Anda di halaman 1dari 8

PENGANTAR FILSAFAT

A.Pengertian Filsafat
B.Guna Filsafat
C.Fungsi Filsafat
D.Ciri Pemikiran Kefilsafatan
A. PENGERTIAN FILSAFAT

Arti kata Philo / philein + sophia = Cinta Kebijaksanaan

Umum Ilmu pengetahuan tentang Hakekat > Kebenaran


Ruang Cabang
Khusus Dipengaruhi : Waktu
Keadaan
Tokoh Tokoh : Orang Aliran
Kattsoff
Beekman
Dll.
Berfikir secara kritik

Berfikir sistematik

KATTSOFF Menghasilkan sesuatu yang runtut

Berfikir rasional

Berfikir komprehensif
B. GUNA FILSAFAT

Teoritik Belajar filsafat = belajar secara luas &


mendalam

Guna Mampu menjawab masalah secara


luas & mendalam
Logika
Praktik Ajaran filsafat Etika
bisa estetika
dipraktekkan
C. FUNGSI FILSAFAT

Sebagai Induk Ilmu

Perkembangan Upaya Manusia Menyelesaikan masalah

Cabang
&
MITOS FILSAFAT ILMU Ranting
ILMU
D. CIRI PEMIKIRAN KEFILSAFATAN
 Deskriptif : uraian terperinci tentang aspek sesuatu &
memberikan keterangan bagaimana hal itu bekerja
 Kritik / Analitik : pencarian arti / kegiatan manusia
menemukan kejelasan terhadap istilah
 Evaluatik / Normatif : Kegiatan penilaian manusia melalui
kemampuan jiwa
 Spekulatif : mengambil keputusan dari beberapa
alternatif yang dipilih yang didasarkan hasil perenungan
akal budi
 Sistematik : pemikiran yang melibatkan kaitan unsur-
unsur dengan susunan yang jelas
 Mendalam : sampai pada intinya
 Mendasar : sampai pada hakekatnya
 Menyeluruh : tidak meninjau dari sudut pandang tertentu
HUBUNGAN FILSAFAT DENGAN KEBUDAYAAN
DAN LINGKUNGAN

Kebudayaan

Indonesia

Cina
Lingkungan
India

Yunani Yunani : alam


India : religi & etik
Cina : tani
Indonesia : bhineka
HUBUNGAN FILSAFAT DENGAN KEBUDAYAAN
DAN LINGKUNGAN

Ditinjau dari tingkat kebenaran

Pengetahuan : Indra

Ilmu Pengetahuan : Ilmu-akal

Filsafat : Ilmu-akal

Agama : Wahyu

Anda mungkin juga menyukai