Anda di halaman 1dari 2

NAMA :

KELAS :

TANGGAL :

Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK)


Kegiatan 1

1. Tentukan KPK dari 24, 48, dan 72

48 72
24
24

24 =2 x 2 ……………….
48 =………………….
72 =…………………...

Jadi KPK dari 24, 48, dan 72 adalah ……

2. Pada suatu hari Vera dan Veronika belanja bersamaan di suatu pasar swalayan. Vera belanja setiap 12
hari sekali sedangkan Veronika belanja setiap 14 hari sekali. Setelah berapa hari Vera dan Veronika
akan bersamaan berlanja lagi di swalayan tersebut ?
Faktor Persekutuan Terbesar (FPB)

1. Tentukanlah FPB dari bilangan 24 dan 7


Petunjuk: gambarlah pohon faktor untuk menemukan FPB

Jadi FPBnya Adalah ……………………………………………………

Nahhh…
Setelah kalian selesai mengerjakan soal di atas, apakah sudah mengerti?
Jika belum mengerti cobalah kerjakan kembali soal berikut, agar pemahaman
kalian bertambah ;
2. Doni mempunyai 30 butir kelereng merah, 28 butir kelereng putih, dan 36 butir kelereng
biru. Kelereng tersebut dimasukkan ke dalam kantong dengan isi sama banyak. Berapa kantong
yang diperlukan untuk memasukkan kelereng tersebut?

Anda mungkin juga menyukai