Anda di halaman 1dari 2

Nama : Agita Wahyuning Lestari Nah, pada kesempatan kali ini kita akan sama sama

sharing dan bagi-bagi ilmu, apa aja sih yang menjadi


Nim : 44116110079
modal pertama untuk seorang public speaker,

PUBLIC SPEAKING (C-303-1) Naskah MC sebelumnya saya akan memperkenalkan rekan saya

Entertaiment terlebih dahulu nih, beliau adalah ketua pelaksana dari


acara seminar ini, kita panggilan kepada kakak Ovi
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Dinari untuk memberi sambutan,
Selamat siang, salam sejahtera untuk kita semua,
Tepuk tangan untuk kak Ovi Dinari.
merupakan suatu kebanggaan untuk saya hadir
didepan teman-teman semuanya. Ya. Itu tadi sambutan dari Kak Ovi Dinari.

Ngomong-ngomong saya punya pantun nih, burung Selanjutnya, ijinkan lah ada sepatah dua patah kata

kutilang hinggap dibatang, hinggap dibatang sambal yang akan disampaikan oleh seorang wanita yang

muter-muter, saya ucapkan selamat datang kepada sangat luar biasa, siapa lagi kalau bukan Ibu Rika

para calon public speaker. Yessica Rahma, M.Ikom.

Tepuk tangan untuk kita semua. Tepuk tangan untuk Ibu Rika Yessica.

Yaa. Sebelumnya saya ucapkan selamat datang kepada Terimakasih kepada Ibu Rika Yessica yang telah
Rahmadya Putra Nugraha, S.Sos,M.Si selaku Kepala memberikan sedikit kiat-kiat untuk menjadi seorang

Prodi Ilmu Komunikasi Universitas Mercubuana. public speaker.

Pepatah pernah bilang dalam meraih kesuksesan


Untuk itu, saya mau test lagi nih semangatnya teman-
kemauan anda untuk sukses harus lebih besar dari
teman semua.
pada rasa ketakutan anda akan kegagalan.
Gimana belum lupakan sama jargon kita tadi diawal
Perkenalkan nama saya, Agita Wahyuning Lestari
acara? Coba yaa!
saya dengan sangat senang hati akan memandu acara
ini hingga selesai. “Seminar Public Speaking”

Oiyaa. Saya punya jargon nih, saya mau kalau “Be Confident We Can Do It”

misalnya saya bilang “Seminar Public Speaking” Ya, Tepuk tangan untuk kita semua.
kalian semua serentak jawab “Be Confident We Can
Nah, kali ini kita telah sampai ke acara puncak, acara
Do It” saya mau tangan nya sambil keatas supaya
yang paling ditunggu-tunggu seperti kita ketahui telah
teman-teman pada semangat.
hadir disekeliling kita nih, diantara kita sudah ada
Kita Test dulu nih semangatnya ya.. narasumber yang sangat berkredibel dibidangnya,

“Seminar Public Speaking” beliau seorang public speaker yang sudah melalang
buana dimana-mana, beliau juga mempunyai salah
“Be Confident We Can Do It”
satu kelas Public Speaker yang berada dikawasan

Ya, Tepuk tangan untuk kita semua.


Lippo Karawaci, Penasaran bukan? Pasti sudah pada Oke, baiklah, saya ucapkan terimakasih kepada
tahu, teman-teman yang telah hadir, kepada Ibu Rika
Yessica, kepada Kak Choky Sitohang, kepada seluruh
Ayo, kita sambut kakak Choky Sitohang, Tepuk
panitia yang menyelenggarakan acara ini. Untuk itu
tangan…
kemudian saya ingin berterimakasih juga kepada
Ya. Terimakasih kepada kak Choky Sitohang yang Sponsor / pendukung acara kita nih, kepada Bank BNI,
sudah mau membagi pengalaman sehingga kita tahu Bank Bukopin, Hijab.com, dan Teh Kotak.
modal apa yang paling utama untuk menjadi seorang
Dan, saya Agita Wahyuning Lestari mohon maaf
public speaker, kemudian tadi kak Choky telah
apabila ada kata-kata yang kurang berkenan kepada
menjelaskan ada tiga hal yang menjadi modal utama
teman-teman semua, saya ucapkan terimakasih.
seorang public speaker yaitu, latihan kemudian
percaya diri dan persiapan. wabillahitaufik walhidayah wassalamualaikum
warahmatullahi wabarakatuh
Nah, bicara soal percaya diri, siapa nih yang sudah
percaya diri untuk maju kedepan, kita punya sesi “Seminar Public Speaking”
pertanyaan, kita butuh lima orang penanya saja yang
“Be Confident We Can Do It”
nanti dari 5 pertanyaan kita akan pilih 3 pertanyaan
terbaik yang akan mendapatkan hadiah dari kita dan Tepuk tangan!
dari kak Choky Sitohang, menarikan. Hadiah tersebut
berupa Handphone Xiaomi Redmi 7, goodie bag, dan
voucher gratis mengikuti kelas public speaking secara
Cuma-Cuma di Lippo Karawaci, Tepuk tangan untuk
seminar kali ini. ayoo langsung maju saja kedepan!

Dimulai dari kamu ya. Sebutkan nama, jurusan,


fakultas, dari semester berapa? Dan yang paling
penting nih, sebutkan pertanyaannya, jangan curhat
tapi yaa.

Oke, baik. Tepuk tangan untuk kita semua.

Untuk pertanyaan terbaik, mohon ijin untuk kak


Choky Sitohang yang memilih 3 pertanyaan terbaik.

Yaa. Selamat, kepada teman-teman yang sudah


terpilih untuk mendapatkan hadiah disesi pertanyaan.

Nah, tadi kan sesi senang-senang nya udah, sesi bagi-


bagi hadiahnya udah, kemudian bagi-bagi materinya
juga udah, nah sekarang kita sampai kepenghujung
acara nih teman-teman.

Anda mungkin juga menyukai