Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN PENDIDIKAN AN – NAHL

SMK AN – NAHL
TERAKREDITASI B
Izin Nomor : 421.1/948.a/DIKMENKAB/2006
Alamat : Jl. Cisalak – Desa Cipetir Kecamatan Cibeber – Cianjur 43262
Telp. (0263) 2330110 E-mail : smkannahl@yahoo.com

PENILAIAN TENGAH SEMESTER


SMK AN-NAHL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : PKK Waktu Pelaksanaan : September 2019


Kelas / Jurusan : XI / TKRO 1 & 2 Guru Mapel : Heri Munajat

A. Pilihlah jawaban yang benar !


1. Definisi wirausaha adalah : dilakukan analisis peluang usaha dengan metode
a.Sikap selalu berpikir positif dalam menghadapi SWOT, makan diperoleh kesimpulan :
segala hal a. usaha tersebut sangat layak untuk dibuka
b.orang yang menjalankan usaha atau perusahaan b. usaha tersebut layak untuk dibuka
dengan kemungkinan untung atau rugi c. usaha tersebut kurang layak untuk dibuka
c.Sikap yang selalu ingin tahu, membuat ia selalu d. usaha tersebut tidak layak untuk dibuka
mencari jalan keluar bila ingin maju e. usaha tersebut memiliki peluang fifty- fifty
d.hal utama dalam memulai usaha atau menjadi 6. Pengertian hak atas kekayaan intelektual/ HAKI
seorang wirausahawan yang sukses adalah :
e.Sikap tidak gentar saat melihat pesaing a.hak yang berasal dari hasil kegiatan intelektual
2. Berikut sifat yang harus dimiliki oleh seorang manusia yang memiliki manfaat ekonomi
wirausaha, yaitu …. b.seorang atau beberapa orang secara bersama-
a. tidak menyukai adanya pembaharuan sama yang atas inspirasinya melahirkan
b. berani memaksakan diri menjadi orang lain suatu ciptaan berdasarkan kemampuan pikiran
c. egois dan terlalu ambisius c.Departemen Kehakiman sehingga dilindungi
d. selalu mnghindar dari kesalahan atau kesulitan oleh undang-undang
e. cenderung mudah jenuh terhadap segala d.HAKI telah menjadi isu yang sangat penting dan
kemampuan dan ingin selalu berinisiatif mendapat perhatian baik dalam nasional maupun
3. Analisis peluang usaha adalah cara untuk : internasional
a. meramal keberhasilan usaha seseorang e.hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak
b. menetapkan keberhasilan usaha seseorang untuk mengumumkan,memperbanyak ciptaannya
c. melihat dan menghitung peluang keberhasilan 7. Pengertian Merek adalah :
suatu jenis usaha dengan menggunakan metode a. hak eksklusif yang diberikan oleh Negara
tertentu kepada Inventor atas hasil Invensinya di bidang
d. melihat usaha seseorang di masa depan teknologi
e. memperkirakan untung rugi keberhasilan usaha b.tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf-
seseorang dengan taksiran. huruf, angka- angka, susunan warna,
4. Penggunaan metode analisis peluang usaha c.kreasi berupa rancangan peletakan tiga dimensi
5Wh+1H dalam suatu jenis usaha yg akan dari berbagai elemen
didirikan adalah : d.suatu produk dalam bentuk jadi atau setengah
a. kapan usaha akan mendapatkan untung jadi, yang di dalamnya terdapat berbagai elemen
b. kenapa karyawan harus dipekerjakan e.informasi yang tidak diketahui oleh umum di
c. mengapa harus membuka usaha bengkel motor bidang teknologi dan/atau bisnis.
di cibeber 8. Salah satu syarat menjadi wirausahawan yang baik
d. apa yang ingin dicapai dari usaha tersebut dan sukses adalah :
e. dimana suplier beralamat a.Berpikir luas b.Berpikir baik
5. Asep hendak membuka usaha penjualan mobil c.Berpikir sederhana d.Berpikir sempit
merek Ferrari di kecamatan Cibeber. Setelah e.Bersifat konsumtif
9. Dalam analisis SWOT di antaranya meliputi 18. Seorang pengusaha harus memiliki sifat
istilah weaknes yang artinya : berorientasi ke depan. Jelaskan menurut pendapat
a. Kekuatan anda mengenai hal tersebut !
b. Kelemahan 19. Lakukan analisis peluang usaha pendirian rumah
c. Kesempatan makan sunda di Kota Jakarta dengan
d. Kendala menggunakan metode analisis SWOT !
e. Dukungan 20. Tuliskan 5 hak paten barang, pakaian atau
10. Pengertian Hak cipta adalah : makanan tradisional lokal indonesia yang telah
a.HAKI telah menjadi isu yang sangat penting dan diakui di dunia !
mendapat perhatian baik dalam nasional maupun
internasional
b.hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak
untuk mengumumkan, memperbanyak ciptaannya
c.seorang atau beberapa orang secara bersama-
sama yang atas inspirasinya melahirkan JAWABAN
suatu ciptaan berdasarkan kemampuan pikiran
d.hasil setiap karya pencipta yang menunjukkan
keasliannya dalam lapangan ilmu 1.b
pengetahuan, seni, atau sastra 2.e
e.pencipta sebagai pemilik hak cipta atau pihak 3.c
yang menerima hak tersebut dari pencipta 4.c
5.d
B. Jawablah pertanyaan dibawah ini ! 6.a
11. Sebutkan dan jelaskan 2 jenis sifat dan perilaku7.b
seorang wirausahawan yang harus dimiliki agar8.a
bisa sukses ! 9.b
12. Bagaimana penggunaan sifat karakteristik seorang10.b
pengusaha bengkel motor di cibeber dalam hal :
1. selalu kreatif dan innovatif
2. berani mengambil risiko
Jelaskan menurut pendapat anda !
13. Apa yang dimaksud sikap dan perilaku
usahawan?jelaskan alasannya kenapa seorang
usahawan harus memiliki sikap dan perilaku
tersebut !
14. Lakukanlah analisis peluang usaha pendirian
bengkel motor di pasar cilaku dengan metode
SWOT dan bagaimanakah hasilnya menurut anda
?
15. Apabila anda diberikan 3 pilihan untuk membuka
usaha showroom penjualan motor di kota cianjur,
dengan masing merek adalah :
1. Showroom motor harley davidson
2. Showroom motor ducatti
3. Showroom motor honda
16. manakah yang anda pilih dan jelaskan alasannya.
Lakukan analisis dengan menggunakan metode
SWOT !
17. Tuliskan 10 merek mobil internsional yang
terkenal beserta dengan negara asalnya !

Anda mungkin juga menyukai