Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS RIARAJA

NOMOR : / / / / /2016

TENTANG
KOMUNIKASI INTERNAL PUSKESMAS RIARAJA
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS RIARAJA

Menimbang : a. Bahwa untuk melaksanakan upaya/kegiatan secara efektif dan


efisien, maka perlu dilakukan komunikasi yang baik antara
Pimpinan, Penanggung Jawab Upaya dan Pelaksana Kegiatan
b. Bahwa yang dimaksudkan Komunikasi Internal dalam huruf a
perlu ditetapkan dalam Surat Keputusan Puskesmas.

Mengingat : 1. Pedoman Manajemen Puskesmas sebagai tindak lanjut dari


Keputusan Menteri Kesehatan Republilk Indonesia No. 128
MENKES/SK/II/2004 tentang Kebijakan Puskesmas
2. Undang-Undang No.10 Tahun 2004 tentang pembentukan
peraturan perundang-undangan (Lembaran Negara RI Tahun
2004, Tambahan Lembaran Negara No. 53)
3. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara No.
KEP/25/25/M.PAN/2/2004
4. Pedoman umum penyusunan indeks kepuasan masyarakat unit
pelayanan instansi pemerintah
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG KOMUNIKASI INTERNAL
PUSKESMAS RIARAJA

KESATU Komunikasi Internal Puskesmas Riaraja adalah sbb :


1. Apel pagi dan Apel Siang setiap Hari Senin, Rabu, dan Jumat
2. Staff meeting
3. Lokakarya Bulanan
4. Minilok

KEDUA Segala biaya yang diperlukan dibebankan kepada anggaran yang sesuai

KETIGA Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana
mestinya.
Ditetapkan di : Riaraja
Pada Tanggal :
Kepala Puskesmas Riaraja

Yovita Th. Bara,


NIP. 19641222 198811 2 001
LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
TENTANG : KOMUNIKASI INTERNAL

KOMUNIKASI INTERNAL PUSKESMAS RIARAJA

1. ADA KETETAPAN PELAKSANAAN KOMUNIKASI DI SEMUA TINGKAT


MANAJEMEN
2. ADA PROSEDUR KOMUNIKASI INTERNAL
3. KOORDINASI INTERNAL DILAKUKAN UNTUK KOORDINASI DAN
MEMBAHAS PELAKSANAAN DAN PERMASALAHAN DALAM
PELAKSANAAN KEGIATAN PUSKESMAS
4. KOMUNIKASI INTERNAL DILAKSANAKAN DAN DIDOKUMENTASIKAN
5. ADA TINDAK LANJUT YANG NYATA TERHADAP REKOMENDASI HASIL
KOMUNIKASI INTERNAL

Anda mungkin juga menyukai