,
maka otomatis akan tertutup dengan tampilan pesan seperti berikut:
Berikut ini langkah-langkah untuk memulai membuat Kuis OnLine dengan Google Form.

1.Langkah awal adalah pastikan anda telah memiliki akun Google, dan buka halaman
https://drive.google.com/ kemudian Login. Silakan Login ke akun Google anda. Untuk anda
yang belum memiliki akun Google klik “DAFTAR”.

2.Bisa juga mengakses Google docs saat sedang masuk ke akun google anda dengan klik Drive.

3.halaman awal masih kosong, untuk membuat dokumen baru Anda bisa meng-klik menu
Create > Form atau Buat > Formulir untuk membuat file formulir.
4.Google Form menyediakan beberapa pilihan tema untuk formulir anda, atau jika tidak ingin
menambahkan tema klik tombol close berupa tanda “x” di pojok kanan atas.

5.Silahkan tulis Kuis OnLine anda.


6.Untuk tipe pilihan tampilan jawaban ada beberapa tipe, anda bisa memilih salah satu.
7.Jika ingin berbagi dengan kawan anda klik “bagikan” pada pojok kanan atas kemudian
ketikkan alamat email rekan anda, anda juga bisa mengatur setting publish sesuai keinginan
anda.
Membuat Soal dan Penilaian Online dengan
Google Form
1. Buka (Login) gmail anda (kalau belum punya, bikin dulu).
2. Buka google drive (bisa ke http://drive.google.com)
3. Klik tombol baru (atau kalau bhs inggrisnya New)

4. akan muncul menu drop down, pilih lainnya, pilih google formulir

 Jika pertama kali memakai, akan muncul tawaran TUR, boleh diabaikan dengan klik tombol LAIN
KALI, lalu akan muncul form isian, tinggal isi saja
 soal bisa pilihan ganda, isian dll, bisa disisipi gambar, video dll, bisa dibuat soal yang wajib diisi atau
tidak. setelah selesai satu soal, kalau mau menambah klik tanda +, kalau selesai bisa di setting soal-
soal tersebut dengan klik salah satu tombol:

 silakan dipilih sesuai selera, ada:

 Pengaya, yang berisi Choice eliminator 2 dan doc Appender


 Pallet Warna, untuk mempercantik tampilan dengan mengubah warna
 Pratinjau, untuk melihat bagaimana kuis online ditampilkan di layar komputer siswa.

 Setelan:
 Setelan, untuk mengatur bagaimana settingan kuis (soal online kita) yang terdiri dari beberapa
menu penting seperti apakah siswa harus login dan hanya dapat memberikan kali 1 tanggapan
saja, notifikasi apakah jawaban sudah terkirim atau belum, apakah siswa dapat melihat skornya,
dan lain-lain.

 Langkah berikutnya adalah klik menu TANGGAPAN yang terdapat di sebelah kanan
menu PERTANYAAN pada formulir soal kuis anda.
o Akan terbuka tab TANGGAPAN seperti gambar berikut. Lalu aktifkan
TANGGAPAN (artinya menerima jawaban yang diberikan siswa) sehingga
tombol tanggapan berwarna ungu.

o
o tanda titik 3 buah yang berderet ke bawah. adalah untuk mengambil jawaban
siswa, dengan mengkliknya nanti, kita bisa mendownload jawaban yang
diberikan siswa setelah mereka mengikuti ujian online dalam bentuk file excel.

 simpan, lalu kirim.

bisa ambil linknya saja untuk disebar


Membuat Kunci Jawabannya

To Create an Answer Key:

1. While on the spreadsheet, click “Form” and then “Go to Live Form”
2. Your quiz will pop up in a new window.
3. In “Student Name”, type “Key”
4. Take the test, inputting all correct answers.
5. Press “Submit”
6. A “Thanks!” window will appear. Simply close this window.

Cara Sederhananya

Sebelum buat soal , set dulu sebagai quiz (di pengaturan)—setelahnya juga tidak mengapa,
namun mengedit ulang nantinya.

pada soal:

Kasih skor tiap soal


Pilih jawaban yg benar

Making a Self-Grading Quiz in Google Documents:

1. On your quiz spreadsheet you will see “Sheet 1” toward the bottom, left-hand side of the
page. Click “Sheet 1” and rename it as “Intake”
2. Then, on the right-hand side of this button, you will see a drop-down arrow. Click it and
choose “Duplicate”
3. Your duplicated sheet will appear under the name “Copy of Intake”. Click the drop-down
arrow on this sheet and rename the sheet “Graded”
4. Return to the “Intake” sheet by simply clicking “Intake”
5. Click on row 1 so that the entire row is highlighted. Then, right-click and copy the entire
row.
6. Return to the “Graded” sheet.
7. Click on row 1 so that the entire row is highlighted. Then, right-click and PASTE.
8. You should see all information from “Intake Row 1” appear in “Graded Row 1”.
9. Now…the fun begins….
10. On your “Graded” sheet,

1. click in cell A2.


2. Type the following ” =Intake!A2 ”
3. press ENTER.
4. At this point, your timestamp results from “Intake” Cell A2 should appear in the cell.

11. On your “Graded” sheet,

1. click in cell B2.


2. Type the following ” =Intake!B2 “
3. press ENTER.
4. At this point, your student name results from “Intake” Cell B2 should appear in the cell.
This should be your ANSWER KEY row.

12. Now, cell formatting becomes a bit trickier.

1. Return to your “Intake” sheet


2. write down the correct answers for every question exactly as shown — one slight
difference will skew your results. (You may also print this page or copy it into a Word
Document for quick reference).

13. On your “Graded” sheet,

1. click in cell C2 (This should be your first actual question cell).


2. Type the following ” =if(Intake!C2=”TYPE ANSWER HERE”,1,0) “.
3. Then press Enter. A “1” should appear in your cell. If it does not, your formatting is off.
Check for spelling differences, formatting errors, etc.

14. Continue to input the formula into each question cell. Each time you must input the
individual, matching cell number and correct answer response.”

1. For example, if the answer to my next question (Question Column D, Answer in row 2) is
“Lindenwold Lions” I would return to my “Graded” sheet, click in cell D2 and type the
following ” =if(Intake!D2=”Lindenwold Lions”,1,0) “. After I press ENTER, a “1”
should appear in the cell. If it does not, my formatting is off.

15. Once all of cells in row 2 are formatted correctly,

1. go to the next available column on the “Graded” sheet.


2. Type “Student Name” once again.

16. In row 2 of the same column,

1. input the following formula: ” =Intake!B2 “.


2. “Answer Key” should appear in this cell

17. In the NEXT available column,

1. type “Raw Score”.


2. In row 2 of the same column, input the following formula: ” =Sum(C2:L2) ” Where C2
represents the column of your FIRST graded question and L2 represents the column of
your last graded question.
3. If you questions begin in column D and end in column G, your cell will read
“=Sum(D2:G2).
4. After pressing enter, since this is the Raw Score of your ANSWER KEY, the total
number of questions should appear in this column.
18. In the NEXT available column,

1. type “Student Average”.


2. In row 2 of the same column, input the following formula: ” =sum(H2/2)*100 ” where
H2=the Raw Score column and 2=the total number of questions.
3. If done correctly, your answer key column should average to 100.

19. Now, to be sure your cell formatting applies to all answer responses, you must copy the
code to the rest of your spreadsheet. To do this,

1. on your “Graded’ sheet, highlight all used cells in row 2. When you do this, a small
square will appear in the bottom, right-hand corner of the last cell column.
2. Move your cursor over this small square until it turns to a large plus sign. THen click the
square and drag it down to accommodate for the number of students taking the quiz. For
example, if 20 students will take the quiz, drag down to at least row 25. You want to
allow for accidental, additional responses.
3. After doing so, you will see a ton of zeroes pop up in your spreadsheet. These will
automatically chage when student responses come in.

20. Finally, in your student average column on the “Graded” sheet, you can format cells so
that passing and failing grades are highlighted. To do so,

1. click the “Student Average” column header (A letter).


2. Then, in the toolbar, you will see a four-square, colored icon. Click it.
3. You will see various color options and “Change with rules”. Click “Change with rules”.
4. Drop down to choose “greater than”,
5. input the cut off score,
6. choose a background color to appear when this rule is true.
7. Add another rule for the “less than” option.

21. Congrats! You have created your first Self-Grading Quiz via Google-Docs!
Cara membuat kuis pilihan ganda
di google form
caranya sama seperti post sebelumnya, namun perbedaannya ada disetelan
jika belum paham, coba untuk membaca post di link ini
http://frmnsyh820.blogspot.co.id/2018/03/cara-membuat-formulir-di-google-form.html
Cara membuat formulir di google form
- Maret 02, 2018

Kali ini saya akan menunjukan cara membuat formulir di google form. mari kita langsung saja membuat
caranya

1. klik link dibawah


https://www.google.com/intl/id_id/forms/about/
2. Kemudian klik "buka google formulir"

3. Selanjutnya klik tambah seperti gambar yang dilingkari

4. Kemudian tulis judul formulir


5. Jika sudah tulis deskripsi formulirnya

6. Terus buat deh informasi yang ingin dibuat form

7. Jika sudah klik kirim


8. Dan sebarkan linknya ke temenmu untuk mengisi. selesai

Jika masih kurang paham anda bisa menonton video ini

Sekian dan terima kasih

Jika sudah paham, anda bisa melakukan langkah-langkah dibawah ini

1. klik setelan

2. kemudian ikuti langkah seperti gambar dibawah ini


3. Dan jangan lupa untuk tidak mencentang seperti gambar dibawah ini supaya kelihatan rahasia. Jika
sudah klik simpan

4. Sesuaikan dengan contoh dibawah ini. Setelah itu klik kunci jawaban dipojok kiri bawah
5. Kemudian pilih jawaban yang benar dan tentukan poin nya jika memilih jawaban yang benar

6. Jika sudah klik kirim dan ikuti langkah dibawah ini. dan share link nya deh
7. Jika ada temanmu yang sudah menjawab kuis tersebut, coba cek di tanggapan dan ikuti langkah
dibawah ini untuk cek nilainya.
8. Dan anda bisa melihat nilainya langsung di spreadsheet. dan selesai

Sekilas Info:
Fitur kuis di google formulir ini biasanya digunakan jika akan ada ulangan harian maupun ulangan tengah
semester, karena praktis dalam penghitungan nilai. Sehingga guru tidak usah mengoreksi ulangan
tersebut. tinggal di data aja nilainya

Namun ada kelemahan dibalik fitur ini yaitu:


1. Murid bisa googling saat ulangan
Dengan adanya fitur ini, murid memanfaatkan untuk googling saat ulangan. Sehingga mudah
mendapat nilai bagus

Solusi:
1. Menggunakan remote control
cara ini lebih ampuh, karena anda bisa melihat layar siswa yang sedang ulangan. Sehingga jika ada
siswa yang googling bisa ketahuan. nama aplikasinya adalah team viewer. bisa untuk hp dan komputer

Sekian terima kasih

Anda mungkin juga menyukai