Anda di halaman 1dari 3

KRITERIA 7.1.1.

FAKTA/ANALISIS
EP 1 SOP Pendaftaran 1. Tersedia prosedur pendaftaran.

EP 2 Bagan Alur Pendaftaran. 2. Tersedia bagan alur pendaftaran.

EP 3 Dokumen/dokumentasi pemahaman petugas terhadap 3. Petugas mengetahui dan mengikuti prosedur


alur pendaftaran tersebut.

EP 4 Dokumen/dokumentasi pemahaman pasien terhadap alur 4. Pelanggan mengetahui dan mengikuti alur yang
pendaftaran. ditetapkan.

EP 5 SOP untuk menilai kepuasan pelanggan dan Formulir 5. Terdapat cara mengetahui bahwa pelanggan puas
Survei Kepuasan Pasien terhadap proses pendaftaran.

EP 6 Dokumen laporan hasil survei dan Tindak lanjutnya 6. Terdapat tindak lanjut jika pelanggan tidak puas
EP 7 SOP Identifikasi Pasien, Jaminan Keselamatan 7. Keselamatan pelanggan terjamin di tempat
Pelanggan/Pasien pendaftaran.

Jumlah

KRITERIA 7.1.2.
EP 1 Media Informasi di tempat pendaftaran (visual/TV, brosur, 1. Tersedia media informasi tentang pendaftaran di
leaflet dll) tempat pendaftaran

EP 2 Dokumen hasil evaluasi terhadap penyampaian informasi 2. Semua pihak yang membutuhkan informasi
di tempat pendaftaran (evaluasi cara penyampaian pendaftaran memperoleh informasi sesuai dengan
informasi dari petugas ke pasien) yang dibutuhkan

EP 3 SOP Penyampaian informasi dari petugas ke pasien dan 3. Pelanggan dapat memperoleh informasi lain tentang
ada media informasi lainnya sarana pelayanan, antara lain tarif, jenis pelayanan,
rujukan, ketersediaan tempat tidur untuk Puskesmas
perawatan/rawat inap dan informasi lain yang
dibutuhkan
EP 4 Dokumentasi Petugas memberikan informasi kepada 4. Pelanggan mendapat tanggapan sesuai yang
pasien, cek saat itu, petugas memberikan informasi dibutuhkan ketika meminta informasi kepada petugas
kepada pasien

EP 5 Ketersediaan informasi tentang fasilitas rujukan 5. Tersedia informasi tentang kerjasama dengan
fasilitas rujukan lain
EP 6 MOU dengan tempat rujukan 6. Tersedia informasi tentang bentuk kerjasama
dengan fasilitas rujukan lain
Jumlah

KRITERIA 7.1.3.
EP 1 1. Dokumen mengenai Informasi tentang hak dan 1. Hak dan kewajiban pasien/keluarga diinformasikan
kewajiban pasien/keluarga selama proses pendaftaran dengan cara dan bahasa
2. UU No.36/2009 tentang Kesehatan yang dipahami oleh pasien dan/keluarga
3. UU No. 44/2009 tentang Rumah Sakit
EP 2 Dokumentasi sistem pendaftaran di Puskesmas 2. Hak dan kewajiban pasien/keluarga diperhatikan
oleh petugas selama proses pendaftaran
EP 3 SOP penyampaian hak dan kewajiban pasien kepada 3. Terdapat upaya agar pasien/keluarga dan petugas
pasien oleh petugas dan dokumen/dokumentasi bukti- memahami hak dan kewajiban masing-masing
bukti pelaksanaan penyampaian informasi

EP 4 Dokumen Persyaratan kompetensi petugas 4. Pendaftaran dilakukan oleh petugas yang terlatih
dengan memperhatikan hak-hak pasien/ keluarga
pasien

EP 5 Dokumen pola ketenagaan dan kesesuaian terhadap 5. Terdapat kriteria petugas yang bertugas di ruang
persyaratan kompetensi dan Dokumen pola ketenagaan pendaftaran
berdasarkan pelatihan yang diikuti

EP 6 SOP Pendaftaran yang terstruktur (alur ke unit masing- 6. Petugas tersebut bekerja dengan efisien, ramah, dan
masing) responsif terhadap kebutuhan pelanggan
EP 7 SOP koordinasi dan komunikasi antara pendaftaran 7. Terdapat mekanisme koordinasi petugas di ruang
dengan unit-unit penunjang terkait (antara lain SOP rapat pendaftaran dengan unit lain/ unit terkait agar pasien/
koordinasi dan komunikasi antar unit kerja, SOP transfer keluarga pasien memperoleh pelayanan
pasien)
EP 8 Dokumen Bukti sosialisasi hak dan kewajiban pasien baik 8. Terdapat upaya Puskemas memenuhi hak dan
kepada pasien (dengan kegiatan/hasil kegiatan, notulen kewajiban pasien/keluarga, dan petugas dalam proses
dan absensi; dengan media : brosur, leaflet, poster) pemberian pelayanan di Puskesmas
maupun kepada karyawanc(dengan kegiatan rapat :
Kerangka Acuan Kegiatan, Notulensi, Hasil rapat dan
absensi)

Jumlah

KRITERIA 7.1.4.
SOP alur pelayanan pasien 1. Tersedia tahapan dan prosedur pelayanan klinis
yang dipahami oleh petugas
EP 1
Dokumentasi pasien/keluarga mendapatkan informasi dan 2. Sejak awal pasien/keluarga memperoleh informasi
paham mengenai Alur Pelayanan Pasien dan paham terhadap tahapan dan prosedur pelayanan
EP 2 klinis
Brosur, papan pengumuman tentang jenis dan jadwal 3. Tersedia daftar jenis pelayanan di Puskesmas
pelayanan berserta jadwal pelayanan
EP 3
Perjanjian kerja sama dengan sarana kesehatan untuk 4. Terdapat kerjasama dengan sarana kesehatan lain
rujukan klinis, rujukan diganostik, dan rujukan konsultatif untuk menjamin kelangsungan pelayanan klinis
(dokumen MOU atau dokumen berkoordinasi), bukti (rujukan klinis, rujukan diagnostik, dan rujuakn
pelaksanaan rujukan (buku rujukan dan file lembar rujuk konsultatif)
balik)
EP 4
Jumlah

KRITERIA 7.1.5.
Dokumen hasil identifikasi hambatan (bahasa, budaya, 1. Pimpinan dan staf Puskesmas mengidentifikasi
kebiasaan dan penghalang lain) hambatan bahasa, budaya, kebiasaan, dan penghalang
yang paling sering terjadi pada masyarakat yang
dilayani
EP 1
Dokumen upaya tindak lanjut dalam mengatasi hambatan 2. Ada upaya tindak lanjut untuk mengatasi atau
dalam pelayanan membatasi hambatan pada waktu pasien
EP 2 membutuhkan pelayanan di Puskesmas.
Dokumentasi pelaksanaan upaya tindak lanjut dalam 3. Upaya tersebut telah dilaksanakan.
mengatasi hambatan dalam pelayanan
EP 3
Jumlah
KRITERIA 8.6.1.
SK dan SOP memisahkan alat yang 1. Ditetapkan kebijakan dan prosedur
bersih dan alat yang kotor untuk memisahkan alat yang bersih dan
alat yang kotor, alat yang memerlukan
sterilisasi, alat yang membutuhkan
perawatan lebih lanjut (tidak siap
pakai), serta alat-alat yang
membutuhkan persyaratan khusus
untuk peletakannya
EP 1
SOP sterilisasi 2. Tersedia prosedur sterilisasi alat-alat
yang perlu disterilkan
EP 2
SOP pemantauan berkala 3. Dilakukan pemantauan terhadap
EP 3 pelaksanaan prosedur secara berkala
SOP tentang penanganan bantuan 4. Apabila memperoleh bantuan
peralatan peralatan, persyaratan-persyaratan fisik,
tehnis, maupun petugas yang berkaitan
dengan operasionalisasi alat tersebut
dapat dipenuhi
EP 4
Jumlah

KRITERIA 8.6.2.
Daftar inventaris peralatan klinis di 1. Dilakukan inventarisasi peralatan
puskesmas yang ada di Puskesmas
EP 1
SK penanggungjawab peralatan dan 2. Ditetapkan Penanggung jawab
kalibrasi pengelola alat ukur dan dilakukan
kalibrasi atau yang sejenis secara
teratur, dan ada buktinya
EP 2
SOP kontrol peralatan 3. Ada sistem untuk kontrol peralatan,
testing, dan perawatan secara rutin

EP 3
Dokumentasi hasil pemantauan 4. Hasil pemantauan tersebut
didokumentasikan
EP 4
SOP penggantian dan perbaiakn alat 5. Ditetapkan kebijakan dan prosedur
yang rusak penggantian dan perbaikan alat yang
rusak agar tidak mengganggu
pelayanan
EP 5
Jumlah

Anda mungkin juga menyukai