Anda di halaman 1dari 11

HALONG BAY, VIETNAM

18-22 November 2019


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id

Latar Belakang

Kompetisi sangat dibutuhkan oleh mahasiswa yang sedang menuntut ilmu dalam
masa kuliah. Dengan adanya kompetisi, diharapkan dapat memicu semangat para
mahasiswa berkreasi dan berinovatif untuk mengaplikasikan ilmu yang telah diperoleh
selama dikampus dalam kehidupan nyata. Dengan latar belakang tersebut maka kami
mengikuti kompetisi yang Indonesia dikoordinasikan oleh Lembaga Pemerintah dibawah
Kominfo, yaitu, ASPILUKI (Asosiasi Peranti Lunak Telematika Indonesia).
APICTA Awards adalah kompetisi internasional yang diselenggarakan oleh
APICTA, yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran ICT di masyarakat dan
membantu menjembatani kesenjangan digital. Dengan menyediakan jaringan dan
peluang pembandingan produk bagi para inovator dan pengusaha ICT di kawasan ini,
program ini dirancang untuk merangsang inovasi dan kreativitas TIK, meningkatkan
hubungan ekonomi dan perdagangan, memfasilitasi transfer teknologi, dan menawarkan
peluang pencocokan bisnis melalui paparan terhadap pemodal ventura dan investor.

Tujuan

Tujuan partisipasi kami sebagai “Peserta Nominasi APICTA Awards ke-19” yang
mewakili Universitas Sumatera Utara adalah sebagai media pembelajaran melalui
kompetisi untuk mengaplikasikan ilmu yang telah kami peroleh selama menjalani
perjalanan kuliah serta berkesempatan untuk memamerkan proyek-proyek kami serta
bertukar pengalaman dengan para peserta lain dari 15 negara APICTA Economies.

Nama Kegiatan

Nama kegiatan yang akan kami ikuti ini adalah:


“Asia Pacific ICT Alliance (APICTA)
Awards 2019”
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id

Bentuk Kegiatan

“APICTA Awards” adalah kompetisi internasional yang diselenggarakan oleh


APICTA dan untuk perwakilan Indonesia dikoordinasikan oleh Lembaga Pemerintah
dibawah Kominfo, yaitu, ASPILUKI(Asosiasi Peranti Lunak Telematika Indonesia).
Dengan menyediakan jaringan dan peluang pembandingan produk bagi para inovator dan
pengusaha ICT di kawasan ini, program ini dirancang untuk merangsang inovasi dan
kreativitas TIK, meningkatkan hubungan ekonomi dan perdagangan, memfasilitasi
transfer teknologi, dan menawarkan peluang pencocokan bisnis melalui paparan terhadap
pemodal ventura dan investor.

Finalis Universitas Sumatera Utara


Finalis yang akan mewakili Univesitas Sumatera Utara:
No NAMA NIM JURUSAN FAKULTAS

ILHAM KURNIA WAHYUDI TEKNOLOGI


1
RUSLI 161402007 INFORMASI FASILKOM-TI
TEKNOLOGI
2
M. RAMZI KHAURI 161402032 INFORMASI FASILKOM-TI

3 MUHAMMAD TEKNOLOGI
TEGUH SYAHVIRA 161402125 FASILKOM-TI
INFORMASI
NASUTION

4 RICKY JULPITER 161401112 ILMU FASILKOM-TI


SIPAYUNG KOMPUTER

5 RUDIANTO 161401064 ILMU FASILKOM-TI


SIHOMBING KOMPUTER

*Bukti KTM terlampir

Waktu Dan Tempat Kegiatan

Waktu Penyelenggaran : Senin-Jumat, 18-22 November 2019


Tempat Penyelenggaran : Halong Bay, Vietnam
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id

Transaksi Dana Yang Dibutuhkan

1. Biaya Akomodasi dan Penginapan


No Keperluan Justifikasi Keterangan Total
Tiket pesawat AirAsia(Medan-
Pesawat
Hanoi). Pengecekan harga melalui
AirAsia(Medan- 5 x Rp.
1 website “AIRASIA.COM” (diakses Rp. 7.086.745
Hanoi) Ekonomi ( 1.417.349
17 Oktober 2019) untuk tiket
Keberangkatan)
keberangkatan
Hari Senin , 18 November 2019.
Tiket pesawat AirAsia(Hanoi-
Pesawat
Medan). Pengecekan harga melalui
AirAsia(Hanoi- 5 x Rp.
2 website “AIRASIA.COM” (diakses Rp. 7.850.000
Medan) Ekonomi 1.570.000
17 Oktober 2019) untuk tiket
(Kepulangan)
kepulangan
Hari Senin , 25 November 2019.
*keterangan : 1 Vietnam Dong
(VND) = 0,6 Rupiah Indonesia
(IDR)
Penginapan selama masa kegiatan
yaitu 7 hari 6 malam (18-25
November 2019) dengan muatan
3 x Rp.
3 Penginapan perkamar yaitu 2 orang/kamar jadi Rp. 7.200.000
400.000 x 6
kami memesan 3 kamar. malam
Pengecekan harga melalui buku
panduan APICTA dengan kisaran
harga Rp. 400 ribu/malam, namun
dari pengecekan pada tanggal 16
Oktober
2019.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id
Transportasi ke penginapan pada
tanggal 18 November
(Keberangkatan) Pengecekan
harga di buku panduan APICTA
Transportasi Bandara
4 Ke Penginapan ( dengan Harga Rp. 1.400.000 Rp. 1.400.000 Rp. 1.400.000
Kepergian ) /sekali jalan, disini kami
mengambil yang 16 seat
Pengecekan pada tanggal 16
Oktober 2019.
Transportasi ke penginapan pada
tanggal 25 November
(Kepulangan) Pengecekan harga di
Transportasi Bandara buku panduan APICTA dengan
5 Ke Penginapan
Harga Rp. 1.400.000 /sekali jalan
Rp. 1.400.000 Rp. 1.400.000
(Kepulangan)
disini kami mengambil yang 16
seat , Pengecekan pada tanggal 16
Oktober 2019.
TOTAL BIAYA Rp. 29.761.865
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id

2. Biaya Konsumsi
No Keperluan Justifikasi Keterangan Total
Konsumsi selama masa kegiatan
kompetisi. Makan tidak
ditanggung penyelenggara event
kompetisi. Masa kegiatan 21 x 5 x Rp.
1 Konsumsi Rp.
kompetisi dari mulai berangkat 50.000 5.250.0000
hingga pulang adalah 7 hari (19-25
November 2019) dengan porsi
makan 3 kali sehari dan 5 orang
pertim.
TOTAL BIAYA Rp. 5.250.000

3. Total Keseluruhan Biaya Yang Dibutuhkan


No Keperluan Total
1 Biaya Akomodasi dan Penginapan Rp. 29.761.865
2 Biaya Konsumsi Rp. 5.250.000
TOTAL BIAYA
Terbilang: Dua Puluh Sembilan Juta TujuhRatus Rp. 29.761.865
Enam Puluh Satu Ribu Delapan Ratus Enam Puluh
Lima Rupiah

Penutup

Demikian proposal ini kami buat untuk memberikan gambaran yang jelas
mengenai pelaksanaan Kegiatan “APICTA AWARDS 2019” Kami berharap proposal
ini dapat menjadi pertimbangan bagi pihak-pihak terkait. Dan semoga kami dapat
membawa hasil terbaik.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id

Lampiran Pengumuman Bukti Lolos


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id

Lampiran KTM Finalis USU


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Unit Inovasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (ITIKom)
Jln. Universitas No. 9A Fasilkom-TI, Kampus USU Medan 20155
Telepon: 061-8228048, Fax: 061-8228048
Laman: www.usu.ac.id

Anda mungkin juga menyukai