Anda di halaman 1dari 1

Klinis :

BNO :
Kontur ginjal kanan tidak jelas, kiri normal. Tampak bayangan konkremen opak setinggi vertebra
lumbal
RPG kanan :
Kontras sebanyak l.k 20 cc dimasukkan melalui selang kateter ureter, tampak kontras mengisi sistim
pelvokalices ginjal kanan yang melebar.Tampak filling defect irreguler di pelvis renalis dan
pelvoureter junction kanan. Tampak juga bayangan lusen di calyces tengah kanan .Tampak batu opak
bulat l.k 0,8 cm di pole bawah ginjal kanan.
Kontras sebagian masuk kedaerah ureter dan vesica urinaria.
RPG kiri :
Kontras sebanyak l.k 40 cc dimasukkan melalui selang kateter ureter, tampak kontras mengisi sistim
pelvokalices ginjal kiri yang melebar. Kontras selanjutnya masuk kedaerah ureter dan vesica urinaria

Kesan :
- Pasase kontras dari pyelum ke vesica urinaria kanan dan kiri lancar.
- Hidronefrosis kanan ec.suspek massa di pelvis renalis disertai nefrolithiasis kanan

Terima kasih atas kepercayaan sejawat.

Salam Sejawat

Anda mungkin juga menyukai