Anda di halaman 1dari 10

konfigurasi mikrotik menggunakan winbox

LOGIN : untuk login pertama Cara ganti id login & password


Id : admin masuk winbox
Pasword : kosong system user
tambah / ganti id admin ( sesuai keinginan )
Cara memangil microtik :
pilih full
1. menggunakan mac address ganti password di kolom password
klik apply ok

2. menggunakan ip
( jika menggunakan ip . laptop /pc yang digunakan untuk setting harus diberi
ip berurutan dengan ip mikrotik )
Contoh : jika ip di microtik ( ip modem ) 192.168.100.1 ip di laptop / pc yang
di pakai untuk memanggil microtik ipnya 192.168.100.2
SETTING MIKROTIK AGAR TERHUBUNG KE INTERNET (settingan dasar)
1. INTERFACES
Beri nama interface yang akan di gunakan agar memudahkan proses
konfigurasi
2. Ip ( setting ip yang di gunakan untuk modem )
Ip – address – klik ( + ) – apply – ok
Contoh : address 192.168.100.2 / 24
Untuk pemilihan interface sesuai keinginan tidak harus eth1
3. Gateway ( gateway disini adalah gateway dari ip modem bukan dari
ip client )
Ip – routes – klik ( + ) ( di kolom gateway isikan ip gatewaynya) – apply – ok
4. Dns
Ip – dns – di kolom server isikan dnsnya
Dns: Internet
( 202.134.1.10 )
( 202.134.0.155 )
google
( 8.8.8.8 )
( 8.8.4.4 )
5. Cek jaringan
New terminal – ping google.com / ping yahoo.com /ping 8.8.8.8 / ping
facebook.com, dll
( jika ping berjlan itu berarti konfigurasinya benar, klik ctrl + c untuk
menghentikan proses ping jaringan )

cc service
KONFIGURASI DHCP SERVER
1. IP ( setting Ip untuk client )
Ip – address – klik ( + ) – apply – ok
Contoh : address 10.16.100.1 / 24 ( protokol versi 4 / ipv 4 )
Untuk pemilihan interface sesuai keinginan
2. Setting Firewall
Ip – firewall – nat – klik ( + ) – general ( chain = srcnat ) (action =
masquerade )
3. Setting DHCP
Ip – dhcp server – dhcp – klik ( + ) – dhcp setup – pilih interface ( untuk
dhcp client) - klik next ( sampai selesai )
4. Test jaringan di client

cc service
KONFIGURASI HOTSPOT SERVER
1. IP ( setting Ip untuk client )
Ip – address – klik ( + ) – apply – ok
Contoh : address 10.16.100.1 / 24 ( protokol versi 4 / ipv 4 )
Untuk pemilihan interface sesuai keinginan
2. Setting Firewall
Ip – firewall – nat – klik ( + ) – general ( chain = srcnat ) (action =
masquerade ) – apply - ok
3. Clock ( cek jam & tanggal )
System – clock ( sesuaikan waktu & tanggal sesuai keadaan sekarang ) –
apply - ok
Centang time zone auto deteck , setting time zone sesuai tempat
sekarang
4. Ip pool ( ip yang di sediakan untuk client )
Ip – pool – klik ( + ) – name ( pool-jaringan ) address
(10.10.1.2 - 10.10.1.254 ) – next pool ( none ) – apply - ok
Contoh : jika ip di interface hotspot 10.10.1.1 maka ip poolnya
10.10.1.2 – 10.10.1.254
5. Konfigurasi DHCP

Ip – dhcp server

network – klik ( + ) :

address : ( ip network eth hotspot )

gateway : ( ip gateway eth hotspot )

netmask : ( 24 )

dns server : ( ip eth hotspot )

apply – ok

DHCP – klik ( + ) :

Name : ( server dhcp )

Interfaces : ( eth hotspot )

Address pool : ( pilih pool-jaringan )

Beri Centang :

( add ARP for leases & Always broadcast )

Apply - ok

cc service
KONFIGURASI HOTSPOT

IP – hotspot

Server profile – klik ( + ) :


o general

Name : ( profil-hotspot )

Hotspot address : ( ip hotspot )

Dns name : ( exc. ccserviceoke.net )

HTML Directory : ( hotspot )

o login

cookie ( di hilangkan centangnya )

Apply – ok

Dns

Ip – dns ( centang Allow remote requests ) – static ( chek Dns name


pada hotspot exc. ccserviceoke.net jika sudah ada – apply – ok

Jika belum - klik ( + ) –

Name = ( exc.ccserviceoke.net )

Regexp = tidak diisi

Address = ( ip hotspot )

Ttl = 00.05.00

Server – klik ( + ) :

Name : ( server hotspot )

Interfaces : ( eth hotspot )

Address pool : ( pool-jaringan )

Profile : ( profile-hotspot )

Apply – ok

cc service
user profil
user profile – klik ( + )
name = ( exc. harian )
address pool = ( pool-jaringan )
shared users =(1)
1= berarti untuk 1 client
2= berarti untuk 2 client , dan
seterusnya

Rate limit (rx/tx) = ( exc. 1m/1m )


K=kb
M=mb
G=gb

apply - ok

user

User – klik ( + )

Server : ( ALL )

Name : ( exc. user1 )

Password : ( exc. 1234 )

Profile : ( harian )

# untuk membatasi paketnya

klik limits - limit uptime ( atur sesuai keinginan )

apply - ok

Cek hasilnya di client dengan cara ketik DNS name di browser lalu di
enter jika sukses akan keluar template login hotspot

memberi Id & password untuk login

system – user – klik ( + ) – ganti id nya

sebelum membuat voucher di mikhmon mikrotik harus diberi Id & password

cc service
MEMBUAT VOUCHER DENGAN MIKHMON

MIKHMON Adalah sebuah aplikasi yang membantu / memudahkan user untuk


membuat voucher hotspot, tapi mikhmon masih membutuhkan sebuah microtik
untuk berjalan

Mikhmon bekerja di port 80 - 443

Pertama download dulu aplikasi mikhmon


Kemudian extrak file
Buka aplikasi bernama mikhmon server
Tentukan portnya
Start server ( sampai simbol X di pojok kanan atas berubah menjadi O )
Open mikhmon
o Login pertama
username : mikhmon
Password : 1234
Add router
Session name = ( sesuai keinginan )
Ip mikrotik = ( ip interface dimana laptop atau pc kontroler
terhubung ke mikrotik )
User name = ( id login mikrotik )
Password = ( password mikrotik )
Hotspot name = ( sesuai keinginan )
Dns name = ( dns name di mikrotik )
Save
Connect

Membuat voucher
Hotspot – user profile
User profile
Add profile
Name = ( jam / harian / bulanan )
Shared user = (1 : satu voucer untuk 1 user )
(2 : satu voucer untuk 2 user )
(3 : satu voucer untuk 3 user )
Rate limit ( up/down ) : kecepatan voucher ( exc. 1m/1m )
Expired mode : ( remove )
Price : ( harga voucher )
lock user ( hanya untuk voucer bulanan )
Save

Untuk melihat semua user profile klik profile list

cc service
User ( pilih salah satu )
1. add user = untuk membuat 1 user
server : ( all )
name : ( nama user )
password : ( password user )
profile : ( pilih profile yang di buat )
time limit : ( waktu user dapat digunakan exc. 3h ) di
abaikan tidak apa” )
data limit : ( untuk melimit bandwidth di abaikan tidak
apa” )
save
close

2. Generate user = untuk membuat banyak user


Qty : ( jumlah voucher yang di buat )
Server : ( all )
User mode
*Username & password
( di voucher terdapat id & password )

*Username = password

( di voucher terdapat id bisa juga digunakan


untuk password )
Name length : ( panjang nama )
Prefix : ( nama unik user )
Profile : ( pilih profil voucer )
time limit : ( waktu user dapat digunakan exc. 3h ) di
abaikan tidak apa”
data limit : ( untuk melimit bandwidth di abaikan tidak
apa”
save
close

Untuk melihat semua user klik user list

cc service
MEMBLOKIR SITUS DI MIKROTIK
1. Menggunakan web proxy
Setting firewall

Ip – firewall – nat – klik ( + ) – general ( chain = dstnat , protokol = 6tcp,

dst port = 80 / 443 ) – action ( action = redirect , to port = 8080 ) – apply

- Ok

Web proxy
Centang enabled
Cache administrator = ( ganti webmaster dengan nama kamu )
Centang cache on disk
Access- klik ( + )
Dst port = ( 80 )

Dst host = ( exc. google.com )

Action = ( deny )

Apply – ok
Apply – ok

Cek hasilnya di browser laptop/pc client !

2. Menggunakan layer 7
Setting layer 7
Ip – firewall – layer 7 protocols – klik ( + )
Name = ( isi nama situs yang di blokir )
Isi kolo = (^.+(google.com)*.$)
Apply – ok

Setting firewall

Ip – firewall – filter rules – klik ( + ) – general ( chain = forward ,

protokol = 6tcp, dst port = 80,443 ) – advanced ( layer 7 protocol = isi


alamat blokir di layer 7 – action ( action = drop ) – apply –

ok

Ganti huruf yang berwarna hitam sesuai web yang akan di blokir

Cek hasilnya di browser laptop/pc client !

cc service
MELIMIT BANDWIDTH
1. Limit satu user
Queues – simple queues - klik ( + )
General = ( nama yang di limit )
Target = ( berisi ip yang akan dilimit / 24 )
Max limit = ( atur target upload & target download )
Apply - ok

2. Limit beberapa user


Queues – simple queues - klik ( + )
General

Nama = ( nama yang di limit )

Target = 1. ( berisi ip yang akan dilimit / 24 )


2. ( berisi ip yang akan dilimit / 24 )
3. ( berisi ip yang akan dilimit / 24 )
4. ( berisi ip yang akan dilimit / 24 )
Max limit = ( atur target upload & target download )
Apply - ok
3. Limit beberapa interface ( tree )
Queues – queue tree - klik ( + )
General
Nama = ( nama yang di limit )
Parent = ( pilih eth / pilih global untuk konfigurasi semua
interface )

limit at = ( atur kecepatannya )

apply - ok

cek bandwidth di speed test cbn

cc service
KONFIGURASI USER AUTO LOGIN
Login otomatis dengan mac address
Ip – hotspot – server profile – login = centang mac & HTTP CHAP - mac
Auth. Mode ( Mac as username ) - mac Auth. Password ( masukan
passwordnya ) – apply – ok

Ip – hotspot – user – klik ( + ) – server ( all ) – name ( mac address dari


host atau dari physical address di laptop ) – password ( password Mac
auth. password ) – profile ( pilih profilenya ) – apply – ok

Login otomatis dengan ip binding


Ip – hotspot – ip binding – klik ( + ) – mac address (mac address dari host
atau dari physical address di laptop ) – addrees ( ip client yang mau di
binding ) – to address ( ip client yang mau di binding ) – server ( all ) - type
( bypassed ) – apply - ok

Untuk membatasi bandwidth menggunakan QUEUES

cc service

Anda mungkin juga menyukai