Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

“ DETEKSI DINI FAKTOR RESIKO PENYAKIT KARDIOVASKULER“

Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas


Mata Kuliah : Pemberdayaan Masyarakat
Dosen Pengampu :

DISUSUN OLEH

RONA YULIANA SARAGIH :


P07520217042

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MEDAN


JURUSAN D-IV KEPERAWATAN
TA 2019/2020 MEDAN
ABSTRAK

Program pemberdayaan masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan


dini terhadap serangan penyakit kardiovaskular (jantung dan strok) pada kelompok religius
yasinan di Dusun Tangar, Kecamatan Jenangan, Kabupaten Ponorogo. Desain untuk
mencapai tujuan tersebut adalah melalui program pemberdayaan kelompok yasinan yang
meliputi dua kegiatan, yakni (1) pendidikan kesehatan bagi seluruh anggota kelompok dan
(2) pelatihan keterampilan pemeriksaan tekanan darah, gula darah, kolesterol, dan
pertolongan pertama pada kegawatdaruratan jantung dan strok. Sasaran program ini adalah
kelompok yasinan di Dusun Tangar, Jenangan, Ponorogo. Kegiatan pendidikan kesehatan
dilaksanakan dalam dua kali pertemuan kelompok yasinan. Adapun kegiatan pelatihan
dilaksanakan selama satu hari. Kelompok yasinan mengirim sepuluh orang pengurus sebagai
perwakilan.
Keberhasilan program pengabdian masyarakat ini ditentukan berdasarkan peningkatan
nilai pengetahuan, lulus uji keterampilan pertolongan pertama pada gawat darurat, dan
terwujudnya komitmen dalam bentuk pernyataan komitmen bersama. Bentuk program
pertama berupa pelatihan yang dilaksanakan pada 1 November 2019. Pelatihan tersebut
diikuti sepuluh anggota kelompok yasinan. Hasilnya adalah meningkatnya pengetahuan dan
keterampilan deteksi dini faktor risiko penyakit jantung dan strok (P—0,000): delapan dari
sepuluh peserta berhasil lulus uji keterampilan pertolongan pertama pada kecelakaan, dan
pada minggu ketiga terwujud komitmen kelompok untuk melakukan deteksi dini faktor risiko
penyakit kardiovaskular secara mandiri. Hasil ini menggambarkan bahwa pendekatan
kelompok religius efektif untuk meningkatkan kewaspadaan serangan penyakit
kardiovaskular.
DAFTAR ISI

ABSTRAK ................................................................................................................i
DAFTAR ISI.............................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang .......................................................................................1
BAB II SOLUSI PERMASALAHNYA
2.1 Masalah ...................................................................................................5
2.2 Diagnosa................................ ..................................................................5
2.3 Perawatannya........................... ..............................................................6
2.3.1 Pencegahan Penyakit Kardiovaskuler................ .................................7
2.3.2 Pengobatan Kardovaskuler...................................................................8
BAB III METODOLOGI PELAKSANAAN
3.1 Analisa Situaisi........................................................................................11
3.2 Langkah-langkah Penyelesaian Masalah.............................................11
3.3 Metode Skrining..................................................................................... 12
BAB IV LUARAN DAN TARGET YANG DICAPAI
4.1 Luaran Kegiatan.................................................................................... 13
4.2 Target Capaian Kegiatan...................................................................... 14
BAB V BIAYA DAN RENCANA KEGIATAN
5.1 Biaya Kegiatan........................................................................................15
5.2 Rencana Kegiatan.................................................................................. 15
BAB VI PETA LOKASI .........................................................................................17
DAFTAR PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai

  • Ujian Kenaikan Kelas Semester 2 Kelas 1
    Ujian Kenaikan Kelas Semester 2 Kelas 1
    Dokumen10 halaman
    Ujian Kenaikan Kelas Semester 2 Kelas 1
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Absen Feb 22
    Absen Feb 22
    Dokumen21 halaman
    Absen Feb 22
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Bahan Ajar
    Bahan Ajar
    Dokumen7 halaman
    Bahan Ajar
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Penjas kls3
    Penjas kls3
    Dokumen3 halaman
    Penjas kls3
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Fenomena Mekanika
    Fenomena Mekanika
    Dokumen7 halaman
    Fenomena Mekanika
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Lks Kalor
    Lks Kalor
    Dokumen1 halaman
    Lks Kalor
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Lks PPL
    Lks PPL
    Dokumen4 halaman
    Lks PPL
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • RI B.indo Nora
    RI B.indo Nora
    Dokumen8 halaman
    RI B.indo Nora
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Bahan Ajar PPL
    Bahan Ajar PPL
    Dokumen15 halaman
    Bahan Ajar PPL
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • MM Uts
    MM Uts
    Dokumen1 halaman
    MM Uts
    Nora Deselia Saragih
    Belum ada peringkat
  • Critical Journal Review CJR
    Critical Journal Review CJR
    Dokumen12 halaman
    Critical Journal Review CJR
    Nora Deselia Saragih
    100% (1)