Anda di halaman 1dari 1

1. Sebutkan ciri kalimat berobjek dan contoh objek!

2. Apa makna warna hitam dan ungu secara internasional?


3. Mana yang benar
a. Pulang-Pergi atau Pergi-Pulang
b. Keluar-Masuk atau Masuk-Keluar
Jawaban
1. Ciri ciri kalimat berobjek
a. kategori katanya berupa nomina atau nominal
Mark membeli kopi (nomina)
b. Berada langsung di belakang verba transitif aktif tanpa preposisi
Zidane menendang bole
c. Dodot menjadi subjek dalam pasif
Dodot menanam bunga(o)
Bunga (s) ditanam Dodot
d. Dapat diganti bentuk-nya
Nanda mengendarai mobil
Nanda mengendarai-nya
Contoh kalimat berobjek
a. Adik membeli mainan
b. Rusa mengunyah rumput dengan lahap
c. Dia mengejar kucing hingga dapat
d. Hanif memainkan handphone sembari menunggu Gebri
e. Rega mengantarkan makanan ke tetangganya
f. Kelas 12 IPA 2 memasak nasi uduk untuk perayaan 17 Agustus
g. Kucing milik Caca menggondol ikan di rumah Sada
2. Warna hitam secara internasional dapat menggambarkan positif dan negatif. Hitam membawa
kesan formal dan elegan. Selain itu, hitam membawa kematian dan kesedihan. Menggambarkan
emosi dan perilaku pemberontak pada remaja. Warna ungu mengandung kesan kemewahan.
Ungu terkait dengan rasa spiritual yang tinggi. Selain itu juga, jubah ungu dikenakan bangsawan
dan orang-orang yang berkuasa tinggi.
3. Pulang pergi dan keluar masuk sudah menjadi sifat arbitrer dari bahasa. Arbitrer yaitu bahasa
yang dibuat suka-suka. Kebiasaan masyarakat yang menggunakan urutan pemakaian bahasa
seperti ini. Untuk keluar masuk mungkin bias dilihat dari sisi kronologis, mungkin bias saja orang
itu keluar dari rumah lalu baru masuk ke dalam. Hal ini dimaksudkan bahwa kembali lagi pada
sisi mana kita melihatnya. Untuk pulang pergi, dilihat dari sisi kebiasaan, mungkin masyarakat
Indonesia lebih menyukai pulang ke rumah dibandingkan pergi tanpa harsu tujuan.

Anda mungkin juga menyukai