Anda di halaman 1dari 2

Biokimia

Dalam kehidupan kita sehari-hari, secara langsung maupun tidak langsung, sebagian
dari kita pernah berhubungan dengan hasil penggunaan teknologi DNA Rekombinan.
Contoh: insulin telah digunakan untuk mengobati penyakit diabetes.
1. Jelaskan bagaimana cara kita dapat memperoleh insulin manusia tersebut.
2. Jelaskan efek positif dan negatif dari pembuatan insulin manusia tersebut.

Sila diskusikan hal-hal berikut:


1. Buat peta konsep materi modul 7.
2. Jelaskan dengan kata-kata sendiri berbagai istilah termodinamika:
o sistem dan lingkungan,
o fungsi dan bukan fungsi keadaan,
o besaran-besaran fungsi keadaan
o besaran-besaran bukan fungsi keadaan
o Proses utama dalam termodinamika
o Persamaan dalam termodinamika
3. Jelaskan tentang kesetimbangan reaksi dan konstanta
kesetimbangan reaksi
4. Jelaskan tentang:
o kecepatan reaksi,
o cara menentukan persamaan kecepatan reaksi
o Faktor-faktor yang mempengaruhi kecepatan reaksi
5. Buat latihan dan tes formatif pada modul 7 dengan aktif tanpa
melihat kunci jawaban.

Perhatikan, Modul 5, 6 dan 7 merupakan modul-modul yang membahas


konsep-konsep yang rumit. Modul2 tersebut saling berhubungan. Karena itu
sila pelajari sungguh-sungguh. Sila akses sumber-sumber belajar lain untuk
memudahkan pemahaman Anda.

Jelaskan definisi bioavailabilitas dan toksisitas vitamin


larut lemak
Selamat berdiskusi

Anda mungkin juga menyukai