Anda di halaman 1dari 15

PETUNJUK TEKNIS CALCANEUS FESTIVAL

26TH DOUBLE TEN DAY


TIM BANTUAN MEDIS CALCANEUS
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN (CALCAFEST)
A. Men Power :
PJ Calcafest : Nasliyana Izzaty bt Nasry Calcaneus 022 1008
PJ Pubdok : Muh. Khusair Ralla Tasbihi Calcaneus 022 1005
Widyasari Ibrahim Calcaneus 022 1014
PJ Perlengkapan : Imam Mobilingo Calcaneus 022 1007
Ruhki Kristalina Anwar Calcaneus 022 1015
M. Farhan Nuzul Qadri Wahid Calcaneus 022 1020
PJ Administrasi : Fany Mayanti Calcaneus 022 1009
Zainab Calcaneus 022 1021
PJ Konsumsi : Angie Ramadhani K Calcaneus 022 1024
MC : Elbinia Trista Nabilah Calcaneus 022 1013
Pembaca doa : M. Azhlan Badriansyah Calcaneus 021 999
PJ Penurunan Spanduk &
Rappeling : M. Farhan Nuzul Qadri Wahid Calcaneus 022 1020
PJ Love Letter for Palu : Vireldin Lebonna Siri Calcaneus 022 1025
PJ Labirin : Imam Mobilingo Calcaneus 022 1007
PJ Open Donation : Fany Mayanti Calcaneus 022 1009
Ruhki Kristalina Anwar Calcaneus 022 1015
PJ Stand TBM Calcaneus : Angie Ramadhani K Calcaneus 022 1024
PJ Photobooth : Muh. Khusair Ralla Tasbihi Calcaneus 022 1005
B. Job Description
PJ Calcafest : - Memastikan tugas-tugas dari setiap penanggungjawab per-
divisi terselesaikan.
- Melakukan kordinasi dengan PJ-PJ kecil yang telah
ditentukan sebelumnya mengenai jalannya kegiatan
Calcafest.
PJ Pubdok : - Memastikan setiap agenda terpublikasikan dan
terdokumentasikan.
- Melakukan kordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan.
PJ Perlengkapan : - Memastikan setiap perlengkapan pada hari itu tersedia.
- Melakukan kordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan.
PJ Administrasi : - Memastikan administrasi pada hari itu ada dan
terselesaikan.
- Melakukan kordinasi dengan Pj Calcafest mengenai
jalannya kegiatan.
PJ Konsumsi : - Memastikan konsumsi panitia dan relasi tersedia.
- Melakukan kordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan.
MC : - Memastikan pembukaan majlis berjalan lancar.
- Melakukan kordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan.
Pembaca Doa :- Membaca doa pada kegiatan.
- Melakukan koordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan.
PJ Penurunan
Spanduk & Rappelling : - Memastikan kesiapan proses penurunan spanduk dan
perangkat rappelling telah disediakan.
- Melakukan kordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan
PJ Love Letter for Lombok : - Memastikan Love Letters for Lombok terkumpul dan
terkirim ke Lombok
- Melakukan kordinasi dengan Pj Calcaneus Day
mengenai jalannya kegiatan.
PJ Labirin : - Memastikan labirin siap untuk di gunakan.
- Melakukan kordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan.
PJ Stand TBM Calcaneus : - Memastikan kelengkapan stand.
- Melakukan kordinasi dengan PJ Calcafest.
PJ Open Donation : - Memastikan penyusunan pengumpulan donasi
- Melakukan koordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan
PJ Photobooth : - Memastikan perlengkap photobooth disediakan
- Melakukan koordinasi dengan PJ Calcafest mengenai
jalannya kegiatan

C. Material.
Pubdok : Kamera (3 buah)
Spanduk
Tripod (1 buah)
Foto
Perlengkapan :Sarung tangan (2 Pasang) Panggung (1 buah)
Figure of 8 (2 buah) meja (3 buah)
Benang kasur(2 gulung) Tenda (1 buah)
Tali karmantel (1 gulung) Stand Foto ( 8 buah)
Carabiners (2 buah) Stand Mic (1 buah)
Harness (3 buah) Sound system
Tali webbing Laptop (2 buah)
Helm (3 buah) Kabel Roll
Podium ( 1 buah) sofa (2 buah )
Kursi (150 buah) meja ( 2 buah )
Bossara ( 2 buah) Terpal (1 buah)
Administrasi : Kertas (1 rim) Buku Tamu ( 2 buah)
Alat tulis
Absen peserta

Konsumsi : Air Minum (gelas) (2 kotak)


Kue Kotak (100 kotak)

D. Money :
Perlengkapan : Carabiner (4 buah) Rp. 1.200.000
Harness (4 buah ) Rp. 1.200.000
Webbing ( 2 meter) Rp. 300.000
Tali karmantel (1 gulung) Rp, 4.100.000
Figure of 8 (4 buah) Rp. 1.200.000
Sarung tangan (2 Pasang) Rp, 270.000
Benang Kasur (3 gulung ) Rp. 15.000
Pangguang (1 buah) Rp. 80.000
Kursi ( 150 buah) Rp. 200.000
Administrasi : Kertas ( 1 rim) Rp. 30.000
Pubdok : Spanduk (ukuran 3x1) Rp. 50.000
Konsumsi : Kue Kotak Rp. 400. 000
Air Minum (gelas) Rp. 16.000

Rp. 9.045.000
E. Method

Steering
Commitee

Ketua
OC

PJ Calcafest
Calca fest

PJ PJ PJ Open PJ PJ PJ
Labirin Perlengkapan Donation Love Letters Photobooth Simulasi

PJ PJ PJ PJ Administrasi
PJ Relasi
Pubdok Konsumsi Rappelling
Stand TBM

F. Rules :
I. Rapat
1. OC wajib menghadiri rapat rutin DTD 26
2. OC wajib hadir ditempat rapat 5 menit sebelum rapat dimulai
3. Pelaporan kehadiran OC disampaikan 5 menit sebelum rapat dimulai oleh
Ketua Panitia
II. Perizinan
1. OC yang berhalangan hadir wajib memberikan konfirmasi paling lambat 2 jam
sebelum rapat.
2. Konfirmasi diberikan kepada SC melalui Ketua Panitia.
III. Kelengkapan Rapat
1. Persiapan rapat wajib dipersiapkan paling lambat 10 menit sebelum rapat
2. OC wajib menggunakan atribut selama rapat
3. Persiapan rapat berupa : absensi panitia dan absensi anggota.

G. Information
Tempat Kegiatan : Lapangan Segi Tiga FK Unhas dan area Kampus FK Unhas

Stand TBM
Labirin Lt 5

POSKO

logistik
Donasi

H. Time
Waktu Pelaksanaan : Rabu, 1 Oktober 2018
Jam : 08.00-18.00 WITA
I. Teknik Pelaksanaan :
Nama Kegiatan : Tanggal : Rabu, 10 Oktober 2018
Briefing awal Waktu : 06.00-7.00 WITA
Tempat : Sekretariat TBM Calcaneus FK Unhas
Man power
A. PJ Umun : Nas
B. PJ Pubdok : Widy, Khusair
C. PJ Perlengkapan : Imam, Ruhki, Zoel
D. PJ Administrasi : Fany, Zainab
E. PJ Konsumsi : Angie
F. MC : Elben
G. PJ Rappelling : Zoel
H. PJ Love Letters : Virel
I. PJ Labirin : Imam
J. PJ Stand TBM Calcaneus : Angie
K. PJ Open Donation. : Ruhki, Fany
L. Perangkat Rappelling :
 Penurunan sepanduk : There, Zainab
 Spidey : Aul, Widy
 Harking : Zoel, Angie
 Bilayer : Imam,

Material
Pubdok : Kamera

Gambaran Kegiatan :
Pada pukul 07.00, semua panitia sudah berada di Sekretariat TBM Calcaneus untuk melakukan
pengecekan komponen. Pengecekan komponen berjalan hingga pukul 07.05, anggota yang belum hadir,
akan dicari konfirmasi dan dipastikan kedatangannya oleh PJ Calcafest. Dari pukul 07.05 hingga pukul
07.15 setiap PJ melakukan persiapan di posnya masing-masing dan dikontrol oleh PJ Calcafest. Setelah
itu, pada pukul 07.30, PJ Calcafest akan berkeliling untuk mengecek kesiapan kegiatan.
Nama Kegiatan : Tanggal : Rabu, 10 Oktober 2018
Labirin Waktu : 08.00-14.30 WITA
Photobooth Tempat : Area Kampus FK Unhas
Stand TBM Calcaneus
Love Letter For Palu
Man power
a. PJ Calcafest : Nas
b. PJ Perlengkapan : Ruhki, Zoel
c. PJ Pubdok : Widy
d. PJ Labirin : Imam
e. PJ Photobooth : Khusair
f. PJ Love Letter For Lombok : Virel
g. PJ Stand TBM : Angie
Material
Pubdok : Kamera, Spanduk, Logistik
3. Perlengkapan : Laptop, Kabel roll, Kursi, Meja, Stand Foto, Kotak Surat Lombok, Benang
kasur

Gambaran Kegiatan :
Pada pukul 07.50, setiap PJ terlibat menuju ke pos masing-masing. Setelah itu pada pukul 08.00,
kegiatan dimulai.
 PJ Labirin
Labirin merupakan pameran foto berbentuk lorong yang bertemakan “26 Tahun TBM Calcaneus
Mengabdi” yang diadakan di depan lt.5 dengan tujuan untuk mensosialisasikan TBM Calcaneus.
Akan disusun stand foto beserta penjelasan mengenai tim medis yang telah dilalui TBM
Calcaneus selama 26 tahun. PJ Labirin bertugas untuk memastikan anggota yang berjaga
Labirin dan memberikan penjelasan kepada pengunjung labirin.
 PJ Photobooth
Photobooth merupakan stand foto yang disediakan untuk pengunjung. Terdapat sebuah kamera
bersama tripod dengan latar photobooth merupakan spanduk ’26 tahun TBM Calcaneus’. PJ
photobooth memastikan seorang anggota bertugas menjaga kamera dan bertugas sebagai
fotografer pada hari tersebut. PJ Photobooth juga memastikan ketersediaan kelengkapan
photobooth.
 PJ Stand TBM Calcaneus
Stand TBM Calcaneus bertujuan untuk memperkenalkan TBM Calcaneus kepada civitas
akademika. Di stand ini terdapat meja yang berisikan pencapaian TBM Calcaneus yang
berupakan album foto, piala dan laptop yang menayangkan video-video serta foto kultur dan
nilai dasar TBM Calcaneus. Dua anggota akan berjaga di stand untuk memberikan penjelasan
kepada pengunjung stand, menerima surat “Love Letter for Palu” dan mengabsen setiap
pengunjung yang hadir. Dan PJ Stand bertanggung jawab untuk memastikan kehadiran anggota
untuk berjaga di Stand dan kelancaran acara di Stand.
 PJ Love Letter For Palu
Love Letter for Palu, bertujuan untuk memberikan motivasi kepada korban bencana gempa dan
tsunami ini Palu. Surat ini akan disebar ke civitas akademika sehari sebelum kegiatan.
Kemudian, surat akan dikumpulkan pada hari kegiatan di Stand TBM Calcaneus. PJ Love Letter
for Palu akan memastikan ketersediaan kotak di Stand TBM Calcaneus dan memastikan surat
tersebar ke seluruh civitas akademika.
Nama Kegiatan : Tanggal : Rabu,10 Oktober 2018
Persiapan Ceremony dan briefing Waktu : 15.00-15.45 WITA
Tempat : Sekretariat TBM Calcaneus FK Unhas
Man power
a. PJ Umun : Nas
b. PJ Pubdok : Widy, Khusair
c. PJ Perlengkapan : Imam, Ruhki, Zoel
d. PJ Administrasi : Fany, Zainab
e. PJ Konsumsi : Angie, Nas
f. MC : Elben
g. PJ Rappelling : Zoel
h. PJ Open Donation. : Ruhki, Fany
i. Perangkat Rappelling :
 Penurunan sepanduk : There, Zainab
 Spidey : Aul, Widy
 Harking : Zoel, Angie
 Bilayer : Imam,

Material
Pubdok : Kamera, Tripod, Spanduk
Perlengkapan : Meja, Kursi, kabel, Sound system, Laptop, Tali karmantel, Carabiners,
Harness, Webbing, Figure of 8, Helm, Sarung tangan, tenda, panggung
Administrasi : Buku tamu
Konsumsi : kue kotak, air gelas

Gambaran Kegiatan
Pada pukul 15.00, semua panitia sudah berada di Sekretariat TBM Calcaneus untuk melakukan
pengecekan komponen. Pengecekan komponen berjalan hingga pukul 15.05, anggota yang belum hadir,
akan dicari konfirmasi dan dipastikan kedatangannya oleh PJ Calcafest. Dari pukul 15.05, hingga
pukul 15.20 PJ Rappelling, serta perangkatnya dan PJ Open Donation akan melakukan persiapan akhir
dan dikontrol oleh PJ Calcafest.Setelah itu, pada pukul 15.25, PJ Calcafest akan berkeliling untuk
mengecek kesiapan kegiatan dan melakukan mengecekan komponen akhir. Pada jam 15.40, briefing
diadakan sebelum kegiatan ceremony dimulai hingga pukul 15.50. Setelah itu, semua anggota akan
kembali ke posnya masing-masing.

Nama Kegiatan : Tanggal : Rabu, 10 Oktober 2018


Ceremony Waktu : 16.00-18.00WITA
-Simbolisme Penurunan Spanduk dan Pertunjukan Tempat : Lapangan Segi Tiga FK Unhas dan
Rappelling Area Kampus FK Unhas
-Open Donation
Man power
a. PJ Umun : Nas
b. PJ Pubdok : Widy, Khusair
c. PJ Perlengkapan : Imam, Ruhki, Zoel
d. PJ Administrasi : Fany, Zainab
e. PJ Konsumsi : Angie, Nas
f. MC : elben
g. Pembaca Doa : Kak Azhlan
4. h. PJ Rappelling : Zoel
i. PJ Open Donation. : Ruhki, Fany
j. Perangkat Rappelling :
 Penurunan sepanduk : There, Imam
 Spidey : Aul, Widy
 Harking : Zoel, Angie
 Bilayer : Kak Sihab, Kak Budi

Material
Pubdok : Kamera, Tripod, Spanduk
Perlengkapan : Meja, Kursi, kabel, Sound system, Laptop, Tali karmantel, Carabiners,
Harness, Webbing, Figure of 8, Helm, Sarung tangan, tenda, panggung
Administrasi : Buku tamu
Konsumsi : kue kotak, air gelas
Gambaran Kegiatan :
Pada pukul 15.50, semua panitia telah berada di Lapangan Segi Tiga FK Unhas. PJ
Administrasi bertugas untuk mendata dan membagikan konsumsi kepada undangan yang hadir.
Kemudian pada pukul 16.00, MC kegiatan akan membuka kegiatan. Pada jam 16.05, semua undangan
yang hadir akan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars TBM Calcaneus. Pada 16.15, ketua
panitia DTD memberikan pelaporan kegiatan dan seterusnya dilanjutkan dengan sambutan dari ketua
TBM Calcaneus pada pukul 16.20. Kemudian dilanjutkan lagi dengan sambutan dari pimpinan Fakultas
Kedokteran Unhas dan sepatah dua kata dari pendiri TBM Calcaneus. Pada pukul 16.30, bermula
pertujukan rappelling, spidey : Aulia, Widy serta Harking : Zoel, Angie. Sseterusnya dilanjutkan
dengan penurunan spanduk logistik oleh There & Imam sebagai simbolisme acara ulang tahun TBM
Calcaneus yang ke-26 hingga jam 17.15. Setelah itu, pada pukul 17.20, pembacaan doa dari kak azhlan
dan MC menutup ceremony. Setelah itu, MC akan mempersilahkan semua hadirin yang hadir untuk
mengumpulkan donasi di Stand Open Donation.
 PJ Open Donation
Open Donation bertujuan untuk mengajak civitas akademika untuk berdonasi. Terdapat
pembahagian jenis donasi diaadakan di stand Donasi supaya lebih teratur. PJ Open Donation
mengontrol pembahgian donasi dan memastikan donasi terbahagi mengikut jenisnya.
Nama Kegiatan : Tanggal : Rabu, 10 Oktober 2018
Briefing Akhir Waktu : WITA
Tempat : Sekretariat TBM Calcaneus FK Unhas
Man power
a. PJ Umun : Nas
b. PJ Pubdok : Widy, Khusair
4.
c. PJ Perlengkapan : Imam, Ruhki, Zoel
d. PJ Administrasi : Fany, Zainab
e. PJ Konsumsi : Angie
f. MC : Elben,
g. PJ Rappelling : Zoel
h. PJ Love Letters : Virel
i. PJ Labirin : Imam
j. PJ Stand TBM Calcaneus : Angie
k. PJ Open Donation. : Ruhki, Fany
l. Perangkat Rappelling :
 Penurunan sepanduk : There, Imam
 Spidey : Aul, Widy
 Harking : Zoel, Angie
 Bilayer : Imam,

Material
Pubdok : kamera

Gambaran Kegiatan
Setelah kegiatan selesai, panitia diarahkan ke lokasi Brotherhood Night untuk persiapan
Brotherhood Night dan briefing akhir akan diadakan setelah Brotherhood Night.

Alternatif Planning
1. Apabila kamera photobooth low battery, akan digunakan kamera cadangan
2. Apabila Pj kecil berhalangan, akan di back up PJ Calcafest
3. Apabila laptop low battery, akan digunakan laptop cadangan.
RUNDOWN ACARA PEMBUKAAN

NO WAKTU KEGIATAN KETERANGAN

1. 15.50-16.00 Panitia bersedia di Lapangan Segi Tiga.


Administrasi mendata dan membagikan
konsumsi kepada undangan yang hadir
2. 16.00-16.05 Kata pembukaan dari MC

3. 16.05-16.15 Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan


Mars TBM Calcaneus

4. 16.15-16.20 -Laporan kegiatan dari Ketua Panitia DTD


26
-Sambutan dari Ketua TBM Calcaneus FK
Unhas

5. 16.20- 16.25 Sambutan dari pimpinan Fakultas


Kedokteran Unhas

6. 16.25-16.30 Sepatah dua kata dari pendiri (dewan


Pembina) TBM Calcaneus

7. 16.30-16.55 Pertunjukan Rappelling


 Spidey : Aulia, Widy
 Harking : Zoel, Angie
8. 16.55-17.15 Acara simbolisme penurunan spanduk DTD
26 tahun

9. 17.20-17.23 Pembacaan doa dari Kak Azhlan

10. 17.24-17.27 Penutupan oleh MC

11. 17.27-18.00 MC mempersilahkan untuk pengumpulan


donasi

Anda mungkin juga menyukai