Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN 3

1. Susunan 3 buah massa titik seperti gambar berikut!

Jika 𝑚1 = 1 kg, 𝑚2 = 2 kg, dan 𝑚3 = 3 kg, tentukan momen inersia sistem tersebut jika diputar
menurut :
a) Poros P
b) Poros Q
2. Bola A bermassa = 60 gram dan bola B bermassa = 40 gram dihubungkan batang AB (massanya
diabaikan)

Jika kedua boal diputar denga sumbu putar di P maka momen inersia sistem adalah …
3. Lima titik massa tersusun seperti gambar berikut!

𝑚1 = 1 kg, 𝑚2 = 2 kg, 𝑚3 = 3 kg, 𝑚4 = 4 kg, 𝑚5 = 5kg


Tentukan momen inersianya jika :
a) Poros putar sumbu X
b) Poros putar sumbu Y

Anda mungkin juga menyukai