Anda di halaman 1dari 156

kunci dan pembahasan

TRYOUT Ujian Nasional I Bahasa Indonesia SMA/MA


tahun pelajaran 2016/2017

1. Jawab: A
mengandung ide pokok, gagasan utama, atau
Pembahasan:
pikiran utama paragraf. Kalimat ini dijelaskan
Kalimat utama adalah kalimat yang di dalamnya
oleh kalimat-kalimat penjelas. Kalimat kedua
terdapat ide pokok paragraf. Kalimat utama
s.d. kalimat kelima merupakan kalimat yang
ini dijelaskan oleh kalimat-kalimat lain dalam
menjelaskan masalah pencegahan pencemaran
paragraf tersebut yang disebut dengan kalimat
udara.
penjelas. Nama lain untuk kalimat utama adalah
kalimat topik. Berdasarkan letaknya, kalimat 6. Jawab: A
utama terletak di awal paragraf (deduktif), Pembahasan:
akhir paragraf (induktif), atau di awal dan akhir Paragraf di atas sangat jelas menerangkan
paragraf (deduktif-induktif). Kalimat utama tentang wujud kepedulian berbagai kantor di
pada paragraf tersebut terdapat pada kalimat Jakarta terhadap pelarangan merokok adalah
nomor 1. melarang melarang merokok di lingkungan
kantor atau menyediakan ruangan untuk
2. Jawab: B merokok. Pernyataan tersebut sama dengan
Pembahasan: jawaban A.
Berdasarkan KBBI makna kata atribut adalah
kelengkapan. 7. Jawab: B
Pembahasan:
3. Jawab: D Tujuan penulisan paragraf di atas cukup
Pembahasan: jelas berisi tentang berbagai cara pencegahan
Kalimat yang tidak padu pada paragraf tersebut merokok. sama halnya pada jawaban B.
adalah nomor 4 sebab dari kalimat tersebut
8. Jawab: D.
tidak ada sangkut pautnya dengan kalimat
Pembahasan:
sebelumnya. Kalimat sebelumnya menjelaskan
Kata yang tidak baku adalah kata club,
tentang permasalahan pemanasan global,
seharusnya club.
sedangkan pada kalimat keempat menjelaskan
tentang banjir yang merendam jalan ke 9. Jawab: A
bandara. Pembahasan:
Keteladanan merupakan salah satu hal yang
4. Jawab: A
bisa kita contoh dan diterapkan dalam kehidu-
Pembahasan:
pan sehari-hari. Hal yang dapat diteladanai da-
kalimat fakta merupakan kalimat yang dapat
lam kehidupan sehari-hari dari tokoh tersebut
dibuktikan kebenarannya. Kalimat yang
adalah, ”Sejak kecil Ramadhan sudah akrab de-
beriskan fakta ditunjukkan pada kalimat nomor
ngan dunia sastra dan tulis-menulis. ”
(1).
5. Jawaban: A 10. Jawab: E
Pembahasan: Pembahasan:
Teks di atas merupakan paragraf deduktif karena Opini disampaikan oleh redaksi dalam tajuk
diawali oleh kalimat utama. Kalimat pertama rencana di atas adalah kaliamat (6) dan (7).

Kunci Pembahasan Tryout 1


Opini redaksi muncul didasarkan pada fakta- 15. Jawab: C
fakta yang terdapat pada kalimat-kalimat sebe- Pembahasan:
lumnya Setelah membaca penggalan di atas dengan
saksama maka tokoh “aku” berwatak sombong.
11. Jawab: C. Hal ini digambarkan dalam kutipan, ”demikian
Pembahasan: fasih lidahku dalam bahasa Belanda sehingga
Pihak yang dituju dalam dalam tajuk rencana orang yang hanya mendengarkanku berbicara
tersebut adalah rakyat. Kalimat yang menya- dan tidak melihat aku, mengira aku anak Be-
takan bahwa masyarakat berkeberatan dengan landa.” Kutipan tersebut menggambarkan ta-
dicalonkannya seorang figur yang tidak mem- biat tokoh atau yang tinggi hati.
berikan keteladanan menunjukkan pihak yang
16. Jawab: D
dituju adalah rakayat. Hal ini diperkuat dengan
Pembahasan:
kalimat (3). (4) dan (5).
Pesan atau amanat pada cuplikan cerpen terse-
12. Jawab: A but adalah jangan lupa diri bila menguasai ba-
Pembahasan: hasa orang. Amanat tersebut dapat ditemukan
dari watak tokoh aku yang menjadi sombong
Kesamaan informasi pada teks berita didasar-
ketika ia sudah menguasai bahasa Belanda.
kan pada isi berita yang berpedoman dari
ADIKSIMBA (apa, di mana, kapan, siapa, men- 17. Jawab: A
gapa, bagaimana). Pembahasan:
Teks 1: ... melindungi hak-hak korban (apa, ka- Dalam kutipan cerita, nilai moral yang tersirat
limat kedua); teks 2: ... mengatasi penderitaan jelas dari keseluruhan cerita, melalui tindakan
mereka = korban (apa, kalimat pertama) dan perilaku tokoh. Hal ini terlihat dalam kali-
mat "Sebermula maka Sri Rama dan Laksamana
13. Jawab: A pun pergilah mencari Sita Dewi ..." dan kalimat
Pembahasan: ".. empat ekor biniku lagi dapat aku pelihara-
Pada pendeskripsian watak tokoh Kanjat yang kan." Dapat disimpulkan bahwa nilai moral
tertutup pada kutipan novel di atas diungkap- yang tersirat dari cerita tersebut adalah kasih
kan melalui penjelasan langsung dari penulis. sayang seorang suami terhadap istrinya.
Dengan mendeskripsikan dalam bentuk ka-
limat yang menggambarkan watak pendiam 18. Jawab: A
Pembahasan:
Kanjat.
Hal yang disepakati dalam teks tersebut adalah
14. Jawab: C bahwa para orangtua. Para orang tua meng-
Pembahasan: inginkan anak mereka bersekolah agar mudah
Salah satu unsur intrinsik novel adalah latar/ mendapat pekerjaan, hal tersebut dijelaskan di
seting. Latar terdiri dari latar waktu, latar tem- awal kalimat.
pat, dan latar suasana. Latar waktu novel terse-
19. Jawab: B
but ditunjukkan saat si Ayah menarik seekor Pembahasan:
sapi gemuk ke luar lapangan. Lapangan menun- Sudut pandang: teknik penyampaian cerita
juk pada latar tempat terjadinya peristiwa. oleh pengarang. Pengarang ingin menempat-

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kan posisinya di mana. Jika pengarang langsung 23. Jawab: C
bercerita tentang hal-hal yang diketahuinya Pemabahasan:
dengan kata ganti orang pertama (aku, saya), Cukup jelas bahwa kutipan cerpen di atas dapat
maka pengarang menggunakan sudut pandang dikaitkan dengan kehidupan sehari-hari bahwa
orang pertama. Jika pengarang sebagai orang seorang ibu yang mengkhawatirkan kesehatan
yang mengamati jalan cerita dari luar cerita anaknya yang mengalami perubahan pola ma-
itu sendiri, dia menceritakan kehidupan orang kan.
lain maka dalam hal ini pengarang mengguna-
24. Jawab: C
kan sudut pandang orang ketiga (ia, dia, beliau,
Pembahasan:
mereka, nama diri).
Pada kutipan cerpen di atas diterangkan ten-
20. Jawab: A tang ibu berusaha membujuk agar Salman ma-
Pembahasan: kan karena ibu cemas anaknya tidak pernah
Anafora ialah jenis majas refetisi yang merupa- makan.
kan perulangan kata pertama pada setiap baris
25. Jawaban: A
atau kalimat.
Pembahasan:
21. Jawaban: B Kata kunci yang membuat paragraf padu pada
Pembahasan: soal tersebut adalah pengulangan kata guru (1
Maksud sebuah gurindam dapat diketahui dan 2), pengulangan kata orang tua (3, dan 4),
dari hubungan antarbarisnya. Kata-kata kunci dengan kata penghubung sementara itu dan
bila (3 dan 4).
yang ada pada kedua barisnya, berguna sekali
di dalam memahami gurindam itu. Adapun 26. Jawab: C.
kata kunci yang ada pada baris pertama adalah Pembahasan:
orang mulia, pada baris keduanya kelakuan. Tanggapan logis adalah tanggapan yang sesuai
Dengan demikian, maksud dari bait gurindam dengan apa yang akan ditanggapi. Tanggapan
itu adalah ‘kemuliaan seseorang dapat dilihat logis pada penggalan teks di atas adalah tenun
dari kelakuannya’. Sabu merupakan pusaka leluhur yang terus
dipelihara karena menjadi komoditas ekono-
22. Jawab: B
mi.
Pembahasan:
Pantun di atas merupakan pantun nasihat. Oleh 27. Jawab: B
karena itu, kunci jawaban yang tepat adalah Pembahasan:
larik yang berisi nasihat dan sesuai dengan isi Pernyataan sebab akibat yang sesuai dengan isi
nasihat yang terdapat pada larik ke-3. Yang pal- teks tersebut adalah jawaban B. Karena jawa-
ing tepat adalah kunci jawaban B karena isinya ban B berisi tentang sebab Banjir mengakibat-
menambahkan nasihat yang sudah ada secara kan kerugian materi dan menelan korban.
harmonis. Sedangkan kunci jawaban A tidak
28. Jawab: C
berisi nasihat yang baik serta kunci jawaban C,
Pembahasan:
D, dan E kurang serasi dengan isi nasihat pada
Makna kata melanda pada teks tersebut memi-
larik ke-3.
liki makna menimpa.

Kunci Pembahasan Tryout 3


29. Jawab: E Larasati adalah siswa teladan di sekolah kami.
Pembahasan: Selain aktif pada kegiatan OSIS di sekolah, dia
Argumentasi merupakan pendapat seseorang juga aktif pada kegiatan sosial mengikuti jejak
terhadap isi yang sesuai dengan teks tersebut. orangtuanya. Setelah lulus SMA, Larasati akan
Pada paragraf di atas yang merupakan argu- melanjutkan kuliah di Universitas Indonesia
mentasi di tunjukkan kalimat yang ditandai mengambil jurusan psikologi sesuai dengan si-
dengan nomor (4) dan (5). fatnya suka membantu memecahkan masalah
30. Jawaban: E teman-temannya.
Pembahasan:
34. Jawab: D
Untuk menjadi sebuah paragraf yang padu
Pembahasan:
harus memenuhi syarat bahwa sebuah paragraf
Kata serapan adalah kata yang diserap dari ba-
harus koherensi (perpaduan antarkalimat) dan
hasa asing atau bahasa daerah. Perbaikan penu-
juga harus logis. Dengan demikian agar menjadi
lisan kata serapan yang sesuai EYD yaitu seba-
paragraf yang baik, urutan yang benar dari ke-
gai berikut:
empat kalimat tersebut adalah: (5) Albert Ein-
stein adalah ilmuwan yang IQ-nya disebutsebut a. keritik menjadi kritik;
lebih dari 160. (3) Hingga hari ini pun masih b. extrinsik menjadi ekstrinsik; dan
banyak orang tua yang mengharapkan anak- c. komplek menjadi kompleks.
anaknya pintar, terlahir dengan IQ (intelligence
35. Jawaban: D
quotient) di atas level normal (lebih dari 100).
Pembahasan:
(1) Syukur-syukur jadi anak superior dengan
Kata berimbuhan yang tepat untuk melengkapi
IQ di atas 130. (4) Harapan ini tentu sah saja.
(2) Dalam paradigma IQ dikenal kategori ham- paragraf tersebut adalah mengontrol, mengo-
pir atau genius kalau seorang punya IQ di atas sumsi, mengubah, meningkatkannya.
140.
36. Jawab: E
31. Jawab: A Pembahasan:
Pembahasan: Kata ulang untuk mengisi titik-titik pertama
Kalimat ‘Ada … ada’ menunjukkan hubungan adalah bersalam-salaman. Kata ulang ini meru-
penjumlahan, yaitu dan. ‘Ada … dia … memi- pakan predikat, sedangkan kami subjek. Titik-
liki…’ menunjukkan hubungan sebab akibat titik kedua paling tepat diisi berlinang-linang,
dan pemilihan, maka perlu dihubungkan den- sedangkan bagian rumpang ketiga diisi cela-
gan konjungsi karena dan atau. celaan.
32. Jawab: C 37. Jawaban: C
Pembahasan:
Pembahasan:
Tnada baca (,) digunakan untuk memberikan
Untuk mengisi bagian rumpang paragraf di
jeda dalam menyebutkan hal-hal yang lebih
atas, kita harus melihat ungkapan pujian me-
dari satu. Penggunaaan tanda baca (.) diguna-
mabukkan yang diikuti oleh kata penghubung
kan untuk mengakhiri sebuah kalimat.
dan. Kata dan berfungsi menyatakan hubungan
33. Jawab: C penggabungan. Jadi, kita harus mencari ungka-
Pembahasan: pan yang tepat dan sejajar dengan ungkapan di
Kata baku yang tepat untuk melengkapi paragraf depan dan. Ungkapan yang sejajar dan memili-
tersebut adalah teladan, sosial, dan psikologi. ki makna yang sesuai adalah mulut manisnya.

4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


38. Jawaban: B tur, lazim juga disebut sebagai editor, adalah
Pembahasan: orang yang melakukan penyuntingan (editing)
Peribahasa yang berarti sia-sia adalah ”Melukis dan juga melengkapi naskah naskah berita yang
di atas air.” Pungguk merindukan bulan berarti ditulis oleh wartawan atau reporter. Kata dalam
seseorang merindukan kekasihnya, tetapi cin- kalimat tersebut bila dianalisa cenderung lebih
tanya tidak berbalas. Kacang lupa akan kulitnya menenitikberatkan kepada tugas seorang yang
berarti tidak tahu diri atau lupa akan asalnya. akan menjalankannya, dengan lebih cenderung
Tong kosong nyaring bunyinya berarti orang ke personalnya. Sehingga kata yang tepat ada-
yang bodoh biasanya banyak bualnya (cakap). lahh redaktur.
Kerakap tumbuh di batu berarti orang yang
hidup dalam kesukaran atau kemelaratan. 43. Jawaban: B
Pembahasan:
39. Jawab: C Kata sifat (adjektiva) adalah kata yang menya-
Pembahasan: takan/menerangkan sifat khusus, watak, atau
Kalimat dalam karya tulis di atas dapat diper- menyifatkan benda atau yang dibendakan. Ciri-
baiki menjadi “Dalam karya tulis ini akan ciri kata sifat sebagai berikut.
dibahas energi alternatif yang lebih efektif dan a. Dapat didahului dengan sangat, agak, ter-
efisien”. lalu, paling dan amat.
b. Dapat memberikan sifat suatu benda.
40. Jawab: D c. Dapat diulang kembali dengan member im-
Pembahasan: buhan se-nya.
Kalimat yang tepat untuk menggatikan kalimat d. Dapat diikuti kata-kata sekali dan benar
yang bercetak miring adalah, “kecantikannya
ditunjang oleh keindahan rambutnya”. Ketepa- 44. Jawab: A.
tan tersebut dilihat dari penjelasan kalimat “Se- Pembahasan:
lain tebal, rambutnya juga ikal bergelombang, Simpulan yang tepat untuk melengkapi laporan
turun sampai menutupi leher”. di atas terdapat pada jawaban A. Karena den-
gan adanya penghematan minyak tanah negara
41. Jawab: D menjadi untung.
Pembahasan:
Dilihat dari pendeskripsian cerita dalam para- 45. Jawab: E
graf tersebut, tempat tinggal Bibi Ani berada Pembahasan:
di kaki gunung yang pengairannya cukup baik Dalam penulisan judul berdasarkan EYD perlu
seperti dijelaskan dalam kalimat, ”Kelurahan memerhatikan pemakaian huruf kapital dan
Bibi Ani terletak di sebuah lereng gunung yang digunakan sebagai huruf pertama semua kata,
sangat subur.” Kalimat yang menggambarkan kecuali kata yang bersifat partikel. Penulisian
lereng gunung subur dan pepohonan yang judul menurut EYD yang paling tepat terdapat
menghijau. Kalimat-kalimat tersebut menjelas- pada jawaban E
kan bahwa sungai di kaki gunung itu berkelok-
kelok menyisir kaki gunung. 46. Jawaban: A
Pembahasan:
42. Jawaban: A Majas metafora adalah perbandingan antara
Pembahasan: dua hal yang dianggap memiliki persamaan si-
Istilah yang tepat untuk mengganti kata ter- fat. Larik bermajas metafora yang tepat adalah
cetak miring tersebut adalah redaktur. Redak- ”aku ini binatang jalang.”

Kunci Pembahasan Tryout 5


47. Jawaban: 49. Jawaban: E
Pembahasan: Pembahasan:
Kalimat yang tepat untuk mengisi bagian Kritik berarti celaan atau cercaan tetapi bersifat
rumpang harus logis, memiliki hubungan yang objektif. Penyair harus berani mengungkapkan
harmonis dengan kalimat-kalimat lain, teru- apa adanya, berdasarkan fakta dari objek yang
tama dengan kalimat sebelum dan sesudahnya. dikritik. Kalimat kritik sesuai isi karya kritik
Jadi, isi kalimat sesuai dengan topik atau hal tersebut yang tepat adalah tidak mudah bagi
yang dibicarakan dalam dialog. Kalimat yang novelis muda saat ini untuk menciptakan karya
tepat berisi jawaban pertanyaan di atasnya dan sastra yang bermutu dan bernilai sastra yang
merupakan jawaban yang positif karena diikuti tinggi.
oleh kalimat yang berisi penegasan atas jawa-
ban tersebut. 50. Jawaban: A
Pembahasan:
48. Jawaban: E Kutipan esai tersebut mengungkapkan bahwa
Pembahasan: “Para orang tua menginginkan anak mereka
Keunggulan yang terdapat dalam penggalan bersekolah agar mudah mendapat pekerjaan”.
novel tersebut terdapat pada kalimat ke-2, ke- Hal tersebut diperjelas oleh kalimat “Siapa
3, dan ke-4. Jawaban A, B, dan C tidak berisi yang tidak ingin bekerja? Orang tua membiayai
keunggulan atau kelebihan novel. Jawaban D anaknya sekolah sampai tingkat tinggi, bahkan
lebih mirip simpulan resensi. Jadi, yang tepat kalau mampu, hingga bertitel profesor dok-
jawaban terakhir. tor. Tujuannya agar dapat bekerja dan mencari
nafkah”.

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
TRYOUT Ujian Nasional II Bahasa Indonesia SMA/MA
tahun pelajaran 2015/2016

1. Jawab: A atau pikiran utama paragraf. Kalimat ini di-


Pembahasan: jelaskan oleh kalimat-kalimat penjelas. Kalimat
Teks di atas merupakan paragraf deduktif kare- kedua s.d. kalimat kelima merupakan kalimat
na diawali oleh kalimat utama. Kalimat pertama yang menjelaskan masalah pencegahan pence-
mengandung ide pokok, gagasan utama, atau maran udara.
pikiran utama paragraf. Kalimat ini dijelaskan
oleh kalimat-kalimat penjelas. Kalimat kedua 6. Jawab: C
s.d. kalimat kelima merupakan kalimat yang Pembahasan:
menjelaskan masalah pencegahan pencemaran Kalimat (2) merupakan hal yang benar-benar
udara. ada karena merupakan hasil penelitian. Ka-
limat (3) berisi kenyataan yang terjadi di Uni
2. Jawab: B Rusia. Jadi kalimat kedua dan ketiga merupa-
Pembahasan: kan fakta. Kalimat (1), (4), dan (5) merupakan
Makna kata merupakan makna yang ada da- opini.
lam sebuah kata. Makna kata musnah menurut
KBBI memiliki arti lenyap. 7. Jawab: A
Pembahasan:
3. Jawab: E Artikel adalah tulisan lengkap yang ada di su-
Pembahasan: rat kabar atau majalah. Secara umum, majalah
Kalimat penjelas yang tidak mendukung ka- mengandung pembukaan, isi, dan penutup. Tu-
limat utama adalah kalimat yang menyimpang juan penulisan artikel dinyatakan pada bagian
dari ide pokok paragraf. Kalimat seperti itu pendahuluan, baik itu secara tersurat ataupun
dinamakan pula kalimat sumbang. Ide pokok tersirat. Cuplikan artikel tersebut menyatakan
paragraf itu adalah tentang mengamuknya Be- tujuan tentang perlunya kepedulian pemerin-
ngawan Solo. Adapun kalimat yang tidak ses- tah terhadap keadaan pabrik gula. Tujuan terse-
uai dengan gagasan itu terdapat pada kalimat but secara tersurat dinyatakan dalam bagian
ke-5. akhir cuplikan tersebut.

4. Jawab: A 8. Jawab: B
Pembahasan: Pembahasan:
Berdasarkan pertanyaan tersebut dapat diketa- Kalimat yang menggunakan kata tidak baku
hui jawabannya pada kalimat ketiga. Jawaban adalah kalimat nomor (2). Kata yang tidak
yang sesuai dengan isi teks tersebut adalah baku yang terdapat pada kalimat (2) adalah
jawaban A. kata imajinatif. Seharunya kata yang baku ada-
lah imajinasi.
5. Jawab: A
Pembahasan: 9. Jawab: E
Teks di atas merupakan paragraf deduktif ka- Pembahasan:
rena diawali oleh kalimat utama. Kalimat per- Biografi adalah tulisan tentang riwayat hidup
tama mengandung ide pokok, gagasan utama, tokoh terkenal dalam masyarakat. Dalam bi-

Kunci Pembahasan Tryout 7


ografi tersebut terdapat banyak keteladanan gir sungai sambil memandang ke arah riak
dari tokoh yang busa kita ambil. Antara lain air.
senang membaca menulis puisi, dan menum- (2) Terlihat air di sungai berubah menjadi
buhkan minat sastra pada pelajar. Hal tersebut putih seperti air susu.
diperjelas pada baris ketiga paragraf kedua,
15. Jawab: C
yaitu ia senang membaca sejak kecil.
Pembahasan:
10. Jawab: B Kutipan cerita di atas menceritakan bagaimana
Pembahasan: kesetiaan seorang anak kepada kedua orang
Pendapat atau opini adalah pernyataan yang tuanya dalam keadaan panas ataupun
mengemukakan suatu argumen atau tanggapan hujan bahkan sampai akhir hayatnya untuk
mengenai suatu hal. Kalimat yang dikatego- menunggui berubahnya air sungai menjadi
rikan opini dari wacana tersebut adalah sem- putih seperti air susu yang sebagai pertanda
buran liar itu tidak berbahaya dan akan menge- bahwa kedua orang tuanya telah menang
cil dengan sendirinya. dalam perkelahian dengan naga putih seperti
yang pernah diceritakannya. Jadi, nilai moral
11. Jawab: E yang terkandung dalam kutipan karya sastra di
Pembahasan: atas adalah seorang anak yang setia menunggu
Tujuan pengadilan sosial dalam paragraf di kedatangan orang tua sampai akhir hayat.
atas adalah “Menciptakan masyarakat menjadi
tenang, tentram, dan damai,“ seperti dijelaskan 16. Jawab: A
Pembahasan:
dalam kalimat ke-2
Kutipan cerpen di atas mengungkapkan masa-
12. Jawab: B lah tentang ajakan seorang gadis kepada tokoh
Pembahasan: "aku" untuk ikut menari.
Struktur berita disusun secara piramida ter-
17. Jawab: C
balik dengan berpedoman pada pokok-pokok
Pembahasan:
berita yang dirangkai dalam akronim ADIK-
Amanat adalah pesan yang ingin disampaikan
SIMBA (apa, di mana, kapan, siapa, mengapa,
oleh pengarang melalui karangan. Amanat
bagaimana).
yang terdapat dalam kutipan cerpen tersebut
13. Jawab: D adalah orang harus mempertimbangkan
Pembahasan: sesuatu sebelum melakukan perbuatan yang
Pendeskripsian watak “aku” pada cerpen di diwakilkan oleh tokoh "aku" dengan bersikap
atas adalah melalui pikiran tokoh. teguh hati dan tetap tidak mau ikut menari
karena berbagai alas an dan pertimbangan.
14. Jawab: A
Pembahasan: 18. Jawab: B
Bukti latar tempat digambarkannya kejadian Pembahasan:
peristiwa cerita tersebut pada kalimat nomor : Perbedaan sudut pandang kedua kutipan novel
(1) Sepeninggal kedua orang tuanya, anak itu berikut adalah kutipan 1 sudut pandang diaan,
sering terlihat duduk termenung di ping- kutipan 2 sudut pandang akuan. Sudut pandang

8 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


(point of view) adalah posisi pengarang dalam oleh opzichter adalah kuli kontrak memutuskan
membawakan cerita. untuk menyerang opzichter.

19. Jawab: B 24. Jawab: B


Pembahasan:
Pembahasan:
Maksud sebuah gurindam dapat diketahui
Puisi ini mengungkapkan kasih sayang orang tua
dari hubungan antarbarisnya. Kata-kata kunci
kepada anak yang tidak putus oleh waktu. Dalam yang ada pada kedua barisnya, berguna sekali
KBBI, peristirahatan bermakna tempat (rumah, di dalam memahami gurindam itu. Adapun
dsb.) untuk beristirahat. Sehingga makna stasiun kata kunci yang ada pada baris pertama adalah
kecil pada puisi tersebut adalah rumah. orang mulia, pada baris keduanya kelakuan.
Dengan demikian, maksud dari bait gurindam
20. Jawab: B itu adalah ‘kemuliaan seseorang dapat dilihat
Pembahasan: dari kelakuannya’.
Puisi tersebut mengungkapkan kasih sayang
25. Jawab: B
orang tua kepada anaknya yang tidak putus oleh
Pembahasan:
waktu. Karena itu, suasana yang diungkapkan Hal yang terkait dalam kehidupan sehari-hari
adalah kedamaian (hati). berdasarkan teks di atas adalah seorang ibu
senantiasa mengampuni kesalahan anaknya.
21. Jawab: C
Pembahasan: 26. Jawab: D
Konflik dalam sebuah berita ada dua jenis, yaitu: Pembahasan:
konflik lahir, yaitu pertentangan seorang dengan kalimat perintah merupakan kalimat yang berisi
perintah untuk melakukan sesuatu. Kalimat
tokoh lain, bisa dalam bentuk pertengkaran,
perintah pada petunjuk di atas terdapat pada
perkelahian atau perdebatan. Konflik batin, yaitu
kalimat nomor (3) dan (5).
pertentangan antara perasaan, pikiran seseorang
yang disebabkan oleh adanya dua gagasan atau 27. Jawab: A
lebih atau keinginan yang bertentangan dengan Pembahasan:
kenyataan. Konflik dalam kutipan cerita Kalimat penjelas merupakan kalimat yang
berisikan penjelasan tentang kalimat utama.
tersebut adalah rasa marah (gelap mata) kuli-
Kalimat penjelas yang tidak sesui dengan
kuli kontrak terhadap opzichter.
teks tersebut adalah jawaban A. Karena kedua
kalimat penjelas tersebut tidak sesuai dengan
22. Jawab: C
kalimat utama yang membahas tentang masalah
Pembahasan:
kemacetan.
Penyebab konflik pada diri kuli kontrak adalah
opzichter selalu mengganggu istri kuli-kuli 28. Jawab: A
kontrak. Pembahasan:
Teks tersebut membicarakan tentang pemicu
23. Jawab: B pertengkaran dalam keluarga, yaitu karena
Pembahasan: masalah sepele. Pertengkaran kecil pada anak-
Peristiwa/kejadian akibat konflik pada diri kuli anak merupakan salah satu contoh masalah
yang marah akibat istri-istrinya selalu diganggu sepele. Masalah sepele tersebut yang akhirnya
merambat pada permasalahan besar karena

Kunci Pembahasan Tryout 9


sudah ada campur tangan orang tua. Hal inilah pengucapannya, melalui adaptasi, adopsi,
yang dijelaskan dalam teks. penerjemahan, dan kreasi. Kata serapan pun
mengalami proses pembakuan. Penulisan kata
29. Jawab: D
Pembahasan: serapan yang benar seperti: implementasi,
Makna kata naik pitam berdasarkan isi teks kualitas, standardisasi.
tersebut adalah marah/menjadi marah.
35. Jawab: C
30. Jawab: B Pembahasan:
Gagasan utama kelima kalimat adalah pengairan Dari klausa yang terdapat pada kalimat tersebut
yang harus dilakukan secara kontinu. Gagasan
menunjukkan hubungan yang menyatakan
ini diwakili oleh kalimat nomor (2). Jadi,
tujuan sehingga kata penghubung yang tepat
kalimat ini harus diletakkan pada bagian
pertama. Urutan kalimat-kalimat menjadi adalah agar dan untuk. Tujuan pelatihan
paragraf padu adalah (2), (1), (4), (3), dan kecerdasan emosional ini agar orangtua
(5). sadar terhadap emosi mereka sendiri dan
dapat menggunakan kepekaan mereka untuk
31. Jawab: D
menyelaraskan diri secara tulus dengan
Pembahasan:
Kata penghubung merupakan kata yang perasaan anak mereka.
digunakan untuk menghubungkan kalimat satu
36. Jawab: D
dengan kalimat yang lainnya. Kata penghubung
yang sesuai dengan paragraf rumpang di atas Pembahasan:
adalah untuk, namun, ketika. Warung internet (warnet) di Tokyo sudah
menjadi alternatif tempat tinggal baru. Dengan
32. Jawab: A.
menawarkan harga sewa yang jauh lebih murah
Pembahasan:
daripada hotel, sejumlah warnet dilengkapi
Ringkasan yang tepat untuk cerpen di atas
adalah jawaban A. Karena maksud dan inti dengan kursi nyaman yang bisa direbahkan
ceritanya sama. sandarannya untuk tidur. Selain itu, tersedia
pula mircrowave dan shower. Selain mirip
33. Jawab: D
tempat tinggal, warnet tersebut juga menyajikan
Pembahasan:
ratusan buku komik. Kata berimbuhan yang
Kata baku adalah kata yang digunakan sesuai
dengan kaidah bahasa Indonesia yang telah tepat untuk mengisi bagian rumpang dalam
ditentukan. Kata baku yang tepat untuk paragraf tersebut adalah menawarkan dan
melengkapi kalimat yang rumpang pada menyajikan.
jawaban D.
37. Jawab: B
34. Jawab: E Pembahasan:
Pembahasan:
Kata ulang (reduplikasi) adalah kata yang
Kata serapan adalah kata yang berasal dari
mengalami proses pengulangan, baik sebagaian
bahasa asing atau bahasa daerah yang kemudian
digunakan dalam bahasa Indonesia setelah ataupun seluruhnya dengan disertai perubahan-
mendapat penyesuaian dalam penulisan dan perubahan bunyi atau tidak.

10 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


Macam-macam reduplikasi antara lain sebagai artinya kebaikan yang tidak berbalas.”
berikut. Makna peribahasa yang lain:
a. kata ulang sejati, yaitu kata ulang yang ter- – Bagai air beriak tanda tak dalam = orang
jadi dengan cara mengulangi seluruh ben- yang banyak cakap biasanya kurang ilmu-
tuk kata dasarnya, misalnya: sendi-sendi, nya.
angan-angan – Bagai nila setitik rusak susu sebelanga =
b. kata ulang berimbuhan, yaitu kata ulang hanya karena keburukan sedikit, semuanya
yang pengulangannya bersamaan dengan jadi buruk.
kata dasarnya, baik berupa awalan maupun – Bagai cepat kaki ringan tangan = tangkas
akhiran, misalnya: dicita-citakan. dan giat bekerja.
c. kata yang semua, yaitu kata ulang yang – Bagai menangguk di air keruh = mencari ke-
aslinya jauh berbeda dengan kata dasarnya, untungan sementara ada kekacauan.
misalnya: laba laba, pura-pura.
d. kata ulang dengan perubahan konsonan, 41. Jawab: B
misalnya: lauk-pauk, sayur-mayur. Pembahasan:
Maka kata ulang yang tepat untuk melengkapi Kalimat yang tepat melengkapi paragraf yang
bagian yang rumpang pada paragraf tersebut rumpang di atas adalah jawaban B. Karena
adalah sendi-sendi, dicita-citakan, angan- kalimat penjelasnya dijelaskan tentang sebuah
angan. lemari yang berpintu kaca tembus pandang.

38. Jawab: D 42. Jawaban: B


Pembahasan: Pembahasan:
Frasa merupakan gabungan dua atau lebih Frasa adjektiva untuk menggantikan sangat
yang mempunyai satu prediksi (fungsi jabatan lincah ada dua kemungkinan, yaitu sangat
kalimat) dan tidak menimbulkan makna baru. besar dan tinggi besar karena cukup besar dan
Makna frasa adjektiva (kata sifat) yang tepat agak besar kurang pas untuk menunjukkan
untuk melengkapi bagian yang rumpang keterkejutan. Jadi, jawaban C dan D sudah
tersebut adalah masih baru, masih keras, sudah tereliminasi. Frasa adjektiva besar benar dan
busuk. paling lebar tidak pas menggantikan bengkak
sekali. Dengan demikian jawaban A dan E juga
39. Jawab: E tereliminasi. Jadi, selain frasa kedua, yaitu amat
Pembahsan: parah, frasa ketiga pun telah diketahui, yaitu
Turun tangan adalah kata yang tepat untuk amat banyak.
melengkapi pargraf yang rumpang tersebut.
Turun tangan memiliki makna mengambil 43. Jawab: A
tindakan. Pembahasan:
Istilah yang tepat untuk mengganti kata tercetak
40. Jawab: A miring tersebut adalah destinasi. Kata destinate
Pembahasan: merupakan bahasa Inggris. Sehingga kata yang
Peribahasa yang tepat untuk melengkapi dialog tepat untuk mengganti kata destinate adalah
tersebut adalah ”Bagai hujan jatuh ke pasir destinasi.

Kunci Pembahasan Tryout 11


44. Jawaban: B drama tersebut adalah “Mengapa dibawa ke
Pembahasan: sungai?”
Simpulan sebuah paragraf merupakan
penegasan ide pokok paragraf. Oleh karena itu, 48. Jawaban: B
isi simpulan sejalan dengan semua ide, baik Pembahasan:
pokok maupun penjelas. Jawaban A, C, D, dan Resensi berisi penilaian tentang kelemahan
E tidak sesuai dengan isi paragraf. dan keunggulan buku atau karya. Penilaian
tentang kelemahan dan keunggulan buku
45. Jawaban: C. harus dikemukakan secara objektif. Contoh
Pembahasan: pernyataan kelemahan buku dalam resensi
Perbaikan penulisan judul karangan tersebut tersebut adalah, “Penulis novel, tidak memberi
adalah "Korelasi Membaca dengan Tingkat apresiasi yang rumit dan canggih pada dua
Kecerdasan Intelektual dan Hubungan Sosial?” protagonisnya.”
Karena dalam penulisan judul yang tepat, kata
hubung tidak boleh diawali dengan huruf 49. Jawaban: B
kapital. Pembahasan:
Kalimat kritik yang tepat adalah jawaban B.
46. Jawab: A Jawaban A bukan kalimat kritik. Jawaban
Pembahasan: C dan E. merupakan pujian. Jawaban D di
Majas personifikasi adalah jenis gaya bahasa samping bukan merukan kritik, isinya pun
yang menggunakan kata-kata kiasan (lukisan) telah meluas.
yang berdasarkan persamaan dan perbandingan.
Larik yang bemajas perosonifikasi yang tepat 50. Jawaban: A
untuk melengkapi puisi tersebut adalah Pembahasan:
“Cahaya menyayat mulut dan mata”. Pilihan jawaban A sesuai dengan kutipan
cerpen tersebut karena menyoroti unsur
47. Jawaban: E instrinsik berupa konflik tokok. Sedangkan
Pembahasan: jawaban B, C, D, dan E kurang tepat katena
Berdasarkan kalimat sesudahnya, maka kalimat tidak logis membahas masalah dalam kutipan
tanya yang tepat untuk melengkapi naskah cerpen tersebut.

12 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
Prediksi Ujian Nasional I Bahasa Indonesia SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. Jawab: A disebut juga gagasan utama atau gagasan pokok.


Pembahasan: Ide pokok terletak di awal kalimat (deduktif),
Kalimat pertama merupakan kalimat utama di akhir kalimat (induktif), awal dan akhir
karena kalimat-kalimat selanjutnya merupakan kalimat (deduktif dan induktif/campuran)
penjelas dari kalimat pertama. atau di seluruh paragraf. Ide pokok teks di atas
terdapat pada akhir kalimat yang ditunjukkan
2. Jawab: B
Pembahasan: pada jawaban B.
Menurut KBBI kewenangan memiliki makna
7. Jawab: C
hak dan kekuasaan untuk bertindak melakukan
Pembahasan:
sesuatu.
Berdasarkan paragraf tersebut penulis mencoba
3. Jawab: A mengenalkan dan menjelaskan kepada pelajar
Pembahasan: bahwa Indonesia merupakan negara bahari yang
kalimat tidak padu merupakan kalimat yang sebagian besar wilayah Indonesia merupakan
penulisannya salah. Kalimat tidak padu pada kelautan dan Indonesia pernah berjaya di
teks tersebut ditunjukkan pada kalimat nomor bidang kelautan.
1.
8. Jawab: A
4. Jawab: C Pembahasan:
Pembahasan: Kata tidak baku merupakan kata yang tidak
Berdasarkan teks di atas dijelaskan bahwa sesuai dengan kaidah kebahasaannya. Kalimat
mutiara yang berasal dari Indonesia kualitasnya yang terdapat kata yang tidak baku adalah
tidak bagus dari negara-negara lain yang
kalimat nomor (1), yaitu menyakinkan.
memproduksi mutiara. Hal tersebut dijelaskan
Berdasarkan KBBI kata menyakinkan kata
pada kalimat nomor 5.
bakunya adalah meyakinkan.
5. Jawab: B
9. Jawab: E
Pembahasan
Pembahasan:
Kalimat fakta tidak menggunakan kata-kata yang
bersifat penilaian ataupun anggapan, seperti keteladanan Chairil Anwar pada biografi di
belum, karena itu, walaupun, di samping itu. atas berisi tentang keteladanan seorang Chairil
Satu-satunya kalimat yang tidak menggunakan Anwar yang tidak tamat sekolah tetapi ia banyak
kata-kata seperti itu di dalam paragraf tersebut membaca dan belajar sendiri.
adalah nomor (2).
10. Jawab: E
6. Jawab: B Pembahasan:
Pembahasan: Opini dalam tajuk rencana biasanya merupakan
Ide pokok merupakan gagasan yang mendasari solusi (jalan keluar) dari masalah yang dibahas
terbentuknya sebuah paragraf. Ide pokok sejak awal. Jawaban E adalah opini penulis

Kunci Pembahasan Prediksi Bahasa Indonesia 1


yang terungkap dalam kutipan tajuk rencana di 16. Jawab: D
atas. Pembahasan:
Watak merupakan gambaran perilaku tokoh
11. Jawab: C dalam sebuah cerita. Watak Putri Johar
Pembahasan: Manikam pada cerpen tersebut adalah selalu
Tajuk rencana di atas adalah tajuk rencana yang mengingat kebaikan.
keberpihakan penulis kepada pengguna jasa
penerbangan yang membahas tentang kenya- 17. Jawab: B
manan dalam memakai jasa penerbangan seba- Pembahasan:
Pesan atau nasihat disampaikan oleh pengarang
gai alat transportasi massa.
dengan cara tersurat, yakni dijelaskan oleh
12. Jawab : C pengarang langsung atau melalui dialog
Pembahasan: tokohnya; dan secara tersirat atau tersembunyi,
Kedua teks tersebut membahas tentang jenis sehingga pembaca baru akan dapat menangkap
makanan yang ada di Indonesia, sehingga dapat pesan setelah membaca keseluruhan isi cerita.
Amanat di atas adalah jangan menyombongkan
disimpulkan bahwa kesamaan teks tersebut
diri, yang digambarkan pada kalimat pertama.
adalah membahas tentang masakan khas
Indonesia. 18. Jawab: C
Pembahasan:
13. Jawab: B
Nilai moral di atas terdapat pada jawaban C
Pembahasan:
yang digambarkan oleh Indera Bangsawan
Pendiskripsian watak tokoh Sandal dapat tentang kepeduliannya rakyat atas keselamatan
dibuktikan melalui ucapan tokoh. Hal tersebut raja.
dapat diketahui dengan kutipan ucapan Sandal,
yaitu “Hidup selalu berubah. Kau boleh banyak 19. Jawaban: A
punya impian. Kita tahu bahwa kita masih Pembahasan:
hidup, masih beruntung. Tapi jangan pernah Pengembangan paragraf sebab akibat mengacu
memaksakan semua impianmu jadi kenyataan. pada pertanyaan sebagai alasan dan akibatnya.
Kejarlah yang kira-kira bisa kau capai saja. Ah, Pengembangan paragraf induktif menunjukkan
kau makin besar, sehat, dan cantik.” kalimat 1, 2, 3, 4 sebagai pernyataan sebab dan
kalimat ke-5 sebagai akibat.
14. Jawab: C
Pembahasan: 20. Jawaban : C
Pembahasan:
Latar suasana merupakan latar yang meng-
Perbedaan watak tokoh kedua novel tersebut
gambarkan sebuah suasana yang sedang terjadi.
ialah pada novel pertama watak disajikan
Latar suasana peperangan dalam kutipan
melalui dialog tokoh, sedangkan novel kedua
tersebut di gambarkan pada kalimat nomor (2)
watak dijelaskan langsung oleh penulis.
dan (3).
21. Jawab: A
15. Jawab: A
Pembahasan:
Pembahasan: Isi pantun terletak pada baris ketiga dan
Konflik merupakan sebuah kejadian yang keempat. Isi pantun tersebut menasihati kita
sedang terjadi. Konflik pada tokoh “aku” adalah agar tidak menyakiti hati orangtua karena
sedang berperang di medan perang. Tuhan akan marah.

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


22. Jawab: E kalimat 1, 2, 3, 4 sebagai pernyataan sebab dan
Pembahasan: kalimat ke-5 sebagai akibat.
Baris-baris dalam gurindam memiliki hubu-
ngan sebab akibat. Dengan demikian diksi pada 27. Jawab: D
bait pertama memiliki hubungan yang erat Pembahasan:
dengan diksi pada larik kedua. Kita harus me- Berdasarkan teks di atas dapat diartikan bahwa
lihat kata-kata kunci yang ada pada keduanya. makna kata tragedi adalah peristiwa yang me-
Pada larik pertama terdapat kata kunci cahari nyedihkan
sahabat, dan kata kunci kedua adalah obat. Jadi
28. Jawab: B
maksud dari gurindam ini adalah pandai-pandai
Pembahasan:
mencari teman untuk dijadikan sahabat. Saha-
Urutan kalimat agar menjadi paragraf padu
bat yang baik adalah yang mampu memberikan
adalah (2),(3),(4),(5),(1). Perhatikan kepaduan
ketenangan dan menjadi “obat” manakala kita
antarkalimat!
dalam kesusahan.
29. Jawaban : A
23. Jawab: B
Pembahasan:
Pembahasan:
Urutan kalimat yang padu yang tepat ditunjuk-
Peristiwa yang dapat dikaitkan dengan kehidu-
kan pada jawaban A. Susunan paragraf di atas
pan sehari-hari adalah anak muda yang mudah
menerangkan tentang sikap etos kerja dalam
emosional. Karena di dalam kutipan tersebut
pekerjaan.
diterangkan bahwa Salman mudah tersulut
emosi. Melihat Dewa datang bersama Anjar, 30. Jawab: D
Salman tiba-tiba marah dengan cara memukul Pembahasan:
meja. Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi
bagian yang rumpang pada paragraf tersebut
24. Jawab: E
adalah dan, serta, dan jika.
Pembahasan:
Kalimat perintah merupakan kalimat yang 31. Jawab: A
berisikan sebuah perintah untuk melakukan Pembahasan:
sesuatu. Kalimat perintah pada teks tersebut Tanggapan positif yang sesuai dengan isi
ditunjukkan pada kalimat nomor (4) dan (5). paragraf di atas adalah ”Kita sebagai perempuan
sangat setuju dengan keputusan Kementerian
25. Jawab: B
Tenaga Kerja dan Transmigrasi.”
Pembahasan:
Paragraf argumentasi berisi pendapat, opini, 32. Jawab: A
gagasan, atau ide dari penulis. Kalimat padu Pembahasan:
yang tepat untuk mengisi bagian rumpang Kata yang dicetak miring adalah kata yang
paragraf tersebut adalah, ”Pengelolaan belum baku. Oleh karena itu kata baku yang
argoindustri harus dipikirkan masak-masak.” tepat untuk mengganti kata yang bercetak
miring adalah jawaban A.
26. Jawab: A
Pembahasan: 33. Jawab: E
Pengembangan paragraf sebab akibat mengacu Pembahasan:
pada pertanyaan sebagai alasan dan akibatnya. Kata serapan adalah kata yang berasal dari
Pengembangan paragraf induktif menunjukkan bahasa lain (bahasa daerah/bahasa luar negeri)

Kunci Pembahasan Prediksi Bahasa Indonesia 3


yang kemudian ejaan, ucapan, dan tulisannya 39. Jawab: D
disesuaikan dengan penuturan masyarakat Pembahasan:
Indonesia untuk memperkaya kosa kata. Kata Kalimat efektif adalah kalimat yang meng-
serapan yang tepat untuk melengkapi paragraf gunakan kata-kata yang tepat tanpa ada kata
di atas adalah karier, aktivitas, inovasi. tambahan yang bersifat mubazir (berlebihan)
dan ambigu (bermakna ganda). Kata beberapa
34. Jawab: A
buku-buku dan sangat laku sekali maknanya
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi
berlebihan sehingga perlu dihilangkan kata be-
teks yang rumpang di atas adalah dan, karena,
berapa atau salah satu kata buku dan dihilang-
atau karena kata penghubung tersebut memiliki
kan kata sangat atau sekali.
kepaduan untuk menghubungkan kalimat satu
dengan kalimat lainnya. 40. Jawab: A.
Pembahasan:
35. Jawab: C Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf
Pembahasan: di atas adalah jawaban A. Karena antara kalimat
Kata berimbuhan yang tepat untuk meleng-
sebelumnya dan kalimat sesudahnya memiliki
kapi paragraf di atas adalah mengontrol bukan
kecocokan. Karena dijelaskan bahawa tidaknya
mengkontrol, mengonsumsi bukan mengkon-
kendaraan bermotor saja, sehingga secara
sumsi, meningkatkan bukan meningkatkannya
otomatis kendaraan pribadi dan kendaraan
36. Jawab: D umum terdapat di situasi tersebut
Pembahasan: 41. Jawab: D
Kata ulang yang tepat untuk melengkapi para- Pembahasan:
graf yang rumpang paling tepat adalah kata Kalimat yang tepat untuk menggatikan kalimat
ulang sendi-sendi, dicita-citakan, angan-angan, yang bercetak miring adalah “kecantikannya
karena terdapat kepaduan antara kalimat satu
ditunjang oleh keindahan rambutnya”. Ketepa-
dengan kalimat lainnya.
tan tersebut dilihat dari penjelasan kalimat “Se-
37. Jawab: D lain tebal, rambutnya juga ikal bergelombang,
Pembahasan: turun sampai menutupi leher.”
Darah muda memiliki arti mudah bereaksi dan
42. Jawab: A
bertindak tanpa memikirkan lebih dahulu aki- Pembahasan:
batnya; berjiwa muda. Makna istilah yang sesuai untuk menggati istilah
yang bercetak miring adalah kata evakuasi yang
38. Jawab: E
artinya pengungsian penduduk ke tempat yang
Pembahasan:
aman.
Arti dari peribahasa ”Sekali lancung ke ujian,
seumur hidup orang tak percaya” adalah 43. Jawab: A
”Sekali melalukan kejahatan maka seumur Pembahasan:
hidup orang lain tidak akan percaya lagi.” Generalisasi adalah pengembangan paragraf
Kebohongan adalah sebuah perbuatan yang yang mempermasalahkan hal-hal dari khusus
tercela, sehingga orang tidak akan percaya lagi ke umum. Kalimat simpulan yang tepat untuk
apabila menceritakan hal kebohongan. melengkapi paragraf generalisasi tersebut

4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


adalah semua lapisan masyarakat menggunakan motivasi untuk kaum wanita untuk ikut
telepon selular sebagai alat komunikasi. berperan dalam pembangunan negara.

44. Jawab: A 48. Jawab: D


Pembahasan: Pembahasan:
Peribahasa merupakan kelompok kata atau
Tindakan meresensi dapat berarti memberi-
kalimat yang mengiaskan maksud tertentu.
kan penilaian, mengungkap kembali isi buku,
Peribahasa ”seperti embun di ujung rambut”
membahas, atau mengkritik buku. Dengan
memiliki makna ”cintanya belum mendalam.”
pengertian yang cukup luas itu, maksud ditu-
45. Jawab: A lisnya resensi buku tentu menginformasikan isi
Pembahasan: buku kepada masyarakat luas. Kalimat resensi
Penulisan judul yang berdasakan EYD di atas yang tepat adalah jawaban D, karena teks ke-
terdapat pada jawaban A. Kata di dalam sebuah dua berisikan penilaian tentang keunggulan isi
judul tidak bisa ditulis kapital apabila berdiri novel N5M.
sendiri.
49. Jawab: E
46. Jawab: A
Pembahasan:
Pembahasan:
Kalimat kritikan adalah kalimat yang berisi
Personifikasi adalah majas yang memberikan
tentang kritikan yang positif maupun kritikan
sifat-sifat manusia pada benda mati, kalimat
yang menggambarkan majas personifikasi ada- negatif. Kritikan yang tepat untuk paragraf di
lah ”cahaya menyayat mulut dan mata.” atas adalah jawaban E.

47. Jawab: B 50. Jawab: C


Pembahasan: Pembahasan:
Kalimat persuasif adalah kalimat ajakan. Simpulan adalah suatu pernyataan yang dibuat
Kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi berdasarkan ide pokok dan kata kunci dari
teks pidato di ats adalah “Marilah, wanita kalimat penjelas dengan kalimat sendiri. Intinya
Indonesia berprestasi sehingga mampu kalau simpulan kata-katanya tidak harus
memegang peranan penting dalam segala aspek sama persis dengan paragraf yang ada di soal.
pembangunan negara ini.” Ajakan tersebut Kesimpulan yang tepat untuk menyimpulkan
sudah sesuai karena berisi tentang sebuah paragraf esai di atas adalah jawaban C.

Kunci Pembahasan Prediksi Bahasa Indonesia 5


kunci dan pembahasan
Prediksi Ujian Nasional II Bahasa Indonesia SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. Jawab: A 6. Jawab: A
Pembahasan: Pembahasan:
Kalimat utama adalah kalimat yang menjadi Fakta (bahasa latin: Factus) adalah segala
pokok pembahasan pada sebuah paragraf. sesuatu yang tertangkap oleh indera manusia
Kalimat utama pada teks di atas terdapat pada atau data keadaan nyata yang terbukti dan
nomor (1) yang terdapat pada awal paragraf. telah menjadi kenyataan. Fakta yang ada pada
paragraf di atas terdapat pada kalimat (1), (2)
2. Jawab: C
dan (3).
Pembahasan:
Makna kata merupakan makna yang ada dalam 7. Jawab: D
sebuah kata. Makna kata eksistensi pada paragraf Pembahasan:
tersebut memiliki makna keberadaan. Tujuan penulis dalam paragraf tersebut adalah
3. Jawab: D menjelaskan bagaimana keindahaan perairan
Pembahasan: Selat Pantar, Alor, Nusa Tenggara Timur tidak
Kalimat tidak padu merupakan kalimat yang kalah dengan Raja Ampat yang sudah dijelaskan
tidak sesuai dengan apa yang dibahas dalam sejak awal sampai akhir.
paragraf tersebut. kalimat yang tidak padu pada
8. Jawab: D
teks tersebut adalah jawaban D. Karena kalimat
Penyelesaian:
tersebut tidak menjelaskan tentang sifat fobia,
Kata serapan perangko seharusnya ditulis
melainkan menjelaskan tentang tindakan
prangko, tanpa huruf e. Kata terus-terusan biasa
membelai hewan kesayangan.
dipakai dalam bahasa Sunda. Dalam bahasa
4. Jawab: B Indonesia bentuknya adalah terus-menerus.
Pembahasan:
9. Jawab E
Jawaban yang terdapat pada paragraf di atas
Pembahasan:
terdapat pada jawaban B. Jawaban tersebut
Keteladanan HB Jassin yang bisa kalian tiru
sudah tersirat pada awal paragraf pada kalimat
(1). selain pelajar ada pada jawaban E. Dikatakan
bahwa, “HB Jassin rajin mengasah kemam-
5. Jawab: C puannya menulis berbagai karya sastra.” Kalian
Pembahasan: kalau ingin sukses maka harus rajin melatih ke-
Biasanya ide pokok tersurat pada bagian awal, mampuan kalian.
akhir, atau awal dan akhir paragraf. Kuncinya
adalah hal yang dibahas atau dijelaskan dalam 10. Jawab: D
paragraf itu. Ide pokok pada teks di atas Pembahasan:
terdapat pada awal kalimat, yaitu keindahan Sesuai dengan kaidah EYD. Penggunaan tanda
dan keunikan pantai Selat Pantar, Alor, NTT. baca (.) dan penggunaaan tanda baca (,).

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


11. Jawab: A pada teks tersebut adalah jawaban A. Karena
Pembahasan: dijelaskan bahwa Trimah berjalan menuju
Opini adalah pendapat yang belum bisa ruang samping.
dibuktikan kebenarannya. Jawaban A
16. Jawab: D
merupakan opini karena pernyataan tersebut
Pembahasan:
belum ada kebenarannya.
Berdasarkan teks di atas dapat diketahui bahwa
12. Jawab: A Trimah berusaha menghormati Suryono sebagai
Pembahasan: majikannya dengan cara jalan jongkok.
Tajuk rencana tersebut memihak kepada
masyarakat luas, karena tajuk rencana tersebut 17. Jawab: E
berkaitan tentang penurunan angka kematian Pembahasan:
yang ditujukan kepada penurunan angka watak tokoh Suryo adalah santun. Meskipun
kematian ibu dan bayi di seluruh Indonesia Trimah seorang pembantu, tetapi Suryo tetap
memberlakukan Trimah secara santun.
yang menyangkut masyarakat luas.

13. Jawab: E 18. Jawab: E


Pembahasan: Pembahasan:
Informasi adalah keterangan, pemberitahuan, Amanat yang disampaikan pada kutipan di
kabar, atau berita. Untuk mencari kesamaan atas terdapat pada jawaban E. Amanat tersebut
isi beberapa berita, kita harus menemukan dituangkan dalam paragraf terakhir, “Nantinya
informasi pokok dari setiap teks berita Kakanda dahulu karena kita ini baharu datang
tersebut. dari lelah berjalan; kalau-kalau menjadi
Kata-kata yang dirujuk: penyakit kita karena tempat ini tempat segala
Teks berita 1: dewa-dewa dan mambang peri.”
“Rendaman air membuat kemacetan terjadi di
19. Jawab: D
ruas jalan itu…” Pembahasan:
Teks berita 2: Nilai moral yang terdapat pada kutipan hikayat
“…tampak air bercampur lumpur menggenangi di atas adalah mengingatkan orang lain untuk
ruas jalan dan membuat arus lalu lintas berhati-hati dalam mengerjakan sesuatu. Yang
macet.” digambarkan seorang istri Baginda yang mau
14. Jawab: D mengingatkan bagindanya jangan terburu-buru
Pembahasan: mandi di sebuah kolam di tengah hutan.
Pendeskripsian watak tokoh di atas cukup jelas
20. Jawab: D
digambarkan dengan dialog antar tokoh, yaitu
Pembahasan:
tokoh suryo dan tokoh Trimah. Jawaban D adalah jawaban yang paling tepat
15. Jawab: A untuk menyimpulkan isi kutipan drama di
Pembahasan: atas. Isi kutipan drama di atas menerangkan
Latar tempat merupakan tempat terjadinya tentang kesetiaan para abdi raja dalam membela
sebuah peritiwa. Latar tempat yang terdapat keutuhan kerajaan.

Kunci Pembahasan Prediksi Bahasa Indonesia 7


21. Jawab: B mengandung pendapat/argumentasi biasanya
Pembahasan: menggunakan kata-kata yang bersifat subjektif,
Perbedaan karakteristik novel tersebut adalah seperti mencekam, menyakitkan. Hal tersebut
Novel I Gaya penceritan lewat ujaran tokoh seperti yang tampak pada kalimat “Berada di
dan Novel II Gaya penceritaan lewat dialog jalur utama pendakian Gunung Everest, deretan
antartokoh. nisan tanpa jasad itu mencekam setiap pendaki
yang hendak menjajal puncak tertinggi Bumi.’’
22. Jawab: E
Pembahasan: 27. Jawab: A
Maksud yang disampaikan pada puisi di atas Pembahasan:
adalah menggambarkan sebuah kedukaan Paragraf di atas berisi tentang penyebab korban
yang digambarkan dengan “Pita hitam dalam berjatuhan akibat kebut-kebutan di jalan raya.
karangan bunga.” Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah
jawaban A.
23. Jawab: D
Pembahasan: 28. Jawab: B
Maksud yang ada pada gurindam tersebut adalah Pembahasan:
seseorang yang hidup dalam kemiskinan akan Berdasarkan kamus besar Bahasa Indonesia
mudah berbuat jahat. Sangat jelas digambarkan kata mobilitas memiliki arti menggerakkan
pada gurindam di atas. dan obesitas memliki arti kegemukan.

24. Jawab: B 29. Jawab: D


Pembahasan:
Pembahasan:
Kalimat deduktif adalah kalimat yang pokok
Nilai moral yang dapat dikaitkan dengan
pikirannya terdapat pada awal paragraf. Oleh
penggalan di atas terdapat pada jawaban
karena itu, urutan yang paling tepat untuk
B. Karena setiap anak yang kecil memiliki
menjadikan kalimat deduktif adalah jawaban
kecemburuan sosial dengan anak lainnya.
D. Karena pokok pikiran yang ada pada teks
Karena setiap anak memiliki keinginan harus
tersebut adalah ”Memilih teman perlu dilakukan
diperlakukan yang sama dengan anak yang
dengan terencana, tidak spontan.”
lain.
30. Jawab: B
25. Jawab: E
Pembahasan:
Pembahasan:
Paragraf padu adalah paragraf yang memiliki
Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks
urutan yang runtut dan sesuai dengan
prosedur di atas adalah jawaban E. Karena ada
urutan-urutannya. Teks di atas merupakan
keterkaitan antara langkah pertama dengan
urutan tentang cara pengairan yang baik dan
kedua.
berdasarkan aturan. Kalimat berdasarkan
26. Jawab: C. (3) urutan yang padu ditunjukkan pada jawaban
Pembahasan B.
Kalimat argumentasi merupakan kalimat yang 31. Jawab: A
memungkinkan terjadinya perbedaan antara Pembahasan:
orang yang satu dengan orang lainnya. Hal itu Kata penghubung berfungsi untuk menghu-
berbeda dengan fakta yang bersifat ajeg, dan bungkan antara kalimat satu dengan ka-
terdapat kesamaan pandangan. Kalimat yang limat lainnya yang saling berkaitan. Kata

8 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


penghubung yang paling tepat untuk meleng- jawaban E. Jenis kata berimbuhan tersebut
kapi paragraf tersebut adalah kata penghubung, adalah kata ulang berimbuhan atau kata ulang
“akan tetapi, oleh karena itu,” karena kedua sebagian, yaitu bentuk pengulangan kata den-
kata penghubung tersebut memili keterkaitan gan mendapat awalan, sisipan, akhiran atau
yang pas dengan kalimat lainnya. gabungan imbuhan sebelum atau sesudah kata
dasarnya diulang.
32. Jawab: A
Pembahasan: 38. Jawab: A
Pantun memiliki empat barus, baris pertama Pembahasan:
berupa sampiran dan baris kedua berupa isi, isi Peribahasa yang sesuai isi paragraf di atas ada-
pantun yang tepat untuk melengkapi pantun lah bagaikan punguk merindukan bulan. Yang
yang rumpang di atas adalah jawaban A. memiliki arti menginginkan sesuatu yang tidak
33. Jawab: D mungkin mendapatkannya.
Pembahasan:
39. Jawab: C
Kata baku merupakan kata yang sudah sesuai
Pemabahasan:
dengan ejaan yang disempurnakan. Kata baku
Ungkapan yang tepat untuk melengkapi teks
yang benar, yaitu fotokopi-antre-tertipu.
di atas adalah naik daun. Ungkapan naik daun
34. Jawab: B memiliki makna sedang terkenal.
Pembahasan:
Kata serapan adalah kata yang berasal dari ba- 40. Jawab: C
hasa lain (bahasa daerah/bahasa luar negeri) Pembahasan:
yang kemudian ejaan, ucapan, dan tulisannya Kalimat tersebut merupakan kalimat yang tidak
disesuaikan untuk memperkaya kosa kata. Kata padu. Supaya kalimat tersebut menjadi kalimat
serapan yang sesuai dengan teks tersebut ada- pada, harus menghilangkan kata dapat, dengan,
lah jawaban B. penyakit, muda.

35. Jawab :B 41. Jawab: E


Pembahasan: Pembahasan:
Kata hubung “selain itu” dalam paragraf terse- Paragraf tersebut membahas tentang perjalanan
but menyatakan mengenai penguatan kalimat karya wisata. Sehingga kalimat yang tepat me-
yang sebelumnya. lengkapi paragraf tersebut adalah jawaban E.
”Perjalanan kami memang cukup jauh.”
36. Jawab: D
Pembahasan: 42. Jawab: B
Kata berimbuhan adalah kata dasar yang Pembahasan:
mendapat imbuhan (awalan, akhiran, awalan
Frasa adalah dua kata yang memiliki satu mak-
dan akhiran). Kata yang memiliki imbuhan
na. Frasa yang tepat untuk melengkapi paragraf
yang tepat untuk melengkapi paragraf di atas
di atas adalah jawaban B
adalah membuahkan, mencatat, menciptakan.
43. Jawab: A
37. Jawab: E
Pembahasan: Pembahasan:
Pada kata ulang berimbuhan yang tepat un- Perbaikan istilah eksport: diekspor, asesoris:
tuk melengkapi paragraf di atas terdapat pada aksesoris, modis: model.

Kunci Pembahasan Prediksi Bahasa Indonesia 9


44. Jawab: A membahas tentang penyakit demam berdarah
Pembahasan: yang berkaitan dengan trombosit yang ada di
Simpulan yang tepat untuk melengkapi paragraf dalam darah.
di atas adalah ”Semua lapisan masyarakat
48. Jawab: A
menggunakan telepon seluler sebagai alat
Pembahasan:
komunikasi.” Karena teks di atas menerangkan
Resensi adalah suatu tulisan atau ulasan yang
manfaat penggunaan telepon seluler dikalangan
berisi penilaian baik-buruknya sebuah hasil
masyarakat pada umumnya.
karya sastra. Dari wacana tersebut kalimat re-
45. Jawab: C sensi yang menyatakan kelemahan buku adalah
Pembahasan: "Penulis buku tidak teliti dan tidak mendalam
Catatan kaki berbeda dengan daftar pustaka. mengulas masalah".
Penulisan catatan kaki yang sesuai dengan ilus-
trasi di atas adalah jawaban C. 49. Jawab: E
Pembahasan:
46. Jawab: E
Kalimat kritik yang sesuai dengan wacana terse-
Pembahasan:
but adalah "Seharusnya kaum intelektual mem-
Pantun memiliki sajak a-b-a-b dan bait terakhir
berikan contoh yang baik kepada generasi muda
adalah isi. Larik yang tepat pada penggalan
bukan memberikan contoh yang negatif".
pantun di atas adalah “Manis lagi senyummu,
tuan.”
50. Jawab: B
47. Jawab: E. Pembahasan:
Pemabahasan: Kutipan esai di atas mengungkapkan tentang,
Jawaban E adalah kalimat penjelas yang paling “pondok pesantren yang menjadi salah satu pi-
tepat untuk melengkapi bagian di atas karena lihan orangtua untuk pendidikan anak.”

10 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


KUNCI DAN PEMBAHASAN
TRYOUT 1 UN BAHASA INGGRIS SMA/MA
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

1. Jawaban : B 10. Jawaban : A


Pembahasan: Pembahasan:
Percakapan antara Kevin dan ibunya berisi tentang Gambar yang benar sesuai dengan monolog tentang
pernyataan selamat (expressing congratulation) atas mesin printer adalah pilihan jawaban A.
keberhasilan Kevin meraih nilai bagus.
11. Jawaban : B
2. Jawaban : B Pembahasan:
Pembahasan: Gambar yang benar sesuai dengan monolog tentang
Disebutkan dalam percakapan bahwa Alex berasal rumah tradisional Igloo adalah pilihan jawaban B.
dari kota Surabaya.
12. Jawaban : B
3. Jawaban : A Pembahasan:
Pembahasan: Pekerjaan orang tua Tom adalah pembuat roti
Pria dalam percakapan menanyakan informasi tentang (a baker).
cara menuju ke toko buku (bookstore).
13. Jawaban : E
4. Jawaban : E Pembahasan:
Pembahasan: Yang paling dikhawatirkan oleh ayah Tom adalah
Yang berada di rumah sakit adalah kakek dari si keberlangsungan toko rotinya (bakery).
Wanita.
14. Jawaban : C
5. Jawaban : D Pembahasan:
Pembahasan: Dalam monolog disebutkan bahwa dengan membaca
Si wanita menyatakan bahwa dia bisa membawa novel Frankenstein versi asli, kita dapat juga
tasnya sendiri. Maka pernyataan menolak tawaran mempelajari gaya penulisan dari pengarang-pengarang
bantuan yang sesuai adalah “No, thanks.” novel di zaman tersebut.

6. Jawaban : C 15. Jawaban : C


Pembahasan: Pembahasan:
Ungkapan yang menyatakan persetujuan untuk Dalam monolog disebutkan bahwa terdapat 2 versi
memberikan bantuan yang sesuai adalah “Don’t worry novel grafis yang dapat dinikmati pembaca.
I will give this dictionary to Rio.”
16. Jawaban : C
7. Jawaban : A Pembahasan:
Pembahasan: Rapat itu begitu penting karena ada topik yang sangat
Ungkapan yang menyatakan rasa terima kasih yang mendesak untuk dibahas.
sesuai adalah “That’s very kind of you.”
17. Jawaban : E
8. Jawaban : B Pembahasan:
Pembahasan: Kata “complaints” dalam konteks tersebut bermakna
Gambar yang benar sesuai dengan monolog tentang keluhan-keluhan dari pelanggan. Jadi maknanya sama
Menara Petronas adalah pilihan jawaban B. dengan “disappointed’ (ketidakpuasan).

9. Jawaban : C 18. Jawaban : A


Pembahasan: Pembahasan:
Gambar yang benar sesuai dengan monolog tentang Kata “important” dalam konteks tersebut bermakna
penyanyi muda berbakat Taylor Swift adalah pilihan penting. Padanan kata yang sesuai ialah “crucial”.
jawaban C.

Kunci dan Pembahasan Tryout 1 : Bahasa Inggris 1


19. Jawaban : A 29. Jawaban : E
Pembahasan: Pembahasan:
Isi dari surat tersebut berkaitan dengan keterlambatan Pesepakbola Nicolas Otamendi berasal dari Negara
pembayaran. Argentina.
20. Jawaban : B 30. Jawaban : A
Pembahasan: Pembahasan:
Dalam teks tersebut, jelas disebutkan bahwa yang Dalam teks disebutkan bahwa Otamendi berusia 27
menerima surat adalah Mr. Ray. tahun.
21. Jawaban : A 31. Jawaban : C
Pembahasan: Pembahasan:
Jika kita sudah menguasai teknik bersepeda, kita Kata yang tidak sesuai untuk dipadankan dengan
bisa bersepeda sendiri. kata “transfer” pada konteks tersebut adalah kata
22. Jawaban : A “delay.”

Pembahasan: 32. Jawaban : C 


Dalam teks disebutkan bahwa hal pertama yang Pembahasan:
harus kita lakukan sebelum mengendarai sepeda Abdulrahman Saleh dianugerahi gelar Bapak
adalah mengetahui di mana tempat kita duduk. Fisiologi karena kontribusinya yang sangat penting
23. Jawaban : A dan signifikan dalam perkembangan fisiologi di
Indonesia.
Pembahasan:
Hal terpenting dalam mengendarai sepeda adalah 33. Jawaban : E 
menjaga keseimbangan.
Pembahasan:
24. Jawaban : C Ide utama paragraf pertama adalah Dr. Abdulrahman
Saleh bersekolah medis di STOVIA.
Pembahasan:
Pesepakbola Paul Pogba berasal dari Perancis. 34. Jawaban : B
25. Jawaban : D Pembahasan:
Dalam teks disebutkan bahwa selain di dunia
Pembahasan:
medis Abdulrahman Saleh tertarik dengan organisasi
Dalam teks disebutkan bahwa Paul Pogba berusia 21
kepemudaaan. 
tahun.

26. Jawaban : A 35. Jawaban : A

Pembahasan: Pembahasan:
Dalam artikel disebutkan bahwa diperkirakan 2000 Antibiotik hanya ampuh untuk melawan penyakit
suporter Sriwijaya akan datang ke stadion pada hari yang disebabkan oleh bakteri. Jadi antibiotik tidak
Minggu. dapat menyembuhkan penyakit yang disebabkan
oleh virus, seperti misalnya penyakit Tuberkulosis
27. Jawaban : B (TBC).
Pembahasan:
36. Jawaban : D
Sriwijaya FC berasal dari Kota Palembang, Sumatra
Selatan (South Sumatra). Pembahasan:
Paragraf dua dan empat membahas tentang efek/
28. Jawaban : E akibat dari penyalahgunaan antibiotik.
Pembahasan:
37. Jawaban : E
Kata “urge” dalam konteks tersebut bermakna
‘mendorong atau membuat orang lain melakukan Pembahasan:
sesuatu’, maka lawan kata yang sesuai adalah “omit” Resistensi terhadap antibiotik kemungkinan diperoleh
yang bermakna ‘menghilangkan.’ dari mikroba patogen.

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


38. Jawaban : A (2) Make sure the video cable is already connected
Pembahasan: to the video card correctly into the back of the
Kata “distinguish” dalam konteks tersebut memiliki panel.
makna “berbeda”. Maka padanan kata yang sesuai (6) Make sure both devices are the mouse and
adalah ‘vary’ (berbeda). keyboard are mounted on the rear panel to the
right.
39. Jawaban : E
(5) When everything is plugged in securely, then
Pembahasan: press the power button on the CPU is usually
Teks tersebut bertujuan mengajak pembacanya. located on the front panel of the CPU.
40. Jawaban : B (3) The computer will display the Windows logo
and displays the desktop image
Pembahasan:
Pada bacaan di atas penulis memberikan argumen (1) Once the desktop image appears then the
agar menempatkan tempat sampah di dekat tangga, computer is ready to operate.
di luar kelas, dan sepanjang koridor. 47. Jawaban : D
41. Jawaban : E Pembahasan:
Urutan jawaban yang tepat adalah sebagai berikut:
Pembahasan:
Penulis berpendapat bahwa tempat sampah yang (3) The weather was very clear.
banyak atau terletak di mana-mana dapat mendorong (5) My family and I decided to go camping last
siswa untuk membuang sampah pada tempatnya. holiday.
(4) My father prepared the tent and other
42. Jawaban : A equipment.
Pembahasan: (6) While my mother prepared the cooking and
Penulis menyarankan agar sekolah membeli lebih eating utensils.
banyak tempat sampah.
(1) I took my fishing rod and my brother brought
43. Jawaban : E his sport equipment.
Pembahasan: (2) When everything was ready, we left for the
Pesepakbola andalan Marseilles adalah Andre-Piere camping site in countryside.
Gicnac. 48. Jawaban : A
44. Jawaban : C Pembahasan:
“Tiba-tiba tiga remaja bertemu muncul di depannya
Pembahasan:
...” kata ganti orang yang sesuai dalam bahasa Inggris
Martin Jol gagal mengontrak pesepakbola Amauri
adalah “him”.
dari Juventus.
49. Jawaban : D
45. Jawaban : C
Pembahasan:
Pembahasan: “Aldo … namun demikian dia berteriak meminta
Bos Fulham adalah Martin Jol. tolong” pilihan yang tepat untuk mengisi titik-titik
46. Jawaban : B tersebut adalah “tenang (calm)”.

Pembahasan: 50. Jawaban : C


Urutan kalimat yang tepat adalah sebagai berikut. Pembahasan:
(4) Before plug of powering up the computer system, “Untungnya para perampok itu tertangkap.
make sure that the power cable connected to Mereka … dompet Aldo.” Pilihan yang tepat untuk
the back panel of the CPU and is plugged into mengisi titik-titik tersebut adalah “mengembalikan
the electric socket. (returned)”.

Kunci dan Pembahasan Tryout 1 : Bahasa Inggris 3


KUNCI DAN PEMBAHASAN
TRYOUT 2 UN BAHASA INGGRIS SMA/MA
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

1. Jawaban : B 10. Jawaban : D


Pembahasan: Pembahasan:
Dalam percakapan, Toto menyatakan rasa malu Monolog tersebut membahas tentang lemari pendingin
(embarrassment) karena kalah dalam lomba. (refrigerator).

2. Jawaban : E 11. Jawaban : D


Pembahasan: Pembahasan:
Dalam percakapan, si wanita berharap agar tidak Monolog tersebut membahas tentang buah nanas
hujan. (pineapple).

3. Jawaban : B 12. Jawaban : D


Pembahasan: Pembahasan:
Dalam percakapan disebutkan bahwa si wanita Teks tersebut membahas tentang cheetah.
memakai gaun berwarna putih.
13. Jawaban : B
4. Jawaban : A Pembahasan:
Pembahasan: Dalam teks tersebut, cheetah disebutkan hidup di
Dalam percakapan disebutkan bahwa si pria sedang sabana.
membaca sebuah buku cerita berbahasa Inggris 14. Jawaban : D
(an English short story).
Pembahasan:
5. Jawaban : D Teks tersebut membahas tentang alat musik
angklung.
Pembahasan:
Respon yang sesuai untuk menanggapi keluhan 15. Jawaban : C
tersebut adalah (D) “Don’t give up. You can try again
Pembahasan:
next time.”
Alat musik angklung terbuat dari bambu.
6. Jawaban : D 16. Jawaban : B
Pembahasan: Pembahasan:
Respon yang sesuai untuk ungkapan ketidakper- Dalam teks disebutkan bahwa Sudarmoko diangkat
cayaan adalah (D) “You’d better believe it. Here it is menjadi Direktur Marketing.
the medal.”
17. Jawaban : B
7. Jawaban : C
Pembahasan:
Pembahasan: Dalam teks disebutkan bahwa setelah membaca
Ungkapan ketidaksetujuan yang sesuai untuk dialog pengumuman, Sudarmoko harus segera pindah ke
tersebut adalah (C) “actually I think it’s pretty cool.”. divisi marketing.
8. Jawaban : D 18. Jawaban : A
Pembahasan: Pembahasan:
Monolog tersebut membahas tentang Gedung Opera Subjek dari pengumuman tersebut adalah
Sidney atau Sidney Opera House. Sudarmoko.
9. Jawaban : E 19. Jawaban : B
Pembahasan: Pembahasan:
Monolog tersebut membahas tentang pegolf Surat tersebut berisi keluhan atas pelayanan yang
profesional Tiger Woods. buruk.

4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


20. Jawaban : B 30. Jawaban : A
Pembahasan: Dalam artikel diberitakan bahwa kebakaran terjadi
Dalam surat disebutkan bahwa yang menangani di Kampung Rawa Sawah.
order drive through ketika itu adalah Alex.
31. Jawaban : B
21. Jawaban : D Kebakaran tersebut disebabkan oleh puntung rokok
Pembahasan: yang menyulut matras.
Teks tersebut adalah resep tentang cara membuat
32. Jawaban : B
opor ayam (white chicken curry).
Kata “narrow” dalam konteks ini memiliki makna
22. Jawaban : C gang sempit. Kata lain dengan makna yang mendekati
Pembahasan: adalah “impasse” (gang sempit dengan satu akses).
Langkah yang harus dilakukan sebelum menyisakan
33. Jawaban : A
dua gelas kaldu di dalam panci ialah merebus daging
ayam terlebih dahulu. Pembahasan:
Teori Charles Darwin dipublikasikan berdasarkan
23. Jawaban : D hasil ekspedisi dan observasinya selama bertahun-
Pembahasan: tahun.
Tujuannya adalah agar santan meresap sehingga
34. Jawaban : D  
rasanya lebih lezat.
Pembahasan:
24. Jawaban : E Dalam Teori Evolusi Charles Darwin disebutkan
Pembahasan: bahwa salah satu hal yang mempengaruhi seleksi
Teks tersebut membahas tentang penelitian terbaru alam adalah faktor lingkungan.
tentang cara menguji DNA yang sehat pada bayi.
35. Jawaban : C  
25. Jawaban : A Pembahasan:
Pembahasan: Teori seleksi alam Dar win berkembang dari
Dalam teks disebutkan bahwa metode pemeriksaan observasinya bahwa binatang beradaptasi untuk
baru tersebut juga dapat digunakan untuk mengetahui bertahan hidup.
kondisi kesehatan DNA bayi.
36. Jawaban : A 
26. Jawaban : C
Pembahasan:
Pembahasan: Teks tersebut di atas adalah tentang seorang apoteker
Kata “effort” memiliki makna ‘usaha / upaya’ yang
(a pharmacist).
dilakukan. Kata dengan makna yang sama adalah
“attempt”. 37. Jawaban : B 
27. Jawaban : A Pembahasan:
Salah satu tugas dari seorang apoteker adalah
Pembahasan:
memberikan rekomendasi obat mana yang lebih
Menurut Hugo Sanchez, pemain Real Madrid yang
tak tergantikan adalah Angel Di Maria. cocok/tepat untuk pasien.

28. Jawaban : A 38. Jawaban : E 


Pembahasan: Pembahasan:
Dalam teks disebutkan bahwa nilai transfer Xabi Ide utama dari paragraf kedua berisi tentang tugas
Alonso adalah 10 juta Euro. atau kewajiban seorang apoteker.

29. Jawaban : B 39. Jawaban : D


Pembahasan: Pembahasan:
Dalam teks disebutkan bahwa Di Maria beralasan Dalam teks disebutkan bahwa salah satu contoh
tidak dihargai di Real Madrid olahraga sederhana adalah naik tangga.

Kunci dan Pembahasan Tryout 2 : Bahasa Inggris 5


40. Jawaban : E (3) A light should appear that let you know the
Pembahasan: camera is set to go
Paragraf kedua berisi tentang berbagai manfaat, baik (1) Press shutter all the way down. It may be
secara fisik dan mental, yang bisa kita dapat dari necessary to turn off the LCD and used the view
berolahraga. finder when there is more extreme sunlight to
conserve battery. Glare from the LCD does not
41. Jawaban : A work well with more bright light.
Pembahasan:
Manfaat berolahraga, seperti yang disebutkan pada 47. Jawaban : C
paragraf kedua, adalah tubuh yang lebih sehat, Pembahasan:
mengurangi resiko penyakit jantaung, diabetes, dan (3) I was walking home through the park near my
beberapa jenis kanker. block  when I heard a woman crying.
(1) I saw that it was Mrs. Jonathan, my
42. Jawaban : B
neighbour.
Pembahasan: (4) She explained that she had left her child, Andrew,
Kata “expectancy” memiliki padanan kata dengan to play in the park
“hope.”
(2) while she went to buy some provision from the
43. Jawaban : E grocery store nearby.
Pembahasan: (5) When she got back, the boy was missing.
Teks tersebut merupakan teks diskusi yang bertujuan
48. Jawaban : E
untuk menunjukkan pandangan-pandangan yang
berbeda tentang sebuah isu atau dalam hal ini tentang Pembahasan:
berkantor/bekerja di rumah. Bila kita baca kata-kata seperti wake up, came home.
Pada kalimat-kalimat penjelas di dalam teks, maka
44. Jawaban : C jawaban yang paling tepat adalah   E. 
Pembahasan:
49. Jawaban : A
Dalam teks disebutkan bahwa salah satu keuntungan
bekerja di rumah adalah menghemat waktu untuk Pembahasan:
berangkat kerja. Kata  yang harus dipilih berupa kata keterangan
cara melakukan   sesuatu. Karena kucing melompat
45. Jawaban : C ke penulis untuk mengungkapkan   kerinduan pada
Pembahasan: tuannya, maka cara kucing melompat yang tepat
Cara untuk melingkupi seluruh bagian rumah adalah   dengan cepat (quickly). Cara lain kurang
dengan koneksi internet adalah dengan memasang cocok dengan penjelasan dalam teks. Jadi Kunci
wireless router. Jawaban yang paling tepat untuk soal ini  adalah A.

46. Jawaban : A 50. Jawaban : B


Pembahasan: Pembahasan:
Urutan yang tepat adalah sebagai berikut: Kata  yang harus dipilih berupa kata penghubung
yang menghubungkan  dua pernyataan. Karena
(2) Hold up the camera and centre the object in
kedua pernyataan itu menunjukkan sebab   akibat
the LCD (Liquid Crystal Display)
maka kata penghubung because yang paling tepat.
(4) More closer or use the zoom control for the
Kata penghubung yang lain tidak cocok. Jadi jawaban
result you want
yang paling  tepat untuk soal ini adalah B.
(5) When you are ready to take the picture, hold
the shutter half way. It is very important, so
the camera sets the focus, shutter speed, and
various other calculations.

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


KUNCI DAN PEMBAHASAN
PREDIKSI 1 UN BAHASA INGGRIS SMA/MA
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

1. Jawaban : E 9. Jawaban : C
Pembahasan: Pembahasan:
Dengarkan kutipan kalimat “I saw you wore a beautiful Gambar yang benar sesuai dengan percakapan tentang
necklace yesterday;” sehingga jawaban yang benar seorang mekanik adalah jawaban C.
adalah E.
10. Jawaban : E
2. Jawaban : A
Pembahasan:
Pembahasan:
Gambar yang benar sesuai dengan percakapan
Dari percakapan disebutkan bahwa pembicara kedua
tentang kemampuan seseorang bermain gitar adalah
dalam dialog tersebut akan mendonasikan bukunya.
jawaban E.
3. Jawaban : C
11. Jawaban : D
Pembahasan:
Pembicara kedua dalam dialog tersebut menyatakan Pembahasan:
kepuasannya atas fasilitas hotel yang ia inapi. Gambar yang benar sesuai dengan monolog tentang
lumba-lumba (dolphins) adalah jawaban D.
4. Jawaban : B
Pembahasan: 12. Jawaban : C
Dengarkan kutipan kalimat “Okay. I’ll bring it with me. Pembahasan:
I can’t wait to climb the mountain;” sehingga dapat Di dalam teks disebutkan bahwa tinggi tsunami bisa
disimpulkan bahwa mereka akan pergi naik gunung. mencapai lebih dari 30 meter
5. Jawaban : C 13. Jawaban : B
Pembahasan:
Pembahasan:
Ungkapan yang paling sesuai dan sopan untuk me-
Dalam teks disebutkan bahwa kecepatan tsunami bisa
nanggapi penolakan tersebut adalah (C) “That’s alright.
Maybe next time.” (Tak apa. Mungkin lain kali.) mencapai 500 mil/jam atau sekitar 800 km/jam.

6. Jawaban : D 14. Jawaban : C


Pembahasan: Pembahasan:
Pada dialog si wanita menjawab bahwa dia tidak Einstein lahir tahun 1979.
menikmati atau tidak senang berlibur ke pantai. Pilihan
jawaban yang paling sesuai untuk menunjukkan alasan 15. Jawaban : B
ketidaksukaan adalah (D) “It’s boring. Every holiday, Pembahasan:
my family and I always go to the beach.” (Aku bosan. Albert Einstein adalah penemu Teori Relativitas.
Setiap liburan, keluargaku selalu berlibur ke pantai.)
16. Jawaban : A
7. Jawaban : B
Pembahasan:
Pembahasan: Perusahaan menginginkan para karyawan senantiasa
Ungkapan yang menunjukkan ketidaksetujuan atas
bekerja tepat waktu (punctual).
pendapat si pria adalah “I don’t think so. It’s so scary.”
Jadi pilihan jawaban yang benar adalah (B). 17. Jawaban : D
8. Jawaban : D Pembahasan:
Pembahasan: Tujuan pengumuman tersebut adalah untuk
Gambar yang benar sesuai dengan monolog tentang mengarahkan para karyawan agar mematuhi aturan
monumen nasional adalah pilihan jawaban D. yang telah ditetapkan.

Kunci dan Pembahasan Prediksi 1 : Bahasa Inggris 7


18. Jawaban : A         29. Jawaban : C
Pembahasan: Pembahasan:
Para karyawan diharapkan mulai bekerja jam 9 pagi.             Paragraf pertama artikel tersebut berisi tentang
peluang kerjasama antara negara-negara Asia untuk
19. Jawaban : C menyelesaikan konflik Laut Cina Selatan.
Pembahasan:
Nona Nani memesan kamar pada tanggal 6 April. 30. Jawaban : D
Pembahasan:
20. Jawaban : D Dalam artikel tersebut disebutkan bahwa Menko
Pembahasan: Polhukam adalah Luhut Binsar Pandjaitan.
Susan memulis surat untuk menerima pemesanan
kamar pelanggan hotel tersebut. 31. Jawaban : D
Pembahasan:
21. Jawaban : C Padanan untuk kata “spat” yang bermakna persetujuan
Pembahasan: adalah kata “acclaim.”
Lawan kata “inclusive” (tergabung) ialah “exclusive”
32. Jawaban : D
yang bermakna khusus/terpisah.
Pembahasan:
22. Jawaban : C Teks tersebut membahas tentang kesalahan pengobatan
Pembahasan: terhadap pasien karena tidak terkontrolnya perawatan
Bahasan utama teks ini adalah tentang mencetak medis pasien setelah keluar dari rumah sakit.
file. 33. Jawaban : C
23. Jawaban : B Pembahasan:
Efek dari kesalahan pengobatan adalah memperlambat
Pembahasan:
proses penyembuhan.
Dalam teks dijelaskan bahwa cara untuk membuka
file yaitu dengan mengklik ikon “file”. 34. Jawaban : C
Pembahasan:
24. Jawaban : A
Padanan kata yang sesuai untuk kata “reduce” yang
Pembahasan: bermakna “mengurangi / menurunkan” adalah kata
Tujuan dari teks ini adalah menjelaskan bagaimana “decrease”.
cara mencetak sebuah file pada mesin printer.
35. Jawaban : B
25. Jawaban : C Pembahasan:
Pembahasan: Dari bacaan dapat kita ketahui bahwa Alfred Bernhard
Kata “number” pada konteks ini memiliki makna Nobel berasal dari Swedia.
“jumlah”. Padanan kata yang sesuai adalah
36. Jawaban : C 
“quantity”.
Pembahasan:
26. Jawaban : B Ide utama dari paragraf dua adalah kesukaan Nobel
Pembahasan: mempelajari kimia.
Dalam artikel disebutkan bahwa yang mencetak gol 37. Jawaban : C 
kedua adalah Olivier Giroud.
Pembahasan:
27. Jawaban : B Berdasarkan bacaan isi paragraf satu baris 2–4 dapat
kita simpulkan bahwa Alfred Nobel sebagai pemilik
Pembahasan:
Bofor, mengubah perusahaan tersebut dari sebelumnya
Dari bacaan teks bisa disimpulkan bahwa Alexis produsen besi menjadi produsen meriam (cannon).
Sanchez berasal dari Negara Chile.
38. Jawaban : D
28. Jawaban : B
Pembahasan:
Pembahasan: Cerebellum adalah bagian otak di belakang kepala
Dalam teks disebutkan bahwa Sanchez sudah antara otak besar dan batang otak yang bertugas mem-
mencetak 10 gol dalam 6 laga terakhir. proses pesan dari pusat gerakan ke seluruh tubuh.

8 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


39. Jawaban : D (5) Fill out the deposit slip by writing your account
Pembahasan: number, the address and the amount of money
Bagian utama dari otak adalah cerebrum. to be saved.
(1) Bring it at the teller window.
40. Jawaban : C
(3) Endorse by signing at the back.
Pembahasan: (6) Give the teller the money and wait for her to
Pada bacaan kita dapat mengetahui bahwa otak kita
count and print it in your deposit book.
mempunyai berat 1,4 kilogram.
(2) Take the deposit book back.
41. Jawaban : D
47. Jawaban : D
Pembahasan:
Berdasarkan bacaan tersebut di atas kita dapat menge- Pembahasan:
tahui bahwa hal yang dapat mencegah sungai-sungai Urutan yang tepat untuk penyusunan kalimat
dan danau-danau dari membludak atau meluap dan menjadi sebuah paragraf adalah: pilihan jawaban (D)
banjir yaitu karena tingginya tepi sungai. 1 - 5 - 3 - 2 - 4.

42. Jawaban : D 48. Jawaban : C


Pembahasan: Pembahasan:
Dari teks dapat kita ketahui bahwa banjir karena Dua kalimat pertama dari teks tersebut dapat
air hujan dapat terserap oleh tanah. disimpulkan menjadi “Kemarin adalah hari yang
buruk untukku. Aku bangun kesiangan.” Kata
43. Jawaban : C ‘bangun’ dalam bahasa Inggris adalah “wake up”,
Pembahasan: namun dalam bentuk lampau menjadi “woke up”,
Kata “swiftly” bermakna cepat. Jadi padanan kata maka pilihan jawaban yang sesuai adalah (C)
yang sesuai adalah “quickly”. woke.
44. Jawaban : A 49. Jawaban : B
Pembahasan: Pembahasan:
Teks di atas adalah teks diskusi, yaitu memaparkan Kata “rode” adalah bentuk lampau dari “ride” yang
tentang keuntungan (pros) dan kerugian dari PLTN bermakna mengendarai. Kalimat “I rode … fast
(cons).
to arrive at school” menunjukkan bahwa subjek
45. Jawaban : E mengendarai (langsung) sebuah kendaraan dengan
cepat. Pilihan jawaban yang paling sesuai adalah (B)
Pembahasan:
Teks di atas membicarakan tentang keuntungan dan bike atau sepeda.
kerugian dari pembangkit listrik tenaga nuklir. 50. Jawaban : C
46. Jawaban : A Pembahasan:
Pembahasan: Dari kalimat keenam dapat kita simpulkan bahwa
Urutan yang tepat adalah sebagai berikut. ‘guru meminta saya (subjek) untuk mengumpulkan
How to save the money at the bank PR … setelah pulang sekolah.’ Pilihan jawaban
(7) First go to the slip counter. yang paling sesuai adalah kata “immediately” yang
(4) Take a deposit slip. bermakna ‘dengan segera’.

Kunci dan Pembahasan Prediksi 1 : Bahasa Inggris 9


KUNCI DAN PEMBAHASAN
PREDIKSI 2 UN BAHASA INGGRIS SMA/MA
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

1. Jawaban : D 10. Jawaban : E


Pembahasan: Pembahasan:
Si wanita akan memesan jus alpukat. Gambar yang sesuai dengan monolog tentang ponsel
pintar adalah pilihan jawaban E.
2. Jawaban : B
Pembahasan: 11. Jawaban : B
Percakapan tersebut terjadi di sebuah toko sepatu. Pembahasan:
Gambar yang sesuai dengan monolog tentang kupu-
3. Jawaban : C
kupu adalah pilihan jawaban B.
Pembahasan:
Ungkapan-ungkapan yang diucapkan oleh si pria 12. Jawaban : A
berisi keluhan ketidakpuasan atas servis dari restoran Pembahasan:
tersebut. Jadi pilihan jawaban yang sesuai adalah (C) Monolog tersebut mendeskripsikan tentang tugas-
dissatisfaction. tugas dari dokter. Jadi pilihan jawaban yang sesuai
4. Jawaban : B adalah (A).
Pembahasan: 13. Jawaban : B
Dalam percakapan Nadya menyatakan bahwa dia Pembahasan:
berlibur ke pantai Senggigi di Lombok. Dokter membuat catatan dari masing-masing pasien
5. Jawaban : B agar dapat melacak perkembangan kesehatan dan
keluhan sakit dari pasien tersebut.
Pembahasan:
Respon yang tepat untuk menjawab salam “How 14. Jawaban : C
are you?” atau “apa kabar?” adalah (B) “I am fine.
Pembahasan:
Thank you.”
Gunung Merapi terletak di Jawa Tengah, Indonesia.
6. Jawaban : B
15. Jawaban : A
Pembahasan:
Pembahasan:
Respon yang tepat untuk menanggapi berita bencana
Rangkaian letusan Gunung Merapi dimulai pada
adalah pilihan jawaban (B) “I’m so sad to hear that”
yang menyatakan empati. akhir Oktober 2010.

7. Jawaban : A 16. Jawaban : C


Pembahasan: Pembahasan:
Respon yang paling sesuai untuk menjawab Secara umum teks di atas mengumumkan tentang
pertanyaan “apa yang akan kamu lakukan pada kompetisi fotografi untuk siswa SMA Pelita Utama.
liburan mendatang?” adalah pilihan jawaban (A)
17. Jawaban : B
“I’m thinking of going to Bali.”
Pembahasan:
8. Jawaban : B Dari kalimat “The competition is open for all students
Pembahasan: of SMA Pelita Utama” dapat disimpulkan bahwa
Gambar yang sesuai dengan monolog tentang Istana jawaban yang benar adalah B.
Buckingham adalah pilihan jawaban B.
18. Jawaban : D
9. Jawaban : E Pembahasan:
Pembahasan: Dalam pengumuman disebutkan dengan jelas
Gambar yang sesuai dengan monolog tentang pesepak bahwa tema dari kompetisi tersebut adalah “Back
bola Paul Pogba adalah pilihan jawaban E. to Nature”.

10 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


19. Jawaban : A 29. Jawaban : E
Pembahasan: Pembahasan:
Dalam teks tersebut dengan jelas disebutkan bahwa Nilai ekonomis kemanfaatan rokok bagi industri
Indri Setiarini berposisi sebagai Marketing Manager rokok ialah memberikan kesempatan kerja bagi buruh
di PT Jaya Abadi. atau karyawan.
20. Jawaban : A 30. Jawaban : A
Pembahasan: Pembahasan:
Dalam teks tersebut disebutkan bahwa surat tersebut
Asian Games ke-18 akan diadakan di Indonesia pada
bertujuan untuk memperkenalkan PT Jaya Abadi
yang bergerak di bidang distributor ATK. tahun 2018.

21. Jawaban : A 31. Jawaban : A


Pembahasan: Pembahasan:
Tujuan dari bacaan pada soal tersebut ialah menjelas- Dalam teks disebutkan bahwa Pemerintah harus
kan cara menginstal CD-ROM pada komputer. membayar biaya jaminan sebesar 7 juta euro (7,7
juta dolar Amerika).
22. Jawaban : C
Pembahasan: 32. Jawaban : C
Langkah pertama sebelum menginstal CD-ROM ialah Pembahasan:
mematikan komputer dan mencabut stop kontak Kata “budget” dalam konteks ini bermakna
terlebih dahulu. ‘anggaran’. Jadi padanan kata yang sesuai adalah kata
“estimate”.
23. Jawaban : C
Pembahasan: 33. Jawaban : E 
Untuk hasil terbaik, penulis menyarankan agar Pembahasan:
CD-ROM dijadikan perangkat Master pada IDE
Salah satu orang yang mempunyai andil dan
sekunder.
menginspirasi Milton Friedman dalam penelitian
24. Jawaban : B ekonomi adalah Arthur F. Burns.
Pembahasan:
34. Jawaban : C 
Dalam teks disebutkan bahwa pesepakbola Matheus
berusia 32 tahun. Pembahasan:
Ide utama paragraf 3 adalah komitmen Milton
25. Jawaban : A Friedman serta talenta atau bakatnya di bidang
Pembahasan: ekonomi.
Dalam teks disebutkan kalau Matheus terluka di
bagian kepala. 35. Jawaban : E 
Pembahasan:
26. Jawaban : B
Salah satu hal yang ia lakukan untuk mengatasi
Pembahasan: persoalan pengeluaran keuangan dalam studinya saat
Pesepakbola Matheus berkewarganegaraan Brazil. kuliah adalah dengan bekerja sebagai juru tulis di
27. Jawaban : A toko ritel.
Pembahasan: 36. Jawaban : D
Paragraf 1 menunjukkan 13% siswa SMP dan
Pembahasan:
diungkapkan 89% wanita muda. Paragraph 3 menun-
jukkan perhatian hasil survey yang menggelisahkan. Lihat kalimat “the daggerlike bill is useful for spearing
Ini menandakan peningkatan perokok. Jadi jawaban fish, insects, and other food;” sehingga jawaban yang
yang tepat ialah pilihan jawaban A. benar adalah (D).

28. Jawaban : C 37. Jawaban : B


Pembahasan: Pembahasan:
Salah satu alasan pertumbuhan perokok harus Pernyataan yang benar sesuai dengan teks di atas
menjadi fokus perhatian untuk diantisipasi adalah adalah jawaban (B), yang sesuai dengan kalimat “the
karena meningkatnya perokok pemula yang jumlahnya daggerlike bill is useful for spearing fish, insects, and
cukup signifikan di Indonesia. other food.”

Kunci dan Pembahasan Prediksi 2 : Bahasa Inggris 11


38. Jawaban : C (2) Blend in 2 eggs.
Pembahasan: (4) Stir in chocolate chips then pour batter into
Teks tersebut secara garis besar menjelaskan tentang Graham cracker chust. (you may sprinkle ¼
kingfishers secara umum. cup mini semi sweet chocolate chips on top if
you desire).
39. Jawaban : A (3) Bake at 35calcius for 40 minutes, or until certer
Pembahasan: is almost set. Cool.
Kata “upright” berarti “standing” atau tegak. (1) For best results refrigerate for 3 hours.
40. Jawaban : B 47. Jawaban : A
Pembahasan: Pembahasan:
Teks tersebut di atas adalah tentang penggunaan lagu Urutan teks recount yang benar adalah jawaban A.
sebagai sarana pembelajaran bahasa. Dalam hal ini berikut arti tiap kalimat.
adalah Bahasa Inggris. (1) My older brother went to Serpong circuit.
(Saudara laki-lakiku pergi ke sirkuit Serpong)
41. Jawaban : B
(4) He arrived at six and checked up his engine. (Dia
Pembahasan:
sampai pukul 6 dan memeriksa mesinnya.)
Tujuan komunikatif dari bacaan tersebut di atas
(5) The race started at four. (Balapan dimulai pukul
adalah mengajak pembaca belajar Bahasa Inggris
empat.)
dengan memakai lagu.
(6) At first he led the race, but it was not long.
42. Jawaban : A (Awalnya dia memimpin balapan, tapi itu tidak
Pembahasan: lama.)
Struktur umum dari teks eksposisi analitik adalah (7) Suddenly another car hit his car from the right
“Thesis – arguments – reiteration” side. (Tiba-tiba mobil lain menabrak mobilnya
dari sisi kanan.)
43. Jawaban : E (3) He lost the race and his car was broken. (Dia
Pembahasan: kalah dalam balapan itu dan mobilnya rusak.)
Pada teks tersebut disebutkan bahwa benda-benda (2) He was very disappointed.(Dia sangat kecewa.)
yang bisa di daur-ulang antara lain logam berharga,
pecagan gelas, Koran bekas, dan sendok plastik. Jadi, 48. Jawaban : D
dari pilihan jawaban untuk benda yang tidak bisa Pembahasan:
di daur-ulang adalah (E) fresh vegetables and fruits Lihat “my friend and I were … after three weeks of
(sayuran dan buah segar). holidays” atau “aku dan temanku merasa … setelah
liburan tiga minggu.” Pilihan jawaban yang cocok
44. Jawaban : A adalah bored atau bosan.
Pembahasan:
Yang tidak termasuk manfaat dari mendaur-ulang 49. Jawaban : D
adalah pilihan jawaban (A). Pembahasan:
Untuk memilih jawaban yang sesuai, pertama kita
45. Jawaban : C lihat dulu bentuk kalimat (tense) dari cerita ini secara
Pembahasan: umum, bisa kita simpulkan bahwa cerita ini dalam
Langkah ketiga dalam proses daur-ulang kertas adalah bentuk lampau (past tense). Dari pilihan jawaban
menyaring bubur kertas (pulp) untuk menghilangkan yang diberikan, kata dalam bentuk lampau yang
kontaminan yang lebih kecil. Jadi pilihan jawaban benar adalah (D) brought.
yang sesuai adalah (C).
50. Jawaban : D
46. Jawaban : C Pembahasan:
Pembahasan: Karena cerita ini terjadi di masa lampau, maka semua
Urutan yang tepat adalah sebagai berikut. kalimatnya juga dalam bentuk lampau (past tense).
(5) Beat cream cheese, sugar and vanilla at medium Pilihan jawaban yang memiliki bentuk lampau yang
speed until well-blended. benar adalah (D) sat.

12 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


4 log15
log15 =
log 4
3
log15
kunci tryout 1
3
log 4
3
UN Matematika SMA/MA
= 3
log 5.3
Tahun Pelajaran 2016/2017 log 4
3
log 5 +3 log 3
= 3
log 4
1. Jawaban: B 1
+1
Pembahasan: =a
b
2
⎛ 32p 3 w 3 ⎞ ⎛ 2 5 p 3 w 3 ⎞ 1+ a
2

⎜ 2 2 4 ⎟ =⎜ 4 2 2 4 ⎟
⎝ 16 p w ⎠ ⎜⎝ ( 2 ) p w ⎟⎠ = a
b
2 5×2 p 3×2 w 3×2 1+ a 1
= = ×
2 8×2 p 2×2 w 4×2 a b
210 p 6 w 6 1+ a
= =
216 p 4 w 8 ab

= 210−16 p 6− 4 w 6−8 4. Jawaban: B

= 2 −6 p 2 w −2 Pembahasan:

p2 y = x2 − 2x − 3
=
26 w2 b
2
x =−
p 2a
=
64w 2 −(−2)
=−
16 2 1 2 ×1
= =
2
64 ( 8 ) 16 2
= =1
2
2. Jawaban: E b2 − 4ac
y =−
Pembahasan: 4a
(−2)2 − 4 ×1×(−3)
75 + 2 3 – 12 = 5 3 + 2 3 – + 2 3 =−
4 ×1
=5 3 4 + 12
=
3. Jawaban: A 4
Pembahasan: 16
= =4
4
log15
4
log15 = 5. Jawaban: C
log 4
3
Pembahasan:
log15
3
x1 + x2 = –m + 1
log 4
x1 . x2 = –5
3
log 5.3 x12 + x22 – 2x1x2 = 8m
= 3
log 4 (x1 + x2)2 – 4x1x2 = 8m
3
log 5 +3 log 3 (–m + 1)2 + 20 = 8m
= 3
log 4 m2 – 10m + 21 = 0
1
2 + 1 SMA/MA Program IPS
Sukses UN 2017
=a
b
1+ a
= a
(a – 3)(a – 7) = 0 10. Jawaban: B
a – 3 = 0 atau a – 7 = 0 Pembahasan:
a = 3 atau a = 7 (f o g)(x) = f(g(x))
6. Jawaban: C 22 xx−−11 =
== gg((xx))+
+11
g(x) + 1 = 4x – 4
Pembahasan:
g(x) = 4x – 5
b 5
x1 + x2 = = = –5
a 1 11. Jawaban: E
c –10
x1 x2 = = = –10 Pembahasan:
a 1
(f o g)(x) = 4x2 + 8x – 3
–x1–x2 = –(–x1+ x2)
= –(–5) = 5 f(2x + 4) = (2x + 4)2 – 4(2x + 4) – 3
f(x) = x2 – 4x – 3
(–x1)(–x2) = x1 x2 = –10 y = x2 – 4x – 3
7. Jawaban: A y + 3 = x2 – 4x
Pembahasan: y + 3 + 4 = x2 – 4x + 4
x + 5 < x² + 6x + 11 x2 – 4x + 4 = y + 7
0 < x² + 5x + 6 (x – 2)2 = y + 7
0 < (x + 2) (x + 3) x= 2 + y + 7
Harga nol : x = –2 atau x = –3 x+7
f–1 (x) = 2 +
+++ +++ 12. Jawaban: D
–3 –2
Pembahasan:
{x | x < –3 atau x > –2} Titik potong dengan sumbu koordinat adalah
garis g1 yang melalui titik (1, 0) dan (0, 2),
8. Jawaban: D maka persamaan garisnya: 2x + y = 2.
Pembahasan: Titik potong dengan sumbu koordinat adalah
367x + 763y = –29 garis g2 yang melalui titik (2, 0) dan (0, 1)
633x + 237y = 1.029 maka persamaan garisnya: x + 2y = 2.
+
1.000x + 1.000y = 1.000 Daerah yang diarsir terletak pada sebelah
1.000(x + y) = 1.000 kanan sumbu Y, maka x ≥ 0; sebelah atas
sumbu X , maka y ≥ 0; sebelah bawah garis
x + y =1
g1 maka 2x + y ≤ 2; sebelah bawah garis g2,
9. Jawaban: E maka x + 2y ≤ 2.
Pembahasan: Jadi, daerah himpunan penyelesaian dari
pertidaksamaan x ≥ 0, y ≥ 0, 2x + y ≤ 2, dan
Misalkan uang tabungan Ani = x dan uang
x + 2y ≤ 2.
tabungan Budi = y, maka diperoleh
x+y = 450.000 13. Jawaban: D
x–y = 125.000 Pembahasan:

2x = 575.000 Mesin I dinyatakan dalam x
x = 287.500 Mesin II dinyatakan dalam y
Uang tabungan Ani adalah Rp287.500,00.
Kunci TRYOUT 1 : Matematika 3
Model matematika, yaitu: 17. Jawaban : D
Mesin I Mesin II Persediaan Pembahasan:
Waktu Lampu A 3 menit 5 menit 1.820 menit
U2 + U15+ U40 = 165
Waktu Lampu B 2 menit 7 menit 4.060 menit
a + b + a + 14b + a + 39b = 165
3x + 2y ≤ 1.820, 5x + 7y ≤ 4.060, x ≥ 0, y ≥ 0
3a + 54b = 165
14. Jawaban: A 3(a + 18b) = 165
Pembahasan: a + 18b = 55
Tiket utama = x ; tiket ekonomi = y U15 = 55
x+y ≤ 48 18. Jawaban : C
60x + 20y ≤ 1.440 → 3x + y ≤ 72
Pembahasan:
x + y = 48
3(1 − (−2) )
n

3x + y = 72 –255
−255 =
=
– 1 − (−2)
–2x = –24
–255
−255 = 1
=1− – ((–2)
−2)
nn
x = 12 → y = 36
(–2)n n = 256
Tiket utama x = 12 (−2) = 256
n = 8
n=8
15. Jawaban: D
⎛ 8 −6 4 ⎞ 19. Jawaban : D
Pembahasan: ⎜ ⎟
⎝ −10 4 −2 ⎠ Pembahasan:
⎛ 8 ⎛ −6 4 ⎞ ⎞
kA = ⎜ ⎛ ⎜⎞ 8 8 −6−6 4⎟ 4jika ⎞ ⎛ k = 2, a = 120 ; b = 10 ; n = 10
⎛ 8 −6 ⎝ 4−10 ⎜ ⎟ −10 4 −2 ⎟ ⎟ 4 −3 2 ⎞
⎠ ⎜ ⎟ maka

−10 4 −2⎝ −10
⎝ 4 4 −2−2⎠ ⎠⎝ −5 2 −1 ⎠
⎝ ⎠
⎛ 4 ⎛ −3 2 ⎞ 10
⎞ =
⎛ ⎛ 4
⎜ =⎞ ⎜4 −3 2⎟ −3 2 ⎞
⎟ ⎛ 4 −3 2 ⎞ S 10 2 (2(120) + (10 – 1)10)
4 maka
−3 ⎝2A −5 ⎜⎟ −5 2 −1
⎜ ⎝ 2 ⎠ −1⎟ ⎠ ⎜ ⎟ = 5 ( 330)
⎝ −5 2 −1 ⎝⎠ −5 2 −1 ⎠ ⎝ −5 2 −1 ⎠
⎛ 4 ⎛ −3 2 ⎞ ⎞ = 1.650 kg
⎛ ⎜ ⎛⎞ ⎜4 4 −3−3 2⎟ 2⎞ ⎟ ⎛ −3 4 6 ⎞ ⎛ 7 −7 −4 ⎞
4 A−3– B ⎝2= −5 ⎜⎟ −5 2 −1 ⎠ −1⎟ –⎠ ⎜ ⎟⎜ ⎟
⎜ ⎝
−5 2 2 −1 20. Jawaban :
⎝ −5 2 −1 ⎠ ⎝ ⎠ ⎝ 4 2 1 ⎠ ⎝ −9 0 −2 ⎠
⎛ −3 ⎛ 4 6 ⎞ ⎛ 7⎞ ⎛ −7 −4 ⎞ ⎞ Pembahasan:
⎜ ⎞ ⎛⎛ −3 −34 4⎟6⎜ 6⎞ ⎛ ⎞ 7 7 −7−7−4 ⎟ −4⎞ ⎟
⎛ −3 4 6 ⎝ ⎜4 7 2 −7 ⎜ −4 ⎜ ⎟ ⎜
=⎟ ⎜ ⎝4 4 21 2⎠1⎝ 1⎟−9 0 −2 ⎠ −2⎟ 24
⎜ ⎝ −9 0 0 −2
⎟⎠ −9 ⎠ = – 25 berarti x = 24 dan r = 25
0

4 2 1 ⎠ ⎝ −9 0 −2 ⎠ ⎠ ⎝ ⎠ cos p

x2 + y2 = r2
16. Jawaban : D
y2 = 49
Pembahasan: y = 7 dan y = –7
1 ⎛ 4 −3 ⎞ ⎛ −7 4 ⎞ (karena dikuadran III, maka y = –7)
P −1 = ⎜ ⎟⎜ ⎟ 7
1× 4 − 3.2 ⎝ −2 1 ⎠ ⎝ −10 8 ⎠ Jadi, sin p0 = – 25
1 ⎛ 2 −4 ⎞ 21. Jawaban : E
= ⎜ ⎟
−2 ⎝ 4 0 ⎠
Pembahasan:
⎛ −1 2 ⎞ 4
=⎜ ⎟ C =
⎝ −2 0 ⎠ sin 60o

4
=
1
3
2
4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS 8 8
= = 3
3 3
4
C =
sin 60o
4 26. Jawaban: C
=
1 Pembahasan:
3
2
8 8 x3 − 4x x( x 2 − 4)
= = 3 lim = lim
3 3 x →2 x −2 x →2 x −2
x( x − 2)( x + 2)
= lim
22. Jawaban : C x →2 x −2
= lim x( x + 2)
Pembahasan: x →2

sin 30° cos 45° + cos 30° · sin 45° = 2(2 + 2) = 8


1 1 1 1
= 2 × 2 2+ 2 3× 2 2 27. Jawaban: B
1 1 Pembahasan:
= 4 2 + 4 6
x2 + 3
= 1 ( 2 + 6) f (x) =
4 2x +1
23. Jawaban : A 2 x (2 x + 1) − 2 ( x 2 + 3)
f '( x ) =
Pembahasan: (2 x + 1)2
4 x2 + 2x − 2x2 − 6
=
3 3 4x2 + 4x +1
p= = =2 3
cos 30 o 1
3 −2 x 2 + 2 x − 6
2 =
4x2 + 4x +1
1
q = 3 × tan 30o = 3 × 3= 3 −6
3 f '(0) = = −6
1
p 2 3
= =2 02 + 3 3
q 3 f (0) = = =3
2 (0) + 1 1
24. Jawaban: B f (0) + 2 f '(0) = 3 + 2 (−6) = −9

Pembahasan: 28. Jawaban: E
Jarak ACH dan BEG
1 + – +
= 3 jarak DF
1 2
1
= 3 ×6 3
Pembahasan:
1 1
Jarak ACH dan BEG = 3 jarak DF = 2 6 3
f(x) = 2x3 – 9x2 + 12x
25. Jawaban: C
f'(x) = 6x2 – 18x + 12 > 0
Pembahasan: x2 – 3x + 2 > 0
T
                   T (x – 2)(x – 1) > 0
x < 1 atau x > 2.
12
C
                              
P O
β
P 5 O
A B

Kunci TRYOUT 1 : Matematika 5


29. Jawaban: E p3 – p2 + 2p – 16 = 0 (gunakan suku banyak
untuk mendapatkan nilai p)
Pembahasan:
Untuk menentukan nilai p dapat dicari dengan
250 menentukan faktor dari perkalian koefisien
p. = 250 ⇒  =
p p3 dan p0 yaitu 1 dan 16. Faktor – faktor yang

mugkin adalah : ±16, ±8, ±4, ±2, ±1 . Karena
250 ⎞ nilai p yang memenuhi adalah –2 maka nilai
K = 2 ( p + ) = 2 ⎜ p + ⎟
⎝ p ⎠ 1
p = –1
250 2
K ' =1− =0 32. Jawaban: C
p2
250 250 Pembahasan:
p = 250 = 5 10 ⇒  = = = 5 10
p 5 10 60 + 35 + 80 + 45
mean matematika =
30

(
K = 2 5 10 + 5 10 = 20 10 ) 220
= = 7,3
30
30. Jawaban: D 72 + 56 × 32 + 54
mean fisika =
Pembahasan: 30
214
Misalkan u = x3 – 4, maka du = 3x2 = = 7,1
30
6x2 = 2du
33. Jawaban: C Pembahasan:
6x 3 62 33 2
∫ =∫ 6 xx 3du dx = 2 du x − x 75 − 70 5
x3 − 4 ∫
dx =
3u
3
3
x −4
= ∫ uu
Angka baku =
SD
=
12
= = 0, 42
12
1 1
1
1 34. Jawaban: D

= 2u 2 du =
=∫ 2
= 2uu 22 du

2
du Pembahasan:
1
2 2
1
1
1 kelas modus = f terbesar (f = 14)→ 49 - 54
= ∫ u du 2
= ∫ 1 uu du
2
1 = du
2
2
2
= 1 c = 54,5 – 48,5 = 6
2 2
1
2 d1 = 14 - 9 = 5
1
1
1
= 4u 2 + C =
= d2 = 14 - 10 = 4
=4 4uu 22 +
+C
2
C
3 b = 49 - 0,5 = 48,5
= 4 x − 4 + C=
=
=4
3
4 xx 3 −
3
4+
−4 +C
C ⎛ 5 ⎞
Mo = 48,5 + ⎜ ⎟× 6
⎝5+ 4 ⎠
31. Jawaban: C
⎛ d ⎞
Pembahasan: Mo = b + ⎜ 1
⎟× c
⎝ d1 + d 2 ⎠
3
3 ⎛ 5 ⎞
∫ (3x
2
− 2 x + 2) dx = x 3 − x2 + 2x Mo = 48,5 + ⎜ ⎟× 6
p ⎝5+ 4 ⎠
p
40 = (33 − 32 + 2(3)) − ( p 3 − p2 + 2 p) 35. Jawaban: B
3 2
40 = 27 − 9 + 6 − p + p − 2 p Pembahasan:
3 2
24 − p + p − 2 p − 40 = 0 Data diurutkan: 4, 5, 5, 6, 7, 7, 8, 9, 10, 11

Letak desil ke-4 diurutkan data
–p3 + p2 – 2p – 16 = 0 (kalikan kedua ruas 4
dengan ( – ) ke- (10 + 1) = 4,4
10

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


Desil ke-4 terletak pada urutan ke-4,4 38. Jawaban: C
sehingga D4 = x4 + 0,4(x5– x4) = 6 + 0,4(7 - 6)
= 6,4. Pembahasan:
5! 5 × 4!
36. Jawaban: A C (5,1) = = =5
4!1! 4!×1
Pembahasan: 4! 4 × 3 × 2!
Data diurutkan terlebih dahulu menjadi: C ( 4,2) = = =6
2!2! 2!× 2
1, 2, 4, 4, 5, 6, 6, 8, 9. C (5,1)×C ( 4,2) = 5 × 6 = 30
- 1 + 2 +4 + 4 + 5 + 6 + 6 + 8 + 9
Rata-rata (x) =
1 + 2 + 4 + 4 +9 5 + 6 + 6 + 8 + 9 45
45 = =5
= =5 9 39.
9 Jawaban: A
9
n 2
1 + 2 + 4 + 4 + 5 +26 + 6 + 8 + 91 45 Pembahasan:
Ragam:
1 n
9
s
2
= =
n

9
i = 1
( i )
=5 x − x

S = {1,2,3,4,5,6} ⇒ n (S) = 6 N = 300 kali


n
∑( x −x
i=1
)
i

2 2 2 2 2 2
(1 − 5) + (2 − 5) + ( 4 − 5) +2( 4 − 5)(1
2 2 2
+ (− ))
5 − 55
2
− 5)(+
+ (6+
2
2(6−
− 55 )(8 −+5)(+4(9−
) +2 2
− 5)5) + ( 4 −
2 2
5) +A(5=−kejadian
Misal 5) + (6 − )2 + (8 −≥5)52 + (9 − 5)2
5) + (6 − 5bilangan
munculnya
s =
2
s =
9
2
s =
2 2 2 2 2 2
(−4) + (−3) + (−1) + (−1) + (0) + (1) + (1) + (3) + ( 4) 2 2 2
A = {5, 6} 9⇒ n(A) = 2
9

2 = 9(−
16 + 9 + 1 + 1 + 0 + 1 + 1 + 9 + 16 54
2 2 2 2
= 64 ) + (−3) + (−1) + (−1) + (0) + (1) + (1) + ( 3) +
2 2 2 2
n((4A))2 n ( A)
= = h A ) = N.P(A ) = N.
=
2
s =
9 s = F ( A ) N.P( A ) NF . (
9
h
n (S) n (S)
Simpangan baku = s2 = 6
16 + 9 + 1 + 1 + 0 + 1 + 1 + 9 + 16 54 2 2
s2 = =300 ×= 6= 100 kali = 300 × = 100 kali

9 9 6 6
37. Jawaban : A Pembahasan: Jadi, frekuensi harapan munculnya bilangan
Soal ini diselesaikan menggunakan kaidah ≥ 5 adalah 100 kali.
perkalian : 40. Jawaban: A
Karena yang diminta adalah bilangan ribuan,
Pembahasan:
maka terdapat 4 tempat yang bisa diisi, yaitu

kolom ribuan, ratusan, puluhan dan satuan
52! 52 × 51× 50!
4 7 6 5 n (S) = C (52,2) = = = 1.326
50!2! 50!× 2!
Dari 8 angka yang tersedia, yaitu 0,1,2,3,4,5,6, 4! 4 × 3× 2!
dan 7, maka : n ( A) = C ( 4,2) = = =6
2!2! 2!× 2!
Pada tempat ribuan ada 4 angka yang bisa n ( A) 6 1
dipilih yaitu 2,3,4,5 P (2KING) = = =
n (S) 1.326 221
Pada tempat ratusan ada 7 angka yang bisa
dipilih (karena ada 8 angka sedangkan 1
angka telah dipakai pada tempat ribuan maka
sisa angka yang terpakai ada 7)
Pada tempat puluhan ada 6 angka yang bisa
dipilih.
Pada tempat satuan ada 5 angka yang bisa
dipilih.
Jadi totalnya ada 4 × 7 × 6 × 5 = 840 cara.

Kunci TRYOUT 1 : Matematika 7


kunci TRYOUT 2
UN Matematika SMA/MA
Tahun Pelajaran 2016/2017

1. Jawaban: D 4. Jawaban: E
Pembahasan: Pembahasan:
1
−1
1 1
−1
1
⎛1 ⎞
−1
3
1

3
y = x2 – 12x + 27 = 0
a 3
.b 4 .c 2
=⎜ ⎟ ×16 4 × 4 2
⎝8⎠ (x – 9) (x – 3) = 0
4 1

3 x = 9 atau x = 3
= ( 2 −3 ) 3 × ( 2 4 ) 4 × ( 2 2 ) 2
(9,0) dan (3,0)
= 2 4+1−3
5. Jawaban: E
= 22
Pembahasan:
=4
5x2 – 30x + 25 = 0
2. Jawaban: A (5x – 5)(x – 5) = 0
Pembahasan: 5x – 5 = 0 ⇒ x = α = 1
Atau
32 + 2 2 – 8 = 4 2 + 2 2 – 2 2 x–5=0⇒x=β=5
=4 2 Jadi, (12) × 5 + 1 × (52) = 5 + 25 = 30
3. Jawaban: D 6. Jawaban: D
Pembahasan: Pembahasan:
2
log ( 2x − 3) x 1 b 1
− log ( x + 6 ) + =1
2
log x x +2
log x x1 + x2 = – a = – 2
log ( 2x − 3) log ( x + 6 ) log ( x + 2 ) c –4
− + =1 x1x2 = a = 2 = 2
log x log x log x
x1– 4 + x2– 4 = (x1 + x2) – 8
log ( 2x − 3) − log ( x + 6 ) + log ( x + 2 )
=1
log x 1
= – 2 – 8
(2x − 3) ( x + 2 ) 17
log = log x = 2
( x + 6)
(2x − 3) ( x + 2 ) (x1– 4)(x2– 4) = x1x2– 4 (x1 + x2) + 16
=x
( x + 6) 1
(2x – 3)(x + 2) = x (x + 6) = – 2 – 4 2 + 16
2x² + 4x – 3x – 6 = x² + 6x = 16
2x² + x – 6 – x² – 6x = 0
Maka persamaan kuadrat barunya adalah
x² – 5x – 6 = 0
17
(x – 6)(x + 1) = 0 x2 – x + 16 = 0
2
x = 6 atau x = –1 ×2
2x2+ 17x + 32 = 0
Syarat Logaritma tidak boleh kurang dari 0,
maka jawaban yang benar x = 6.

Kunci TRYOUT 2 : Matematika 1


7. Jawaban: B 9. Jawaban: C
Pembahasan: Pembahasan:
x −1 x +1 Misalkan umur Desi = x dan umur Septi = y,
− ≤0 maka diperoleh
x −2 x+4
(x −1)(x + 4)− (x +1)(x − 2) x – 3 = 20 + y – 3 → x – y = 20
≤0 x + 5 = 3(y + 5) → x – 3y = 10
(x − 2)(x + 4)
(x 2 + 3x − 4)− (x 2 − x − 2) 2y = 10
≤0 y = 5
(x − 2)(x + 4)
4x − 2 Substitusikan nilai y = 5 ke persamaan x – y = 20
≤0 x – (5) = 20 → x = 25
(x − 2)(x + 4)
1 Jumlah umur mereka = x + y = 25 + 5 = 30
4x − 2 = 0 ⇒ x = tahun
2
(x − 2)(x + 4) = 0 10. Jawaban: E
x −2 = 0 ⇒ x = 2
Pembahasan:
x + 4 = 0 ⇒ x = −4
(f o g) (x) = f(g(x))
– + – + x2 + 3x + 1 = f(x + 1)
f(x + 1) = (x + 1)2 + (x + 1) – 1
–4 1 2
2 f(x) = x2 + x –1

Karena yang diminta adalah ≤ 0, maka daerah 11. Jawaban: B


penyelesaiannya daerah yang bertanda “–“.
Pembahasan:
Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah
(g o f)(x) = g(2x)
{x|x < –4 atau 1 ≤ x < 2, x ∈ R}.
2 = 3 – 5(2x)
= 3 – 10x
8. Jawaban: A y = 3 – 10x
Pembahasan: 10x = 3 – y
HP = {(5, –3)} y = 3–y
10
ax – 4by = 22 → 5a + 12b = 22 ...(i) (g o f)–1(x) = 3 – x
2ax – 2by = 13 → 10a + 6b = 26 ...(ii) 10
Eliminasi persamaan (i) dan (ii)
12. Jawaban: A
5a + 12b = 22 |×1| 5a + 12b = 22
10a + 6b = 26 |×2| 20a + 12b = 52 Pembahasan:
–15a = –30 Substitusi titik-titik sudut pada fungsi
a = 2 2x + 5y diperoleh:
Substitusi nilai a = 2 ke persamaan (i) A(6, 0) → 2x + 5y = 2 × 6 + 5 × 0 = 12
5(2) + 12b = 22 B(5, 3) → 2x + 5y = 2 × 5 + 5 × 3 = 25
12b = 22 – 10 = 12 C(2, 5) → 2x + 5y = 2 × 2 + 5 × 5 = 29
b =1 D(0, 3) → 2x + 5y = 2 × 0 + 5 × 3 = 15
Nilai a – b = 2 – 1 = 1 Jadi, nilai maksimumnya adalah 29.

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


⎛ x ⎞ 1 ⎛ 4 3 ⎞ ⎛ 12 ⎞
⎜ ⎟=
⎜ y ⎟ 4 × 2 − 3 × 3 ⎜ 3 2 ⎟⎜ 7 ⎟
⎝ ⎠ ⎝ ⎠⎝ ⎠
13. Jawaban: A
⎛ 69 ⎞
= −1 ⎜ ⎟
Pembahasan: ⎝ 20 ⎠
x = teri medan
⎛ −69 ⎞
y = cumi kering =⎜ ⎟
⎝ −20 ⎠
Model matematikanya adalah
5x − 3 y = 5(−69) − 3(20) = −39

Teri Medan Cumi Kering Persediaan

Jumlah 1kg 1 kg 100 kg 17. Jawaban: B


Harga Rp 2.500,00 Rp 4.000,00 Rp300.000,00 Pembahasan:
S2 = 2a + 8b = 12
x ≥ 0, y ≥ 0; 5x + 8y ≤ 600 ; x + y ≤ 100
S7 = 2a + 18b = –48
14. Jawaban: A –b = 60
Pembahasan: b = –60
Layang-layang A = x layang-layang B = y Subsitusikan nilai b = –60 ke persamaan
harga beli layang-layang A = Rp 1.000,00 2a + 8b = 12
harga beli layang-layang B = Rp 1.500,00 2a + 8(–60) = 12
batasan modalnya: a = 30
1.000x + 1.500y ≤ 300.000 → 2x + 3y ≤ 600 Sn = 2a + (n – 1)b = 60 – 6n + 6 = 66 – 6n
x + y ≤ 250 18. Jawaban: E
2x + 3y = 600
Pembahasan:
2x + 2y = 500
1(1 − 2n )n
y = 100 → x = 150 Sn = 1(1 − 2 )
11−−22
15. Jawaban: E
11(11−−22n )n
Pembahasan: 2.047 = ( )
−−11

a –2 + 2 –1 3 = b 4 2.047 = 2n – 1
–4 b 4 a 4 10 2n = 2.048 = 211
a–2=b ⇔a=b+2 n = 11
b + 2a = 10 Ut = U6 = 1(25) = 32
b + 2(b + 2) = 10
19. Jawaban: D
3b + 4 = 10
b = 2 Pembahasan:
a = b + 2 = 2 + 2 = 4 U2 = a + b = 11
U4 = a + 3b = 19
16. Jawaban : D –2b = –8 ⇒ b=4
Pembahasan: Substitusikan nilai b = 4
ke persaman a + b = 11
⎛ x ⎞ 1 ⎛ 4 3 ⎞ ⎛ 12 ⎞
⎜ ⎟= a + 4 = 11
⎜ y ⎟ 4 × 2 − 3 × 3 ⎜ 3 2 ⎟⎜ 7 ⎟
⎝ ⎠ ⎝ ⎠⎝ ⎠ a =7

⎛ 69 ⎞ 5
= −1 ⎜ ⎟
Sn = 2 (2(7) + (5 – 1)4) = 75
⎝ 20 ⎠
⎛ −69 ⎞
Kunci TRYOUT 2 : Matematika 3
=⎜ ⎟
⎝ −20 ⎠
5x − 3 y = 5(−69)− 3(20) = −39
20. Jawaban: D 24. Jawaban: C H G
S
Pembahasan: Pembahasan: E F

1 1 24 HS tegak lurus DH D
(sin α + cosα )2 = ⇔ 1 + 2 sin α cosα = ⇔ 2 sin α cosα = −
25 25 25 C
HS tegak lurus AS
Misal sin α − cosα = x maka :
(sin α + cosα )2 = x 2 ⇔ 1 + 2 sin α cosα = x 2 Jadi HS = jarak DH ke AS A B

⎛ 24 ⎞
1 + ⎜ ⎟− = x 2
⎝ 25 ⎠ HF = 62 + 62 = 72 = 6 2 cm
x2 =
25 − 24 1 1 1
25
⇔x=
5 HS = HF = × 6 2 = 3 2
2 2
21. Jawaban: A
25. Jawaban: A
Pembahasan:
H G
o t
tan 60 = menara
20 F
t
3=
20
t D C
1,7 =
20 O
t = 34 A B

Pembahasan:
22. Jawaban: A
Gambar tersebut adalah kubus ABCD.
Pembahasan: EFGH. Bidang BDG diarsir dengan warna
2 2 biru dan bidang BDE dengan warna cyan.
⎛1 ⎞ ⎛1 ⎞ ⎛ 1 ⎞
⎜ 3⎟ – ⎜ 2 ⎟ + 8⎜– 2⎟ Untuk mendapatkan sudut dua bidang
⎝2 ⎠ ⎝2 ⎠ ⎝ 2 ⎠
kita harus membuat sebuah segitiga yang
menghubungkan kedua garis simetri bidang
3 1
= – + (–4) tersebut. Segitiga OGE (warna merah) adalah
4 2
segitiga yang dimaksud.
1 3
= –4=3 OP = a
4 4
Gunakan aturan kosinus.
23. Jawaban: B 2a³ =  a² + a² - 3a² cos
Pembahasan: 1 2
cos α = 3 ⇒ sin α = 3 2
81 1 2 1 2
tan A = E
2
a
P 2
a
G
27 3
3
tan A = 1 6
2
a 1 6
2
a
3 α

tan A = 3 O
−1
A = tan 3 26. Jawaban: B
o
A = 60 Pembahasan:
( 9x 2 + 6x − 2 + 3x +
lim ( )
9x 2 + 6x − 2 − 3x +1 = lim ( 9x 2 + 6x − 2 − 3x +1 . )
x →∞ x →∞
( 9x 2 + 6x − 2 + 3x +

9x 2 + 6x − 2 − (9x 2 + 3x +1)
= lim
4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS
x →∞
( 9x 2 + 6x − 2 + 3x +1 )
2 2
9x + 6x − 2 − 9x − 3x −1 3x −
= lim = lim
x →∞
( 9x 2 + 6x − 2 + 3x +1 ) x →∞
( 9x 2 + 6x −

3x 3
− 3−
x x
Syarat f (t ) maksimum ⇒ f ' (t ) = 0
30t − 3t 2 = 0
3t (10 − t ) = 0
( 9x9x ++6x6x−−22++3x3x+1+1) t = 0 atau t = 10
)) ( 9x9x ++6x6x−−22++3x3x+1+1)
22

((
mm 9x 2
9x 2++6x
6x−−22−−3x ))
3x+1+1 ===lim
lim 9x((
2
9x 2++6x
6x−−22−−3x +1. .
3x+1

→∞ x →∞
x →∞
(( 22
)) t = 0 ⇒ f ( 0 ) = 15 ( 0 ) − ( 0 ) = 0
2 3

2 2
9x
9x 2++6x
6x−−22−−(9x
(9x 2++3x
3x+1)
+1) 2 3
==lim
lim t = 10 ⇒ f (10 ) = 15 (10 ) − (10 ) = 500
x →∞
x →∞
((
9x 22
9x ++6x
6x−−22++3x3x+1
+1 ))
==lim
lim
9x 2
9x 2++6x
6x−−22−−9x
2
9x 2−−3x
3x−1
−1
==lim
lim
3x
3x−−33 Jadi, mencapai maksimum pada t = 10 jam.
x →∞
x →∞
((
9x 22
9x ++6x
6x−−22++3x3x+1
+1
x →∞
))
x →∞
9x 2
9x 2++6x ((
6x−−22++3x
3x+1
+1 ))
3x3x 33 33
30. Jawaban: C
−− 33−− 1 11
==lim
lim
x →∞⎛⎛
x →∞ 2
9x 2 6x
9x
xx xx
6x 22 3x
==lim
lim
⎞ x →∞ ⎛
xx

3x 11⎟⎞ x →∞⎜⎛ 99++66−− 22 ++33++11⎟⎞ 11
( 2x 2 – 5) + C
Pembahasan:
⎜⎜⎜ ++ −− ++ ++ ⎟ ⎜ ⎟

⎝⎝ xx2 2 xx2 2 xx2 2 xx xx⎟⎠⎟⎠ ⎝⎝ xx xx2 2 xx⎠⎠ 10

33−−
33 ∫ 4 x × (2x 2
− 5) dx
∞∞ 33−−00 33 33 11
== == == == == Subtitusikan
⎛⎛
⎜⎜
66 22 11⎞⎞
99++ −− 2 2 ++33++ ⎟⎟ (( 99++00−−00++33++00)) 99++33 66 22
⎝⎝ ∞∞ ∞∞ ∞∞⎠⎠
u = 2x 2 − 5 ⇒ du = 4 x dx
1
27. Jawaban: E dx = du
5 4x
Pembahasan:
( x +1)
2
1 1 11

3x − 2
∫ 4 x.u 10
×
4x
du = ( 2x 2 − 5) + C
11
f (x) =
x +1
3 ( x +1) −1 ( 3x − 2 ) 31. Jawaban: A
⇒ f '( x ) =
( x +1)
2
Pembahasan:
3 33
3x + 3 − 3x + 2
= 2 ∫ ∫(4(4x x−−a)a)dxdx==1212
( x +1) 1 11
3
5 ⎡⎣2x
⎡⎣2x2 2−
2
33
−axax⎤⎦1⎤⎦==1212
= 2 11

( x +1)
(2(3)
(2(3)−−a(3)
2 22
) −) −(2(1)
a(3) (2(1)−−a(1)) )==1212
a(1)
2 22

28. Jawaban: A 18
18−−3a3a−−22++a a==12
12
Pembahasan: −2a
−2a==−4 −4
f(x) = x3 + 3x2 – 9x a a==22

f'(x) = 3x2 + 6x – 9 < 0
32. Jawaban : D
x2 + 2x – 3 < 0
(x + 3)(x – 1) < 0 Pembahasan :
+ – +
x = –3 ; x = 1 Keuntungan tahun 2006 = 125 – 90 = 35
–3 < x < 1. –3 1 Keuntungan tahun 2007 = 140 – 110 = 30
Keuntungan dua tahun pertama
29. Jawaban: C 10
= 35 + 30 = 65 juta
Pembahasan:
33. Jawaban: E
f (t ) = 15t 2 − t 3
Pembahasan:
Syarat f (t ) maksimum ⇒ f ' (t ) = 0 ∑nilai
Nilai rata-rata =
30t − 3t = 0 2
∑siswa
3t (10 − t ) = 0 ∑nilai
7,5 =
t = 0 atau t = 10 35
2 3
t = 0 ⇒ f ( 0 ) = 15 ( 0 ) − ( 0 ) = 0
2 3
Kunci TRYOUT 2 : Matematika 5
t = 10 ⇒ f (10 ) = 15 (10 ) − (10 ) = 500
∑nilai = 7,5 × 35 36. Jawaban: E 800
= 262,5 Pembahasan:
7,7 = 362,5 + jumlah nilai 4 siswa Kv = 25% = 0,25
3 x- = 3.200
Jumlah nilai 4 siswa = 3 × (7,7) – 362,5= 37,8 SD = ?
37,8 SD
Nilai rata-rata 4 siswa = = 9,45 Kv = ×100%
4 x
Jadi, nilai rata-rata 4 siswa tersebut adalah SD
9,45. 25% = ×100%
3.200
34. Jawaban: C SD
25 = ×100
3.200
Pembahasan:
25 × 3.200
⎛3 ⎞ SD = = 800
100
⎜ 4 n − fk 3 ⎟ ⎛ 13 − 9 ⎞
Me = t b + ⎜ ⎟ × i = 60,5 + ⎜ ⎟ × 5 = 64,5
⎜ f3 ⎟ ⎝ 5 ⎠ 37. Jawaban: C
⎝ ⎠
Pembahasan:
35. Jawaban: C banyaknya cara = 2 × 3 = 6 cara.
Pembahasan: 38. Jawaban: A
Rumus kuartil ketiga data berkelompok: Pembahasan:
⎛3 ⎞
⎜ 4 n − fk 3 ⎟ 6! 6 × 5 × 4!
C(6,4) = = = 15
Q3 = tb + ⎜ ⎟× i 4!(6 − 4)! 4!× 2 ×1
f3
⎜ ⎟
⎝ ⎠
39. Jawaban: D
Berat Badan (kg) Frekuensi fk Pembahasan:
26 - 30 5 5
Banyaknya anak yang terjangkit adalah
31 - 35 7 12
= 0,05 × 1000 = 50 anak
36 - 40 17 29
41 - 45 9 38 40. Jawaban: D
⎛3 ⎞
46 - 50 ⎜ n − fk1 ⎟2 40 Pembahasan:
Q 3 = Tb + ⎜ 4 ⎟ ×i
3 n = 3 × 40 = 30 →f1 kelas Q3 = 41 – 45 Tabel dua buah dadu yang dilempar:
4 4 ⎜ ⎟
⎝ ⎠ 1 (1,1) (1,2) (1,3) (1,4) (1,5) (1,6)
tb = 41 – 0,5 = 40,5
⎛3 ⎞ 2 (2,1) (2,2) (2,3) (2,4) (2,5) (2,6)
⎜ n −fkfk3 1 ⎟= 29
Q 3 = Tb + ⎜ 4 f ⎟=× 9i 3 (3,1) (3,2) (3,3) (3,4) (3,5) (3,6)
⎜ f1 3 ⎟ 4 (4,1) (4,2) (4,3) (4,4) (4,5) (4,6)
⎝ i ⎠= 45,5 – 40,5 = 5
5 (5,1) (5,2) (5,3) (5,4) (5,5) (5,6)
⎛ 30 − 29 ⎞ 6 (6,1) (6,2) (6,3) (6,4) (6,5) (6,6)
Q 3 = 40,5 + ⎜ ⎟× 5
⎝ 9 ⎠
n (S) = 36, misal A = kejadian jumlah mata
⎛1 ⎞ kedua dadu yang mucul habis dibagi 5
Q 3 = 40,5 + ⎜ ⎟ × 5
⎝9⎠ A = {(1,4), (2,3), (3,2), (4,1), (4,6), (5,5),
Q 3 = 40,5 + 0,556 = 41,06 n(A) 7
(6,4)} ⇒ n(A) = 7 maka P(A) = =
n(S) 36

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci prediksi 1
UN Matematika SMA/MA
Tahun Pelajaran 2016/2017

1. Jawaban: C 5. Jawaban: D
Pembahasan: Pembahasan:
5a b 4 2 –b –5 5
= 5a4–2b2–(–3)

x1+ x2= = =–
a2b–3 a 2 2
= 5a2b5 c –3 3
x1.x2= = =–
a 2 2
2. Jawaban: B 5
– –5 5 2
1 1 x1 + x2 2
Pembahasan: + = = = = 3 =13
x1 x2 x1.x2 3 –3

1–2 5. 2– 5 6. Jawaban: A 2

2+ 5 2– 5 Pembahasan:

α 1 1
= 2 – 5 – 4 5 + 10 = ⇒α = β
β 6 6
4–5
a
α+β=
= 12 – 5 5 b
–1 1
β+β=–7
6 2
= –12 + 5 5
7 7
β=–
3. Jawaban: D 6 2
7 6
Pembahasan: β = × 7 = –3
2

log 12 = log 12
2
c
5
αβ=
3
log 5 a
3
log 4 × 3
= 3 1 β β= k
log 5 6
2
3
log22 + 3log3 1 2 k
= β =
3
log 5 6 2
2 1 +1 1
p (–3)2 = k
= 6 2
q
9 k
2+p 1 =
= . 6 2
pq q
18
k = =3
= 2 + p 6
pq
1 1 α+ β
α × β = αβ
4. Jawaban: D
Pembahasan: – 7
2
=
D = b2 – 4ac = (2 2 )2– 4a(a – 1) 3
2
Syarat D > 0 maka 8 – 4a2 + 4a > 0 7 2
= – ×3
2
Nilai a : a > 2 maka a <–1, a ≠ 0 7
=–
3
1 1 1 1 2

× = = =
α β αβ 3 3
2

Kunci Prediksi I : Matematika 1


Maka persamaan kuadrat barunya adalah 10. Jawaban: E

x2 – – 7 x + 2 = 0 Pembahasan:
3 3
(g o f)(a) = –11
3x2 + 7x + 2 = 0
3(2a2 + 3a – 5) – 2 = – 11
7. Jawaban: C
(2a –1)(a + 2) = 0
Pembahasan:
a = 1 atau a = –2
x < 1 atau x > 2 2
11. Jawaban: E
(x + 1)2 – 5(x + 1) + 6 > 0
Pembahasan:
⇔ x2 + 2x + 1 – 5x – 5 + 6 = 0
1

⇔ x2 – 3x + 2 = 0 y = (1 – x3) 5 + 2
1
⇔ (x – 1)(x – 2) = 0 ⇔ x = (1 – (y – 2)5) 5
Jadi, x < 1 atau x > 2. 1

⇔ f–1 (x) = (1 – (x – 2)5) 5


8. Jawaban: C
12. Jawaban: B
Pembahasan:
Pembahasan:
x – y = 3 |×5| 5x – 5 – y = 15
z = 3x + y
3x – 5 y = 13 |×1| 3x – 5 – y = 13
+ A. (3,1) ⇒ (3 × 3) + 1 = 10
2x =2
x =1 B. (5,2) ⇒ (3 × 5) + 2 = 17
C. (4,4) ⇒ (3 × 4) + 4 = 16
9. Jawaban: D
D. (2,6) ⇒ (3 × 2) + 6 = 12
Pembahasan:
E. (1,3) ⇒ (3 × 1) + 3 = 6
Misal hasil penjualan barang A = A dan hasil penjualan
barang B = B maka diperoleh 13. Jawaban: D
100A + 150B = 11.000.000 ...(i) Pembahasan:
150A + 75B = 10.500.000 ...(ii) Titik potong dengan sumbu koordinat adalah garis g1 yang
Eliminasi persamaan (i) dan (ii) melalui titik (1, 0) dan (0, 2), maka persamaan garisnya:
100A + 150B = 11.000.000 |×1| 2x + y = 2.
150A + 75B = 10.500.000 |×2| Titik potong dengan sumbu koordinat adalah garis g2 yang
melalui titik (2, 0) dan (0, 1), maka persamaan garisnya:
100A + 150B = 11.000.000
x + 2y = 2.
300A + 150B = 21.000.000
– Daerah yang diarsir terletak pada sebelah kanan sumbu Y,
–200A = –10.000.000 maka x ≥ 0; sebelah atas sumbu X , maka y ≥ 0; sebelah
A = 50.000 bawah garis g1 maka 2x + y ≤ 2; sebelah bawah garis g2,
Substitusikan nilai A = 50.000 maka x + 2y ≤ 2.

ke persamaan (i) Jadi, daerah himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan


x ≥ 0, y ≥ 0, 2x + y ≤ 2, dan x + 2y ≤ 2.
100(50.000) + 150B = 11.000.000
150B = 11.000.000 – 5.000.000 = 6.000.000 14. Jawaban: D
B = 40.000 Pembahasan:
Hasil penjualan 250 A dan 250 B adalah Tablet 1 = x buah
250 A + 250 B = 250 (50.000) + 250(40.000) Tablet 2 : y buah
= 22.500.000 Batasan vitamin A = 20, maka 5x + 10y ≥ 20

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


Batasan vitamin B = 5, maka 3x + y ≥ 5 17. Jawaban: A
Fungsi minimum pengeluaran: f(x) = 4x + 8y Pembahasan:
Titik potong kedua persamaan: U3 = a + 2b = 8
x + 2y =4 U6= a + 5b = 17

6x + 2y = 10 –3b = –9

6
–5x = –6 → x = b = 3
5
x + 2y =4 Substitusi nilai b = 3 ke persamaan a + 2b = 8
6 7
+ 2y =4→ y= a + 2(3) = 8 → a = 2
5 5
Kebutuhan per hari 4x + 8y S8 = 8 (2(2) + (8 – 1)3) = 4(25) = 100
2
6 7
4x + 8y = 4 5 + 8 18. Jawaban: B
5
= 24 + 56 Pembahasan:
5 5 a – 3, a – 1, a + 3 barisan geometri
= 80
5 a – 3 + a – 1 + a + 3 = 14
= 16
3a – 1 = 14
15. Jawaban: B 3a = 15

Pembahasan: a = 5
barisan geometri 2 4 8
B= 5 5 → Bt = 5 8 4
8 6 5 6 rasio = = 2
2
A = Bt 19. Jawaban: B
a+b 5 = 5 8 Pembahasan:
5 3b 5 6
3b = 6 a+b=8 Maret: U3 = a + 2b = Rp1.200.000,00
Agustus: U8 = a + 7b = Rp1.700.000,00
b = 2 a+2=8→a=6
U8 – U3 = 5b = Rp500.000
16. Jawaban: E maka b = Rp100.000
Pembahasan: Maret: a + 2b = Rp1.200.000,00
5 Januari: a = Rp1.200.000 – 2b
A = 3 x ; B = –3
2 3 x–3 x–8 = Rp1.200.000 – Rp200.000
Karena A–1 = Bt = Rp1.000.000,00
1 3 –x = –3 x – 3 20. Jawaban: C
9 – 2x –2 3 5 x–3
Pembahasan:
3 –x
tan x = – 3 ⇒ x = 120° (karena x tumpul)
9 – 2x 9 – 2x = –3 5
1
–2 3 x–3 x–8 sin x = sin120° = 2 3
9 – 2x 9 – 2x
21. Jawaban: A
Diperoleh
Pembahasan:
3 = –3 ⇒ 3 = –27 + 6x
Tiang sebenarnya = 4,8 × tan 60°
9 – 2x
⇒ 6x = 30 = 4,8 × 3 = 4,8 3
⇒x=5 22. Jawaban: D
Pembahasan:
2
7
(tan 60°)2 + 4(sin 60°)2 = ( 3 )2 + 4 3 3 = 3 + 3 = 6

Kunci Prediksi I : Matematika 3


23. Jawaban: D 26. Jawaban: A
Pembahasan: Pembahasan:
C
lim x2 – x – 6 × 4 + 5x + 1
1
sin 45° = 2 x→3 4 –
5 x + 1 4 + 5x + 1
2
BC 1
= 2 2 = lim (x – 3) (x + 2)(4 + 5x + 1
8 x→3 16 – (5x + 1)
45°
1 (x – 3) (x + 2)(4 + 5x + 1
BC = 8 × 2 =4 2 A B = lim
2 x→3 –5(x – 3)
24. Jawaban: C (x + 2) (4 + 5x + 1 )
= lim
Pembahasan:
x→3 –5
(3 + 2) (4 + 5(3) + 1)
= = –8
H G –5
E F 27. Jawaban: B
Pembahasan:
D C f(x) = (1 + 4x)2 (2 – x)
A B = (1 + 8x + 16x2)(2 – x)
= 2 + 15x – 24x2– 16x3
AC//bidang EFGH. Jarak antara AC dan bidang EFGH
diwakili garis AE = CG = QP = 10 cm. f ʹ(x) = 15 + 48x – 48x2
f ʹ(1) = 15 + 48(1) – 48(1)2 = 15
25. Jawaban: D
f ʹ(–1) = 15 + 48(–1) – 48(1)2 = –81
Pembahasan:
6f ʹ(1) + 15 + f ʹ(–1) = 6 × 16 – 81 = 9
H G
N

E
28. Jawaban: E
F
Pembahasan:

D
f(x) = 2x3 – 9x2 + 12x
C
f ʹ(x) = 6x2 – 18x + 12 > 0
A B
⇔ x2 – 3x + 2 > 0
Misal rusuk kubus adalah x ⇔ (x – 2) (x – 1) > 0
BG = x 2 cm BG = 2x
2 2

x 6 6x2 + – +
BN = cm BN2 =
2 4
x 2 2x2
GN = cm GN2 =
2 4 1 2
2x2 – 6x2 – 2x2
cos B = GN – BN – BG = 4 4
2 2 2
⇔ x < 1 atau x > 2.
– 2BN. BG –2 x 6 .x 2
2 29. Jawaban: E
–3x2 1
= = 3 ⇒ B = 30°
– 2 2 x2 2 Pembahasan:

N x 2 G B(x) = 3x2 – 60x2 + 500


B ʹ(x) = 6x – 60

x 6 0 = 6x – 60 ⇒ x = 10
2 x 2 Biaya = 3(10)2 – 60(10) + 500
= 300 – 600 + 500 = 200 (ribuan)
Jadi biaya minimum yang diperlukan adalah Rp200.000,00
B

4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


30. Jawaban: A 33. Jawaban: E
Pembahasan: Pembahasan:
∫ 3x dx = 5 3+ 1 x5+1 + C
5 Misalkan jumlah siswa mula-mula = n
Maka
3 6 (jumlahsiswa
siswa××nilai
nilairata
rata- rata
- rata mula - mula) + nilai
= x +C (jumlah mula - mula) + nilai barubaru
6 x baru = jumlahsiswa
jumlah siswa baru
baru
1
= 2 x6 + C (n × 8) + 5, 4
x baru = (n × 8) + 5, 4
31. Jawaban: A nn++11

Pembahasan:
2 8 + 5,4
2
2
7,9 =

2 2 ( 3x
∫∫00∫(( 3x 2 ––3x
2
2 3x++77 dx ) dx n+1
0
( 3x2 –2 –3x3x+ +7 ))7dx
3x ) dx 7,9n + 7,9 = 8n + 5,4
0 0 2 2
⎡32+1 3 x 2+1
2+1 – 3 3 x 1+1 + 7 x ⎤
1+1
==⎡⎣⎡ ⎣2+1
3 2+1 3 1+1 2
3x 2+12+1 – 1+1 3 3x 1+11+1
1+1 + 7 x ⎤⎦⎤ ⎦2⎤002 7,9 – 5,4 = 8n – 7,9n
= =⎣ 2+1
= ⎡⎣32+1x
2+1 x – –
1+1
x
1+11+1
x + +
7 7
x x
⎦ 0⎦ 0
0
2
⎡ 33 33 22 ⎤2 2 2,5 = 0,1 n ⇒ n = 25
= =⎡⎣⎡ ⎣x⎡x33 –3 –233 22x3 x22 +2 +77xx⎤⎦⎤ ⎦2⎤002
=
= =⎣ x⎣ x – –2 x2 x + +7 x7⎦x0⎦ 0 Jumlah siswa baru = n + 1
⎡⎣(2)3 33 –3 233 (2)2 22 + 07(2)⎤ ⎤⎦ –⎡ ⎡⎣(0)3 33 –3 233 (0)2 22 + 7(0)⎤ ⎤⎦
= =⎡⎣(2)
= ⎡⎣(2) 3 – 2(2) 2 +2 7(2)⎦ – ⎣(0)3 –
⎡⎣(0)–3 –223 2(0) 2 7(0)⎦
2 + = 25 +1

= =⎣(2)
3
– –223 (2) 2 (2)+ +
3
7(2) 7(2) ⎤⎦ –⎤⎦ –⎡⎣(0) 2 (0)+ +
(0)
3 ⎤⎦ ⎤⎦
7(0)
7(0)
=
= [ 8
= [ 8 – 23 2(4) –3 2 (4) + 14 ] – [ 0 - 0 + 0 ]
3
3
+ 14 ] – [ 0 - 0 + 0 ] = 26
= =[ 8[ 8– –2 (4) 3
(4) ++ 1414 –] –[ 0[ 0- 0- 0+ +0 ]0 ]
]16
= =888–––66+2++14 14 14 ==16=16
= 34. Jawaban: D
= =8 8– –6 6+ + 1414= = 1616
32. Jawaban: A
Pembahasan:
Pembahasan: ⎛n ⎞
⎜2 −F⎟
No. Frekuensi Frekuensi Tepi bawah Tepi Banyak Me = t b + ⎜ ⎟.L
komulatif atas tabungan ⎜ fm ⎟
⎝ ⎠
1. 2 2 119,5 124,5 120-124
2. 4 6 124,5 129,5 125-129
⎛ 25 − 24 ⎞
= 18,5 + ⎜ ⎟.4
3. 10 16 129,5 134,5 130-134 ⎝ 12 ⎠
4. 8 24 134,5 139,5 135-139 1
= 18,5 + = 18,83
5. 20 44 139,5 144,5 140-144 3
6. 6 50 144,5 149,5 145-149 ⎡1 ⎤
35. Jawaban ⎢ 4:.100
B
− 20 ⎥
Karena jumlah datanya 50, maka mediannnya terletak 39,5 + ⎢ ⎥.5
32
1 ⎢
Pembahasan: ⎥
pada frekuensi komulatif × 50 = 25 ⎣ ⎦
2
n = 50 1
letak K 1 = ×100 = 25
L2 = 139,5 4
∑f2 = 24 t b = 39,5; fk = 20; p = 5; f = 32
f 2 = 20 ⎛1 ⎞
⎜ 4 .n − fk ⎟
c = 5, maka K 1 = tb + ⎜ ⎟.p
⎜ f ⎟
Maka ⎝ ⎠
⎛1 ⎞ ⎛1 ⎞
⎜ 2 n − Σf 2 ⎟ ⎜ 4 ×100 − 20 ⎟
Me = L 2 + ⎜ ⎟ ×c = 39,5 + ⎜
32
⎟.5
⎜ f 2 ⎟ ⎜ ⎟
⎝ ⎠
⎝ ⎠
⎛1 ⎞ 36. Jawaban: A
⎜ 2 50 − 24 ⎟ Pembahasan:
Me = 139,5 + ⎜ ⎟× 5 Data diurutkan terlebih dahulu menjadi: 4, 6, 8, 10, 12.
⎜ 20 ⎟
⎝ ⎠ Rata-rata:
4 + 6 + 8 + 10 + 12 40
Me = 139,75 x- = 4 + 6 + 8 + 10 + 12 = 40 =8
5 =5 = 8
Ragam: 52 5
1 n n ( 4 − 8)2 +2 (6 − 8)2 +2 (8 − 8)2 +2 (10 − 8)2 +2 (12 −
∑∑1 ( x − x ) s2 = (4 − 8) + (6 − 8) + (85− 8) + (10 − 8) + (12 −
=2 2
s2 =n i=1 (i x i − x ) =
s =
n i=1 2 5
2 (−4) +2 (−2)2 +2 (0)2 +2 (2)2 +2 ( 4)2 2
s = (−4) + (−2) + (0) + (2) + ( 4)
s2 = 5
16 + 4 + 0 + 4 + 165 40
s2 = 16 + 4 + 0 + 4 + 16
Kunci =Prediksi
40= 8I : Matematika 5
s2 = 5 =5 = 8
5 5
s2 = 8 =2 2
s2 = 8 = 2 2
4 + 6 + 8 + 10 + 12 40 4 + 6 + 8 + 10 + 12 40
= =8 = =8
5 5 5 5
2
2 2 (6−−88))22++(12 22 2 2
(14 − 8()2x +−(6x )− 8=)2s2+=(8(− 4−8)8)++ (8 −
−88)) + (10 − 8) + (12 − 8)
2 n
4 + 6 + 8 + 10 + 12 1 n 40 (10
∑ i= ( x =
− 8
x ) = s 2
= ∑
n i=1
i
5
5 n i=1 5 5
2 2 2 2 2 2 39. Jawaban: B
)2=(+8(−
(24)82))+++((4(− ) 8+)(0+) (12
+ (−
2)8)+ ( 4)
2 2 2 2 2
1 n 4 − 28) + (6 −
22 = (−4) + (−2) + (s
2
8) 02+ )22−
10
∑ i
n i=1
( x − x ) = s =
5 5 5 Pembahasan:
16 + 4 + 0 + 4 + 16 40 F(A) = n × p(A)
(−4)2 + (−2s)22 = (0)+
=+ 16
2 4+0
+ (2) +
2
+ (44+
)216
s2 = = 40 = 8 = =8
s2 = 5 5 5 5 1
5 = 60 ×
6
16 + 4 + 0 + 4s += Simpangan
2
16 8 = 402 2 baku = 2
s = 8 =2 2
s2 = = =8 = 10 kali
537. Jawaban:5B
2
s = 8 =2 2 40. Jawaban: A
Pembahasan:
Pembahasan:
Psiklis = (n – 1)!
P = (5 – 1)! 16! 16 × 15 × 14!
n ( S ) = C (16,2) = = = 120
P = 4! 14!2! 14!× 2
6! 6 × 5 × 4!
P = 24 susunan n ( A ) = C (6,2) = = = 15
4!2! 4!× 2
38. Jawaban: D n ( A ) 15 1
P (2CTM ) = = =
Pembahasan: n ( S ) 120 8

10! 10 × 9 × 8 × 7!
C (10, 3) = = = 120
7!3! 7!× 3 × 2
6! 6 × 5 × 4!
C (6,2) = = = 15
4!2! 4!× 2

Banyak cara pengambilan 3 kelereng merah dan 2 kelereng


biru = 120 × 15 = 1.800

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci PREDIKSI 2
UN Matematika SMA/MA
Tahun Pelajaran 2016/2017
2 p + 3q
p + 2q
1. Jawaban: 5. Jawaban: C
2 p + 3q 24 4 log 288
log 288 =
Pembahasan: p + 2q Pembahasan: log 24
10p4 q4 (pq)2 = 10p4 q7 p2 q2 DD
log 288
5p4 q–2 5p3 q–2 24
log 288 p – q= =
aa
log 24
= 10p
(4+2) (7+2)
q
5p3 q–2 D b2 − 4ac a 2 − 4 (1)(−4) a 2 + 16
p–q = = =
= 10p q
6 9
a a 1 1
5p3 q–2
b2 − 4ac a 2 − 4 (1)(−4) a 2 + 16
2p 6–3
q 9–(–2)
= 2p q 3 11 =
= =
a 1 1
2. Jawaban: E (p – q)2 = a2 + 16
Pembahasan: p2 – 2pq + q2 = a2 + 16
2 −2 3 2 − 2 3 ( 2 + 3) Dan
= ×
2− 3 2 − 3 ( 2 + 3) p2 – 2pq + q2 = 8a
( 2 − 2 3 )( 2 + 3 ) Maka,
=
2−3 a2 + 16 = 8a
2−2 6 + 6 −6 a2 + 16 – 8a = 0
=
−1
a2 – 8a + 16 = 0
−4 − 6
= (a – 4) (a – 4) = 0
−1
= 4 + 6 a=4
2 p + 3q
3. Jawaban:
p + 2qA 6. Jawaban: E
Pembahasan:
24 log 288
24 log 288
log 288
=
log 24
Pembahasan:
3
log 288 b 3
4
log 288 == 3
α + β = − = − = −3
log 24 a 1
c −7
3
log (23 × 62 ) αβ = = = −7
= a 1
3
log (22 × 6)
α β α2 + β2 −α − β
3 3 3 2 + =
log 2 + log 6 β −1 α −1 αβ − α − β +1
= 3
log 22 +3 log 6 (α + β )2 − 2αβ − (α + β )
=
= 3q =
– 2p
3.3 log 2 + 2.3 log 6 αβ − (α + β )+1
2q + p2.3 log 2 +3 log 6
2
(−3) − 2(−7)− (−3)
=
= 2p + 3q
3q + 2 p −7 − (−3) +1
p=
+ 2q2q + p
9 +14 + 3 26
4. Jawaban: D2 p + 3q = =−
= −3 3
p + 2q
Pembahasan: α β αβ
× =
f(x) = x2 – 2x + 5 β −1 α −1 αβ − α − β +1
Sumbu simetri : αβ
=
αβ − (α + β ) +1
x = – b
2a −7
=
−7 − ( −3) +1
= – (–2)
2.1 −7 7
= 1 = =
−3 3

Kunci PREDIKSI 2 : Matematika 1


maka persamaan kuadrat barunya adalah 12. Jawaban: D
⎛ 26 ⎞ 7 Pembahasan:
x 2 − ⎜ − ⎟ x + = 0 | × 3 | 3x2+ 26x + 7 = 0
⎝ 3⎠ 3 Titik potong dengan sumbu koordinat adalah garis g1 yang
melalui titik (1, 0) dan (0, 2),, maka persamaan garisnya:
7. Jawaban: B 2x + y = 2.
Pembahasan: Titik potong dengan sumbu koordinat adalah garis g2 yang
2x2 > 12 – 2x2 melalui titik (2, 0) dan (0, 1). maka persamaan garisnya:
2x2 + 2x – 2 > 0 x + 2y = 2.
⇔ x2 + x – 0 > 0 Daerah yang diarsir terletak pada sebelah kanan sumbu Y,
maka x ≥ 0; sebelah atas sumbu X , maka y ≥ 0; sebelah
⇔ (x + 3) (x – 2) > 0
bawah garis g1 maka 2x + y ≤ 2; sebelah bawah garis g2,
+++ ––– +++ maka x + 2y ≤ 2.
Jadi, daerah himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan
–3 3 x ≥ 0, y ≥ 0, 2x + y ≤ 2, dan x + 2y ≤ 2.
Jadi, Hp = { x | x < –3 atau x > 2; x → R }. 13. Jawaban: B
8. Jawaban: A Pembahasan:
Pembahasan: Jika biaya produksi satuan untuk kursi rotan adalah x dan
4x – y = 13 |×1| 4x – y = 13 biaya produksi satuan untuk kursi jati adalah y maka:
2x – 3y = 19 |×2| 4x – 6y = 38 Biaya produksi di pabrik P
– adalah 2x + 3y = 36.000.000
5y = –25
y = –5 Biaya produksi di pabrik Q adalah
9. Jawaban: A 3x + 2y = 40.000.000
Pembahasan: Biaya produksi pembuatan kursi tidak mungkin bernilai
Misalkan angka puluhan = x dan angka satuan = y maka negatif maka x ≥ 0 dan x y ≥ 0. Oleh karena itu, y model
diperoleh matematika untuk persoalan tersebut adalah:
3x + y = 27 2x + 3y = 36.000.000; 3x + 2y = 40.000.000; x ≥ 0; y ≥ 0
x – y = 5
+ 14. Jawaban: C
4x = 32
Pembahasan:
x = 8
4x + 6y ≤ 35.000
Substitusikan nilai x = 8 ke persamaan x – y = 5
8x + 4y ≤ 50.000
(8) – y =5
4x + 6y = 35.000 → 2x + 3y = 17.500
– y = 5 – 8 = –3
8x + 4y = 50.000 → 2x + y = 12.500
y = 3
2y = 5.000
Bilangan tersebut terdiri dari angka puluhan dan angka
satuan. Bilangan tersebut adalah 83. y = 2.500
Kita cari nilai x : 2x + 2.500 = 2.500
10. Jawaban: B 2x = 12.500 – 2.500
Pembahasan: = 10.000
(h o g o f)(x) = h(g(2x)) x = 5.000
= h(2x + 1)3 5x + 3y = 5(5.000) + 3(2.500) = 32.500
= 8x3 + 12x2 + 6x + 1 15. Jawaban: B
11. Jawaban: D Pembahasan:
Pembahasan: A=B
1
f (x) =
2x +1 a+3 1 = 2a + 2
x −3 8 2a + b 5b + c 3b
3x + 1
f −1 ( x ) = a + 3 = 2a + 2 2a + b = 3b 8 = 5b + c
x −2
a – 2a = 2 – 3 2a = 2b 8=5+c
3( x − 2) + 1
f −1 ( x − 2) = –a = –1 a =b c =3
x −2−2
3x − 5 a = 1 b=1
= Nilai c = 3
x−4

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


16. Jawaban : D 1 y
sin θ = – = ⇒ x = – 15
Pembahasan 4 r
x 1
cos θ = =– 15
A 1 3 = –7 7 r 4
–4 2 –11 23
21. Jawaban: A
A= –7 7 1 2 –3
–11 23 14 4 1 Pembahasan:
1 14 28 27 3
= tan C = –
14 70 56 81
1
tan C =
= 1 2 3 3
5 4 1
C = tan–1 3
3
17. Jawaban: E tan C = 30°
Pembahasan:
U2 + U9+ U11 = 75
22. Jawaban: E
a + 2b + a + 8b + a + 10b = 75
3a + 20b = 75 ...(i) Pembahasan:
U1= 1 (2a + (n – 1)b) 2
2 1 1 1 1
3 –2 = 3 –1 3 –1
2 2 2 2
68 = 1 (2a + 2b)
2
68 = a + 21b ...(ii) 3 – 3– 3+1
=
Eliminasi persamaan (i) dan (ii) 4 2 2

3a + 20b = 75 |×1| 3a + 20b = 75 3 7
= 4 +1= 4
a + 21b = 68 |×3| 3a + 63b = 204

–43b = –129
23. Jawaban: D
b = 3
Substitusi nilai b = 3 ke persamaan Pembahasan:
a + 21b = 68
t menara
a + 21(3) = 68 tan 300 =
15
a = –5 1 t
3=
U43 = 5 + (43 – 1)3= 131 3 15
1,7 t
18. Jawaban: C =
3 15
Pembahasan: 15
t = × 1,7 = 8,5
4 3
1
U5= ar4 = 1.024 = 4
4
24. Jawaban: B
19. Jawaban: B
Pembahasan:
Pembahasan:
Jarak titik B ke garis AG = BP, maka luas segitiga ABG
U52 = a + 51b 1
adalah AB . BG
105 = 3 + 51b ⇒ b = 2 2
1 1
AG . BP = AB . BG
52 2 2
S52 = + 2(3) + (52 – 1) 2) 1 1
3 2
a 3 BP =
2
a.a 2
= 26(108) = 2.808
3 BP = a 2
20. Jawaban: A a 2 3 1
BP = × = a 6
3 3 3
Pembahasan:
1
Karena sin θ < 0 dan tan θ > 0 maka θ di kuadran III Jadi, BP = a 6
3
sehingga x < 0 dan y < 0

Kunci PREDIKSI 2 : Matematika 3


⎝ x ⎠
10.000
B' ( x ) = 4 −
x2
10.000
0= 4−
x2
25. Jawaban: A 10.000
=4
x2
Pembahasan:
4 x 2 = 10.000
T
x 2 = 2.500 ⇒ x = 50
10.000
cm

Biaya = 4 ( 50 ) + − 40 = 360 ( ribuan )


50
12

D

C 30. Jawaban: D
0 Pembahasan:
A 6 cm B
F '( x ) = ( x + 1)( x + 2) = x 2 + 3 x + 2
AB = 6 cm dan TA = 12 cm 1 3 3 2
AC = 6 2 , AO =3 2 F( x ) = ∫ ( x 2 + 3 x + 2)dx = x + x + 2x + c
3 2
AO 3 2 1 1 3
cos ∠TAO = = = 2 F(−3) = (−3)3 + (−3)2 + 2(−3) + c
TA 12 4 3 2
3 27
26. Jawaban: C = −9 + − 6 + c
2 2
3 27
Pembahasan: c = − + 15
2 2
lim 25 x 2 − 9 x −16 − 5 x + 3 c=3
x →∞
1 3
= lim 25 x 2 − 9 x −16 − (5 x − 3) F( x ) = x 3 + x 2 + 2 x + 3
x →∞ 3 2
2 2
= lim 25 x − 9 x −16 − (5 x − 3) 31. Jawaban: C
x →∞
2
= lim 25 x − 9 x −16 − 25 x − 30 x + 9 2 Pembahasan:
x →∞
1 1
b − q −9 + 30 21
=
2 a
=
2 25
=
10
∫x 2
( x − 9 ) dx = ∫x 3
− 9x 2 dx
−1 −1
1
⎡1 ⎤
27. Jawaban: A = ⎢ x 4 − 3x 3 ⎥
⎣4 ⎦−1
Pembahasan:
f '( x ) = 20 x + 20 ⎛1 ⎞ ⎛1 4 3⎞
= ⎜ .14 − 3.13 ⎟ − ⎜ . ( −1) − 3 ( −1) ⎟
⎝4 ⎠ ⎝4 ⎠
f ( x ) = 5 (2 x 2 + 4 x )
1 1
= −3− −3
= 10 x 2 + 20 x 4 4
f '( x ) = 20 x + 20 = −6

28. Jawaban: B 32. Jawaban: A


Pembahasan: Pembahasan:
y = x3 – 6x2 + 2 Persentase kenaikan siswa yang mendapat beasiswa pada
y' = 3x2 – 12x = 0 tahun terakhir adalah
3x(x – 4) = 0
50
x=0;x=4 × 100% = 22%
225
x = 0 ⇒ y = 2 titik (0,2)
33. Jawaban: A 2,5
x = 4 ⇒ y = –30 titik (4,–30)
Pembahasan:
29. Jawaban: E Diketahui : x 2 = 6,5 dan n1 = 39, n2 = 1 dan
x 2= 64 x .n + x 2 .n2
Pembahasan: x= 1 1
Ditanya
x 1 .n1 + x 2 .:n=2 ? n1 + n2
⎛ 10.000 ⎞ x=
B(x) = ⎜4x + − 40 ⎟ x2
Jawab n1 + n2 : 6,5 × 39 + x 2 .1
⎝ x ⎠ 6, 4 =
.n1 +× x392 .n+2x 2 .1
x 16,5 39 + 1
10.000 x =4 =
6,
B' ( x ) = 4 − n1 +39n2+ 1 253,5 + x 2
x2 6, 4 =
253,5
6,5 × 39 + x+2 x 2 .1 40
10.000 6, 4 =
0= 4− 39 + 140 × 6, 4 = 253,5 + x 2
40
x2

4 10.000
Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS 40 × 6,253,5
4 = 253,5 + x =2 253,5 + x 2
+ x 2256
=4 6, 4 =
x2 256 = 253,5 40+ x 2x = 256 − 253,6 = 2,5
2

4 x 2 = 10.000 40
x × = 6,
2564 =−253,5
253,6+=x2,5 2
2

x 2 = 2.500 ⇒ x = 50 256 = 253,5 + x 2


10.000 x 2 = 256 − 253,6 = 2,5
x2
x 1 .n1 + x 2 .n2
x=
n1 + n2
6,5 × 39 + x 2 .1 36. Jawaban: D
6, 4 =
39 + 1 Pembahasan:
253,5 + x 2 Data 44 + 44++55+
diurutkan
+ +terlebih
66++66 dahulu 25 menjadi: 4, 4, 5, 6, 6.
6, 4 = = 25 = = 55
- 5 4 + 4 += +
40 Rata-rata (x ) 5= 5 556 + 6 = 25 = 5
4 + 4 + 5 + 6 + 6 25 2
4 5+)2245++(5 + 2
−556))+ 25 22 + (6 − 5)22
((44−−55))2 +
+((44− + ((=
6 − 552))=+
40 × 6, 4 = 253,5 + x 2 = =5 − 65 6 −
2 +
5 5 5)2 + (5 − 5 (6 − 5)
s =
2
( 4 − 5) + ( 45−55) + (5 − 55) + (6 − 5)2 + (6 − 5)2
2
256 = 253,5 + x 2 5
( 4 − 5)2 + ( 4 − 5)2 + (5 − 5)2 + (6 − 5()−
2
1))2(6+
+ 2 − 5) 2
2
−11))2(+
+((− +4−
2
(005))2)2 +
++((11 5 (51−+51)2++0(+
( 4)22−+5()12)22+ 6−1+
2
5)1 + (46 − 5)
2


x 2 = 256 − 253,6 = 2,5
5 = (− 1 2 ( 2 ) +2(1) = 2 1 + 12+ 0 + 1 + 1 = 4
(−1) + (−1) + (0) + (1= ) +5(1) 51 + 1 + 0= + 15+ 1 4
34. Jawaban: B 55 =5 5 =
(−1)2 + (−1)2 + (0)2 + (1)2 + (1)2 = 1 + 1 + 02+ 1 +(51−1)242+ (−15)2 + (0)2 + (1)2 + (1)2 1 5+ 1 + 0 + 15+ 1
= s22 = 2 × 5 = =225 555 2 =
Pembahasan: 5 s = 5 5 ×s2 5== 5 5
kelas modus = f terbesar (f = 10) → 51 - 602 5 5 555× 5 = 5 5
2 5 2 2 5 2
c = 60,5 – 50,5 = 10 s = × = 5 Simpangan baku = s =
2
× = 5
5 5 5 5 5 5
d1 = 10 – 2 = 8
37. Jawaban: D
d2 = 10 – 8 = 2
Pembahasan:
b = 51 – 0,5 = 50,5
Psiklis = (n – 1)!
⎛ d ⎞
Mo = b + ⎜ 1
⎟× c P = (6 – 1)!
⎝ d1 + d 2 ⎠ P = 5! = 5 × 4 × 3 × 2 × 1
⎛ 8 ⎞ P = 120 susunan
Mo = 50,5 + ⎜ ⎟ ×10
⎝8+2⎠
38. Jawaban: C
⎧⎛ 8 ⎞ ⎫
Mo = 50,5 + ⎨⎜ ⎟ ×10 ⎬ Pembahasan:
⎩⎝ 10 ⎠ ⎭
Angka prima < 9 adalah 2, 3, 5, 7→ 4 kartu.
Mo = 50,5 + 8 = 58,5
9! 9 × 8 ×7 × 6 × 5!
C (9, 4) = = = 126
35. Jawaban: E 4!5! 5!× 4 × 3 × 2
Pembahasan: 39. Jawaban: C
Tinggi (cm) Frekuensi fk Pembahasan:
1
138 - 141 2 2 Frekuensi = × 100 = 25 kali
4
40. Jawaban: A
142 - 145 6 8 Pembahasan:
8 kelereng merah dan 6 kelereng berwarna putih.
146 - 149 8 16 Banyaknya cara pengambilan 2 kelereng
(tanpa memperhatikan warna) dari 14
150 - 153 4 20 (8M + 6P) buah kelereng {n(S)}, karena diambil satu per
satu maka n(S) = P(n,r)
154 - 157 10 30 n(S) = P(14,2) = 14 × 13 = 182 cara
Banyaknya cara pengambilan 2 kelereng berwarna merah
⎛ i×n ⎞
⎜ 10 ⎛ i–×Fin⎟ ⎞ yang diambil satu persatu tanpa pengembalian dari 8 buah
Di = (tb)D – Fi
⎜ i + ⎜ 10 ⎟ p ⎟ kelereng merah {n(2M)} = P(n,r).
⎜ ⎜fi ⎟p
⎝ ⎜ fi⎟⎠ ⎟ n(2M) = P(8,2) = 8 × 7 = 56 cara
⎝ ⎠ Peluang terambil 2 bola merah,
i = 8 → i × n =i ×8n× 308 × = 30
24 56
10
10
10=
10
= 24 P(2M) = n(2M) = .
2 n(S) 182
D8 = 153,5 + 24 – 20 Jadi, peluang terambil kedua kelereng berwarna merah
10
adalah 56 .
4 182
D8 = 153,5 + 5 = 153,5 + 2 = 155,5
10

Kunci PREDIKSI 2 : Matematika 5


kunci dan pembahasan
TRy out 1
Tahun Pelajaran 2015/2016

1. Jawaban: E
Pembahasan:
Contoh kebutuhan sekunder adalah meja, sepatu, sepeda, dan piano.

2. Jawaban: B
Pembahasan:
Terjadinya kelangkaan dapat disebabkan karena faktor-faktor berikut ini.
a. Pertumbuhan penduduk yang tidak seimbang dengan pertumbuhan produksi.
b. Ketersediaan sumber daya alam yang terbatas.
c. Terbatasnya kemampuan manusia.
d. Sifat serakah manusia.
e. Kurangnya tenaga-tenaga ahli.

3. Jawaban: D
Pembahasan:
Berdasarkan pernyataan-pernyataan pada soal, hal yang dapat digunakan untuk menjawab
permasalahan pokok ekonomi.
(2) Untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat perlu dibuka kesempatan kerja seluas-luasnya.
(3) Kombinasi sumber daya diperlukan untuk memproduksi barang dan jasa.
(4) Kesempatan kerja yang luas dapat menciptakan pemerataan pendapatan.
Jadi jawaban yang tepat pada pilihan D.

4. Jawaban:A
Pembahasan:
Dalam teori perilaku konsumen, menggunakan dua pendekatan/analisis:
a. Pendekatan kardinal menganggap kepuasan konsumen bisa dikuantitatifkan.
b. Pendekatan ordinal menganggap kepuasan konsumen tidak dapat dikuantitatifkan, hanya analisis
deskritif.
Persamaan kardinal dan ordinal adalah sama-sama menjelaskan tindakan konsumen dalam
mengonsumsi barang-barang yang harganya tertentu dengan pendapatan konsumen yang tertentu
pula agar konsumen mencapai tujuannya (maximum utility).

5. Jawaban: D
Pembahasan:
Diagram interaksi pelaku ekonomi yang ditunjukkan oleh nomor dua menunjukkan pemerintah
menerima pajak dari rumah tangga konsumen dan produsen.

UN 2015/2016: Ekonomi 91
6. Jawaban: B
Pembahasan:
Keseimbangan pasar terjadi apabila Qd = Qs atau Pd = Ps, Jadi karena pada soal diketahui Qd
dan Ps, maka kita dapat mensubtitusikan kedua persamaan tersebut untuk memperoleh harga
keseimbangan.
Qd = 40 – 2P dan Ps = Q + 5, Kita subtitusikan menjadi:
Q = 40 – 2(Q + 5)
Q = 40 – 2Q – 10
Q = 40-10-2Q
Q = 30 – 2Q
Q + 2Q = 30
3Q = 30
Q = 30/3
Q = 10
Setelah nilai Q diketahui, maka langkah selanjutnya kita memasukan nilai Q kedalam fungsi
Ps = Q + S untuk memperoleh harga keseimbangan.
Ps = 10 + 5
Ps = 15
Jadi harga keseimbangan terjadi pada saat Q = 10 dan P = 15.

7. Jawaban: A
Pembahasan:
Berdasarkan pada soal, tindakan ekonomi yang tepat dilakukan oleh Ibu Susi adalah berusaha memiliki
faktor produksi sehingga dapat membantu pemerintah dalan meningkatkan perekonomian.

8. Jawaban: B
Pembahasan:
Konsep elastisitas dan penafsirannya dapat dijelaskan sebagai berikut.
a. Es = 1 (uniter) perubahan persentase jumlah produksi sama dengan perubahan persentase tingkat
harga
b. Es > 1 (elastis) perubahan persentase harga lebih besar dibandingkan dengan perubahan
persentase jumlah.
c. Es < 1 (inelastis) perubahan persentase harga lebih kecil dibandingkan denga perubahan
persentase jumlah.

9. Jawaban: A
Pembahasan:
Permasalahan tersebut disebabkan oleh rendahnya selera masyarakat terhadap produk dalam negeri.
Langkah yang tepat untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan mengajak masyarakat
untuk menggunakan produk asli dengan bahan baku dari dalam negeri yang kualitasnya tidak kalah
dengan produk luar negeri.

92 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


10. Jawaban:B
Pembahasan:
Teori dari Irving Fisher jika ditulis dalam bentuk persamaan seperti berikut ini.
M×V=P×T
Keterangan:
M : jumlah uang beredar
V : kecepatan peredaran uang
P : harga barang
T : jumlah barang yang diperdagangkan
Berdasarkan pada soal, maka:
50.000.000 × YY = 1.000.000 × 100
100
YY = 1.000.000 ×
50.000.000
YY = 2
11. Jawaban: D
Pembahasan:
Uang kartal adalah uang sebagai alat pembayaran yang digunakan dalam melakukan transaksi jual-
beli sehari-hari. Alasan uang kartal lebih diminati oleh masyarakat sebagai berikut.
a. Diterima oleh umum sebagai alat tukar dan alat bayar.
b. Lebih mudah digunakan dalam bertransaksi.
c. Berupa uang kertas dan uang logam.

12. Jawaban: A
Pembahasan:
a. Kebijakan fiskal : mengendalikan laju inflasi melalui anggaran pemerintah dan pajak.
b. Kebijikan diskonto : mengendalikan laju inflasi dengan cara mengatur tingkat suku
bunga.
c. Operasi pasar terbuka : mengendalikan laju inflasi dengan cara menjual atau membeli surat-
surat berharga.
d. Kredit selektif : pemberian pinjaman uang.
e. Cadangan kas minimum : menaikkan ataupun menurunkan cadangan wajib minimum bank
umum kepada bank sentral.

13. Jawaban: A
Pembahasan:
Menyerap tenaga kerja akan berdampak pada menurunnya angka pengangguran. Dengan menurunnya
angka pengangguran maka akan membuat pendaptan per kapita meningkat. Penyerapan tenaga kerja
dapat terlaksana apabila banyak investor yang menanamkan modal di Indonesia. Salah satu cara
menggaet investor adalah dengan mempermudah perizinan dan melakukan deregulasi besar-besaran
terhadap peraturan yang menghambat investasi.
Jadi jawaban yang tepat pada poin A.

UN 2015/2016: Ekonomi 93
14. Jawaban: B
Pembahasan:
Jenis belanja daerah sebagai berikut.
a. Anggaran belanja rutin
1) Belanja DPRD.
2) Belanja Kepala Daerah.
3) Belanja Pegawai.
4) Belanja Barang.
5) Belanja Pemeliharaan.
6) Belanja Perjalanan Dinas.
7) Belanja lain-lain.
8) Angsuran pinjaman dan bunga.
9) Subsidi kepada daerah bawahan.
10) Pengeluaran yang tidak termasuk bagian lain.
11) Pengeluaran tidak terduga.
b. Anggaran belanja pembangunan
1) Proyek-proyek daerah.
2) Biaya operasional dan pemeliharaan sarana dan prasarana daerah.
3) Proyek-proyek pembangunan.
Jenis-jenis belanja begara sebagai berikut.
I. Belanja Pemerintah Pusat
A. Pengeluaran Rutin
1. Belanja Pegawai
2. Belanja Barang
3. Pembayaran Bunga Utang
a. Utang Dalam Negeri
b. Utang Luar Negeri
4. Subsidi
a. Subsidi BBM
b. Subsidi Non-BBM
5. Pengeluaran rutin lainnya
B. Pengeluaran Pembangunan
1. Pembiayaan pembangunan rupiah
2. Pembiayaan proyek
II. Belanja Daerah (Dana Perimbangan)
A. Dana Bagi Hasil
B. Dana Alokasi Umum
C. Dana Alokasi Khusus
15. Jawaban: A.
Pembahasan:
Berikut merupakan faktor ekonomi dari pembangunan ekonomi.
a. Sumber daya alam atau tanah.
b. Pembagian kerja dan skala produksi.
c. Akumulasi modal.

94 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


16. Jawaban: A
Pembahasan:
a. Biro Administrasi Efek (BAE) berperan sebagai pihak yang melakukan administrasi yang
berkenaan dengan kepentingan investor dan emiten. Jasa biro ini sangat diperlukan pada pasar
modal yang telah berkembang luas.
b. Bank Kustodian adalah pihak yang memberikan jasa penitipan kolektif dan aset lainnya yang
berkaitan dengan Efek, sedangkan pihak yang dapat melaksanakan kegiatan usaha sebagai
Kustodian adalah LPP, perusahaan efek, atau bank umum yang telah mendapat persetujuan dari
OJK.
c. Wali Amanat diperlukan hanya jika perusahaan menerbitkan efek dalam bentuk obligasi.
Lembaga ini akan bertindak sebagai wali pemberi amanat. Pemberi amanat dalam penerbitan
obligasi adalah investor sehingga wali amanat mewakili kepentingan investor.
d. Penasihat Investasi adalah pihak yang memberikan nasihat kepada pihak lain mengenai penjualan
atau pembelian efek dengan memperoleh imbalan jasa.
e. Perusahaan pemeringkat efek adalah pihak yang menerbitkan peringkat-peringkat bagi surat
utang (debt securities), seperti obligasi dan commercial paper.
Lembaga penunjang berfungsi sebagai penunjang atau pendukung bekerjanya pasar modal.
a. Penjamin Emisi (underwriter).
b. Penanggung (guarantor).
c. Wali Amanat (trustee).
d. Perantara Perdagangan Efek (Broker, Pialang).
e. Pedagang Efek (Dealer).
f. Perusahaan Surat Berharga (securities company).
g. Perusahaan Pengelola Dana (invesment company)
h. Biro Administrasi Efek.

17. Jawaban: A
Pembahasan:
Pendapatan nasional dengan pendekatan pendapatan merupakan hasil penjumlahan dari seluruh
penerimaan (rent, wage, interest, profit) yang diterima oleh pemilik faktor produksi dalam suatu
negara selama satu periode. Komponen pendapatan nasional dengan metode pengeluaran sebagai
berikut.
Y : Yield (Pendapatan)
r : rent (Sewa)
w : wage (upah)
i : interest (bunga)
p : profit (laba)

18. Jawaban: D
Pembahasan:
Indeks Harga Agregat sederhana:

IH = ΣPn × 100% = 47.500 × 100% = 1,37681 × 100% = 137,681


ΣPo 34.500

UN 2015/2016: Ekonomi 95
Nilai indeks harga 137, 681 mengindikasikan terjadi inflasi sebesar 137,681% - 100 = 37,7 %.
Angka inflasi 37, 7 persen termasuk ke dalam inflasi berat, adalah infasi yang berada pada batas antara
30 persen sampai 100 persen dalam satu tahun. Pada tingkat ini harga-harga kebutuhan masyarakat
naik secara signifikan dan sulit dikendalikan.

19. Jawaban: C.
Pembahasan:
Jika tahun 2015 dianggap sebagai tahun dasar maka indeks tahun 2015 adalah 100. untuk angka
indeks laspeyres tahun 2016 adalah sebagai berikut.

IL =
ΣPn × Qo × 100%
ΣPo × Qo
IL = 840.000 × 100%
720.000
IL = 116,67%
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa harga kebutuhan pokok pada tahun 2016 mengalami
kenaikan sebesar 16,67% dibandingkan tahun dasar 2015.

20. Jawaban : B
Pembahasan:
Pendapatan per kapita adalah besarnya pendapatan rata-rata penduduk di suatu negara. Pendapatan
per kapita diperoleh dari pendapatan nasional suatu negara dibagi dengan jumlah penduduk negara
tersebut. Pendapatan per kapita juga merefleksikan PDB per kapita.
Pendapatan per kapita sering digunakan sebagai tolak ukur kemakmuran dan tingkat pembangunan
sebuah negara; semakin besar pendapatan per kapita, semakin makmur negara tersebut. Adapun
penyebab naik-turunnya pendapatan per kapita yang paling tepat adalah sebagai berikut.
a. Naik-turunnya GNP di suatu negara.
b. Jumlah penduduk atau populasi penduduk di suatu negara.

21. Jawaban: D
Pembahasan:
Perdagangan internasional adalah perdagangan yang dilakukan oleh dua negara atau lebih untuk
mempertukarkan barang dengan tujuan saling menguntungkan.

22. Jawaban: A
Pembahasan:
Inflasi yang berasal dari luar negeri, adalah inflasi sebagai akibat naiknya harga barang impor. Hal ini
terjadi akibat biaya produksi barang di luar negeri tinggi atau adanya kenaikan tarif impor barang.

23. Jawaban: B
Pembahasan:
Pengorganisasian atau organizing adalah rangkaian aktivitas menyusun suatu kerangka yang menjadi
wadah bagi seluruh kegiatan usaha dengan jalan membagi dan mengelompokkan pekerjaan yang
harus dilaksanakan, serta menetapkan dan menyusun jalinan hubungan kerja sama di antara satuan-
satuan organisasi atau para pejabatnya.

96 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


24. Jawaban: D
Pembahasan:
Faktor yang memengaruhi jumlah uang yang beredar sebagai berikut.
a. Tingkat pendapatan masyarakat.
b. Tingkat suku bunga.
c. Tingkat harga barang.
d. Selera masyarakat terhadap barang.
e. Kebijakan kredit pemerintah.

25. Jawaban: C
Pembahasan:
Menghitung besarnya jasa modal dan jasa usaha seluruh anggota
Jasa Usaha seluruh anggota
= jasa penjualan × SHU
= 10 % × Rp70.000.000,00
= Rp7.000.000,00
Jasa Modal seluruh anggota
= jasa modal × SHU
= 20 % × Rp70.000.000,00
= Rp14.000.000,00
Jasa Usaha Pak Didik :
= (Jasa pembelian Pak Didik : total penjualan anggota) × Jasa Usaha seluruh anggota
= (Rp3.000.000,00 : Rp20.000.000,00 ) × Rp7.000.000,00
= Rp1.050.000,00
Jasa Modal pak Didik:
= (simpanan pak Didik : simpanan seluruh anggota) × jasa modal seluruh anggota
= (Rp3.200.000,00 : Rp 62.000.000,00) × Rp14.000.000,00
= Rp722.580,6
Jadi SHU untuk Pak Didik
= Jasa Usaha pak Didik + Jasa Modal pak Didik
= Rp1.050.000,00 + Rp722.580,6
= Rp1.772.580,6

26. Jawaban: A
Pembahasan:
Apabila neraca pembayaran suatu negara mengalami defisit, maka dampak yang akan terjadi sebagai
berikut.
a. Produsen dalam negeri tidak dapat bersaing dengan barang-barang impor.
b. Pendapatan negara sedikit sehingga utang negara bertambah besar.
c. Perusahaan banyak yang gulung tikar sehingga pengangguran meningkat akibat dari PHK.

UN 2015/2016: Ekonomi 97
27. Jawaban: B
Pembahasan:
Fungsi perencanaan di antaranya adalah :
• Menentukan tujuan yang akan dicapai.
• Menentukan tugas masing-masing.
• Melakukan organisasi.
• Menetapkan waktu pelaksanaan.
Ada empat fungsi lain dari perencanaan:
• Perencanaan sebagai pengarahan
Perencanaan membantu mencapai tujuan dengan cara yang lebih terkoordinasi. Perusahaan
yang tidak menjalankan perencanaan sangat mungkin untuk mengalami konflik kepentingan,
pemborosan sumber daya, dan gagal dalam mencapai tujuan karena bagian dari organisasi
bekerja sendiri-sendiri tanpa ada koordinasi yang jelas dan terarah. Perencanaan dalam hal ini
memegang fungsi pengarahan dari apa yang harus dicapai oleh organisasi.
• Perencanaan sebagai minimalisasi ketidakpastian
Pada dasarnya segala sesuatu di dunia ini akan mengalami perubahan. Tidak ada yang tidak
berubah kecuali perubahan itu sendiri. Perubahan terkadang sesuai dengan apa yang kita
perkirakan, akan tetapi tidak jarang pula di luar perkiraan, sehingga menimbul ketidakpastian
bagi perusahaan. Ketidakpastian inilah yang coba diminimalkan melalui kegiatan perencanaan.
Dengan adanya perencanaan, diharapkan ketidakpastian yang mungkin akan terjadi di masa
yang akan datang dapat diantisipasi dengan baik.
• Perencanaan sebagai minimalisasi pemborosan sumber daya
Perencanaan juga berfungsi meminimalisasi pemborosan sumber daya organisasi yang digunakan.
Jika perencanaan dilakukan dengan baik, maka jumlah sumber daya yang diperlukan, dapat
diperkirakan terlebih dahulu. Dengan demikian, pemborosan penggunaan sumber daya bisa
dikurangi.
• Perencanaan sebagai penetapan standar dalam pengawasan kualitas
Perencanaan berfungsi sebagai penetapan standar kualitas yang harus dicapai oleh perusahaan
dan diawasi pelaksanaannya. Dalam perencanaan, perusahaan menentukan tujuan dan rencana-
rencana untuk mencapai tujuan tersebut. Dalam pengawasan, perusahaan membandingkan
antara tujuan yang ingin dicapai dengan realisasi di lapangan, membandingkan antara standar
yang ingin dicapai dengan realisasi di lapangan, mengevaluasi penyimpangan-penyimpangan
yang mungkin terjadi, hingga mengambil tindakan yang dianggap perlu untuk memperbaiki
kinerja perusahaan.

98 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


28. Jawaban: C
Pembahasan:
3.000 USD × 12.918,00 kurs beli = Rp38.754.000
Laptop : 7.000 HKD × 1.682,27 kurs jual = Rp11.775.890
Sepeda Motor : 90.000 JPY x 108,7515 kurs jual = Rp 9.787.635 + Rp21.563.525
Rp17.190.475

29. Jawaban: E
Pembahasan:
Analisis soal.
a. Akuntansi adalah bahasa bisnis = Benar
b. Akuntansi mengolah data-data keuangan menjadi laporan keuangan = Benar
c. Laporan keuangan yang dihasilkan digunakan sebagai penunjang pengambilan keputusan =
Benar
d. Dengan akuntansi kita bisa menilai keberhasilan perusahaan = Benar
e. Akuntansi hanya digunakan oleh perusahaan yang sudah go public = Salah
Akuntansi adalah suatu aktivitas jasa (mengidentifikasikan, mengukur, mengklasifikasikan dan
mengikhtisarkan) kejadian atau transaksi ekonomi yang menghasilkan informasi kuantitatif terutama
yang bersifat keuangan yang digunakan dalam pengambilan keputusan. Akuntansi terdiri dari tiga
aktivitas atau kegiatan utama sebagai berikut.
a. Aktivitas identifikasi adalah mengidentifikasikan transaksi-transaksi yang terjadi dalam
perusahaan.
b. Aktivitas pencatatan adalah aktivitas yang dilakukan untuk mencatat transaksi-transaksi yang
telah diidentifikasi secara kronologis dan sistematis.
c. Aktivitas komunikasi adalah aktivitas untuk mengomunikasikan informasi akuntansi dalam
bentuk laporan keuangan kepada para pemakai laporan keuangan atau pihak yang berkepentingan
baik internal perusahaan maupun pihak eksternal.

30. Jawaban: B
Pembahasan:
Posting ke buku besar yang benar, adalah:
Kas
Saldo
Tgl Keterangan Debet Kredit
Debit Kredit
1 Saldo - - 2.000.000,00
5 - 1.500.000,00 - 500.000,00
6 2.000.000,00 - - 2.500.000,00
7 - 1.500.000,00 - 1.000.000,00

Peralatan

UN 2015/2016: Ekonomi 99
Saldo
Tgl Keterangan Debit Kredit
Debit Kredit
1 Saldo - - 1.000.000,00 -
5 5.000.000,00 - 6.000.000,00 -

Pendapatan
Saldo
Tgl Keterangan Debit Kredit
Debit Kredit
6 - - 2.000.000,00 - 2.000.000,00

Utang
Saldo
Tgl Keterangan Debit Kredit
Debit Kredit
1 Saldo (misalnya) - - - 2.000.000,00
5 - - 3.500.000,00 - 5.500.000,00

Beban gaji
Saldo
Tgl Keterangan Debit Kredit
Debit Kredit
7 Beban gaji 1.500.000,00 - 1.500.000,00 -

31. Jawaban: B
Pembahasan:
Saldo
Tgl Keterangan Reff Debit Kredit
Debit Kredit
1 Saldo - - 6.700.000 -
2 800.000 - 7.500.000 -
7 -- 300.000 7.200.000 -
12 1.000.000 6.200.000 -
Langkah prosedur posting:
a. Memasukan saldo awal sesuai buku besar ke dalam kolom saldo.
b. Memindahkan jurnal ke dalam buku besar sesuai dengan akunnya dan debit kreditnya dengan
mengisi kolom ref dalam akun buku besar sesuai halaman jurnal. Jika sudah selesai, maka nomor
akun buku besar ditulis di kolom ref jurnal, urut sesuai tanggal transaksi.
c. Dalam buku besar langsung dicari besarnya saldo:
A = salah karena saldo tanggal 3.
B = benar
C = salah karena saldo utang D
D = salah karena saldo tanggal 12
E = salah karena pendapatan service saldo normal kredit

100 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


32. Jawaban: D
Pembahasan:
Jurnal penyesuaian:
1. Penyesuaian terhadap perlengkapan
Beban perlengkapan Rp1.000.000,00
Perlengkapan Rp1.000.000,00
(Rp1.000.000,00 = Rp1.500.000,00 – Rp500.000,00)
2. Penyesuaian terhadap asuransi
Beban asuransi Rp
Asuransi dibayar di muka Rp
(1 Juli s/d 31 Desember = 6 bulan → 6 × Rp4.800.000,00 = Rp1.200.000,00)
24
33. Jawaban: C
Pembahasan:
Perlengkapan yang terpakai = 3.000 – 2.000 = 1.000, jadi besarnya neraca setelah penyesuaian debet
sebesar Rp1000,00 dan masuk dalam kolom neraca.

34. Jawaban: D
Pembahasan:
Untuk mengetahui soal tersebut pertama kita harus memilih terlebih dahulu posisi akun sebagai
berikut.
(1) Persediaan dagang pada neraca saldo disesuaikan harusnya 5.000.
(2) Pembelian pada kertas kerja sudah benar.
(3) Beban angkut pembelian seharusnya tercatat dalam laba rugi.
(4) Retur pembelian pencatatannya sudah benar.
(5) Pot pembelian pencatatanya sudah.
(6) Beban sewa pencatatanya sudah benar maka jawaban yang tepat adalah B.

35. Jawaban: A
Pembahasan:
Modal akhir = Modal awal + pendapatan – prive – biaya
Rp62.000.000,00 = Rp50.000.000,00 + Rp35.000.000,00 – Rp4.000.000,00 – Biaya
Rp62.000.000,00 = Rp81.000.000,00 – Biaya
Biaya = Rp81.000.000,00 – Rp62.000.000,00
= Rp19.000.000,00

36. Jawaban: A
Pembahasan:
Tn. Catur Parakoso membeli barang kepada PD Ranangga Sukoharjo secara kredit dengan bukti
transaksi berupa faktur. Bukti transaksi tersebut dicatat dalam jurnal pembelian dengan keterangan Tn
Catur Prakoso, Jakarta. Dengan mendebet akun pembelian sebesar Rp11.500.000,00 dan mengkredit
akun utang dagang sebesar Rp11.500.000,00.

UN 2015/2016: Ekonomi 101


37. Jawaban: A
Pembahasan:
Ayat jurnal penyesuaian dalam metode harga pokok penjualan sebagai berikut.
Persediaan barang dagang Rp50.000.000,00
HPP Rp50.000.000,00

38. Jawaban: E
Pembahasan:
Berikut pencatatan dalam jurnal penutup.
Penjualan xxxxx
Pendapatan xxxxx
Retur pembelian xxxxx
Potongan pembelian xxxxx
Ikhtisar Laba rugi xxxxx
Ikhtisar Laba rugi xxxxx
Pembelian xxxxx
Retur penjualan xxxxx
Potongan penjualan xxxxx
Biaya-biaya xxxxx
Ikhtisar Laba rugi xxxxx
Modal xxxxx
(jika laba)
Modal xxxxx
Ikhtisar Laba rugi xxxxx
Modal xxxxx
Prive xxxxx

39. Jawaban: C
Pembahasan:
• Retur penjualan bersaldo debit Rp2.500.000,00
Ikhtisar Laba rugi Rp2.500.000,00
Retur penjualan Rp2.500.000,00
• Retur pembelian bersaldo kredit Rp1.000.000,00
Retur pembelian Rp1.000.000,00
Ikhtisar Laba rugi Rp1.000.000,00

40. Jawaban: A
Pembahasan:
Tujuan penyusunan neraca saldo setelah penutupan adalah untuk meyakinkan bahwa keseimbangan
posisi keuangan tetap terjaga. Hal ini berguna untuk memulai siklus akuntansi pada periode akuntansi
berikutnya

102 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
TRy out 2
Tahun Pelajaran 2015/2016

1. Jawaban: C
Pembahasan:
Pembuatan lubang biopori merupakan salah satu cara untuk mencegah banjir terutama di daerah
perkotaan yang tidak memiliki cukup tanaman yang mampu menyerap air.

2. Jawaban: D
Pembahasan:
Untuk mengatasi masalah keterbatasan sumber daya alam, dapat dilakukan dengan cara berikut ini.
a. Menghemat penggunaan sumber daya alam.
b. Menggunakan sumber daya alam sebaik mungkin.
c. Memelihara dan melestarikan sumber daya alam dengan baik.
d. Meningkatkan pengelolaan berbagai macam sumber daya alam sehingga lebih bermanfaat bagi
kehidupan manusia.

3. Jawaban: A
Pembahasan:
Kebaikan sistem ekonomi terpusat
a. Pemerintah lebih mudah dalam mengadakan pengawasan dan pengendalian.
b. Pemerintah bertanggung jawab sepenuhnya terhadap seluruh kegiatan ekonomi.
c. Kemakmuran masyarakat merata.
d. Perencanaan pembangunan lebih cepat direalisasikan.
Keburukan sistem ekonomi terpusat
a. Daya kreasi masyarakat tidak berkembang sehingga hampir semua inisiatif, inovasi diprakarsai
oleh pemerintah.
b. Pasar gelap yang diakibatkan oleh pembatasan yang terlalu ketat oleh pemerintah.
c. Anggota masyarakat tidak dijamin untuk memilih dan menentukan jenis pekerjaan serta memilih
barang konsumsi yang dikehendaki.
d. Pemerintah bersifat paternalistis, artinya apa yang telah diatur/ditetapkan oleh pemerintah adalah
benar dan harus dipatuhi.

4. Jawaban: B
Pembahasan:
Perhatikan arus pertama (1) pada soal. Kita tahu bahwa rumah tangga merupakan pemilik faktor
produksi, oleh karena itu rumah tangga melakukan penawaran fakor produksi seperti tanah, tenaga
kerja, modal dan sebagainya kepada perusahaan sebagai modal perusahaan untuk melakukan kegiatan
produksi.

UN 2015/2016: Ekonomi 103


Pada arus kedua (2), perusahaan mengalirkan arus uang berupa sewa, gaji, bunga, laba dan
sebagainya kepada rumah tangga sebagai balas jasa atas penggunaan faktor produksi rumah tangga
oleh perusahaan.
Selanjutnya pada arus ketiga (3), pendapatan yang sebelumnya dimiliki rumah tangga akan mengalir
kembali ke perusahaan. Hal ini akan terus berlangsung selama rumah tangga memiliki pendapatan
dan perusahaan masih berproduksi.
Dan yang terakhir pada arus keempat (4), dari perusahaan akan mengalir barang atau jasa kepada
rumah tangga sebagai pemuas kebutuhannya. Arus barang tersebut bisa disalurkan langsung oleh
perusahaan atau melalui perantara seperti pedagang dan sebagainya.

5. Jawaban: C
Pembahasan:
Syarat keseimbangan:
Pd = Ps
18 – 6Q = 4 + 2Q
–8Q = –12
Q = (–12) : (–8)
= 1,5
Pd = 18 – 6Q
= 18 – 6 (1,5)
= 18 – 9
= 9
Jadi keseimbangan pasarnya adalah Q = 1,5 dan P = 9
Fungsi penawaran sebelum pajak:
Ps = 4 + 2Q, dimana a = 4 dan b = 2
Fungsi penawaran setelah pajak:
Ps = a + b (Q - t)
= 4 + 2 (Q – 2)
= 4 + 2Q – 4
= 2Q
Fungsi permintaan: Pd = 18 – 6Q
Keseimbangan pasar setelah pajak:
Qd = Qs
18 – 6Q = 2Q
18 = 8Q
Q = 18 : 8
Q = 2,25
Harga keseimbangan setelah pajak:
Ps' = 2Q = 2 (2,25) = 4,5
Jadi kuantitas keseimbangan setelah pajak (2,25 ; 4,5)
Jika digambarkan dalam kurva sebagai berikut.

104 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS



D S'
18 S


Et
9
Eo

S' D
S
Q
0 1,5 3

6. Jawaban: A
Pembahasan:
Dari soal diperoleh data-data sebagai berikut.
P1 = 4.000 Q1 = 10 ton
P2 = 4.500 Q2 = 8 ton
Langkah pertama kita menghintung perubahan jumlah barang dan harga sebagai berikut.
∆Q = Q2 – Q1 = 8 – 10 = -2
∆P = P2 – P1 = 4.500 – 5000= –500
Langkah selanjutnya kita masukan data diatas kedalam rumus elastisitas permintaan sebagai
berikut.
P1 ∆Q
Ed = ×
Q1 ∆P
4.000 –2
Ed = ×
10 –500
Ed = (400) × (0,004)
Ed = 1,6
Nilai > 1, jadi permintaan bersifat elastis.

7. Jawaban: C
Pembahasan:
Dari beberapa pilihan jawaban, jawaban yang tepat adalah menarik investor sebesar-besarnya dengan
cara melakukan deregulasi perautran yang menghambat investasi. Dengan cara ini diharapkan para
investor akan menanamkan modalnya di negara tesebut sehingga akan banyak menarik tenaga
kerja.

8. Jawaban: A
Pembahasan:
Permasalahan tersebut disebabkan oleh rendahnya selera masyarakat terhadap produk dalam negeri.
Langkah yang tepat untuk mengatasinya adalah dengan mengajak masyarakat untuk menggunakan
produk asli dengan bahan baku dari dalam negeri yang kualitasnya tidak kalah dengan produk luar
negeri.

UN 2015/2016: Ekonomi 105


8. Jawaban: D
Pembahasan:
Sikap bijaksana dalam menghadapi pemerintah Indonesia juga berencana untuk menaikkan harga
BBM, yaitu memaksimalkan pemanfaatan kendaraan umum yang tersedia.

9. Jawaban: A
Penjelasan:
Masalah kemiskinan dan pemerataan termasuk ke dalam permasalahan ekonomi makro. Pilihan B,
C, D, dan E merupakan permasalahan ekonomi mikro yang berhubungan dengan rumah tangga dan
perusahaan.

10. Jawaban : D
Pembahasan:
Y =R+W+I+P
Keterangan:
R = Rent (pendapatan sewa)
W = Wages (Upah)
I = Interest (Bunga modal)
P = Profit (laba usaha)
Maka:
Y = 100 + 4.900 + 200 + 3.100 = 8.300 miliar

11. Jawaban: B
Pembahasan:
Rumus Jumlah Pendapatan per kapita (IPC) adalah:
IPC = Jumlah GNP / Jumlah Penduduk (P)
IPC = US$ 757.860 / 74,3
IPC = US$ 10.200
Pendapatan per kapita negara Singapura adalah US$ 10.200.

12. Jawaban:D
Rumus untuk menghitung laju inflasi adalah:
Laju Inflasi = IHK Periode n – IHK tahun sebelumnya
Laju inflasi = 125,30 - 115,34 = 9.96%

13. Jawaban: B
Pembahasan:
Fungsi pokok bank umum adalah sebagai berikut.
a. Menyediakan mekanisme dan alat pembayaran yang lebih efesien dalam kegiatan ekonomi.
b. Menciptakan uang (uang giral).
c. Menghimpun dan menyalurkan dana dari dan kepada masyarakat.
d. Menawarkan jasa-jasa perbankan.

106 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


14. Jawaban: A.
Pembahasan:
Berikut yang termasuk kebijakan moneter.
a. Operasi pasar terbuka.
b. Mengubah tingkat diskonto.
c. Pengawasan kredit secara selektif.

15. Jawaban: A
Pembahasan:
Cara mengatasi pengangguran struktural adalah dengan membuka proyek-proyek padat karya dan
padat modal.

16. Jawaban: B.
Pembahasan:
Pada umumnya penghitungan pertumbuhan ekonomi dengan rumus sebagai berikut.
(PDBt – PDBt–1)
Gt = PDBt–1 × 100%

Keterangan:
Gt = pertumbuhan ekonomi periode t (triwulanan atau tahunan).
PDBt = produk domestik bruto periode t (berdasarkan harga konstan).
PDBt–1 = PDB satu periode sebelumnya.
Maka:
262,5 triliun – 250 triliun
Gt = × 100 %
250 triliun
= 5%

17. Jawaban: A
Pembahasan:
a. Pajak daerah
Pajak daerah adalah iuran wajib yang dilakukan oleh orang pribadi atau badan kepada daerah
tanpa imbalan langsung yang seimbang, yang dapat dipaksakan berdasarkan peraturan
perundangan yang berlaku, serta digunakan untuk membiayai penyelenggaran pemerintahan
daerah dan pembangunan daerah. Sistem pemungutan pajak yang sekarang ini digunakan ada
tiga, yaitu sebagai berikut.
1) Dibayar sendiri oleh wajib pajak.
2) Ditetapkan oleh kepala daerah.
3) Dipungut oleh pemungut pajak.
Jenis pajak daerah ada dua.
1) Pajak daerah yang dipungut oleh provinsi, meliputi:
a) Pajak kendaraan bermotor dan kendaraan di atas air.
b) Bea balik nama kendaraan bermotor dan kendaraan di atas air.
c) Pajak bahan bakar kendaraan bermotor.
d) Pajak pengambilan dan pemanfaatan air bawah tanah dan air permukaan.

UN 2015/2016: Ekonomi 107


2) Pajak daerah yang dipungut oleh kabupaten/kota meliputi:
a) pajak hotel,
b) pajak restoran,
c) pajak hiburan,
d) pajak reklame,
e) pajak penerangan jalan,
f) pajak pengambilan bahan galian golongan C, dan
g) pajak parkir.
b. Retribusi daerah
Retribusi daerah adalah pungutan pemerintah daerah kepada orang atau badan berdasarkan
norma-norma yang ditetapkan retribusi berhubungan dengan jasa timbal (kontraprestasi)
yang diberikan secara langsung atas permohonan dan untuk kepentingan orang atau badan
yang memerlukan, baik prestasi yang berhubungan dengan kepentingan umum maupun yang
diberikan oleh pemerintah. Retribusi daerah dapat digolongkan sebagai berikut.
1) Retribusi jasa umum adalah retribusi atas jasa yang disediakan oleh pemerintah daerah
untuk tujuan kepentingan dan kemanfaatan umum serta dapat dinikmati oleh orang pribadi
atau badan, misalnya:
a) retribusi pelayanan kesehatan,
b) retribusi pelayanan persampahan/kebersihan,
c) retribusi penggantian biaya cetak KTP dan akte catatan sipil,
d) retribusi pelayanan pemakaman dan pengabuan mayat,
e) retribusi parkir di tepi jalan umum,
f) retribusi pelayanan pasar,
g) retribusi pengujian kendaraan bermotor,
h) retribusi pemeriksaan alat pemadam kebakaran,
i) retribusi penggantian biaya cetak peta, dan
j) retribusi pengujian kapal perikanan.
2) Retribusi jasa usaha, yaitu retribusi atas jasa yang disediakan oleh pemerintah daerah dengan
menganut prinsip komersil karena pada dasarnya dapat pula disediakan oleh sektor swasta,
misalnya:
a) retribusi pemakaian kekayaan daerah,
b) retribusi pasar grosir dan/atau pertokoan,
c) retribusi tempat pelelangan,
d) retribusi terminal,
e) retribusi tempat khusus parkir,
f) retribusi tempat penginapan/pesanggrahan/vila,
g) retribusi penyedotan kakus,
h) retribusi rumah potong hewan,
i) retribusi pelayanan pelabuhan kapal,
j) retribusi tempat rekreasi dan olahraga,
k) retribusi penyeberangan di atas air,
l) retribusi pengolahan limbah cair, dan
m) retribusi penjualan produksi usaha daerah.
Berdasarkan pada soal, maka jawaban yang tepat adalah A.

108 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


18. Jawaban : A
Berikut urutan yang tepat berdasarkan pada soal.
(1) Calon penanam modal akan membuka opening account di perusahaan efek yang dipercaya untuk
mengelola dana.
(2) Perusahaan efek aktif mencatatnya dalam file customer perusahaan dan menyimpannya sebagai
data perusahaan.
(3) Saat pemilik modal ingin melakukan transaksi, ia harus menghubungi brokernya dan
memberitahukan saham yang diinginkan beserta jumlah dan harga yang ingin dibeli atau
dijual.
(4) Broker akan bertindak sebagai sales person, dan akan meneruskan perintah tersebut pada dealer
di perusahaan investasi.
Jadi jawaban yang tepat adalah A.

19. Jawaban: C
Pembahasan:
Beberapa hal yang mendorong terjadinya perdagangan internasional, sebagai berikut.
a. Terwujudnya kemakmuran bagi masyarakat.
b. Perbedaan sumber daya alam.
c. Adanya spesifikasi.
d. Selera.
e. Perbedaan teknologi.

20. Jawaban: A
Pembahasan:
Fungsi neraca pembayaran internasional antara lain sebagai berikut.
a. Sebagai alat pembukuan agar pemerintah dapat mengambil keputusan yang tepat, mengenai
jumlah barang dan jasa yang sebaiknya keluar atau masuk dalam batas wilayah suatu negara
serta untuk mendapatkan keterangan-keterangan mengenai anggaran alat-alat pembayaran luar
negerinya.
b. Sebagai alat untuk mengukur kondisi ekonomi yang terkait dengan perdagangan internasional
dari suatu negara. Sebagai alat untuk melihat gambaran pengaruh transaksi luar negeri terhadap
pendapatan nasional negara.
c. Sebagai alat untuk memperoleh informasi rinci terkait dengan perdagangan luar negeri.
d. Sebagai alat untuk membandingkan pos-pos dalam neraca pembayaran negara tersebut dengan
negara tertentu.
e. Sebagai alat kebijakan moneter yang akan dilaksanakan oleh suatu negara.

21. Jawaban:E
Pembahasan:
Rp25.000.000,00
SGD (Singapore Dollar) = = 2.615,2542 SGD
9.559,30

UN 2015/2016: Ekonomi 109


22. Jawaban: A
Pembahasan:
Devisa merupakan sumber penerimaan negara yang digunakan untuk membiayai berbagai keperluan
antara lain sebagai berikut.
a. Membiayai kegiatan impor.
b. Membayar utang beserta bunganya.
c. Membayar kewajiban luar negeri atas transaksi surat berharga dari investor asing.
d. Membiayai perwakilan negara di luar negeri.
e. Membiayai kepentingan masyarakat Indonesia yang akan melawat ke luar negeri.
23. Jawaban:E
Pembahasan:
Berdasarkan matriks tersebut, yang merupakan badan usaha milik negara (BUMN) antara lain PT
Telekomunikasi, Bank BRI, dan PLN.
24. Jawaban: D
Pembahasan:
Cukup jelas, yang termasuk tugas manajemen keuangan, yaitu:
(2) Ibu Susi membuat analisis tentang pengeluaran dan penerimaan keuangan perusahaan.
(5) Pak Agus bertugas mengelola penggunaan dana dari pihak internal maupun eksternal.
25. Jawaban: C
Pembahasan:
a. Konsep Kesatuan Usaha
Dalam konsep kesatuan usaha ini, perusahaan merupakan suatu kesatuan ekonomi yang terpisah
dari pihak yang berkepentingan dengan sumber perusahaan.
Artinya, keuangan perusahaan terpisah dari pemilik, terpisah dari keuangan karyawan, dan
terpisah pula dari keuangan para direksi sehingga perusahaan dianggap sebagai satu kesatuan
usaha.
b. Konsep harga perolehan
Arti konsep ini adalah setiap transaksi pembelian satu barang harus dicatat sebesar harga perolehan
tersebut. Contohnya, dibeli sebuah mesin seharga Rp9.500.000,00 sebelum operasi masih
diperlukan biaya pemasangan Rp400.000,00, maka harga perolehan menjadi Rp9.900.000,00
(Rp9.500.000,00 + Rp 400.000,00). SNilai inilah yang dicatat dalam akuntansi. Harga perolehan
adalah jumlah uang yang dikeluarkan untuk memperoleh satu unit barang atau jasa dalam
pertukaran sampai barang tersebut siap dipakai.
c. Konsep kesinambungan
Perusahaan dalam melakukan kegiatan usahanya, tentunya berupaya untuk melaksanakan
kegiatan perusahaan secara berkesinambungan atau terus-menerus. Dalam proses usaha tersebut,
senantiasa dibuat laporan keuangan perusahaan. Laporan keuangan yang disusun secara berkala
dapat dibandingkan sehingga diperoleh informasi tentang kemajuan atau kemunduran usaha.
Dengan membandingkan laporan keuangan dari satu periode dengan periode lainnya dapat
diperoleh suatu data yang pasti tentang naik turunnya pendapatan dan beban, sebagai dasar
dalam membuat suatu kebijaksanaan untuk kemajuan perusahaan.

110 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


d. Konsep pengukuran dengan uang
Pengukuran dengan nilai uang artinya seluruh informasi utama dalam laporan keuangan diukur
dengan satuan ukur uang, karena uang sudah umum digunakan untuk mengukur aset, kewajiban
perusahaan serta perubahannya.
e. Periode akuntansi
Kegiatan perusahaan dipisahkan dalam periode-periode. Penyajian informasi berupa laporan
keuangan dibuat secara berkala akan membantu pihak yang berkepentingan dalam mengambil
suatu keputusan, misalnya per tahun, triwulan atau semesteran.
f. Penetapan beban dan pendapatan
Penetapan beban dan pendapatan perusahaan diakui dalam periode yang bersangkutan, sehingga
beban dan pendapatan yang terjadi benar-benar sudah direalisasi. Perhitungan laba/rugi yang
dilaporkan menggambarkan keadaan yang sebenarnya dalam suatu periode tertentu.
26. Jawaban: B
Pembahasan:
Pengaruh transaksi ini adalah berkurangnya kas senilai 14.000.000 dan bertambahnya saldo peralatan
senilai 14.000.000.
27. Jawaban: D
Pembahasan:
Jurnal pelunasan utang:
Utang bank Rp1.200.000,00
Beban bunga Rp 325.000,00
Kas Rp1.525.000,00
28. Jawaban: A
Pembahasan:
Cukup jelas posting ke dalam buku besar yang tepat pada pilihan A.
Date Keterangan Ref Debit Kredit
1/1/16 Rp5.000.000 -
Rp4.500.000
7/1/16 Rp5.000.000
9/1/16 Rp50.000.000
14/1/16 Rp12.000.000
18/1/16 Rp1.500.000
20/1/16 Rp8.000.000
23/1/16 Rp2.500.000
25/1/16 Rp5.000.000
30/1/16 Rp350.000
31/1/16 Rp5.000.000
Total Rp90.000.000 Rp8.850.000
Surplus Pada Debit Rp81.150.000

UN 2015/2016: Ekonomi 111


29. Jawaban: B
Pembahasan:
Berdasarkan daftar neraca saldo tahun 2015 sebesar Rp2.000.000, sedangkan perlengkapan yang
tersisa sebesar Rp1.400.000, maka pencatatan jurnal penyesuainnya Rp2.000.000,00 – Rp1.400.000,00
menjadi Rp600.000,00

30. Jawaban: A
Pembahasan:
Urutan langkah-langkah yang benar dalam menyusun neraca lajur 10 kolom adalah Neraca saldo,
ayat jurnal penyesuaian, neraca saldo disesuaikan, laporan laba rugi, dan neraca.

31. Jawaban: E
Pembahasan:
Berikut fungsi laporan keuangan bagi pemilik perusahaan:
a. Untuk mengetahui maju mundurnya perusahaan.
b. Alat untuk menilai hasil yang telah dicapai oleh pimpinan perusahaan.
c. Dasar penentuan taksiran keuntungan yang akan diterima di masa yang akan datang.
d. Mengetahui perkembangan harga saham.

32. Jawaban: D
Pembahasan:
Transaksi tanggal 21Februari 2015 adalah transaksi pembelian secara tunai, dicatat dalam jurnal
pengeluaran kas dengan jurnal sebagai berikut.
Pembelian Rp3.700.000,00
Kas Rp3.500.000,00
Potongan pembelian Rp 200.000,00
Transaksi tanggal 28 Februari 2015 yaitu transaksi pembelian secara kredit, maka dicatat pada jurnal
pembelian.

33. Jawaban: D
Pembahasan:
Jurnal sumber posting untuk buku pembantu utang dagang yang tepat pada nomor sebagai berikut.
(2) Jurnal pembelian atau register bukti pengeluaran kas.
(3) Jurnal pemakaian bahan.
(4) Memorial jurnal.
Jadi jawaban pada poin D

34. Jawaban: B
Pembahasan:
Persediaan awal barang dagang Rp20.000,00
Pembelian Rp12.000,00 +
Rp32.000,00

112 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


Beban angkut pembelian Rp 50,00 +
Rp32.050,00
Potongan pembelian + Retur pembelian dan PH Rp 1.250,00 –
Rp30.800,00
Persediaan barang akhir Rp 8.000,00 –
HPP Rp22.800,00

35. Jawaban: C
Pembahasan:
Beban gaji yang telah terjadi, namum belum dibayar sebesar: 15 x Rp12.250,00 x 3 = Rp551.250,00
Jurnal penyesuaian tanggal 31 Desember 2015:
Beban gaji Rp551.250,00
Utang gaji Rp551.250,00

36. Jawaban: B
Pembahasan:
Dalam neraca lajur akun riil dipindahkan ke kolom neraca, sedangkan akun nominal dipindahkan
ke kolom laba rugi.

37. Jawaban: C
Pembahasan:
Contoh transaksi yang mengakibatkan perubahan pada modal adalah pengambilan kas perusahaan
untuk kepentingan pribadi pemilik, pembayaran gaji karyawan, pembayaran hutang kepada kreditur,
penerimaan penghasilan secara tunai

38. Jawaban: E
Pembahasan:
Berdasarkan kertas kerja PD. Bahtera Per 31 Desember 2015, maka jurnal penutup yang benar adalah
seperti berikut.
Tanggal Uraian Ref Debit (Rp) Kredit (Rp)
i Des 31 Modal, Dodo 250.000.00 -
Prive, Dodo - 250.000.00
ii Des 31 Penjualan 21.350.000.00 -
Retur Pembelian 400.000.00 -
Ikhtisar laba rugi - 21.750.000.00
iii Des 31 Modal, Dodo 250.000.00 -
Ikhtisar laba rugi - 250.000.00
iv Des 31 Ikhtisar laba rugi 11.445.00.00 -
Pembelian - 11.275.000.00
Potongan penjulan - 170.000.00

UN 2015/2016: Ekonomi 113


Tanggal Uraian Ref Debit (Rp) Kredit (Rp)
v Des 31 Modal, Dodo 8.380.000.00 -
Ikhtisar laba rugi - 8.380.000.00
vi Des 31 Ikhtisar laba rugi 2.475.00.00 -
Beban gaji - 1.600.000.00
Beban sewa - 500.000.00
Beban iklan - 375.000.00

39. Jawaban: A
Pembahasan:
Berikut mekanisme pencatatan jurnal penutup.
a. Akun-akun pendapatan ditutup dengan cara mendebit akun-akun tersebut sebesar saldo masing-
masing akun, dan mengkredit akun ikhtisar laba rugi.
b. Akun-akun biaya ditutup dengan cara mengkredit akun-akun biaya tersebut sebesar saldo
masing-masing akun biaya tersebut, dan mendebit akun ikhtisar laba rugi.
c. Akun ikhtisar laba rugi ditutup dengan cara mendebit akun ikhtisar laba rugi sebesar saldonya,
jika perusahaan memperoleh laba, atau akun ikhtisar laba rugi ditutup dengan cara mengkredit
akun sebesar saldonya, jika perusahaan mengalami rugi.
d. Akun prive ditutup dengan cara mengkredit akun prive tersebut sebesar saldonya.
Jurnal Penutup UD Mas Makmur
Per 31 Desember 2010
Desember 31 Ikhtisar laba rugi Rp150.000.000,00 -
Beban penjualan - Rp30.000.000,00
Harga pokok penjualan - Rp120.000.000,00
31 Penjualan Rp107.000.000,00 -
Ikhtisar laba rugi - Rp107.000.000,00
Posting jurnal penutup ke buku besar penjualan setelah penutupan.
Tanggal Saldo
Keterangan Ref Debit Kredit
2010 D K
Des 31 Neraca Saldo Rp107.000.000,00 Rp107.000.000,00
31 Jurnal Penutup Rp107.000.000,00 Rp214.000.000,00

40. Jawaban: E
Pembahasan:
Neraca saldo setelah penutupan berisi akun-akun riil saja, (aset, kewajiban dan modal) yang berguna
untuk memeriksa keseimbangan jumlah saldo debit dengan kredit akunakun buku besar setelah
dilakukan penutupan.

114 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
prediksi 1
Tahun Pelajaran 2015/2016

1. Jawaban: B
Pembahasan:
Skala Prioritas adalah daftar urutan kebutuhan pribadi atau kelompok yang disesuaikan dengan
tingkat kepentingan dan tingkat penghasilan. Ranangga sebagai karyawan baru dalam menyusun
skala prioritas perlu melakukan tindakan rasional, adalah menyesuaikan antara penghasilan dengan
barang dan jasa yang dibutuhkan.

2. Jawaban: C
Pembahasan:
Langkah yang tepat untuk mengatasi naiknya harga bawang karena kelangkaan dalam jangka
pendek adalah melakukan impor bawang merah. Hal ini bertujuan untuk menutupi kekurangan
stok sehingga dapat menekan harga

3. Jawaban: B
Pembahasan:
Permasalahan ekonomi modern meliputi sebagai berikut.
a. Apa yang harus diproduksi (What)
Masalah ini menyangkut jenis dan jumlah barang yang akan diproduksi. Dengan sumber daya
yang terbatas masyarakat harus memutuskan barang yang akan diproduksi.
Masyarakat dapat memilih satu atau beberapa jenis barang dan jasa yang akan diproduksi,
apakah akan memproduksi bahan makanan, obat-obatan, senjata, mesin industri, peralatan
elektronik, mainan anak dan sebagainya. Masyarakat tidak mungkin memproduksi semua
jenis benda pemuas kebutuhan tersebut.
Inilah permasalahan yang pertama kali muncul yang berkaitan dengan terbatasnya sumber daya/
faktor produksi oleh karena itu perlu ditentukan dengan cermat juga jumlah produksinya.
Untuk dapat mengetahui secara tepat perlu dilakukan penelitian atau survei pasar. Contohnya
bila memiliki sebidang tanah yang terletak di tepi jalan raya, akan dijadikan apa tanah tersebut?
Ditanami kedelai, jagung, dijadikan kebun tanaman hias, atau dibangun ruko? Demikian juga
jika memiliki sejumlah dana, akan digunakan untuk memproduksi apa dan berapa jumlahnya,
agar diperoleh keuntungan yang maksimum.
Pertanyaan-pertanyaan tersebut harus dicari jawabannya dengan cermat. Hal ini mengingat
kesalahan dalam memberi jawaban akan berakibat tidak terpenuhinya kebutuhan masyarakat
sehingga keuntungan yang akan diperoleh produsen menjadi hilang.
b. Bagaimana cara memproduksi (How to produce)
Setelah adanya kepastian mengenai jenis dan jumlah barang yang dikehendaki masyarakat,
langkah berikutnya adalah melakukan persiapan untuk memproduksi produk tersebut.
Biasanya hal ini berkaitan dengan teknologi atau metode produksi apa yang akan digunakan

UN 2015/2016: Ekonomi 49
untuk memproduksi barang/jasa tersebut, berapa jumlah tenaga kerja, jenis mesin apa, serta
bahan mentah apa yang akan digunakan. Perlu juga faktor-faktor penting yang dipertimbangkan
antara lain:
1) Bagaimana memilih kombinasi sumber daya yang digunakan, adalah sumber daya alam,
sumber daya manusia dan sumber daya modal sehingga diperoleh hasil optimal dalam
pemenuhan kebutuhan masyarakat.
2) Bagaimana mengelola biaya produksi agar dengan biaya minimum diperoleh laba
maksimum.
3) Manakah yang harus lebih dominan, intensifikasi modal lebih banyak menggunakan mesin/
peralatan atau intensifikasi tenaga kerja? Cara produksi padat karya mungkin hasilnya
kurang banyak, tetapi memberikan kesempatan kerja bagi orang banyak.
4) Bagaimana kestabilan harga dan nilai uang serta pengaruh ekonomi dunia.
c. Untuk Siapa barang dan jasa (For Whom)
Hal ini berkaitan dengan cara mendistribusikan barang atau jasa ke dalam pasar. Dengan kata
lain siapa yang membutuhkan barang tersebut dan siapa saja yang menikmati hasilnya. Untuk
merumuskan jawaban dari pertanyaan tersebut perlu dipertimbangkan antara lain:
1) Siapa pengguna atau pemakai produk yang diproduksi?
2) Bagaimana cara distribusi agar barang atau jasa sampai pada konsumen?
3) Apakah angkatan kerja mendapat pekerjaan atau tempat mencari nafkah?
Kalau tingkat pengangguran tinggi, daya beli masyarakat akan rendah dan berakibat pada
terbengkalainya hasil produksi.
Setelah ada penentuan yang jelas tentang barang atau jasa apa yang akan diproduksi,bagaimana
cara memproduksi dan untuk siapa barang diproduksi (what, how, dan for whom) langkah
selanjutnya adalah melaksanakan produksi sesuai rencana tersebut.
Berdasarkan permasalahan yang dihadapi oleh Ibu Susi, maka bentuk permasalahan ekonomi
modern meliputi sebagai berikut.
a. Jenis usaha apa yang akan dijalankan?
b. Bagaimana cara melakukan pengelolaan usaha tersebut?
c. Bagaimana cara menggunakan mesin-mesin dalam usaha tersebut?
Jadi jawaban yang paling tepat pada poin B.

4. Jawaban: B
Pembahasan:
Dalam teori perilaku konsumen, menggunakan dua pendekatan/analisis:
a. Pendekatan kardinal: menganggap kepuasan konsumen bisa dikukantitatifkan.
b. Pendekatan ordinal: menganggap kepuasan konsumen tidak dapat dikuantitatifkan, hanya
analisis deskritif.
Persamaan antarpendekatan kardinal dan ordinal adalah sama-sama menjelaskan tindakan
konsumen dalam mengkonsumsi barang-barang yang harganya tertentu dengan pendapatan
konsumen yang tertentu pula agar konsumen mencapai tujuannya (maximum utility)

50 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


5. Jawaban: E
Pembahasan:
Perhatikan arus pertama (1) pada diagram, kita tahu bahwa rumah tangga merupakan pemilik
faktor produksi oleh karena itu rumah tangga melakukan penawaran fakor produksi seperti
tanah, tenaga kerja, modal dan sebagainya kepada perusahaan sebagai modal perusahaan untuk
melakukan kegiatan produksi.
Pada arus kedua (2), perusahaan membayar pajak ke kas negara. Pembayaran pajak ini merupakan
sakah satu kewajiban dan sekaligus peran perusahaan dalam perekonomian. Pembayaran pajak
oleh perusahaan ke kas negara dilakukan ketika perusahaan memperoleh laba.
Selanjutnya pada arus ketiga (3), pendapatan yang sebelumnya dimiliki rumah tangga akan
mengalir kembali ke perusahaan. Hal ini akan terus berlangsung selama rumah tangga memiliki
pendapatan dan perusahaan masih berproduksi.
Dan yang terakhir pada arus keempat (4), dari perusahaan akan mengalir barang atau jasa kepada
rumah tangga sebagai pemuas kebutuhannya. Arus barang tersebut bisa disalurkan langsung oleh
perusahaan atau melalui perantara seperti pedagang dan sebagainya.
Jadi jawaban yang tepat pada pilihan E.

6. Jawaban; C
Pembahasan:
Qd = Qs
15 – 2P = –5 + 2P
4P = 20
p = 5
maka,
Qd = 15 – 2P
= 15 – 2 (5)
= 5
Jadi, keseimbangan tercapai pada saat harga sebesar Rp5,00 dan output sebanyak 5 unit.

7. Jawaban: D
Pembahasan:
Di negara yang memiliki sistem ekonomi terpusat seperti ilustrasi pada soal di atas, sulit untuk
mengabulkan usul dari warganya dengan memberikan peluang sebesar-besarnya kepada warganya
seperti tertera pada pilihan A. Apalagi dengan mengganti sistem ekonomi yang baru pada pilihan
E. Hal ini karena sistem ekonomi komando berlawanan dengan sistem ekonomi liberalis. Adapun
tindakan yang tepat adalah berusaha dengan bekerja keras dengan meningkatkan ketrampilan
untuk mendapatkan penghasilan demi kesejahteraan.

UN 2015/2016: Ekonomi 51
8. Jawaban: E
Pembahasan:
∆Q P P
Es = × =Q×
∆P Q Q
120 100 120 100 12.000
Es = × = × = = 0,7
100 100 + 3P 120 100 + 3.20 16.000
9. Jawaban C
Pembahasan:
Salah satu faktor yang membuat nilai mata uang rupiah menurun terhadap dollar, adalah tingginya
impor barang dari luar negeri dan rendahnya ekspor ke luar negeri. Hal ini berdampak pada
defisitnya negara pembayaran sehingga berpengaruh terhadap kurs mata uang. Berdasarkan pilihan
yang ada pada soal, salah satu langkah terbaik adalah dengan mengurangi komponen barang impor
yang bernilai besar seperti bahan bakar minyak dan mengkonversikannya ke bahan bakar nabati.
Jadi jawaban yang tepat pada pilihan C.

10. Jawaban: A
Pembahasan:
Teori dari Irving Fisher jika ditulis dalam bentuk persamaan seperti berikut ini.
M×V=P×T
Keterangan:
M : jumlah uang beredar
V : kecepatan peredaran uang
P : harga barang
T : jumlah barang yang diperdagangkan
Berdasarkan pada soal, maka dapat ditulis pada persaman berikut.
40.000.000 × V = 4.000.000 × 50
50
V = 4.000.000 ×
40.000.000
V = 5

11. Jawaban: A
Pembahasan:
Berikut fungsi kredit bank.
a. Meningkatkan daya guna barang
Pemberian kredit dapat meningkatkan daya guna barang dengan cara:
1) Pengusaha memproduksi barang dari bahan baku menjadi barang siap pakai, dengan
meminjam uang dari lembaga keuangan.
2) Pengusaha menjual barang dengan cara kredit sehingga barang menjadi lebih mudah dibeli
konsumen.
b. Meningkatkan daya guna uang
Daya guna uang dapat ditingkatkan dengan cara pemilik uang atau modal meminjamkan
uangnya kepada pengusaha yang kekurangan modal melalui lembaga keuangan.

52 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


c. Meningkatkan peredaran dan lalu lintas uang
Peredaran dan lalu lintas uang dapat terlaksana jika kredit disalurkan melalui rekening giro
bank karena rekening giro dapat menimbulkan uang giral.
d. Menstabilkan moneter
Stabilitas moneter dapat terlaksana dengan pemberian kredit yang selektif, terarah, dan
berdasarkan prioritas sehingga jumlah uang yang beredar dapat diatur melalui politik tingkat
bunga dan rasio kas bank.
e. Meningkatkan kegairahan berusaha
Perusahaan yang memperoleh kredit dari bank dapat meningkatkan usahanya dan meningkatkan
produktivitas, dan akhirnya meningkatkan laba.
f. Meratakan pendapatan
Peningkatan kesempatan berusaha dengan penambahan proyek-proyek baru yang berasal
dari kredit membutuhkan tambahan tenaga kerja. Secara tidak langsung kredit menyebabkan
semakin banyak tenaga kerja. yang memperoleh pendapatan. Selain itu penabung akan
memperoleh bunga atas tabungannya.

12. Jawaban: D
Pembahasan :
Dalam menjaga kestabilan nilai rupiah dan mengendalikan jumlah uang yang beredar, pemerintah
menggunakan dua kebijakan, adalah kebijakan moneter dan kebijakan fiskal. Penjelasan
mudahnya, kebijakan fiskal adalah kebijakan ekonomi yang memengaruhi penerimaan dan
pengeluaran pemerintah, sedangkan kebijakan moneter memengaruhi jumlah uang yang beredar.
Instrumen kebijakan moneter tersebut antara lain adalah operasi pasar terbuka, fasilitas diskonto
dan mengatur cash ratio.
Berdasarkan pada soal, maka kebijakan moneter ditunjukkan oleh nomor berikut.
(2) Menaikkan cash ratio.
(3) Menaikkan tingkat diskonto.
(5) Menjual surat berharga.
Jadi jawaban yang tepat pilihan D.

13. Jawaban: C.
Pembahasan:
Berikut yang berkaitan dengan ketenagakerjaan.
a. Tenaga kerja.
b. Jumlah penduduk.
c. Pengangguran.

14. Jawaban: C
Pembahasan:
Berdasarkan data pada tabel tersebut, mari kita analisis satu per satu pilihan jawaban pada soal.
a. APBN mengalami surplus sebesar Rp273, 2 triliun = Salah
(Hal ini karena dalam tabel tersebut APBN mengalami defisit)

UN 2015/2016: Ekonomi 53
b. Niai penerimaan negara lebih besar daripada nilai belanja negara = Salah
(Hal ini karena nilai belanja negara lebih besar daripada penerimaan negara)
c. APBN mengalami defisit sebesar Rp273,2 Triliun = Benar
(Berdasarkan pada tabel, APBN mengalami defisit sebesar Rp273,2 Triliun atau 2,15 persen)
d. Transfer ke daerah melebihi belanja pemerintah pusat = Salah
(Hal ini karena transfer ke daerah lebih kecial daripada belanja pemerintah pusat)
e. Pemerintah menerapkan strategi anggaran surplus = Salah
(Karena anggaran yang difgunakan defisit)

15. Jawaban:D
Pembahasan:
Jawaban yang paling tepat pada poin D. Bu Susi sebagai produsen tentu tidak ingin menutup
warungnya walaupun biaya untuk berproduksi makanan meningkat. Demikian juga dengan
mengurangi kualitas masakannya, tentu hal ini akan berdampak pada berkurangnya pelanggan
Bu Susi. Oleh karena itu, langkah yang dilakukan oleh Bu Susi selaku produsen adalah dengan
beralih ke bahan bakar gas untuk menggantikan minyak tanah. Dengan beralih ke gas, maka biaya
produksi dapat ditekan. Hal ini karena harga gas lebih murah daripada harga minyak tanah.

16. Jawaban: D
Pembahasan:
Untuk lebih jelasnya, perhatikan ilustrasi berikut ini.
Misalnya Bank sentral menaikan tingkat suku bunga dari 5% menjadi 7,5%. Kebijakan tersebut
kemudian diikuti oleh bank-bank umum dengan menaikkan bunga simpanannya, misalnya dari
4% menjadi 7%. Apa yang terjadi selanjutnya?
Seorang investor yang rasional, akan melihat keadaan ini sebagai anugerah finansial. Bayangkan
jika ia memiliki uang 100 miliar? Dengan bunga simpanan 7%, dalam satu tahun kemudian uang
nya akan menjadi 107 miliar. Hanya dengan mendepositokannya di bank tanpa melakukan apa-
apa.
Dengan kenaikan bunga simpanan ini, investor akan memiliki alternatif lain untuk menggandakan
uang mereka tanpa harus bersusah-susah di bursa saham. Hal ini akan menyebabkan permintaan
saham berkurang, dan dalam jangka waktu tertentu menyebabkan pergerakan indeks harga saham
menjadi turun.
Jadi jawaban yang tepat pada poin D

17. Jawaban: C
Pembahasan:
PDB (GDP) = pendapatan Eka + pendapatan Fermy = Rp2.000.000,00 + Rp3.000.000,00 =
Rp5.000.000,00.
Penghasilan Neto = pendapatan Nenik− pendapatan Fermy = Rp1.000.000,00 − Rp3.000.000,00 =
–Rp2.000.000,00,
Dengan menerapkan rumus di atas dapat kita ketahui PNB adalah:
PNB (GNP) = PDB + Penghasilan Neto

54 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


= Rp5.000.000,00 + (- Rp2.000.000,00)
= Rp3.000.000,00

18. Jawaban: C
Pembahasan:
IHK periode sekarang – IHK periode sebelumnya
Laju inflasi = × 100%
IHK periode sebelumnya
150,65 – 145,15
= × 100%
145,15
= 3,79%

19. Jawaban: C. 110,99%


Pembahasan:
JIka tahun 2014 dianggap sebagai tahun dasar maka angka indek tahun 2014 adalah 100. untuk
angka indek Paasche tahun 2015 adalah sebagai berikut.
∑Pn × Qn
IP = × 100%
∑Po × Qn
1.060.000
IP = × 100%
955.000
IP = 110,99%
Dengan demikan dapat disimpulkan bahwa harga beberapa kebutuhan pokok pada tahun 2015
mengalami kenaikan sebesar 10,99% dibanding tahun dasar 2014.

20. Jawaban: C
Pembahasan:
Berdasarkan perbandingan pendapatan per kapita negara-negara ASEAN tersebut, maka analisisnya
sebagai berikut.
a. Singapura tergolong negara dengan low income economies dan posisinya di bawahThailand =
Salah
(Singapura tergolong negara dengan high incomes economy tertinggi di Asia Tenggara)
b. Malaysia termasuk negara dengan tingkat PNB lebih baik dari FIlipina = Salah
(Filipina memiliki tingkat PNB yang lebih baik daripada Malaysia)
c. Thailand memiliki tingkat kesejahteraan yang lebih baik dari Indonesia = Benar
d. Indonesia memiliki pendapatan nasional lebih baik dari Malaysia = Salah
(Malaysia memiliki pendapatan nasional yang lebih baik daripada Indonesia)
e. Filipina memiliki PNB jauh lebih baik dari Singapura = Salah
(Singapura tergolong negara dengan high incomes economy tertinggi di Asia Tenggara)

21. Jawaban: D
Pembahasan:
Berikut yang bukan faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional.

UN 2015/2016: Ekonomi 55
a. Sumber daya alam.
b. Teknologi.
c. Kualitas sumber daya manusia.
d. Jumlah penduduk.

22. Jawaban: E
Pembahasan:
Berikut tujuan adanya kebijakan perdagangan internasional.
a. Melindungi produksi dalam negeri.
b. Mendorong laju pertumbuhan ekonomi.
c. Meningkatkan pertumbuhan ekonomi.
d. Menyehatkan neraca pembayaran.
Jadi jawaban yang tepat pada option E.

23. Jawaban: D
Pembahasan:
Unsur manajemen (tools of management) tersebut terdapat 6 unsur, adalah sebagai berikut.
a. Man (Tenaga Kerja Manusia)
b. Money (Uang yang diperlukan untuk mencapai tujuan).
c. Methodes (Cara kerja atau sistem kerja yang digunakan untuk mencapai tujuan).
d. Materials (Bahan-bahan yang diperlukan).
e. Machines (Mesin-mesin yang diperlukan untuk mencapal tujuan).
f. Market (Pasar atau pemasaran sebagai tempat untuk memperjualbelikan hasil produksi).
Dari ilustrasi poada soal, maka langkah tepat yag dilakukan oleh pengusaha tersebut adalah dengan
memperluas jaringan tempat usaha ke tempat-tempat baru yang belum terjangkau pesaing.
Jadi jawaban yang tepat pada poin D

24. Jawaban: C
Pembahasan:
Cukup jelas,

25. Jawaban:C
Pembahasan:
SHU = Rp80.000.000,00, dibagikan untuk:
- Bagian Jasa modal = 20% × Rp80.000.000,00 = Rp16.000.000,00
- Bagian Jasa usaha = 50% × Rp80.000.000,00 = Rp40.000.000,00
+
Rp56.000.000,00
Bagian SHU Khairul:
modal/simpanan Khairul
- Jasa Modal = × bagian SHU jasa modal
Jlh. modal koperasi

Rp10.000.000,00
= × Rp16.000.000,00 = Rp1.600.000,00
Rp100.000.000,00

56 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


pembelian oleh Khairul
- Jasa usaha (pembelian) = × bagian jasa usaha (pembelian)
Jlh. pembelian (Agt)
Rp20.000.000,00
= × Rp40.000.000,00 = Rp4.000.000,00
Rp200.000.000,00

Jadi, SHU yang diterima khairul dari dua jasa tersebut (jasa modal + jasa pembelian) adalah:
Rp1.600.000,00 + Rp4.000.000,00 = Rp5.600.000,00

26. Jawaban: A
Pembahasan:
Neraca pembayaran atau balance of payment merupakan ringkasan yang disusun secara sistematis
untuk seluruh transaksi ekonomi dari suatu negara dengan negara lainnya selama periode tertentu,
biasanya dalam kurun waktu satu tahun. Neraca pembayaran disusun berdasarkan sistem pencatatan
ganda (double entry-bookkeeping). Setiap transaksi yang dicatat sebagai kredit diimbangi dengan
transaksi yang dicatat sebagai debit atau sebaliknya.
Transaksi yang menghasilkan devisa atau mata uang asing dicatat sebagai kredit dan diberi tanda
positif. Sebaliknya transaksi yang mengeluarkan mata uang asing dicatat sebagai debit dan diberi
tanda negatif. Dengan memakai sistem pencatatan ganda, maka jumlah antara kredit dan debit
akan sama dengan nol. Walaupun pada kenyataannya neraca pembayaran mungkin tidak sama
dengan nol.
Neraca perdagangan dan neraca pembayaran sering menjadi faktor yang dapat mendorong naik
atau turunnya kurs mata uang suatu negara. Kenaikan atau surplus dari neraca perdagangan dan
neraca pembayaran akan diinterpretasikan sebagai indikasi awal kemungkinan terjadinya apresiasi
suatu mata uang. Sebaliknya penurunan atau defisit neraca perdagangan dan neraca pembayaran
akan diterjemahkan sebagai indikasi awalnya terjadi depresiasi mata uang suatu negara. Dengan
adanya neraca pembayaran ini dapat diketahui kapan suatu negara mengalami surplus maupun
defisit.

27. Jawaban: D
Pembahasan:
Langkah tepat yang dilakukan oleh pemerintah adalah dengan meningkatkan surplus neraca
pembayaran. Untuk meningkatkan surplus tentu nilai ekspor harus menigkat dan mengurangi
impor barang dari luar negeri. Jadi jawaban yang tepat pada poin D.

28. Jawaban: D
Pembahasan:
8.000 CAD (Canadian Dollar) × 10.351,79 kurs beli = Rp 82.814.320
12.000 SGD (Singapore Dollar) × 9.426,44 kurs beli = Rp 113.117.280
+
Total Uang yang diterima Rp 195.931.600

UN 2015/2016: Ekonomi 57
29. Jawaban: E
Pembahasan:
Untuk memiliki kualitas informasi akuntansi yang baik, ada 9 syarat yang harus dipenuhi, adalah
sebagai berikut.
a. Perbandingan antara manfaat dan biaya
Pertimbangan utamanya adalah bahwa manfaat laporan akuntansi paling tidak harus sama
dengan biaya untuk membuat laporan tersebut. Biaya sebuah laporan akuntansi tidak boleh
lebih besar daripada manfaat yang bisa diterima oleh pemakai informasi tersebut.
b. Dapat dimengerti
Informasi dapat dimengerti oleh pemakai karena dinyatakan dalam bentuk dan dengan istilah
yang disesuaikan dengan batas pengertian atau pengetahuanpemakai.
c. Relevan
Agar informasinya relevan, maka dipilih metode-metode pengukuran dan pelaporan akuntansi
keuangan yang akan membantu para pemakai dalam pengambilan keputusan yang memerlukan
penggunaan data akuntansi.
d. Dapat dipercaya
Suatu informasi akuntansi yang dapat dipercaya tergantung pada 3 hal, adalah
1) Dapat diuji
Informasi harus dapat diuji kebenarannya oleh para penguji independent dengan
menggunakan metode pengukuran yang sama
2) Netral
Informasi harus diarahkan pada kebutuhan umum pemakai, dan tidak bergantung pada
kebutuhan dan keinginan pihak-pihak tertentu.
3) Menyajikan yang seharusnya
Informasi akuntansi dikatakan dapat dipercaya bila informasi itu memang berasal dari
kondisi ekonomi atau kejadian yang seharusnya terjadi.
e. Nilai prediksi
Informasi tentang keadaan keuangan masa sekarang atau kinerja masa lalu bisa memiliki nilai
prediksi. Artinya, dapat digunakan sebagai dasar memprediksi masa depan.
f. Feedback
Umpan balik dapat berupa prediksi, pembenaran, atau penolakan terhadap perencanaan yang
telah dibuat sebelumnya.
g. Tepat waktu
Informasi harus disampaikan secepat mungkin agar dapat digunakan sebagai dasar untuk
membantu dalam pengambilan keputusa-keputusan perusahaan dan untuk menghindari
tertundanya pengambilan keputusan.
h. Dapat dibandingkan atau konsisten
Dapat dibandingkan dimaksudkan agar pembaca laporan keuangan dapat lebih mudah
mengetahui persamaan dan perbedaan diantara perusahaan-perusahaan yang bersangkutan.
Dengan prosedur dan prinsip yang sama, perbedaan antara dua perusahaan sejenis akan
disebabkan oleh keadaan ekonomis perusahaan yang bersangkutan, bukan oleh perbedaan
dalam aplikasi prinsip dan prosedur akuntansi.

58 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


i. Materiality
Tuntutan prinsip-prinsip akuntansi bisa diabaikan jika suatu laporan keuangan dianggap
penting bagi pemakai laporan keuangan tersebut. Jadi, tuntutan prinsip akuntansi bisa
diabaikan selama tidak menyebabkan kekeliruan atau kesalahan laporan yang memengaruhi
keputusan/penilaian pembaca laporan.
Jadi jawaban yang tepat pada pilihan E.

30. Jawaban: B
Pembahasan:
Jurnal transaksi selama bulan Desember 2016 sebagai berikut.
02-Dec Modal 1.000.000,00
Kas 1.000.000,00
05-Dec Biaya Sewa 120.000,00
Persekot Sewa 100.000,00
Kas 220.000,00
08-Dec Biaya Iklan 50.000,00
Biaya Supplies 25.000,00
Kas 75.000,00
14-Dec Kas 600.000,00
Piutang Wesel 150.000,00
Penghasilan 750.000,00
20-Dec Biaya Listrik 20.000,00
Biaya Air 5.000,00
Kas 25.000,00

31. Jawaban: C
Pembahasan:
Jurnal
1. Kas Rp1.000.000,00
Peralatan Rp1.000.000,00
2. Peralatan Rp800.000,00
Kas Rp800.000,00
3. Perlengkapan Rp500.000,0
Utang usaha Rp500.000,00
Diposting ke buku besar:
Kas
Neraca Saldo
No Keterangan Ref D K
D K
1 Rp1.000.000,00 Rp1.000.000,00
2 Rp800.000,00 Rp200.000,00

UN 2015/2016: Ekonomi 59
Peralatan
Neraca Saldo
No Keterangan Ref D K
D K
1 Rp1.000.000,00 Rp1.000.000,00
2 Rp800.000,00 Rp200.000,00
Perlengkapan
Neraca Saldo
No Keterangan Ref D K
D K
1 Rp500.000,00 Rp500.000,00
Utang usaha
Neraca Saldo
No Keterangan Ref D K
D K
1 Rp500.000,00 Rp500.000,00

32. Jawaban: A
Pembahasan:
Analisis transaksi yang terjadi selama bulan September 2016 adalah sebagai berikut.
a. Susi menyetor modal dalam bentuk uang tunai Rp2 juta
Ananlisis: Transaksi ini membuat kas bertambah sebesar Rp2 juta dan modal Susi bertambah
Rp2 juta.
b. Dibayar sewa kantor bulan September Rp 200.000,00
Analisis: Transaksi ini mengakibatkan kas berkurang Rp200.000,00 dan modal berkurang
Rp200.000,00.
c. Dibeli alat perlengkapan kantor seharga Rp1,5 juta dari jumlah tersebut Rp900 ribu dibayar
tunai, sisanya dibayar kemudian.
Analisis: Transaksi ini mengakibatkan Kas berkurang Rp900.000, namun peralatan kantor
bertambah sebesar Rp1.500.000,00. Karena ada sisa Rp600.000,00, hal tersebut
mengakibatkan Utang bertambah Rp600.000,00.
d. Dibayar biaya supplies kantor Rp8.000,00.
Analisis: Transaksi ini mengakibatkan kas berkurang Rp8.000,00 dan modal berkurang
Rp8.000,00.
e. Diterima tunai komisi Rp1.200.000,00
Analisis: Transaksi ini mengakibatkan kas bertambah Rp1.200.000,00 dan modal bertambah
Rp1.200.000,00.
f. Dibayar utang sebesar Rp150.000,00
Analisis: Transaksi ini mengakibatkan kas berkurang Rp150.000,00 dan utang berkurang
Rp150.000,00.
Jadi jawaban yang paling tepat pada pilihan A.

60 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


33. Jawaban: D.
Pembahasan:
(1) salah karena di neraca saldo disesuaikan dan neraca harusnya debit Rp200.000,00
(2) benar.
(3) salah karena masuk kolom laba rugi harusnya masuk ke neraca karena akun riil.
(4) benar di kolom laba rugi karena akun nominal.
(5) salah karena masuk kolom neraca padahal akun nominal harusnya masuk kolom laba rugi.
(6) benar di kolom neraca karena akun riil.

34. Jawaban: C
Pembahasan:
Laba = Pendapatan – beban
= (5.000 + 6.000) – 4.000 = 7.000

35. Jawaban: E
Pembahasan:
Penyataan yang benar sesuai dengan pasangaanya dapat ditunjukkan pada tabel berikut ini.
(A) TRANSAKSI (B) JURNAL KHUSUS
1. Dijual barang dagang kepada PD Mega sebesar Rp240.000,00 1. Penjualan
dengan faktur no 02, syarat 2/10, n/30.
2. Dibayar beban gaji karyawan toko untuk minggu kedua sebesar 2. Pengeluaran kas
Rp150.000,00
3. Dikembalikan barang dagang yang telah dibeli karena rusak dan 3. Memorial
tidak sesuai dengan pesanan sebesar Rp100.000,00
4. Dibeli dari UD Niaga barang dagang sebesar Rp400.000,00 4. Pembelian
dengan faktur no. 55, syarat 5/10, n/30
5. Dijual barang dagang kepada UD Puspa sebesar Rp75.000,00 5. Penerimaan Kas
tunai
Jadi jawaban pada pilihan E.

36. Jawaban: B
Pembahasan:
Jurnal penerimaan kas tersebut, posting yang benar, adalah:
Nama Akun: Kas (dalam ribuan rupiah)
Saldo
Tanggal Ket Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Jan 31 JPnK 13.000 - - 13.000

Nama Akun: Piutang Dagang (dalam ribuan rupiah)


Saldo
Tanggal Ket Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Jan 31 JPnK - 7.000 7.000 -

UN 2015/2016: Ekonomi 61
Nama Akun: Penjualan (dalam ribuan rupiah)
Saldo
Tanggal Ket Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Jan 31 JPnK - 6.000 6.000 -

Nama Akun: Potongan Penjualan (dalam ribuan rupiah)


Saldo
Tanggal Ket Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Jan 31 JPnK 100 - - 100

Nama Akun: Pendapatan Bunga (dalam ribuan rupiah)


Saldo
Tanggal Ket Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Jan 31 Bank BRI JPnK 200 - - 200

37. Jawaban: A
Pembahasan:
Persediaan awal Rp3.000.000,00
Pembelian Rp4.000.000,00
Beban angkut Rp 100.000,00 +
Pembelian bersih Rp4.100.000,00 +
Barang siap jual Rp7.100.000,00
Persediaan akhir Rp3.800.000,00 –
HPP Rp3.300.000,00

38. Jawaban: E
Pembahasan:
Jurnal penyesuaian yang dibuat pada 31 Desember 2009 untuk akun persediaan barang dagang
dengan pendekatan ikhtisar laba rugi:
Ikhtisar laba rugi Rp5.000.000,00
Persediaan awal Rp5.000.000,00
Persediaan akhir Rp12.000.000,00
Ikhtiisar laba rugi Rp12.000.000,00

62 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


39. Jawaban: C
Pembahasan:
Berikut akun yang benar berdasarkan pada soal.
Neraca Saldo Penyesuaian D.S.D Laba Rugi Neraca
No. Nama Akun
D K D K D K D K D K
101 Kas 15.000 15.000 15.000
102 Sewa dibayar dimuka 18.000 18.000 18.000
103 Persd. barang dagang 10.000 13.000 10.000 13.000 13.000
401 Penjualan 40.000 40.000 40.000
501 Pembelian 25.000 25.000 25.000
601 Beban gaji 9.000 1.500 10.500 10.500
602 Beban sewa 4.500 4.500 4.500
302 Ikhtisar rugi laba 10.000 13.000 10.000 13.000 10.000 13.000
201 Utang gaji 1.500 1.500 1.500

Jawaban yang tepat pada pilihan C.

40. Jawaban: B
Pembahasan:
Laba kotor = Penjualan – (retur penjualan + potongan penjualan + HPP)
= Rp17.250.000,00 – (Rp350.000,00 + Rp400.000,00 + Rp12.250.000,00)
= Rp17.250.000,00 – Rp13.000.000,00
= Rp4.250.000,00

UN 2015/2016: Ekonomi 63
kunci dan pembahasan
Prediksi 2
Tahun Pelajaran 2015/2016

1. Jawaban: A
Pembahasan:
Kelangkaan (scarcity) adalah ketimpang antara kebutuhan manusia yang tidak terbatas dengan sarana
atau alat pemuas kebutuhan yang tcrbatas. Penyebab adanya kelangkaan adalah sebagai berikut.
a. Keterbatasan SDA.
b. Keserakahan manusia dengan kebutuhannya yang tidak terbatas.
c. Kemampuan Iptek untuk bcrptoduksi tidak secepat peningkatan kebutuhan.
d. Bencana alam.
e. Distribusi kebutuhan yang tidak merata.

2. Jawaban: E
Pembahasan:
Untuk mengatasi kelangkaan daging sapi dan menekan tingginya harga daging sapi, langkah cepatnya
adalah cara melakukan impor daging sapi dan dan menyebarnya ke pasar dengan harga lebih murah.
Melakukan operasi pasar saja tanpa ada pasokan juga tidak berdampak signifikan dalam menekan
harga daging sapi.

3. Jawaban: B
Pembahasan:
Masalah pokok ekonomi klasik meliputi sebagai berikut.
a. Produksi.
b. Distribusi
c. Konsumsi.
Berdasarkan pada soal, masalah ekonomi klasik meliuputi:
1) Menghasilkan barang dan jasa yang dibutuhkan .
3) Mendistribusikan barang tersebut kepada masyarakat.
5) Menggunakan barang dan jasa.
Jawaban yang tepat pada pilihan B.

4. Jawaban: A
Pembahasan:
Pendekatan nilai guna (Utility) kardinal atau sering disebut dengan teori nilai subyektif : menganggap
manfaat atau kenikmatan yang diperoleh konsumen dapat dinyatakan secara kuantitif / dapat diukur,
dimana keseimbangan konsumen dalam memaksimumkan kepuasan atas konsumsi berbagai macam
barang, dilihat dari seberapa besar uang yang dikeluarkan untuk membeli unit tambahan dari
berbagai jenis barang akan memberikan nilai guna marginal yang sama besarnya. Oleh karena itu
keseimbangan konsumen dapat dicari dengan pendekatan kuantitatif.

64 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


5. Jawaban: A
Pembahasan:
Perhatikan arus pertama (1) pada diagram pada soal, kita tahu bahwa rumah tangga merupakan
pemilik faktor produksi oleh karena itu rumah tangga melakukan penawaran fakor produksi seperti
tanah, tenaga kerja, modal dan sebagainya kepada perusahaan sebagai modal perusahaan untuk
melakukan kegiatan produksi.
Pada arus kedua (2), perusahaan mengalirkan arus uang berupa sewa, gaji, bunga, laba dan
sebagainya kepada rumah tangga sebagai balas jasa atas penggunaan faktor produksi rumah tangga
oleh perusahaan.
Pada arus ketiga (3), pendapatan yang sebelumnya dimiliki rumah tangga akan mengalir kembali
ke perusahaan. Hal ini akan terus berlangsung selama rumah tangga memiliki pendapatan dan
perusahaan masih berproduksi.
Pada arus keempat (4), dari perusahaan akan mengalir barang atau jasa kepada rumah tangga sebagai
pemuas kebutuhan. Arus barang tersebut bisa disalurkan langsung oleh perusahaan atau melalui
perantara seperti pedagang dan sebagainya.

6. Jawaban: C
Pembahasan:
Dari soal diperoleh data sebagai berikut.
P1 = 3.000 Q1 = 100 unit
P2 = 4.000 Q2 = 200 unit
Langkah selanjutnya, kita memasukan data tersebut ke dalam persamaan:
P – P1 Q – Q1
=
P2 – P1 Q2 – Q1
P – 3.000
= Q – 100
4.000 – 3.000 200 – 100
P – 3.000 Q – 100
=
1.000 100
(P – 3.000)(100) = (Q – 100) (1.000)
100P – 300.000 = 1.000Q – 100.000
1.000Q = –300.000 + 100.000 + 100P
1.000Q = –200.000 + 100P
Q = 1/1000 (–200.000 + 100P )
Q = –200 + 0.1P

7. Jawaban: D
Pembahasan:
Salah satu masalah yang dihadapi pemerintah dalam sistem ekonomi liberal adalah adanya kesenjangan
distribusi pendapatan walaupun pendapatan per kapitanya tinggi. Adapun solusi pada pilihan A
dengan memberikan modal sebesar-besarnya tanpa dilatih skill-nya, modal tersebut akan sia-sia,
sedangkan memberikan insentif pajak pada masyarakat berpenghasilan tinggi akan menambah
kesenjangan. Jika memberikan bantuan sosial kepada masyarakat, hal tidak mendidik masyarakat

UN 2015/2016: Ekonomi 65
untuk bekerja keras. Oleh karenanya pilihan yang tepat adalah dengan melatih skill masyarakat
berpenghasilan rendah dan meningkatkan investasi di setiap daerah. Hal ini akan berdampak pada
pemerataan pendapatan di masyarakat. Jadi jawaban yang tepat pada pilihan D.

8. Jawaban: A
Pembahasan:
1
P = 15 – Q
2
P = 10
Maka, untuk mencari koefisien elastisitas harga adalah:
E = dQd × P , dimana dQd = Q, maka:
dPd Q dPd
1 1
P = 15 – Q → Q = 15 – P
2 2
Q = 30 – 2P → Q = –2
10
Berarti dengan P = 10 diperoleh E = –2 · = –2 atau E = 2, berarti E > 1
10
Tanda negatif, hanya mengukur hubungan antara P dan Q.

9. Jawaban: B
Pembahasan:
Berikut solusi yang diharapkan mampu mengatasi permasalahan perekonomian di negara
berkembang.
a. Meningkatkan mutu Sumber Daya Manusia (SDM).
b. Perlu adanya kebijakan dari pemerintah yang dapat mendorong kemajuan ekonomi.
c. Mengurangi ketergantungan terhadap pihak asing.
d. Menciptakan iklim investasi yang baik.
e. Revitalisasi pembagian keuntungan perusahaan asing.

10. Jawaban:A
Pembahasan:
Teori dari Irving Fisher jika ditulis dalam bentuk persamaan seperti berikut ini.
M×V=P×T
Keterangan:
M : jumlah uang beredar
V : kecepatan peredaran uang
P : harga barang
T : jumlah barang yang diperdagangkan
Berdasarkan pada soal, maka daapt ditulis pada persaman berikut.
10.000.000 × YY = 1.000.000 ×10
10
YY = 1.000.000 ×
10.000.000
YY = 1

66 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


11. Jawaban: E
Pembahasan:
Usaha Bank Indonesia di bidang perbankan meliputi hal-hal sebagai berikut :
a. Usaha-usaha aktif
1) Mendiskontokan surat wesel dan surat dagang yang masa berlakunya tidak lebih lama
dari kebiasaan dalam perdagangan, baik yang ditarik dengan jaminan surat kredit maupun
jaminan dokumen pengangkatan serta kertas perbendaharaan negara.
2) Membeli dan menjual wesel, kertas-kertas perbendaharaan negara, obligasi dan lain-lain.
3) Memberikan kredit kepada perbankan.
4) Membeli dan menjual logam mulia.
b. Usaha-usaha pasif
1) Simpanan dalam rekening koran dari bank-bank.
2) Jasa-jasa, meliputi:
(a) Memegang kas pemerintah
(b) Membantu pemerintah dalam penempatan surat-surat utang Negara, menata usaha serta
membayar dan melunasi kupon,
(c) Menyediakan tempat penyimpanan barang-barang berharga, dan
(d) Memberikan jaminan bank dengan tanggungan yang cukup.
Berdasarkan pada soal yang termasuk usaha pasif Bank Indonesia adalah pada pilihan E.

12. Jawaban: A
Pembahasan:
Usaha mengatasi inflasi dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut.
a. Kebijakan diskonto, menaikkan suku bunga agar orang menabung.
b. Operasi pasar terbuka, adalah menerbitkan SBI dan SUN.
c. Kebijakan cadangan kas, adalah menaikkan cadangan kas agar uang tidak dibelanjakan.
Jadi jawaban yang tepat 1, 2, dan 3.

13. Jawaban: C
Pembahasan:
a. Berdasarkan jam kerja
Berdasarkan jam kerja, pengangguran dikelompokkan menjadi 3 macam sebagai berikut.
1) Setengah menganggur adalah tenaga kerja yang tidak bekerja secara optimal karena tidak
ada lapangan pekerjaan. Biasanya setengah menganggur bekerja kurang dari 35 jam selama
seminggu.
2) Pengangguran terbuka adalah tenaga kerja yang sama sekali tidak mempunyai pekerjaan.
b. Berdasarkan penyebab terjadinya
Berdasarkan penyebab terjadinya, pengangguran dikelompokkan sebagai berikut.
1) Pengangguran friksional
Pengangguran friksional adalah pengangguran yang sifatnya sementara yang disebabkan
adanya kendala waktu, informasi dan kondisi geografis antara pencari kerja dengan lowongan

UN 2015/2016: Ekonomi 67
kerja.
2) Pengangguran konjungtural
Pengangguran konjungtoral adalah pengangguran yang diakibatkan oleh perubahan
gelombang (naik-turunnya) perekonomian/siklus ekonomi. Contohnya, di suatu perusahaan
ketika sedang maju butuh tenaga kerja baru untuk perluasan usaha. Sebaliknya ketika
usahanya merugi maka akan terjadi PHK.
3) Pengangguran struktural
Pengangguran struktural adalah pengangguran yang diakibatkan oleh perubahan struktur
ekonomi dan corak ekonomi dalam jangka panjang. Contoh suatu daerah yang tadinya
agraris (pertanian) menjadi daerah industri, maka tenaga bidang pertanian akan menganggur.
Pengangguran struktural bisa diakibatkan oleh beberapa kemungkinan, seperti berikut.
a) Akibat permintaan berkurang.
b) Akibat kemajuan dan pengguanaan teknologi.
c) Akibat kebijakan pemerintah.
4) Pengangguran musiman
Pengangguran musiman adalah keadaan menganggur karena adanya fluktuasi kegiatan
ekonomi jangka pendek yang menyebabkan seseorang harus menganggur. Contohnya: pada
musim panen, para petani bekerja dengan giat, sementara sebelumnya banyak menganggur.
5) Pengangguran teknologi
Pengangguran teknologi adalah pengangguran yang terjadi akibat perubahan atau penggantian
tenaga manusia menjadi tenaga mesin-mesin. Contoh, sebelum ada penggilingan padi, orang
yang berprofesi sebagai penumbuk padi bekerja, setelah ada mesin penggilingan padi maka
mereka tidak lagi bekerja.
Berdasarkan ilustrasi pada soal, Ibu Susi termasuk jenis pengangguran setengah menganggur.

14. Jawaban: C
Pembahasan:
Jenis-jenis belanja negara sebagai berikut.
I. Belanja Pemerintah Pusat
A. Pengeluaran Rutin
1. Belanja Pegawai
2. Belanja Barang
3. Pembayaran Bunga Utang
a. Utang Dalam Negeri
b. Utang Luar Negeri
4. Subsidi
a. Subsidi BBM
b. Subsidi Non-BBM
5. Pengeluaran rutin lainnya
B. Pengeluaran Pembangunan
1. Pembiayaan pembangunan rupiah
2. Pembiayaan proyek

68 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


II. Belanja Daerah (Dana Perimbangan)
A. Dana Bagi Hasil
B. Dana Alokasi Umum
C. Dana Alokasi Khusus
Jenis pengeluaran daerah antara lain sebagai berikut.
a. Anggaran belanja rutin
1) Belanja DPRD.
2) Belanja Kepala Daerah.
3) Belanja Pegawai.
4) Belanja Barang.
5) Belanja Pemeliharaan.
6) Belanja Perjalanan Dinas.
7) Belanja lain-lain.
8) Angsuran pinjaman dan bunga.
9) Subsidi kepada daerah bawahan.
10) Pengeluaran yang tidak termasuk bagian lain.
11) Pengeluaran tidak terduga.
b. Anggaran belanja pembangunan
1) Proyek-proyek daerah.
2) Biaya operasional dan pemeliharaan sarana dan prasarana daerah.
3) Proyek-proyek pembangunan.

15. Jawaban:E
Pembahasan:
Untuk meningkatkan produksi bawang merah sehingga tidak muncul kembali kelangkaan pasokan
bawang merah dari petani, maka cara yang dapat ditempuh pemerintah adalah dengan menetapkan
harga maksimum pupuk untuk petani bawang merah.

16. Jawaban : C
Pembahasan :
a. Bank kustodian adalah pihak yang memberikan jasa penitipan kolektif dan aset lainnya yang
berkaitan dengan efek, sedangkan pihak yang dapat melaksanakan kegiatan usaha sebagai
kustodian adalah LPP, perusahaan efek, atau bank umum yang telah mendapat persetujuan dari
OJK.
b. Wali amanat diperlukan hanya jika perusahaan menerbitkan efek dalam bentuk obligasi.
Lembaga ini akan bertindak sebagai wali pemberi amanat. Pemberi amanat dalam penerbitan
obligasi adalah investor sehingga wali amanat mewakili kepentingan investor
c. Akuntan publik adalah akuntan yang telah memperoleh izin dari menteri keuangan untuk
memberikan jasa akuntan publik di Indonesia.
d. Notaris adalah salah satu cabang dari profesi hukum yang tertua di dunia. Dalam hal melakukan
tindakan hukum untuk kliennya, notaris juga tidak boleh memihak kliennya, karena tugas
notaris ialah untuk mencegah terjadinya masalah.

UN 2015/2016: Ekonomi 69
17. Jawaban: B
Pembahasan:
NNI (Net National Income) adalah jumlah seluruh penerimaan yang diterima oleh masyarakat setelah
dikurangi pajak tidak langsung (indirect tax). Pajak tidak langsung adalah pajak yang bebannya dapat
dialihkan kepada pihak lain seperti pajak penjualan, pajak hadiah, dan sebagainya.
Rumus NNI:
NNI = NNP – Pajak Tidak Langsung, atau
NNI = GNP – Penyusutan (Depresiasi) – Pajak Tidak Langsung
Maka:
NNI = 20.800.000.000 – Rp 700.000.000 – Rp 50.000.000
NNI = 20.050.000.000

18. Jawaban: E.
Pembahasan:
1) Inflasi Ringan
Inflasi yang tingkatannya masih di bawah 10% setahun
2) Inflasi Sedang
Inflasi yang tingkatannya berada diantara 10% – 30% setahun
3) Inflasi Berat
Inflasi yang tingkatannya berada diantara 30% – 100% setahun
4) Hiper Inflasi
Inflasi yang tingkat keparahannya berada di atas 100% setahun. Hal ini pernah dialami Indonesia
pada masa orde lama.

19. Jawaban:B
Pembahasan:
Berdasarkan soal, maka jawaban pada pilihan B, adalah keuntungan petani Cakrawala lebih besar
dan petani Buana.
20. Jawaban : C
Pembahasan:
Berdasarkan data pada tabel urutan yang tepat adalah sebagai berikut.
a. Indonesia, Filipina, Malaysia, dan Brunei Darussalam = Salah
b. Brunei Darusalam, Malaysia, Indonesia, dan Filipina = Salah
c. Brunei Darusalam, Malaysia, Filipina, dan Indonesia = Benar
d. Indonesia, Filipina, Brunei Darusalam, dan Malaysia = Salah
e. Malaysia, Brunei Darusalam, Filipina, dan Indonesia = Salah
Jadi jawaban pada pilihan C.
21. Jawaban: E
Pembahasan:
Kebijakan perdagangan internasional ada dua bidang, adalah:
a. Di bidang impor
(1) Tarif adalah pajak yang dikenakan atas barang impor.

70 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


(2) Kuota merupakan jumlah yang ditetapkan untuk suatu kegiatan dalam suatu masa atau
suatu waktu.
(3) Larangan impor adalah kebijakan perdagangan internasional yang melarang secara mutlak
impor komoditas tertentu.
(4) Subsidi adalah kebijakan pemerintah untuk memberikan perlindungan atau bantuan
kepada industri atau pengusaha dalam modal, bias berupa mesin-mesin, peralatan, keahlian,
keringanan pajak, fasilitas kredit, dan subsidu harga.
b. Di bidang ekspor
1) Premi adalah penambahan dana dalam bentuk uang kepada produsen penghasil komoditas
ekspor yang berhasil mencapai target produksi
2) Diskriminasi harga adalah penetapan harga jual yang berbeda pada dua pasar atau lebih yang
berbeda terhadap barang yang sama.
3) Dumping adalah suatu kebijakan diskriminasi harga secara internasional yang dilakukan
dengan menjual suatu komoditas di luar negeri dengan harga yang lebih murah dibandingkan
yang dibayar konsumen di dalam negeri.
4) Larangan ekspor merupakan kebijakan suatu negara untuk mengekspor barang-barang
tertentu ke luar negeri.
5) Politik dagang bebas merupakan suatu kebijakan di mana masing-masing pemerintah
memberi kebebasan dalam ekspor dan impor.
22. Jawaban: E
Pembahasan:
Neraca jasa dibedakan menjadi dua, adalah neraca jasa debet dan kredit.
1. Neraca jasa debet
a. Bunga dan dividen yang diterima dari luar negeri
b. Hasil pariwisata dari luar negeri
c. Pendapatan jasa yang dikerjakan di luar negeri
2. Neraca jasa kredit
a. Bunga dan dividen yang dibayar keluar negeri
b. Biaya pariwisata yang menjadi kewajiban di luar negeri
c. Jasa yang harus dibayar ke luar negeri
23. Jawaban: C
Pembahasan:
Actuating adalah fungsi manajemen untuk menggerakkan orang-orang untuk bekerja sesuai dengan
tujuan yang telah ditetapkan. Planing adalah proses dasar manajemen untuk menentukan tujuan dan
langkah-langkah yang harus dilakukan agar tujuan tercapai. Organizing adalah keseluruhan proses
pengelompokkan orang-orang, alat-alat, tugas, tanggung jawab dan wewenang sehingga tercipta
suatu kesatuan yang dapat digerakkan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
24. Jawaban: C.
Pembahasan:
Berikut unsur pembangunan ekonomi.
a. Proses perubahan yang terus-menerus.
b. Adanya perubahan sosial.
c. Meningkatkan GNP dan per kapita.

UN 2015/2016: Ekonomi 71
25. Jawaban:D
Pembahasan:
Anggota tersebut menerima
Jasa Modal
Rp175.000,00
× Rp2.400.000,00 = Rp12.000,00
Rp35.000.000,00
Jasa Usaha
Rp187.500,00
× Rp3.600.000,00 = Rp2.700,00
Rp250.000.000,00
SHU Yang diterima Rp12.000 + Rp2.700,00 = Rp14.700, 00
26. Jawaban: C
Pembahasan:
Berdasarkan data pada tabel, maka dapat disimpulkan beberapa hal berikut.
a. Neraca barang mengalami defisit sebesar 50.000.
b. Neraca jasa surplus sebesar 125.000
c. Neraca modal surplus sebesar modal 200.000
d. Lalu lintas moneter defisit 25.000
Jadi jawaban yang tepat pada poin C.
27. Jawaban: C
Pembahasan:
Pemasukan devisa melalui jalur wisata dicatat dalam neraca pembayaran pada neraca jasa sisi
kredit.
28. Jawaban: C
Pembahasan:
HKD 350.000 × 1,248.65 = Rp437.027.500,00.
Jadi Nyonya Susi membayar gaji karyawan sebesar Rp437.027.500,00.

29. Jawaban: E
Pembahasan:
Pemakai internal merupakan pihak yang mengelola kegiatan usaha, adalah pimpinan perusahaan.
Pimpinan merupakan pihak yang bertanggung jawab terhadap kinerja perusahaan. Dengan
menggunakan informasi akuntansi, pimpinan melakukan perencanaan, pengendalian, pengawasan,
dan pengevaluasian kinerja perusahaan. Untuk menentukan besarnya pajak merupakan fungsi
informasi akuntansi bagi pemerintah, untuk menentukan besarnya kredit yang diberikan merupakan
fungsi informasi akuntansi bagi kreditur atau lembaga keuangan.

30. Jawaban: D
Pembahasan:
Tgl 5 Januari: telah diselesaikan pekerjaan jasa sebesar Rp1.000.000,00 baru diterima Rp500.000,00
Jurnal:

72 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


Kas Rp500.000,00
Piutang usaha Rp500.000,00
Pendapatan usaha Rp1.000.000,00
Tgl 7 Januari: dibeli perlengkapan Rp500.000,00 secara kredit
Jurnal:
Perlengkapan Rp500.000,00
Utang Rp500.000,00

31. Jawaban: C
Pembahasan:
(1) Membeli alat-alat kantor secara kredit = Kas (D), Peralatan (K) ==> Salah
Benar: Peralatan (D) dan Utang (K)
(2) Membayar beban gaji terutang = Kas (D), Utang Gaji (K) ==> Benar
(3) Melunasi sisa utang bulan lalu = Utang (D), Kas (K) ==> Benar
(4) Menerima pelunasan utang dari debitor = Kas (D), Piutang (K) ==> Benar
(5) Menyelesaikan pekerjaan jasa diterima bulan depan = Piutang (D), Pendapatan jasa (K) ==>
bukan transaksi

32. Jawaban: B
Pembahasan:
Posting ke buku besar yang benar:
Kas
Saldo
Tgl Keterangan Debet Kredit
Debit Kredit
1 Saldo - - 2.000.000,00
5 - 1.500.000,00 - 500.000,00
6 2.000.000,00 - - 2.500.000,00
7 - 1.500.000,00 - 1.000.000,00

Peralatan
Saldo
Tgl Keterangan Debet Kredit
Debit Kredit
1 Saldo - - 1.000.000,00 -
5 5.000.000,00 - 6.000.000,00 -

Pendapatan
Saldo
Tgl Keterangan Debet Kredit
Debit Kredit
6 - - 2.000.000,00 - 2.000.000,00

UN 2015/2016: Ekonomi 73
Utang
Saldo
Tgl Keterangan Debet Kredit
Debit Kredit
1 Saldo - - - 2.000.000,00
5 - - 3.500.000,00 - 5.500.000,00

Beban gaji
Saldo
Tgl Keterangan Debet Kredit
Debit Kredit
7 Beban gaji 1.500.000,00 - 1.500.000,00 -

33. Jawaban: D
Pembahasan:
Modal akhir = Modal awal + Laba (Pendapatan – Beban) – Prive
Rp184.500.000,00 = Modal awal + (Rp45.000.000,00 – Rp15.000.000,00 – Rp12.500.000,00 –
Rp3.000.000,00) – Rp3.500.000,00
Rp184.500.000,00 = Modal awal (14.500.000) – 3.500.000
Modal awal = 184.500.000 -11.000.000
= Rp173.500.000,00

34. Jawaban: E
Pembahasan:
Jurnal pengeluaran kas merupakan jurnal khusus yang digunakan untuk mencatat transaksi-transaksi
yang menyebabkan berkurangnya kas perusahaan. Pengeluaran yang dicatat dalam jurnal pengeluaran
kas, antara lain, pembelian secara tunai, pembayaran beban, pembayaran utang, pengambilan prive,
dan pengeluaran-pengeluaran uang lainnya. Dari transaksi tersebut yang sesuai dengan pencatatan
jurnal pengeluaran kas adalah tanggal 12 dan 15.

35. Jawaban: B
Pembahasan:
Karena buku pembantu utang, maka terletak di kredit, maka yang tepat adalah seperti berikut ini.
Andi Tegal
Tgl Uraian Ref D K Saldo
3/6 - 600.000,00 600.000,00
14/6 - 400.000,00 1.000.000,00
Budi Medan
Tgl Uraian Ref D K Saldo
3/6 - 800.000,00 800.000,00
14/6 - - 800.000,00

74 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


Dody Sala
Tgl Uraian Ref D K Saldo
3/6 - 500.000,00 500.000,00
14/6 - 200.000,00 700.000,00

36. Jawaban: B
Pembahasan:
Persediaan barang dagangan per 1 Desember 2015 Rp200.000,00
Pembelian Rp1.500.000,00
Beban angkut pembelian Rp 150.000,00 +
Rp1.650.000,00
Retur pembelian Rp100.000,00
Pot. Pembelian Rp 50.000,00 +
(Rp150.000,00)
Pembelian bersih Rp1.500.000,00 +
Barang tersedia untuk dijual Rp1.700.000,00
Persediaan barang dagangan per 31 Desember 2015 (Rp300.000,00)
HPP Rp1.400.000,00

37. Jawaban: D
Pembahasan:
Perlengkapan yang habis dipakai selama tahun 2015 sebanyak :
(2.100.000 – 1.800.000) = 300.000 .
Perlengkapan Rp 300.000
Beban perlengkapan Rp 300.000
Jurnal penyesuaiannya
Beban Perlengkapan Rp 300.000,00
Perlengkapan Rp 300.000,00

38. Jawaban: B
Pembahasan:
Dalam kertas kerja:
a. Perlengkapan tidak dimasukkan dalam kolom laba rugi.
b. Persediaan barang yang masih ada dimasukkan dalam kolom neraca saldo setelah penyesuaian
sisi debit.
c. Retur penjualan masuk dalam kolom laba rugi.
d. Pembelian masuk dalam kolom laba rugi sebelah debit.
e. Biaya iklan pada kolom ayat jurnal penyesuaian sebesar Rp125.000,00 sisi debit. Kolom neraca
saldo setelah disesuaikan dan laporan laba rugi sebesar Rp75.000,00.

39. Jawaban: E
Pembahasan:
HPP = Persediaan awal + Pembelian bersih – Persediaan akhir
= Rp20.000,00 + (Rp40.000,00 + Rp3.000,00 – Rp5.000,00) – Rp16.000,00

UN 2015/2016: Ekonomi 75
= Rp20.000,00 + Rp38.000,00 – Rp16.000,00
= Rp42.000,00
Laba sebelum pajak = Penjualan bersih – HPP – Beban usaha
= (Rp68.000,00 – Rp8.000,00) – Rp42.000,00 – Rp7.000,00
= Rp11.000,00

40. Jawaban: B
Pembahasan:
Cukup jelas disusun ke dalam buku besar.

76 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
TRYOUT Ujian Nasional I geografi SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. a. Kokasi absolut dan lokasi relatif 6. b. Prinsip deskripsi


Pembahasan: Pembahasan:
Lokasi absolut dan lokasi relatif termasuk Prinsip deskripsi adalah penjelasan lebih
dalam konsep lokasi dalam Geografi. jauh mengenai gejala-gejala yang diselidiki
atau di pelajari, dekripsi, selain disajikan
2. d. Konsep jarak dengan tulisan atau kata-kata, dapat juga
Pembahasan: dilengkapi dengan diagram, grafik, tabel,
Konsep Jarak adalah ruang atau sela yang
gambar, dan peta. Pada interelasi antar
menghubungkan antara dua lokasi atau
fenomena atau antar faktor, selanjutnya
dua objek dan dihitung melalui hitungan
dapat di jelaskan sebab akibat dari interelasi
panjang maupun waktu.
tersebut.
3. b. pendekatan ekologi 7. e. Aspek fisik
Pembahasan: Pembahasan:
Pendekatan ekologi adalah suatu Masih tergolong dalam aspek fisik, karena
metode analisis yang menekankan pada dalam hal ini yang ditekankan adalah
hubungan antara manusia dan kegiatan penurunan permukaan tanah di Jakarta.
lingkungannya. Jika yang ditekankan adalah pengambulan
air tanah yang berlebih oleh penduduk
4. e. Pendekatan kompleks wilayah
Pembahasan: akan menjadi aspek sosial/ non fisik.
Pendekatan kewilyahan merupakan 8. a. Aspek fisik
gabungaan antara pendekatan keruangan Pembahasan:
dan kelingkungan. Dimana pendekatan Aspek Fisik, adalah aspek yang mengkaji
kewilayahan juga menjelaskan adanya segala fenomena geosfer yang memengaruhi
interaksi antara kedua wilayah keberlangsungan hidup manusia. Aspek
tersebut. Kata kunci dari soal ini adalah fisik seperti aspek astronomis, kimiawi,
melibatkan wilayah sekitar. Bahwa jika biologis dan semua fenomena alam yang
ingin membangun suatu wilayah dan
langsung dapat diamati.
wilayah tersebut dapat berkembang maka
dibutuhkan pembangunan di wilayah 9. b. ledakan besar
lain sehingga nanti akan mengakibatkan Pembahasan:
interaksi. Teori Ledakan Besar atau teori big bang
adalah teori yang didasarkan pada asumsi
5. c. prinsip interelasi bahwa alam semesta berasal dari keadaan
Pembahasan: panas dan padat yang mengalami ledakan
Prinsip interelasi adalah hubungan saling dasyat dan mengembang. Semua galaksi di
keterkaitan dalam ruang antara gejala yang alam semesta akan memuai dan menjauhi
satu dengan gejala yang lain. pusat ledakan.

Kunci Pembahasan Tryout Geografi 1


10. d. teori pasang surut planetesimal yang mengelilingi inti yang
Pembahasan: berwujud gas bersuhu tinggi. Gabungan
Teori Pasang Surut pertama kali bahan-bahan padat kecil itu kemudian
dikemukakan oleh Buffon (1707-1788). membentuk planet-planet, sedangkan inti
Menurut Buffon tata surya berasal dari massa yang bersifat gas dan bersuhu tinggi
materi matahari yang terlempar setelah membentuk matahari.
bertabrakan dengan komet. Teori ini
kemudian diperbaiki oleh James Jeans dan
Harold Jeffreys (1919).

11. a. Gumpalan awan gas dan debu


Gambar teori planetesimal
Pembahasan:
Teori proto planet menyatakan bahwa tata 14. c. Gumpalan awan gas dan debu yang
surya terbentuk oleh gumpalan awan gas jumlahnya sangat banyak
dan yang jumlahnya sangat banyak.Suatu Pembahasan:
gumpalan mengalami pemampatan dan Weizsaecker dan Kuiper, berpendapat
menarik partikel-partikel debu membentuk bahwa tata surya berasal dari awan yang
gumpalan bola.Pada saat itulah terjadi sangat luas yang terdiri atas debu dan gas
pilinan yang membuat gumpalan bola (hidrogen dan helium). Ketidakteraturan
menjadi pipih menyerupai cakram (tebal dalam awan tersebut menyebabkan
bagian tengah dan pipih di bagian tepi). terjadinya penyusutan karena gaya tarik
Karena bagian tengah berpilin lambat menarik dan gerakan berputar yang sangat
mengakibatkan terjadi tekanan yang cepat dan teratur, sehingga terbentuklah
menimbulkan panas dan cahaya (Matahari). piringan seperti cakram. Inti cakram
Bagian tepi cakram berpilin lebih cepat yang menggelembung menjadi matahari,
sehingga terpecah menjadi gumpalan sedangkan bagian pinggirnya berubah
yang lebih kecil.Gumpalan itu kemudian menjadi planet-planet.
membeku menjadi planet dan satelit.
15. c. tiga
12. e. Pengaruh pasang surut oleh gaya tarik Pembahasan:
sebuah bintang Bumi adalah planet terdekat ketiga
Pembahasan: matahari dan satu-satunya yang planet
Pembentukan tatasurya menurut teori Jeans yang memiliki kehidupan. Jarak rata-rata
dan Jeffreys mengatakan bahwa Tatasurya Bumi dengan Matahari adalah 150 juta km.
berawal dari Pengaruh pasang surut oleh Diameter bumi adalah 12.760 km. Periode
gaya tarik sebuah bintang. rotasinya adalah 24 hari, sedangkan pariode
revolusinya 365,25 hari. Suhu rata-rata
13. c. Bintang kembaran Matahari yang meledak permukaan bumi adalah 14 derajat Celcius.
menjadi unsur gas Udara yang mengelilingi Bumi terdiri dari
Pembahasan: 78% nitrogen, 21% oksigen, dan 1% gas-
Moulton dan Chamberlain, berpendapat gas lain. Air di Bumi hampir 96% tersusun
bahwa tata surya berasal dari adanya dari hidrogen dan oksigen. Bagian gunung
bahan-bahan padat kecil yang disebut berapi, batuan endapan, dan batuan

2 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


metamorfik serta tanah. Bumi memiliki 1 22. b. astenosfer
buah satelit yaitu bulan. Pembahasan:
Litosfer ditopang oleh astenosfer, yang
16. b. sedimen
Pembahasan: merupakan bagian yang lebih lemah, lebih
Berdasarkan suatu perhitungan diper- panas, dan lebih dalam dari mantel. Batas
kirakan bumi terbentuk 500 juta tahun antara litosfer dan astenosfer dibedakan
yang lalu. Teori yang mendasari pernyataan dalam hal responnya terhadap tegangan:
tersebut adalah sedimen. litosfer tetap padat dalam jangka waktu
geologis yang relatif lama dan berubah
17. a. atmosfer
secara elastis karena retakan-retakan,
Pembahasan:
Sebuah lapisan yang menyelimuti planet sedangkan astenosfer berubah seperti
yang termasuk bumi adalah lapisan cairan kental.
atmosfer.
23. b. 1, 2 dan 3
18. e. Biosfer Pembahasan:
Pembahasan: Batuan, Air dan udara termasuk bagian dari
Biosfer termasuk dalam lapisan atmosfer. biosfer.
Biosfer terdapat di Bumi (kehidupan) seperti
hewan, tumbuhan dan lain sebagainya. 24. d. litosfer, hidrosfer, dan atmosfer
Pembahasan:
19. a. hidrosfer
Pembahasan: Ketiga lapisan dalam biosfer saling
Di atas permukaan bumi terdapat air yang berinteraksi dan membentuk lapisan
mengalir, serta awan yang terbentk karena biosfer tempat ditemukannya kehidupan
bantuan matahari dan uap air. Hal ini di bumi. Ketiga lapisan tersebut adalah
membuktikan bahwa di atas permukaan litosfer, hidrosfer, dan atmosfer.
bumi ini terdapat lapisan yang disebut
hidrosfer. 25. e. responden secara langsung
Pembahasan:
20. d. 1, 3, 5, 2, 4
Sumber data primer dapat diperoleh secara
Pembahasan:
langsung dari responden. Responden ada-
urutan siklus air sedang yang benar adalah
lah orang pertama yang dapat diwawanca-
sebagai berikut:
1) Air laut mengalami penguapan rai.
3) Kondensasi dan membentuk awan
26. d. 518.748
5) Awan tertiup angin dan terbawa ke
daratan Pembahasan:
2) Sebagian air hujan akan meresap ke Berdasarkan hasil sensus pada tahun 2010,
dalam tanah banyak penduduk di suatu kota berbanyak
4) Air menuju ke laut 200.000 orang. Banyak penduduk ini set-
iap tahun meningkat 10% dari banyak pen-
21. e. pergeseran benua
duduk tahun sebelumnya. Maka prediksi
Pembahasan:
banyak penduduk pada tahun 2020 adalah
Pergerakan lempeng pada lapisan litosfer
518.748.
akan mengakibatkan pergeseran benua.

Kunci Pembahasan Tryout Geografi 3


27. a. batu bara, timah, nikel 1) Peta skala sangat kecil, yaitu peta
Pembahasan: yang berskala lebih kecil dari
Batu bara, timah dan nikel tidak dapat 1:1.000.000. Peta ini umumnya untuk
diperbarui. menggambarkan wilayah dunia.
2) Peta skala kecil, yaitu peta yang
28. c. hayati berskala 1:500.000–1:1.000.000. Peta
Pembahasan: ini umumnya untuk menggambarkan
Sumber daya alam hayati termasuk tumbu- wilayah negara.
han, seperti perkebunan dan pertanian. 3) Peta skala sedang, yaitu peta yang
berskala 1:250.000–1:500.000. Peta
29. a. predator ini umumnya untuk menggambarkan
Pembahasan: wilayah provinsi atau negara yang luas
Beruang diklasifikasikan sebagai jenis he- wilayahnya sempit.
wan predator. 4) Peta skala besar, yaitu peta yang berskala
1:5.000–1:250.000. Peta ini umumnya
30. c. mengatur kebijakan sanitasi negara digunakan untuk perencanaan
Pembahasan: wilayah.
Di Negara Pakistan, Lembaga Perlindungan 5) Peta kadaster, yaitu peta yang berskala
Lingkungan berfungsi untuk mengatur ke- 1:100–1:5.000. Peta kadaster biasanya
bijakan sanitasi negara. berupa peta hak milik. Peta kadaster
menampilkan objek dengan sangat
31. a. memelihara keanekragaman hayati
rinci.
Pembahasan:
Memelihara keanekaragaman hayatiter- 35. a. lebih dari 1:1.000.000
masuk ke dalam pembanguna berkelanju- Pembahasan:
tan karena ini hal ini bertujuan untuk ke- Skala pada peta dunia memiliki ukuran
butuhan di masa mendatang. skala lebih dari 1:1.000.000.

32. a. negara maju dan berkembang 36. c. garis tepi


Pembahasan: Pembahasan:
Pihak yang harus melaksanakan pemban- garis tepi berfungsi untuk mempermudah
gunan berkelanjutan semua negara seperti dalam pembuatan peta dan biasanya dibuat
negara maju dan berkembang. dalam dua rangkap.

33. a. garis kontur 37. a. mendeteksi radiasi yang dipancarkan oleh


Pembahasan: objek yang diamati
Pada peta topografi terdapat garis-garis Pembahasan:
kontur yang menunjukkan relief muka Sensor radiometer berfungsi untuk mend-
bumi. Peta topografi menunjukkan bentuk- eteksi radiasi yang dipancarkan oleh objek
bentuk muka bumi. yang diamati.

34. b. skala besar 38. d. energi


Pembahasan: Pembahasan:
Berdasarkan skalanya, peta dibedakan seba- Energi dapat berupa pantulan dari sumber
gai berikut. lain, yang dalam hal ini umumnya adalah

4 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


matahari. Energi bersumber dari matahari. 45. e. formal, fungsional dan vernavular
Energi dari matahari dipancarkan ke obyek Pembahasan:
dan kemudian terpantulkan menuju sen- wilayah dapat diartikan, suatu areal yang
sor. memiliki karakteristik arela bisa sangat
kecil maupun sangat besar, suatu wilayah
39. a. Menunjukkan berapa banyak dokter dan diklasifikasikan berdasarkan satu atau be-
perbandingannya dengan jumlah populasi berapa karekteristik, misalnya berdasarkan
Pembahasan: iklim, relief dipebatuan, pola pertanian,
penggunaan SIG yang tepat menunjukkan tumbuhan alami, kegiatan ekonomi dan
berapa banyak dokter dan perbandingan- sebagainya. Wilayah terbagi menjadi tiga
nya dengan jumlah populasi. jenis formal, fungsional dan vernavular.

46. b. fungsional
40. b. editing
Pembahasan:
Pembahasan:
Wilayah fungsional adalah suatu wilayah
Proses menghapus kesalahan dan mem-
yang mempunyai ketergantungan antara
perbarui data termasuk dalam proses
daerah pusat dengan daerah belakangnya
editing. atau suatu wilayah yang dalam banyak hal
diatur oleh beberapa pusat kegiatan yang
41. a. agraris
saling dihubungkan dengan garis meling-
Pembahasan:
kar (daerah belakangnya). Oleh karena itu,
Sebagian besar mata pencaharian penduduk
pada wilayah gundul terdapat pengertian
desa pada sektor agraris, seperti pertanian tentang kaitan fungsional antara pusat keg-
dan perkebunan. iatan. Wilayah seperti ini disebut wilayah
fungsional. Contohnya wilayah kota den-
42. a. memanjang
gan wilayah belakangnya. Lokasi produksi
Pembahasan:
dengan wilayah pemasarannya, susunan
Di daerah Surakarta terdapat wilayah orde perkotaan dan jalur transportasi.
yang pemukimannya memanjang dengan
rel kereta api. Maka pemukiman daerah 47. c. Sumber daya alam tidak dapat dipenuhi
tersebut tergolong pola memanjang. secara berkala
Pembahasan:
43. d. interaksi wilayah Berikut merupakan karakteristik wilayah
Pembahasan: pusat pertumbuhan:
interaksi wilayah adalah hubungan timbal a. Aspek syarat lebar jalan, ukuran
balik Antara desa dengan kota baik secara anjakan bangunan, dan ukuran tanah
langsung ataupun tidak langsung. yang meniru pola pusat pertumbuhan
tradisional sudah terbentuk di dalam
44. c. terjadinya interaksi desa dengan kota bagi masyarakat
kota b. Kepadatan Pembangunan dalam pusat
Pembahasan: pertumbuhan jauh lebih besar daripada
Kebutuhan bahan pangan perkotaan se- daerah di sekitarnya
bagian besar berasal dari daerah pedesaan, c. Sistem lalu lintas yang kondusif untuk
hal ini dikarenakan adanya interaksi antara digunakan oleh pejalan kaki dan
desa dengan kota bagi kota. kendaraan non bermotor

Kunci Pembahasan Tryout Geografi 5


d. Perawatan dan pengelolaan sumber 4) Pendapatan perkapitanya tinggi
daya bersejarah harus dilakukan dengan (hampir semua negara maju pendapatan
konstruksi baru perkapitanya rata-rata di atas US $
9.000)
48. a. Walter Christaller
5) Pertumbuhan penduduknya sangat
Pembahasan:
rendah, yaitu rata-rata kurang dari 1%
Central Place theory dikemukakan oleh
pertahun.
Walter Christaller pada 1933. Teori ini
menyatakan bahwa suatu lokasi dapat me- 6) Sebagian besar penduduknya tinggal di
layani berbagai kebutuhan yang terletak perkotaan.
pada suatu tempat yang disebutnya seba- 7) Tingkat pendidikan tinggi, sehingga
gai tempat sentral. Tempat sentral tersebut sudah tidak dijumpai adanya penduduk
memiliki tingkatan-tingkatan tertentu se- yang buta huruf.
suai kemampuannya melayani kebutuhan 8) Tingkat kemiskinan rendah atau hampir
wilayah tersebut. tidak dijumpai penduduk yang miskin,
karena rata-rata penduduk memperoleh
49. a. maju
penghasilan yang layak untuk
Pembahasan:
memenuhi kebutuhan hidupnya.
Ciri-ciri Negara Maju adalah sebagai beri-
kut : 9) Angka kelahiran dan kematian relatif
rendah, sedangkan angka harapan
1) Sebagian besar penduduknya bekerja
hidup rata-rata lebih dari 70 tahun.
pada sektor industri dan jasa. Hasil
industrinya selain untuk memenuhi 50. a. menempatkan Amerika Serikat sebagai
kebutuhan dalam negeri sebagian juga negara ketiga atau keempat terbesar di
untuk komoditas ekspor. dunia
2) Sektor pertanian juga diusahakan Pembahasan:
walaupun merupakan kegiatan Apabila dihitung dari luas total wilayahnya
sampingan, namun pengolahannya (wilayah perairan serta daratan), Amerika
secara intensif dengan menggunakan Serikat memiliki wilayah yang sedikit lebih
alat-alat modern. besar atau lebih kecil dari wilayah Republik
3) Sumber dayanya mempunyai kualitas Rakyat Tiongkok. Dengan pengertian terse-
sangat tinggi sehingga menguasai ilmu but maka Amerika Serikat adalah negara
pengetahuan dan teknologi. ketiga atau keempat terbesar di dunia.

6 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
TRYOUT Ujian Nasional II geografi SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. c. Konsep pola mana persebarannya akan berbeda-beda


Pembahasan: antara suatu tempat dengan tempat lain.
Contoh, penerapan konsep pola adalah Dalam soal ini menjelaskan perbedaan
pola permukiman penduduk yang meman- fenomena tanah seperti gambut yang di-
jang mengikuti jalan raya atau sungai. jumpai di wilayah kalsel dan jenis tanah
yang berbeda di tempat yang lain.
2. e. Konsep jarak
Pembahasan: 6. d. Prinsip persebaran
Selain dinyatakan dalam satuan km/mill Pembahasan:
maupun satuan waktu. Konsep jarak juga Prinsip distribusi merupakan gejala perse-
berkaitan dengan upaya pemenuhan kebu- baran fenomena geosfer di muka bumi di-
tuhan/keperluan pokok kehidupan seperti mana persebarannya akan berbeda-beda
air, tanah subur, pusat pelayanan dan lain- antara suatu tempat dengan tempat lain.
Dalam hal ini terjadi fenomena yang sama
lain.
yaitu erupsi gunung berapi dimana tersebar
3. e. Pendekatan keruangan di Sulawesi, Sumatera dan jawa.
Pembahasan:
7. e. 3), 4), dan 6)
Jawaban e. Keruangan, karena hanya terda-
Pembahasan:
pat lokasi Kota Medan dan hanya terdapat
Fenomena yang termasuk aspek sosial ada-
aspek fisik berupa hujan deras tanpa adan-
lah sebagai berikut:
ya penjelasan mengenai peranan manusia
1) Tingginya angka pengangguran
dalam bencana banjir tersebut.
2) Demonstrasi buruh
3) Konflik Ambon akibat isu SARA
4. d. Pendekatan kewilayahan
Pembahasan: 8. d. 2) dan 4)
Pendekatan kewilyahan merupakan gabun- Pembahasan:
gaan antara pendekatan keruangan dan Aspek non fisik dalam fenomena geografi
kelingkungan. Dimana pendekatan kewil- terdapat pada:
ayahan juga menjelaskan adanya interaksi 1) Kabut asap di Riau akibat pembakaran
antara kedua wilayah tersebut. Dalam soal hutan
ini adnya interaksi antara wilayah yakni 2) Rawa pasang surut dijadikan areal
Bogor dan Bandung sebagai sebab dari ter- pertanian
jadinya banjir yang terjadi di Jakarta.
9. d. Berasal dari massa sangat besar yang me-
5. e. Prinsip distribusi ledak karena adanya reaksi inti
Pembahasan: Pembahasan:
Prinsip distribusi merupakan gejala perse- Proses pembentukan Jagadraya menurut
baran fenomena geosfer di muka bumi di- teori Big Bang adalah Berasal dari massa

Kunci Pembahasan Tryout Geografi 7


sangat besar yang meledak karena adanya planet. Pernyataan tersebut sesuai dengan
reaksi inti. Teori Kant-Laplace.

10. c. Memuai dengan laju tetap dan materi yang 14. b. Teori keadaan tetap
hilang diganti yang baru Pembahasan:
Pembahasan: Teori keadaan tetap adalah model asal usul
Inti dari teori Keadaan Tetap dalam pem- alam semesta yang kini sudah tidak digu-
bentukan Jagadraya adalah alam semesta nakan lagi. Dalam permodelan ini, materi
Memuai dengan laju tetap dan materi yang baru terus menerus dibuat ketika alam se-
hilang diganti yang baru. mesta mengembang, sehingga sesuai den-
gan asas kosmologi sempurna.
11. d. Adanya reaksi inti, yang menimbulkan
ledakan dan mengembang sangat cepat 15. e. (4), (5), dan (6)
Pembahasan: Pembahasan:
Menurut teori Dentuman Besar, Jagadraya Keadaan yang diakibatkan revolusi Bumi
terbentuk karena adanya reaksi inti, yang adalah:
menimbulkan ledakan dan mengembang 1) Peredaran semu tahunan Matahari;
sangat cepat. 2) Perubahan musim di belahan Bumi
utara dan Selatan;
12. a. Gumpalan awan gas dan debu 3) Perubahan panjang siang dan panjang
Pembahasan: malam.
Teori proto planet menyatakan bahwa tata
surya terbentuk oleh gumpalan awan gas 16. c. termal
dan yang jumlahnya sangat banyak.Suatu Pembahasan:
gumpalan mengalami pemampatan dan Teori Termal. Teori ini mengukur usia
bumi berdasarkan perhitungan suhu bumi.
menarik partikel-partikel debu membentuk
Diduga,mula-mula bumi merupakan batu-
gumpalan bola.Pada saat itulah terjadi pili-
an yang sangat panas, yang lama kelamaan-
nan yang membuat gumpalan bola menjadi
mendingin. Dengan mengetahui massa dan
pipih menyerupai cakram (tebal bagian ten-
suhu bumi saat ini maka ahli fisikaInggris,
gah dan pipih di bagian tepi).Karena bagian
Elfin memperkirakan perubahan bumi dari
tengah berpilin lambat mengakibatkan ter-
batuan yang sangat panasmenjadi batuan
jadi tekanan yang menimbulkan panas dan
yang dingin seperti ini memerlukan waktu
cahaya(Matahari).Bagian tepi cakram ber-
20.000 juta tahun.
pilin lebih cepat sehingga terpecah menjadi
gumpalan yang lebih kecil.Gumpalan itu 17. c. bertahap
kemudian membeku menjadi planet dan Pembahasan:
satelit. Transisi antara lapisan atmosfer yang satu
dengan yang lain berlangsung secara berta-
13. b. Teori Kant-Laplace
hap.
Pembahasan:
Planet-planet yang terbentuk dari kabut 18. e. helium
mempunyai material padat yang berham- Pembahasan:
buran dan saling tarik menarik sehingga Dalam lapisan atmosfer, terdapat beberapa
membentuk gumpalan padat yang disebut unsur gas yang melingkupinya, seperti 78%

8 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


nitrogen, 21 % oksigen, 0,9% karbon diok- 26. d. banyak tenaga kerja
sida, serta uap air dan jenis gas lainnya. Pembahasan:
Dampak positif ledakan penduduk adalah
19. b gelombang pasang akibat gempa
adanya banyak tenaga kerja yang terdapat
Pembahasan:
di daerah tersebut.
Tsunami merupakan nama yang berasal
dari gelobang pasang akibat gempa di da- 27. e. (2), (4), dan (5)
lam laut yang menyebabkan air gelombang
Pembahasan:
menjadi tinggi.
Jenis sumber daya alam berdasarkan lokasi
20. d. vulkano-tektonik di daratan adalah:
Pembahasan: a) peternakan;
Proses geologi vulkano-tektonik melatarbe- b) perkebunan;
lakangi terbentuknya Danau Toba di Aceh. c) pertanian.

21. b. rawan gempa bumi 28. a. Indonesia memiliki sumber daya alam
Pembahasan: yang melimpah
Indonesia yang terletak di perbatasan lem- Pembahasan:
peng Eurasia, Indo-Australia dan lempeng Indonesia juga memiliki tanah yang subur
Pasifik, menyebabkan Indonesia menjadi yang tersebar di semua daerah di Nusan-
daerah rawan gempa bumi. tara. Dari kesimpulan tersebut maka dapat
22. c. Orogenesa disimpulkan fakta bahwa Indonesia memi-
Pembahasan: liki sumber daya alam yang melimpah.
Gerakan Orogenesa adalah suatu gerakan
29. e. polusi di daerah perkotaan
pergeseran lapisan kulit bumi dengan arah
Pembahasan:
vertikal dan horizontal serta gerakannya
Berikut ini salah satu masalah lingkungan
relatif cepat dalam wilayah sempit.
hidup di Indonesia adalah polusi yang ter-
23. c. Litosfer dapat di daerah perkotaan, selain itu ban-
Pembahasan: yak terdapat banjir dan tanah longsor.
Interaksi antar batuan terletak pada lapisan
Litosfer. 30. c. polusi udara yang terdapat di daerah terse-
but
24. a. angin berperan dalam proses penyerbu- Pembahasan:
kan Karena hujan adalah uap air yang tercam-
Pembahasan: pur dengan udara. Apabila udara kotor
Angin berperan dalam proses penyerbukan, disekitarnya maka akan terjadi fenomena
serbuk tersebut dapat terbawa oleh hewan hujan asam.
maupun batuan adanya angin disekitarnya.
31. c. menggunakan pandangan jangka panjang
25. c. migrasi penduduk
dalam pengelolaan sumber daya alam
Pembahasan:
Pembahasan:
Pada arus balik lebaran tahun 2013 wilayah
Salah satu Ciri pembangunan berkelanju-
DKI Jakarta mengalami penambahan pen-
duduk sebanyak + 26.000 jiwa. Faktor yang tan yaitu menggunakan pandangan jangka
berpengaruh terhadap dinamika penduduk panjang dalam pengelolaan sumber daya
tersebut migrasi penduduk. alam.

Kunci Pembahasan Tryout Geografi 9


32. d. (3) dan (5) 37. d. terkait ruang dan waktu
Pembahasan: Pembahasan:
Tindakan yang sesuai dengan pembangu- Data suhu 32oC belum merupakan infor-
nan berkelanjutan adalah: masi geografi kecuali sudah terkait dengan
1) menggunakan teknologi ramah ling- ruangan waktu. Unsur cuaca dan iklim:
kungan; a. Suhu udara
2) penerapan sistem tebang pilih. b. Tekanan udara
33. d. lokasi daerah yang dipetakan pada kedudu- c. Angin
kan sekitar lebih luas d. Kelembaban udara
Pembahasan: e. Awan
Inset ini memiliki skala lebih kecil dari peta f. Curah hujan
utama, untuk menjelaskan letak/hubungan Data suhu jika tercatat ±30 tahun merupa-
antara wilayah pada peta utama dengan kan informasi iklim, jika tercatat 24 jam
wilayah lain di sekelilingnya. Misalnya : merupakan informasi cuaca.
lokasi relatif Pulau Kalimantan sebagai peta
utama terlihat posisinya dengan pulau- 38. b. Citra
pulau lain di sekitarnya pada inset peta Pembahasan:
wilayah Indonesia. Tempat untuk melakukan aktivitas pengin-
deraan jauh disebut dengan Citra.
34. b. titik
Pembahasan: 39. d. SIG
Simbol titik paling tepat digunakan un- Pembahasan:
tuk menggambarkan persebaran berbagai Sarana yang paling baik dalam melakukan
fenomena di permukaan bumi.Simbol ti- analisis keruangan adalah SIG.
tik berguna untuk menggambarkan suatu
fenomena tertentu sebaiknya dibuat den- 40. c. overlay antardata
gan ciri-ciri yang cukup jelas dan mudah Pembahasan:
dimengerti oleh pihak lain, terutama para Dalam hal penampilan data, kelebihan uta-
pengguna peta. ma dari Sistem Informasi Geografis diband-
35. b. menggambarkan muka bumi yang bulat ke ingkan dengan pemetaan adalah overlay
gambar datar antardata.
Pembahasan:
41. b. tertatanya kawasan perkantoran
Proyeksi peta dalam kartografi sangat
Pembahasan:
diperlukan untuk meggambarkan muka
tertatanya kawasan perkantoran adalah
bumi yang bulat ke gambar datar. Proyeksi
merupakan sistem pemindahan suatu ob- salah satu ciri yang menunjukkan pola
jek dari bentuk permukaan yang lengkung keruangan kota.
pada suatu bidang datar.
42. a. ruang desa
36. b. wilayah pencemaran sungai Pembahasan:
Pembahasan: Ruang desa merupakan lingkungan tempat
Dalam bidang hidrologi, penginderaan jauh tinggal sejumlah penduduk dengan batas-
bermanfaat untuk pengamatan wilayah batas administrasi. Keruangan desa dapat
pencemaran sungai. pula disebut kewilayahan desa. Wilayah

10 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


desa biasanya terdiri dari beberapa permu- daerah transmigrasi, kawasan industri,
kiman yang letaknya di luar kota. Sebagian daerah perkebunan, dan lain sebagainya.
besar penduduknya bermata pencaharian
47. b. 6 km dari A
pada sektor agraris. Bahkan desa di Jawa Pembahasan:
asal mulanya dihuni oleh orang-orang yang Jawaban: B. 6 km dari B, caranya
berasal dari satu keturunan. Mereka memi- TH = jarak/1 + √ Penduduk banyak : pen-
liki nenek moyang yang sama, yaitu para duduk sedikit
pendiri desa tersebut. TH = 36/1 + √ 500 : 20
TH = 36/1 + √ 25
43. d. peningkatan teknologi peternakan
TH = 36/1 + 5
Pembahasan:
TH = 36/6
Dampak positif interaksi desa-kota bagi TH = 6 dari kota berpenduduk paling
desa adalah peningkatan teknologi peter- sedikit.
nakan.
48. b. metropolis terpusat
44. c. interaksi desa dan kota Pembahasan:
Pembahasan: metropolis terpusat Kota yang terbentuk
Interaksi desa dan kota dapat mempengar- karena kegiatan sosial ekonomi yang tinggi
uhi perkembangan suatu wilayah. terutama di daerah pusatnya.

49. c. (1), (3), dan (5)


45. a. seluruh wilayah negara
Pembahasan:
Pembahasan:
Karakteristik negara berkembang adalah
Bagian yang dimaksud sebagai kewilayahan sebagai berikut:
di Indonesia adalah seluruh wilayah negara 1) usia harapan hidup rendah;
Indonesia. 3) angka pengangguran tinggi;
5) sarana transportasi dan komunikasi
46. d. daerah transmigrasi
sangat terbatas.
Pembahasan:
Daerah transmigrasi termasuk Resources 50. c. (2) dan (3)
Frontier Region. Resource Frontier Re- Pembahasan:
gion yaitu suatu wilayah baru yang mulai Amerika Serikat dan Kanada termasuk neg-
ara Maju. amerika serika memiliki kekua-
berkembang dan nantinya akan menjadi
tan ekonomi terbesar dunia, yaitu pendapa-
daerah yang produktif. Daerah ini biasan-
tan penduduk mencapai 47.000 US dollar.
ya terletak jauh dari core region. Contoh:
Sedangkan Kanada $ 38,400.

Kunci Pembahasan Tryout Geografi 11


kunci dan pembahasan
Prediksi Ujian Nasional I geografi SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. e. Konsep keterjangkauan 5. a. interelasi dan deskripsi


Pembahasan: Pembahasan:
Apabila dilihat dari soalnya, terdapat Dalam menganalisis fenomena geosfer, pada
keyword (kata kunci) yaitu jalan. Jadi dapat ilmu geografi menggunakan prinsip-prinsip
dipastikan bahwa konsep ini adalah konsep geografi. Adapun prinsip geografi antara
aksesibilitas (keterjangkauan). lain:

2. d. Konsep nilai kegunaan a. Prinsip Distribusi / Penyebaran


Pembahasan: artinya: adanya sebaran fenomena, gejala,
Pada soal hanya disebutkan perbedaan
fakta, peristiwa dipermukaan bumi. Seba-
penggunaan lahan antara dua orang yang
ran fenomena atau gejala ada yang teratur
berbeda di daerah yang sama. Hal itu
ada yang tidak teratur. Yang teratur: ada
menunjukkan perbedaan dalam hal nilai
yang mengelompok, menyebar, memusat,
kegunaan. Maka jawaban yang benar adalah
memanjang bergantung kepada keadaan
konsep nilai kegunaan d.
fenomena. Pengertian fenomena atau gejala
3. d. Pendekatan kewilayahan diartikan sebagai: semua data, fakta, peris-
Pembahasan: tiwa yang ada dipermukaan bumi. Secara
Pendekatan kewilyahan merupakan umum terbagi menjadi 2 kelompok besar
gabungaan antara pendekatan keruangan yaitu:
dan kelingkungan. Dimana pendekatan 1) Fenomena alam (realm of nature)
kewilayahan juga menjelaskan adanya terdiri dari : kekuatan, proses, biotis,
interaksi antara kedua wilayah tersebut. topologis, fisis dan lain-lain.
Dalam soal ini, jika ingin mengurai masalah 2) Fenomena sosial (human realm)
kemacetan lalu lintas di Jakarta tidak terdiri dari : a. lingkungan sosial :
hanya Jakarta yag harus dibenahi akan terdiri dari : kebiasaan, hukum, tradisi.
tetapi juga secara menyeluruh membenahi b. Bentang alam budidaya terdiri dari
masalah kemacetan di Bekasi, Depok dan : pemukiman, persawahan, hutan
Tangerang. buatan. c. masyarakat
Syarat untuk menganalisis dengan
4. d. Keruangan
prinsip penyebaran berarti harus ada
Pembahasan:
fenomena yang dikaji dan adanya pola
Pendekatan keruangan/spatial menjelaskan
sebaran fenomena tersebut.
mengenai fenomena disuatu ruang/wilayah
berdasarkan penyebaran ruang. Dalam b. Prinsip deskripsi: diartikan penjelasan lebih
soal ini terjadi hujan di suatu daerah yang lanjut tentang fenomena tersebut secara de-
menyebabkan sebaran banjir di beberapa tail disertai dengan gambar, tabel, diagram,
titik di wilayah/kota tersebut. peta ….

Kunci Pembahasan Prediksi Geografi 1


Ketika kita menggunakan prinsip deskripsi 7. a. Fisik
dalam analisis fenomena geosfer berarti kita Pembahasan:
uraikan secara detail tentang gejala atau Aspek fisik dalam geografi membahas unsur –
fenomena yang dikaji, disertai dengan pen- unsur geosfer.
jelasan yang rinci disertai tabel, gambar,
grafik. 8. c. non biotik
Pembahasan:
Contoh : fenomena penduduk di Kelurahan
Aspek Nonbiotik, meliputi unsur kondisi tanah,
B : Penduduk adalah kelompok masyarakat
hidrologi (tata air), dan kondisi iklim.
yang menempati suatu wilayah dalam waktu
yang relatif lama terikat satu kesatuan hu- 9. e. Galaksi baru akan terbentuk untuk
kum. Berdasarkan jenis kelamin terdiri dari menggantikan galaksi yang menjauh
laki-laki dan wanita. Pembahasan:
c. Prinsip Interelasi: diartikan adanya hubun- Dalam teori ”keadaan tetap”, kita harus
gan antara fenomena yang satu dengan menerima bahwa zat baru selalu diciptakan
fenomena yang lain pada suatu ruang. dalam ruang angkasa di antara berbagai
Bahwa fenomena atau gejala di muka bumi galaksi, sehingga galaksi baru akan terbentuk
tidak mungkin berdiri sendiri pasti ada guna menggantikan galaksi yang menjauh.
keterkaitan dengan fenomena lain. Tana- Orang sepakat bahwa zat yang merupakan
man padi tumbuh bagus di dataran rendah. asal mula bintang dan galaksi tersebut
Ada keterkaitan yang sangat tinggi antara adalah hidrogen.
fenomena tanaman padi dengan fenomena
10. c. Bimasakti
dataran rendah.
Pembahasan:
d. Prinsip Korologi: Fenomena dilihat dari se- Galaksi bimasati berbentuk seperti cakram
baran dan interelasi berada pada ruang ter- yang berputar dan terpusat.
tentu. Artinya Prinsip ini boleh dikatakan
menjadi gabungan diantara prinsip-prinsip 11. d. Pada keadaan masa tunggal, jagad raya
geografi yang ada. Ketika kita menguna- memiliki suhu serta energi yang besar
kan prinsip ini dalam menganalisis fenom- Pembahasan:
ena geosfer berarti menguraikannya den- Stephen Hawking mengungkapkan bahwa
gan penggabungan prinsip yang ada. mis- pada keadaan masa tunggal, jagad raya
alnya kita bicara tentang pasar pada suatu memiliki suhu serta energi yang besar
wilayah, maka pasar itu akan bergantung
12. e. Nebula
kepada fenomena pembeli, penjual, barang,
Pembahasan:
transportasi, transaksi pada ruang tertentu
Teori Kabut (Nebula)Teori ini dikembang-
pula.
kan oleh Immanuel Kant (Jerman) tahun
6. b. 1, 3 dan 4 1775 dan Pierre Simon de Laplace (Prancis)
Pembahasan: tahun 1799. Menurut teori ini, awalnya tata
Yang termasuk dalam Prinsip-prinsip adalah surya adalah berupa gumpalan kabut (nebu-
persebaran, deskripsi dan interelasi. Prinsip la) yang berputar. Mula-mula putaran kabut
tersebut termasuk ke dalam prinsip Geografi. lambat. Karena adanya perputaran, volume

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


dan suhu gumpalan berkurang dan akhirnya dan perubahan posisi lapisan batuan sehingga
kabut ini menggumpal di pusat putaran, mengubah bentuk muka bumi. Gerakan tersebut
membentuk lempengan padat. Lempengan dapat dibedakan menjadi gerakan orogenesis
ini berputar semakin cepat sehingga ada dan epirogenesis. Semua gerakan tersebut akan
bagian lempengan yang terlempar keluar mengubah bentuk permukaan bumi berupa
dan kemudian mengalami penurunan suhu. munculnya sesar dan pelipatan.
Bagian yang terlempar ini kemudian men-
jadi planet-planet dan anggota tata surya 16. a. Graben
Pembahasan:
lainnya. Inti kabut terus memadat, menjadi
Graben yaitu bagian dari patahan yang lebih
matahari.
rendah dari daerah sekitarnya.
Teori ini berhasil menjelaskan bahwa
tata surya datar, yaitu orbit ellips planet 17. e. Troposfer
mengelilingi matahari hampir datar. Pembahasan :
Kelemahan teori kabut disampaikan oleh Lapisan ini berada pada level yang terendah,
James Clerk Maxwell dan Sir James Jeans campuran gasnya paling ideal untuk menopang
yang menunjukkan bahwa massa bahan kehidupan di bumi. Dalam lapisan ini
dalam gelang-gelang tak cukup untuk kehidupan terlindung dari sengatan radiasi
menghasilkan tarikan gravitasi sehingga yang dipancarkan oleh benda-benda langit lain.
memadat menjadi planet. F.R. Moulton pun Dibandingkan dengan lapisan atmosfer yang
menyatakan bahwa teori kabut tak memenuhi lain, lapisan ini adalah yang paling tipis (kurang
syarat bahwa yang memiliki momentum lebih 15 kilometer dari permukaan tanah).
sudut paling besar haruslah planet bukan
matahari. Teori kabut menyebutkan bahwa 18. c. Atmosfer
matahari yang memiliki massa terbesar akan Pembahasan:
memiliki momentum sudut yang paling Atmosfer adalah lapisan gas yang
besar. melingkupi sebuah planet, termasuk bumi,
dari permukaan planet tersebut sampai jauh
13. d. Tatasurya di luar angkasa.
Pembahasan:
Tata surya merupakan Susunan benda 19. e. Pulau sumbawa merupakan daerah yang
angkasa yang membentuk suatu sistem kering
dengan matahari sebagai pusatnya. Pembahasan:
Sungai ephemeral - yaitu sungai yang ada
14. b. Planet terjauh dari matahari airnya hanya pada saat musim hujan. Sungai
Pembahasan: ini banyak terdapat di Sumbawa.
Titik Aphellium adalah kedudukan
suatu planet terhadap matahari pada saat 20. b. Pergerakan pasang surut air laut
kedudukan planet terjauh dari matahari. Pembahasan:
Pengembangan daerah rawa di Sumatra dan
15. b. Diatropisme Kalimantan untuk keperluan permukiman
Pembahasan: transmigrasi berhasil berkat kemampuan
Diastropisme adalah tenaga yang bekerja dari manusia dalam memanfaatkan pergerakan
dalam bumi yang mengakibatkan pergeseran pasang surut air laut.

Kunci Pembahasan Prediksi Geografi 3


21. d. Gempa bumi ini antara lain sayuran, kopi, teh, dan aneka
Pembahasan: jenis hutan tanaman industri.
Struktur batuan, iklim, topografi dan
d. Wilayah berudara dingin (lebih 2.500 m
biologis merupakan faktor-faktor yang
dpal)
mempengaruhi proses pelapukan dan
penghancuran massa batuan. Wilayah ini dijumpai tanaman yang berjenis
pendek. Contohnya, edelweis.
22. d. Subduksi
Pembahasan: 24. a. Pangea
Subduksi adalah batas antar lempeng, Pembahasan:
dimana kerak samodera menunjam di bawah Pangea atau Pangaea adalah super benua
kerak benua ataupun kerak samodera. Jika yang ada selama era akhir Paleozoikum dan
kerak samodera menunjam di bawah kerak awal Mesozoikum, terbentuk sekitar 300
samodera, maka akan menghasilkan suatu juta tahun yang lalu[1] dan mulai retak
sistem busur kepulauan (island arc system) sekitar 200 juta tahun yang lalu, sebelum
atau disebut juga busur magmatik dan juga komponen benua dipisahkan menjadi
terbentuk melange serta busur cekungan. konfigurasi mereka saat ini.[2] Pangea
dikelilingi oleh lautan global yang bernama
23. c. Suhu
Panthalassa.
Pembahasan:
Ahli klimatologi dari Jerman yang bernama
25. b. Pertambahan penduduk
Junghuhn membagi habitat beberapa
Pembahasan:
tanaman di Indonesia berdasarkan suhu,
Pertambahan penduduk adalah Suatu
sehingga didapatkan empat penggolongan
kondisi yang menunjukkan bentuk
iklim sebagai berikut.
perubahan jumlah penduduk yang terus
a. Wilayah berudara panas (0 – 600 m dpal). meningkat.
Suhu wilayah ini antara 23,3 °C – 22 °C,
26. b. Kelahiran
Tanaman yang cocok ditanam di wilayah ini
Pembahasan:
adalah tebu, kelapa, karet, padi, lada, dan
Faktor yang memengaruhi kualitas pen-
buah-buahan.
duduk adalah sebagai berikut:
b. Wilayah berudara sedang (600 – 1.500 m
a. pendidikan
dpal)
b. pendapatan
Suhu wilayah ini antara 22 °C – 17,1 °C. c. kesehatan
Tanaman yang cocok ditanam pada wilayah
d. kesejahteraan
ini adalah kapas, kopi, cokelat, kina, teh,
dan macam-macam sayuran, seperti ken- 27. b. Terbarui dan tidak terbaharui
tang, tomat, dan kol. Pembahasan:
c. Wilayah berudara sejuk (1.500 – 2.500 m Sumber daya alam dibedakan menjadi 2 yaitu
dpal) sumber daya alam yang dapat diperbarui
dan sumber daya alam yang tidak dapat
Suhu wilayah ini antara 17,1 °C – 11,1 °C.
diperbaharui.
Tanaman yang cocok ditanam pada wilayah

4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


28. a. Papua bulat ke bidang datar. Sebagaimana telah
Pembahasan: dikemukakan banyak sekali jenis proyeksi
Papua menduduki populasi terendah di peta karena berbagai dasar pertimbangan.
antara pulau-pulau lainnya. Sedangkan di
pulau Jawa memiliki tingkat populasi paling 34. b. Sebaran dan lokasi tanaman pertanian
tinggi. Pembahasan:
Dengan peta pertanian petani dapat
29. b. Masalah lingkungan hidup melihat tingkat kesuburan tanah yang akan
Pembahasan: mereka tanami, melihat ketinggian dan
Penebangan hutan akan mengakibatkan kemungkinan terjadinya beberapa bencana
kekeringan dan banjit, sebagai masalah alam seperti tanah longsor. Petani pun dapat
lingkungan hidup yang utama. mengetahui jenis tanaman apa yang bisa
ditanam di daerah tersebut.
30. c. Mencari ikan dengan cara di bom
Pembahasan: 35. a. 1 : 10.000
Mencari ikan dengan cara racun dan bom Pembahasan:
dapat merusak keseimbangan ekosistem air Dalam 20 cm
laut maupun di darat. skala 1 : 30.000 = jarak sebenarnya 600.000
60 : 600.000
31. a. Suaka margasatwa ----disederhanakan hingga menjadi 1 : ....
Pembahasan: = 1 : 10.000
Suaka margasatwa (Suaka: perlindungan; Jadi, skala foto udara adalah " 1 : 10.000 "
Marga: turunan; satwa: hewan) adalah
kawasan hutan suaka alam yang mempunyai 36. e. asosiasi
ciri khas berupa keanekaragaman dan/ Pembahasan:
atau memiliki keunikan jenis satwa yang Dalam pengenalan objek pada citra selalu
membutuhkan perlindungan/ pembinaan menggunakan unsur-unsur interpretasi.
bagi kelangsungan hidupnya terhadap Apabila seorang peneliti geografi mengenai
habitatnya. objek lapangan sepak bola berdasarkan
kenampakan gawang, maka ia menggunakan
32. e. 3) dan 4) unsur interpretasi asosiasi.
Pembahasan:
Tindakan yang mencerminkan pembangu- 37. b. Kemampuan sensor untuk enampilkan
nan berkelanjutan adalah: gambar objek terkecil dipermukaan Bumi
a) pengembangan dan pengelolaan keragaman Pembahasan :
hayati Resolusi spasial adalah ukuran objek
b) reklamasi dan rehabilitasi lahan kritis terkecil yang masih dapat disajikan
dibedakan, dan dikenali pada citra. Semakin
33. b. Menggambarkan muka bumi yang bulat ke kecil ukuran objek yang dapat direkam,
gambar datar semakin baik resolusi spasialnya. Begitupun
Pembahasan: sebaliknya, semakin besar ukuran objek
Proyeksi peta diperlukan dalam kartografi yang dapat direkam, semakin buruk resolusi
untuk menggambarkan muka bumi yang spasialnya.

Kunci Pembahasan Prediksi Geografi 5


38. c. pesawat terbang 45. a. Alfred Weber
Pembahasan: Pembahasan:
Pesawat terbang menghasilkan penginder- Pemilihan lokasi industri yang didasarkan
aan jauh seperti foto udara. pada biaya angkutan terendah dikemuka-
kan kali pertama oleh Alfred Weber. Jadi
39. b. menunjukkan tingkat pengaruh dari suatu jawaban yang benar adalah
titik
Pembahasan: 46. e. jumlah penduduk
Teknik buffering berfungsi untuk menun- Pembahasan:
jukkan tingkat pengaruh dari suatu titik Berikut yang merupakan faktor-faktor
lokasi:
40. d. Pemetaan
a. tanah
Pembahasan:
b. pasar
Pemetaan berfungsi untuk menyajikan
c. tenaga kerja
gambar visual mengenai suatu data.
d. transportasi
41. d. polis
47. a. 1,3,5
Pembahasan:
Pembahasan:
Tahap polis adalah suatu daerah kota yang
Faktor faktor yang memengaruhi pusat per-
sebagian penduduknya masih mencirikan
tumbuhan terhadap ekonomi masyarakat:
sifat-sifat agraris.
a) pendapatan penduduk meningkat
42. d. 1000.000 - 5000.000 jiwa b) kesejahteraan penduduk meningkat
Pembahasan: c) anggaran pendapatan daerah meningkat
Secara numerik sebuah kota disebut
metropolitan jika penduduknya berjumlah 48. b. Tenaga kerja yang relatif seimbang
1000.000 - 5000.000 jiwa. Pembahasan:
Suatu negara yang kota kotanya memiliki
43. e. Generasi muda di desa meniru gaya hidup pusat pertumbuhan yang merata, berpen-
hedonistik dan materialis masyarakat kota garuh kepada jumlah tenaga kerja yang
Pembahasan: relatif seimbang.
Berikut ini dampak negatif interaksi desa –
kota: 49. e. Tergantung pada alam
a. desa kekurangan tenaga kerja produktif Pembahasan:
b. lahan pertanian berubah menjadi ka- Berikut ini adalah ciri-ciri negara maju , ….
wasan pemukiman a. pendapatan perkapita tinggi
c. terbentuknya kantong-kantong pemu- b. angka kematian ibu dan anak tinggi
kiman kumuh di perkotaan c. pendidikan dan keterampilan tinggi
d. makin mahalnya harga lahan di perko- d. tidak tergantung pada alam
taan
50. d. Jumlah penduduk dibagi jumlah pendapa-
44. d. Modal asing tan negara
Pembahasan: Pembahasan:
Pengaruh pergerakan interaksi kota tidak Pendapatan perkapita adalah jumlah pen-
ditimbulkan oleh faktor modal asing. duduk dibagi jumlah pendapatan negara.

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
Prediksi Ujian Nasional II geografi SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. c. Pola 6. b. Interelasi
Pembahasan: Pembahasan:
Pola merupakan bentuk, struktur, dan Tanah longsor terjadi akibat hutan gundul
persebaran fenomena atau kejadian dalam adalah salah satu contoh dari prinsip
fenomena Geografi. interelasi.

2. e. Lokasi 7. a. Letak atau lokasi suatu wilayah


Pembahasan: Pembahasan:
Konsep lokasi adalah konsep dalam Geografi Membahas hal-hal yang berkenaan dengan
yang digunakan untuk menjelaskan letak/ letak atau lokasi suatu wilayah, bentuk muka
posisi suatu gejala Geografi di permukaan buminya, luas area dan batas-batas wilayah
Bumi yang berpengaruh pada aktifitas yang mempunyai ciri-ciri khas tertentu.
manusia.
8. a. Biotik
3. c. Pendekatan kelingkungan Pembahasan:
Pembahasan: Komponen biotik adalah komponen ling-
Permasalahan lingkungan dan bencana , kungan yang terdiri atas makhluk hidup.
seperti banjir di sepanjang Bengawan Solo Pada pokoknya makhluk hidup dapat digo-
banyak terjadi, akibat ketidakseimbangan longkan berdasarkan jenis-jenis tertentu,
interaksi antara lingkungan dengan aktivi- misalnya golongan manusia, hewan dan
tas manusia. Dalam geografi, interaksi di tumbuhan. Makhluk hidup berdasarkan
atas dapat dipelajari dengan pendekatan ukurannya digolongkan menjadi mikroor-
kelingkungan/ ekologi. ganisme dan makroorganisme.

4. a. Lingkungan dan kewilayahan 9. a. Jagad raya


Pembahasan: Pembahasan:
Geografi adalah ilmu yang mempelajari per- Jagad Raya adalah ruang yang maha luas
samaan, dan perbedaan fenomena geosfer dan tidak ada batasnya tempat benda-benda
dengan sudut pandang kewilayahan, dan langit yang berada, termasuk bumi yang
kelingkungan dalam konteks keruangan. merupakan tempat tinggal manusia.

5. d. 1, 3, 5, 6 10. a. Manusia menjadi pusat alam semesta


Pembahasan: Pembahasan:
Prinsip-prinsip yang dikenal dalam studi Pusat alam semesta menurut teori egosentris
geografi adalah sebagai berikut: adalah manusia menjadi pusat alam semesta.
1) persebaran Teori yang pertama kali muncul adalah teori
2) interelasi egosentris. Teori ini muncul sudah cukup
3) deskripsi lama sekitar 5000 tahun yang lalu atau abad
4) ogi ke-30 SM.

Kunci Pembahasan Prediksi Geografi 7


11. c. Bentuk orbit planet berbentuk elips, laju bumi akibat proses penurunan suhu dan
orbit planet tidak tetap dan matahati pada akhirnya membentuk pegunugan dan
bukanlah pusat jagad raya lembah, ini merupakan pendapat dari teori
Pembahasan: kontraksi.
Teori menurut Nicolas Copernicus,
beranggapan bahwa bentuk orbit planet 16. e. memudahkan penghitungan umur lapisan
berbentuk elips, laju orbit planet tidak tetap tertua kerak bumi
dan matahati bukanlah pusat jagad raya. Pembahasan:
Dengan mengetahui ketebalan lapisan
12. e. Merkurius
sedimen rata-rata yang terbentuk setiap
Pembahasan:
tahunnya dengan memperbandingkan
Berikut merupakan ciri-ciri planet Merku-
tebal batuan sedimen yang terdapat di
rius adalah:
Bumi sekarang ini, maka dapat dihitung
1) Mempunyai jarak 58 juta km;
umur lapisan tertua kerak Bumi. Berdasar
2) Merupakan planet terkecil dalam tata perhitungan macam ini diperkirakan Bumi
surya; terbentuk 500 juta tahun yang lalu.
3) Suhu permukaan > 32°C;
17. b. Planetair
4) Permukaannya hampir sama dengan
Pembahasan:
bulan.
Lapisan troposfer terdiri dari lapisan:
13. e. Teori Kabut Asap a) Lapisan planetair 0 – 1 km
Pembahasan : b) Lapisan Konveksi 1 – 8 km
Menurut Teori kabut asap, Matahari beserta c) Lapisan tropopause 8 – 12 km
tata surya berasal dari kabut gas yang d) Pada lapisan tropopause kegiatan udara
tersebar di angkasa dalam jumlah yang secara vertikal (konveksi) terhenti dan
sangat banyak karena adanya pengaruh merupakan lapisan pembatas dengan
gaya tarik antarmolekul dalam kabut gas lapisan stratosfer.
tersebut. Perlahan-lahan kabut gas menjadi
gumpalan-gumpalan makin padat. 18. d. Termosfer
Pembahasan:
14. c. Big bang theory Lapisan udara keempat berada pada
Pembahasan: termosfer.
Menurut teori Big bang theory, Alam semesta
terjadi akibat ledakan dari sebuah gumpalan 19. b. Termosfer
zat yang hebat kemudian pecah-pecah. Pembahasan:
Sehingga berkeping-keping dan terbentuk Lapisan yang terjadi karena kenaikan
alam semesta dan benda-benda angkasa temperatur berada pada lapisan termosfer.
lainnya.
20. e. Jumah titik dasar laut
15. b. Kontraksi Pembahasan :
Pembahasan: Penentuan batas wilayah perairan laut
Bumi yang berkerut seperti jeruk yang di Selat Malaka ditentukan bersama
kering sebagai gambaran tentang keberadaan
berdasarkan jumah titik dasar laut.

8 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


21. c. Perisai 27. c. konpensasi kerusakan lingkungan
Pembahasan: Pembahasan:
Gunung api perisai memiliki badan gunung Pemanfaatan energi geotermal sering menda-
yang luas dengan lereng yang landai. Bentuk pat protes warga sekitar lokasi, karena kon-
gunung seperti gunung api perisai tercipta pensasi kerusakan lingkungan.
karena magma yang keluar sewaktu erupsi
bersifat sangat encer. Akibatnya, magma 28. a. Hayati
pijar dapat dengan cepat mengalir dan Pembahasan:
menyebar di wilayah yang luas. Sumber daya alam hayati adalah sumber
daya alam yang berasal dari makhluk hidup,
22. b. proses-proses yang menyebabkan terjadin- misalnya tumbuhan dan hewan.
ya perubahan bentuk permukaan bumi
Pembahasan: 29. c. Reboisasi mangrove
Objek kajian geografi meliputi fenomena Pembahasan:
geosfer. Proses-proses yang menyebabkan Reboisasi mangrove, selain dapat menahan
terjadinya perubahan bentuk permukaan abrasi juga dapat membuatak kawanan
bumi termasuk dalam kajian litosfer. pantai menjadi teduh dan banyak terdapat
biota laut.
23. a. Suhu udara dan arah angin
Pembahasan: 30. a. Mengelola limbah
Faktor-faktor yang memengaruhi perubah- Pembahasan:
an cuaca suatu wilayah suhu udara dan arah Pabrik merupakan sumber produksi yang
angin. dapat menimbulkan polusi air, udara, dan
cuaca. Untuk itu diperlukan pengelolaan
24. a. Iklim kering limbah yang baik agar lingkungan sekitar
Pembahasan: tidak tercemar.
Ciri-ciri Iklim kering adalah:
(1) tingkat penguapan tinggi; 31. e. (3) dan (4)
(2) cadangan airnya kurang; Pembahasan:
(3) tanaman yang tumbuh misalnya kak- Tindakan yang mencerminkan pembangu-
tus. nan berkelanjutan:
(1) pengembangan dan pengelolaan
25. e. pariwisata laut keanekaragaman hayati; dan
Pembahasan:
(2) reklamasi dan rehabilitasi lahan kritis
Aktivitas penduduk di daerah mangrove
yang relevan dengan lingkungannya adalah 32. b. bahan mentah, tenaga kerja, dan pemasa-
bidang pariwisata laut. ran
Pembahasan:
26. b. ruralisasi mengakibatkan bertambahnya
Perkembangan industri sangat ditentukan
penduduk di pedesaan
oleh bahan baku, tenaga kerja, pangsa pasar,
Pembahasan:
modal, dan teknologi yang digunakan.
Pola pengerakan penduduk dan dampaknya
Pabrik minuman di Ungaran berkembang
pada kehidupan yaitu ruralisasi mengakibat-
pesat karena didorong oleh beberapa faktor
kan bertambahnya penduduk di pedesaan.

Kunci Pembahasan Prediksi Geografi 9


yaitu tersedianya bahan mentah, tenaga yang terekam.
kerja, serta pemasaran yang baik.
39. e. Asosiasi
33. b. Kontur Pembahasan:
Pembahasan: Dalam pengenalan obyek pada citra selalu
Peta kontur adalah peta yang menggambar- menggunakan unsur unsur interpretasi. Jika
kan ketinggian tempat dengan mengguna- seorang geograf mengenali obyek lapangan
kan garis kontur. sepakbola berdasarkan kenampakan gawang,
maka ia menggunakan unsur interpretasi
34. b. Legenda asosiasi.
Pembahasan:
Keterangan mengenai simbol pada peta 41. a. Sub-urban
dapat diketahui dengan melihat legenda. Pembahasan :
Sub urban adalah daerah tempat atau area
35. c. Teodolith di mana para penglaju / commuter tinggal
Pembahasan: yang letaknya tidak jauh dari pusat kota.
heodolite adalah instrument/alat yang
dirancang untuk pengukuran sudut yaitu 42. b. Cenderung tidak berubah
sudut mendatar yang dinamakan dengan Pembahasan:
sudut horizontal dan sudut tegak yang Penggunaan tanah di pinggiran kota (rural –
dinamakan dengan sudut vertical. Dimana urban fringe) cenderung tidak berubah.
sudut – sudut tersebut berperan dalam
penentuan jarak mendatar dan jarak tegak 43. c. Pembuatan kawasan wisata
diantara dua buah titik lapangan. Pembahasan:
Berikut yang merupakan dampat interaksi
36. c. Asosiasi desa dengan kota adalah:
Pembahasan: a. Angka buta huruf penduduk desa
Keterkaitan antara objek yang satu dengan semakin berkurang
objek yang lainnya dalam interpretasi b. Perluasan jalur jalan desa-kota dan pen-
disebut asosiasi. ingkatan jumlah kendaraan bermotor
c. Produktivitas desa makin meningkat
37. b. Atmosfer dengan hadirnya teknologi tepat guna
Pembahasan: d. Kehadiran teknologi tepat guna akan
Penginderaan jauh merupakan suatu sistem meningkatkan kesejahteraan penduduk
yang terdiri atas beberapa komponen yang desa
saling terkait satu sama lain. Salah satu
komponen dalam penginderaan jauh adalah 44. b. Kota
atmosfer. Pembahasan:
Sedangkan kota merupakan pusat kegiatan
38. d. Mengetahui tegak atau miringnya objek sektor ekonomi sekunder yang meliputi
yang terekam bidang industri, di samping sektor ekonomi
Pembahasan: tertier yaitu bidang pelayanan jasa. Jadi
Kegunaan waterpass pada foto udara untuk kegiatan di desa adalah mengolahalam
mengetahui tegak atau miringnya objek untuk memperoleh bahan-bahan mentah,

10 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


baik bahan kebutuhan pangan, sandang karakteristik yang homogen disebut wilayah
maupun lain-lain bahan mentah untuk formal.
memenuhi kebutuhan pokok manusia.
48. e. Wilayah formal
45. c. Urbanisasi yang relatif seimbang Pembahasan:
Pembahasan: Dalam perkembangan selanjutnya terjadi
Suatu negara yang kota kotanya memiliki pembagian mengenai kajian wilayah
pusat pertumbuhan yang merata, berpen-
yaitu secara umum (regional) dan khusus
garuh kepada jumlah: tenaga kerja yang
(topikal).
relatif seimbang.
49. e. Utara
46. b. Geografi wilayah
Pembahasan:
Pembahasan:
Geografi wilayah adalah cabang geografi Wilayah persebaran negara maju di dunia
yang mempelajari wilayah-wilayah di sebagian terletak di belahan bumi sebelah
dunia. utara.

47. a. Formal 50. b. 2, 4, 6


Pembahasan: Pembahasan :
Wilayah formal dicirikan oleh sesuatu yang Indonesia, Singapura, Myanmar adalah
dimiliki atau melekat pada manusia dan negara berkembang di wilayah Asia.
alam secara umum, Wilayah yang memiliki

Kunci Pembahasan Prediksi Geografi 11


kunci dan pembahasan
TRYOUT Ujian Nasional I SOSiOLOGI SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. C. perencanaan sosial dalam pengendalian sosial, karena norma


Pembahasan: disertai dengan sanksi dan aturan yang tegas
Fungsi sosiologi dalam perencanaan sosial bagi para pelanggarnya. Contohnya: di suatu
adalah sebagai berikut. desa terdapat jadwal ronda/siskamling, dan
a. Perencanaan sosial merupakan alat untuk dengan kesepakatan bersama apabila ada warga
mengetahui perubahan yang terjadi di
yang tidak ronda, maka akan dikenakan denda
masyarakat.
baginya.
b. Sosiologi memahami hubungan yang
terjalin antara manusia dengan alam, 4. E. identifikasi
hubungan antara manusia dengan ke- Pembahasan:
lompok, pengaruh penemuan baru ter- Identifikasi adalah kecenderungan dalam
hadap manusia dan kebudayaan, serta diri seseorang untuk menjadi sama dengan
perkembangan kebudayaan. Hal ini berarti
orang lain. Orang lain yang menjadi sasaran
suatu perencanaan disusun atas dasar
identifikasi dinamakan idola (kata idol berarti
kenyataan yang faktual.
sosok yang dipuja). Identifikasi merupakan
c. Dengan adanya perencanaan sosial, dapat
bentuk lebih lanjut dari proses imitasi dan
digunakan untuk mengantisipasi berbagai
masalah yang timbul di masyarakat. proses sugesti yang pengaruhnya amat kuat.
d. Perencanaan sosial merupakan alat untuk 5. B. kerja sama
mengetahui perkembangan masyarakat, Pembahasan:
sehingga dapat menghimpun kekuatan
Kerja sama dapat timbul karena adanya
sosial di masyarakat.
orientasi perorangan terhadap kelompoknya
e. Sosiologi dapat memahami perkembangan
sendiri (ingin timnya menang) atau kelompok
masyarakat, baik desa maupun kota, se-
orang lain (ingin tim lawan kalah). Kerja sama
hingga proses penyusunan perencanaan
sosial dapat dilakukan. merupakan bentuk interaksi sosial yang utama.
Tanpa adanya kerja sama, mustahil manusia
2. D. kebenaran
mampu memenuhi kebutuhannya sendiri.
Pembahasan:
Nilai kebenaran (kenyataan), yaitu nilai 6. C. kebiasaan hidup sehari-hari
yang berdasarkan pada unsur akal manusia. Pembahasan:
Contohnya seseorang yang dianggap bersalah, Status simbol dapat dikenali dari kebiasaan
tetapi belum terbukti secara hukum masih hidup sehari-hari, seperti cara berpakaian,
memiliki hak untuk menjalani proses tempat tinggal, dan bentuk rumah.
pengadilan.
7. C. pola
3. C. pedoman bagi pelaksanaan pengendalian
sosial Pembahasan:
Pembahasan: Pola adalah bentuk umum suatu interaksi
Fungsi norma sosial dan contoh dalam sosial. Contoh: pola penggunaan waktu bagi
masyarakat yaitu mengikat warga masyarakat pelajar

Kunci Pembahasan Tryout Sosiologi 1


8. D. memiliki hubungan interaksi hanya dan afektif (sikap). Pengendalian dengan cara
dengan lingkungan terdekat ini dilakukan tanpa menggunakan kekerasan
Pembahasan: dan paksaan.
Tahap siap bertindak (game stage) individu
12. B. (1), (2), dan (4)
mulai menyadari adanya tuntutan untuk mem-
Pembahasan:
bela keluarga dan bekerja sama dengan teman-
Heterogen: keadaan masyarakat dengan latar
temannya. Pada tahap ini, lawan berinteraksi
belakang SARA yang berbeda contohnya ne-
semakin banyak dan hubungannya semakin
gara Indonesia.
kompleks. Individu mulai berhubungan de-
ngan teman-teman sebaya di luar rumah. Per- 13. D. munculnya berbagai bidang keahlian
aturan-peraturan yang berlaku di luar keluar- Pembahasan:
ganya secara bertahap juga mulai dipahami. Setiap orang memiliki profesi yang umumnya
Bersamaan dengan itu, anak mulai menyadari didapat dan disesuaikan dengan latar belakang
bahwa ada norma tertentu yang berlaku di pendidikan, keterampilan, dan keahlian, hal
luar keluarganya dan perlu ia patuhi agar ke- tersebut dijadikan pengelompokkan dalam
beradaannya diakui oleh lingkungannya. masyarakat.

9. E. (3), (4), dan (5) 14. A. meningkatkan kemampuan ekonomi


Pembahasan: masyarakat Indonesia
Sosialisasi tidak sempurna adalah keadaan di- Pembahasan:
mana ada penanaman perilaku diri seorang Strata ekonomi bertujuan meningkatkan ke-
anak yang berbeda dari pihak lain, hal ini me- mampuan ekonomi masyarakat Indonesia.
nyebabkan sang anak cenderung memilih hal a. Golongan atas: orang-orang kaya, pengu-
yang negatif bisa karena ajakan teman ataupun saha, orang yang memiliki penghasilan be-
iklan yang menarik perhatian anak tersebut. sar.
b. Golongan menengah: pegawai kantor,
10. E. kurangnya pendidikan moral dan agama petani pemilik lahan, dan pedagang.
pada siswa
c. Golongan bawah: buruh tani dan budak.
Pembahasan:
Kenakalan remaja pada soal disebabkan oleh 15. C. kemampuan dalam berprestasi
kurangnya pendidikan moral dan agama pada Pembahasan:
siswa, sehingga mampu berbuat kenakalan dan Status bisa diperoleh berdasarkan usaha/per-
melanggar norma agama. juangan, diperoleh setelah melakukan peran
terlebih dahulu, bersifat terbuka. Bersifat ter-
11. D. menciptakan kepatuhan pada norma buka, yaitu dalam memperoleh status individu
sosial berhak menentukan kehendaknya sendiri un-
Pembahasan: tuk memilih status tertentu sesuai dengan ke-
Pengendalian sosial persuasif adalah usaha mampuan yang dimilikinya. Contohnya, status
pengendalian sosial dengan cara mengajak sebagai mahasiswa PTN yang diperoleh dari
atau membimbing anggota masyarakat agar perjuangan mengikuti SNMPTN/SPMB terlebih
dapat bertindak sesuai norma yang berlaku dulu. Contoh lain, setiap orang dapat menjadi
dalam masyarakat. Pengendalian ini terkesan dosen, dokter, polisi, bahkan presiden, asal ia
halus dan menghimbau dengan menggunakan mampu memenuhi persyaratan tertentu untuk
penekanan pada aspek kognitif (pengetahuan) mencapai status tersebut.

2 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


16. A. Seseorang yang memiliki kasta ksatria di antara nelayan dengan juragan kapal. Dimana
Bali pindah ke Bandung dampaknya bisa fatal.
Pembahasan:
20. A. simpati
Dalam bagan tersebut stratifikasi yang semula
Pembahasan:
ditetapkan tidak bisa berubah dengan berpin-
Interaksi sosial di antara warga masyarakat
dah tempat.
akan dipengaruhi oleh faktor-faktor berikut.
17. A. kelompok petani a. Imitasi adalah peniruan cara hidup oleh
Pembahasan: seseorang kepada pihak lain.
Ciri kelompok tani adalah sebagai berikut. b. Identifikasi merupakan proses ketika sese-
a. Adanya kepentingan yang sama diantara orang berusaha menjadi seperti pihak lain,
para anggotanya. misalnya tokoh yang menjadi idolanya.
b. Adanya kawasan usaha tani yang menjadi c. Sugesti merupakan proses diterimanya
tanggung jawab bersama diantara para ang- pengaruh oleh seseorang dari pihak lain
gotanya. berdasarkan pertimbangan emosional (pe-
c. Adanya kader tani yang berdedikasi untuk rasaan).
menggerakkan para petani dan kepemimpi- d. Simpati merupakan proses ketika seseorang
nannya diterima oleh sesama petani lain- atau sekelompok orang merasa tertarik atau
nya. merasakan dalam keadaan orang lain.
d. Adanya kegiatan yang dapat dirasakan man- Pernyataan pada soal di atas menunjukkan
faatnya oleh sekurang-kurangnya sebagian adanya ketertarikan sekelompok orang
besar anggotanya. (penonton) kepada pihak lain. Dalam hal ini
e. Adanya dorongan atau motivasi dari tokoh kedua tim kesebelasan yang baru saja bertanding
masyarakat setempat untuk menunjang dan menunjukkan sikap yang sportif.
program yang telah ditentukan.
21. E. kohesi
18. E. terdapat perbedaan suku bangsa, agama, Pembahasan:
ras, dan antargolongan Pada dasarnya suatu kelompok, dikatakan ko-
Pembahasan: hesi apabila kelompok tersebut memiliki suatu
Konflik sosial horizontal adalah konflik yang ikatan yang dapat mempersatu mereka keda-
bernuansa suku, agama, ras, dan antargolongan lam satu ikatan kelompok/grup.
seperti contohnya konflik di Papua dimana ke-
22. B. intragenerasi naik
kayaan alam Papua diambil oleh sekelompok
Pembahasan:
golongan pengusaha asing dan pemerintah se-
Kalau mobilitas intragenerasi hanya meliputi
tempat dan tidak untuk membangun wilayah
satu generasi yang sama, maka berbeda halnya
Papua seperti pembangunan infrastruktur yang
dengan mobilitas antargenerasi.
lebih baik.
23. D. 2 dan 4
19. E. meningkatnya kriminalitas oleh para
Pembahasan:
warga
Faktor-faktor penghambat mobilitas sosial
Pembahasan:
yaitu sebagai berikut.
Konflik vertikal merupakan konflik antarkom-
a. Struktur masyarakat yang berkasta atau ra-
ponen masyarakat di dalam satu struktur
sialis.
yang memiliki hierarki. Contohnya, konflik

Kunci Pembahasan Tryout Sosiologi 3


b. Tingkat pendidikan yang rendah. 28. B. 1, 2, 4
c. Diskriminasi kelas. Pembahasan:
d. Lokasi yang terisolasi dan keterbelakang- Multikultural juga dapat diartikan sebagai ke-
an. ragaman atau perbedaan terhadap suatu kebu-
e. Perbedaan jenis kelamin. dayaan dengan kebudayaan yang lain. Sehingga
masyarakat multikultural dapat diartikan seba-
24. D. peduli lingkungan gai sekelompok manusia yang tinggal dan hidup
Pembahasan: menetap di suatu tempat yang memiliki kebu-
Globalisasi dan modernisasi telah mengakibat- dayaan dan ciri khas tersendiri yang mampu
kan pencemaran dan kerusakan lingkungan. membedakan antara satu masyarakat dengan
Jika hal tersebut terjadi, maka hendaknya masyarakat yang lain. Setiap masyarakat akan
pabrik atau industri diperingatkan supaya menghasilkan kebudayaannya masing-masing
menggunakan industri yang ramah lingkungan. yang akan menjadi ciri khas bagi masyarakat
Apabila tidak mengindahkan, dilaporkan pada tersebut. Yang termasuk perilaku sesuai den-
pihak berwajib. gan realitas sosial masyarakat multikultural
pada option 1,2, dan 4.
25. C. mobilitas sosial dengan status sosial
Pembahasan: 29. E. bentuk peleraian konflik dengan cara
Seseorang bisa naik status sosialnya dan me- memakai pihak kedua
ngalami mobilitas sosial naik jika memiliki Pembahasan:
tekad dan teguh pendirian supaya sukses. Proses terjadinya integrasi sosial, yaitu sebagai-
berikut.
26. E. Jawa
a. Fase akomodasi
Pembahasan:
Fase akomodasi ialah suatu proses pemu-
Kelompok kekerabatan merupakan kelompok
lihan hubungan baik antara kedua belah
sosial yang anggota-anggotanya mempunyai
pihak atau lebih yang sebelumnya menga-
hubungan darah atau persaudaraan, dan ke-
lami suatu masalah atau sengketa. Proses
lompok kekerabatan ini merupakan cikal bakal
akomodasi ini memerlukan perhatian dari
dari suatu masyarakat. Kelompok kekerabatan
kedua belah pihak yang bahkan kadang-
dalam masyarakat multikultular Indonesia.
kadang membutuhkan suatu pihak ketiga
Kekerabatan bilateral adalah kekerabatan yang
sebagai penengah.
menghitungkan hubungan kekerabatan me-
b. Fase kerja sama
laui pihak ayah maupun pihak ibu, sehingga
Fase kerja sama ialah suatu usaha bersama
melalui dua pihak. Kekerabatn bilateral dise-
antara orang atau perorangan atau suatu
but juga kekerabatan parental. Dalam susunan
kekerabatan bilateral bahwa semua kerabat, kelompok manusia untuk mencapai suatu
baik dari pihak ayah maupun pihak ibu ter- tujuan bersama.
masuk ke dalam lingkungan kerabat seseorang. c. Fase koordinasi
Kerabat bilateral pada umumnya terdapat pada Fase koordinasi ini sangat dibutuhkan da-
masyarakat sunda dan masyarakat jawa. lam menyempurnakan suatu bentuk kerja
sama yang telah terjalin. Proses koordina-
27. A. interseksi
si ini dapat terlihat jelas jika dalam suatu
Pembahasan:
masyarakat terdapat sebuah kelompok-kel-
Interseksi sosial intinya adalah persilangan
ompok yang saling berbeda paham dalam
keanggotaan masyarakat.
suatu bidang politik. Setiap kelompok ingin

4 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


menjadikan calonnya sebagai pemimpin, kegiatan ekonomi seperti pembagian kerja,
maka dalam suatu politik persaingan san- kegiatan produksi, distribusi, dan perdagangan.
gat sengit. Saluran perubahan sosial ekonomi muncul
d. Fase asimilasi sejak saat masyarakat mulai melakukan barter
Fase asimilasi ini ialah suatu proses kerja secara rutin walaupun saat itu lembaga belum
sama yang sangat harmonis dengan mem- melakukan perannya secara kompleks.
bentuk suatu kesatuan yang homogen.
34. A. perubahan model pakaian selalu terjadi
30. E. terdiri atas beraneka ragam suku bangsa tiap zaman dan disesuaikan dengan selera
Pembahasan: pemakai
Masyarakat Indonesia disebut etnik pluralis- Pembahasan:
tik, karena merupakan masyarakat terdiri dari Teori siklus /pola perubahan siklus adalah teori
bayak sekali suku bangsa diantaranya suku yang membahas bahwa perubahan sosial dida-
Jawa, Batak, Bugis, Dayak dan sebagainya. lam masyarakat terjadi secara berulang-ulang.

31. A. pluralisme 35. A. gejala alam


Pembahasan: Pembahasan:
Pluralisme merupakan suatu masyarakat di- Selain bersumber dari interaksi sosial yang
mana kelompok-kelompok subordinatif tidak efektif, masalah sosial juga dapat bersumber
harus mengorbankan gaya hidup dan tradisi dari gejala-gejala alam, seperti gempa bumi
mereka, bahkan memiliki pengaruh terhadap atau kemarau panjang. Namun tidak semua
gejala alam menjadi sumber masalah sosial.
kebudayaan masyarakat secara keseluruhan.
Gejala alam menjadi sumber masalah sosial jika
32. C. 2 dan 3 gejala tersebut mengakibatkan masalah sosial
Pembahasan: tertentu. Contohnya, banjir bukanlah masalah
Menurut Ferdinand Tonnies, kelompok sosial sosial. Namun akibat yang ditimbulkanya,
yang teratur dibedakan menjadi berikut ini. seperti kehilangan tempat tinggal atau
a. Paguyuban yaitu bentuk kehidupan ber- pencurian merupakan masalah sosial.
sama yang anggota-anggotanya terikat
hubungan batin murni dan bersifat alamiah 36. B. semakin mundurnya iptek
dan kekal. Hubungannya didasari oleh Pembahasan:
rasa cinta dan rasa kesatuan batin yang Option B bukan termasuk dampak negatif pe-
ditakdirkan. Biasanya ditemui dalam ke- rubahan sosial dalam bidang pertelevisian,
luarga, kekerabatan, rukun tetangga. Pa- karena IPTEK semakin maju bukan mundur.
guyuban mempunyai ciri-ciri hubungan 37. C. keseragaman budaya
akrab, bersifat pribadi, dan eksklusif. Pembahasan:
b. Patembayan adalah ikatan lahir yang bersi- Nilai sosial mempunyai ciri sebagai berikut.
fat pokok dan biasanya hanya untuk jangka Merupakan hasil interaksi sosial antarwarga
waktu tertentu atau pendek. Patembayan masyarakat; bukan bawaan sejak lahir me-
bersifat sebagai bentuk yang ada dalam lainkan penularan dari orang lain; terbentuk
pikiran mereka belaka. melalui proses belajar (sosialisasi); merupakan
33. E. ekonomi bagian dari usaha pemenuhan kebutuhan dan
Pembahasan kepuasan sosial manusia; dapat memengaruhi
Manusia membutuhkan saluran yang mengatur kepribadian individu sebagai anggota.

Kunci Pembahasan Tryout Sosiologi 5


38. A. budaya 1. Macam-Macam Penelitian Sosial
Pembahasan: Dilihat dari tujuannya, penelitian sosial
Globalisasi membuat efek negatif dimana ka- dibedakan menjadi lima macam yaitu:
langan remaja sekarang suka yang berbau a. Penelitian Eksploratif (Explorative Re-
barat, misalnya kalangan remaja yang suka search)
mengonsumsi makanan asing seperti pizza, Penelitian eksploratif (explorative re-
steak, hot dog, fried chicken dsb, dibanding search) adalah jenis penelitian yang
makanan tradisional. bertujuan untuk menemukan suatu
pengetahuan baru yang sebelumnya
39. A. basic institutions
belum ada. Misalnya, penelitian ten-
Pembahasan
tang etos kerja masyarakat suku Dayak
Basic institution adalah lembaga sosial yang
di pedalaman Kalimantan.
berkaitan atau penting untuk menjalankan tata
b. Penelitian Deskriptif
tertib dalam masyarakat dan termasuk pranata
paling primer. Penelitian deskriptif adalah jenis pene-
litian yang bertujuan untuk memberi-
40. E. 3 dan 4 kan gambaran yang lebih detail menge-
Pembahasan: nai gejala atau fenomena. Penelitian ini
Fungsi afeksi merupakan kebutuhan kasih bisa juga dikatakan sebagai kelanjutan
sayang yang berkaitan dengan perasaan atau dari penelitian eksploratif. Contoh, pe-
emosinya. Kedua contoh tersebut memiliki nelitian tentang kemiskinan di suatu
hubungan sosial yang penuh kemesraan, intim daerah.
dan afektif juga terlihat perhatian yang lebih c. Penelitian Eksplanatif
dalam berinteraksi. Penelitian eksplanatif adalah jenis
41. D. menciptakan keteraturan masyarakat penelitian yang bertujuan untuk me-
Pembahasan: nemukan penjelasan tentang mengapa
Lembaga-lembaga yang terkait dengan undang- suatu kejadian atau gejala terjadi.
undang, seperti kepolisian, kejaksaan, pengadi- Hasil akhir dari penelitian ini adalah
lan, dan sebagainya merupakan lembaga-lem- gambaran mengenai hubungan sebab
baga yang bersifat regulatif. Tujuan utamanya akibat. Contoh, penelitian tentang
adalah menciptakan keteraturan masyarakat. hubungan antara interaksi keluarga
dengan kenakalan anak.
42. A. nyata pendidikan
d. Penelitian Verifikatif (Verificative Re-
Pembahasan:
search)
Fungsi laten adalah fungsi tersembunyi, fungsi
Penelitian verifikatif (verificative
laten pendidikan adalah
research) adalah jenis penelitian yang
a. Mengurangi pengendalian orang tua.
bertujuan untuk menguji suatu teori
b. Menyediakan sarana untuk pembang-
atau hasil penelitian sebelumnya,
kangan.
sehingga diperoleh hasil yang mem-
c. Mempertahankan sistem kelas sosial.
perkuat atau menggugurkan teori atau
d. Memperpanjang masa remaja.
hasil penelitian sebelumnya. Misalnya,
43. B. penelitian deskriptif penelitian untuk menguji teori konflik
Pembahasan: milik Ralp Dahrendorf.

6 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


e. Penelitian Pengembangan (Develop- d. Jawaban responden diusahakan dapat kon-
ment Research) sisten dari awal hingga akhir.
Penelitian pengembangan (develop- e. Jawaban yang diberikan dalam alternatif
ment research) adalah jenis penelitian pilihan jawaban harus beragam (variatif)
yang bertujuan untuk mengembang- untuk menghindari kebosanan.
kan, memperluas, dan menggali lebih
47. E. pengolahan
dalam sebuah teori yang dimiliki oleh Pembahasan:
ilmu tertentu. Melalui penelitian-pene- Pengolahan data secara statistik mempunyai
litian ini tercipta teknologi-teknologi dua fungsi. Pertama, membantu peneliti
baru yang akhirnya dikenal dengan R melukiskan dan merangkum hasil pengumpulan
dan D (Research and Development). datanya. Statistik seperti ini disebut statistik
44. E. 3 dan 4 deskriptif. Kedua, membantu meramalkan
kesimpulan untuk suatu populasi yang lebih
Pembahasan:
besar dari sekumpulan data yang diselidiki.
Syarat-syarat menentukan topik.
Statistik seperti ini disebut statistik inferensial.
a. Topik harus menarik minat.
Pada bagian ini, kita hanya mempelajari jenis
b. Topik harus mampu untuk dilaksanakan.
statistik pertama, yakni statistik deskriptif.
c. Harus mengandung kegunaan praktis dan
penting untuk diteliti. 48. D. 42
d. Hindari terjadinya duplikasi dengan judul Pembahasan:
lain.  f 
Modus = L o +  1 × i
45. C. stratified sampling  f1 + f2 
Pembahasan:  6 
= 39,5 +  × 5
Sampling stratifikasi (stratified sampling) yaitu  6 + 6 
populasi dibagi ke dalam kelompok strata dan  30 
= 39,5 +  
kemudian mengambil sampel dari tiap kelom-  12 
pok tergantung kriteria yang ditetapkan. Mi- = 39,5 + 2,5
salnya, populasi dibagi ke dalam anak-anak = 42
dan orang tua, kemudian memilih masing- 49. C. merupakan elemen yang pokok dalam
masing wakil dari keduanya. proses kemajuan ilmu pengetahuan yang
46. B. Pertanyaan harus berkenaan di luar topik diharapkan dari hasil penelitian
Pembahasan:
permasalahan
Suatu pernyataan yang merupakan suatu syarat
Pembahasan:
penulisan laporan ilmiah yaitu merupakan ele-
Hal-hal yang dapat kita lakukan agar angket itu
men yang pokok dalam proses kemajuan ilmu
valid antara lain sebagai berikut.
pengetahuan yang diharapkan dari hasil pene-
a. Pertanyaan harus mudah dipahami dan
litian.
tidak menimbulkan tafsiran yang berbeda-
beda. 50. A. rasa ingin tahu
b. Pertanyaan harus berkenaan dengan topik Pembahasan:
permasalahan. Rasa ingin tahu yang besar merupakan alasan
c. Pertanyaan harus menarik dan mendorong yang dijadikan seorang ingin melakukan peng-
responden untuk menjawabnya. kajian dan penelitian.

Kunci Pembahasan Tryout Sosiologi 7


kunci dan pembahasan
TRYOUT Ujian Nasional II SOSIOLOGI SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. E. pengamatan dan pemecahan sosial proses, adakalanya imitasi berdampak positif


Pembahasan: apabila yang ditiru tersebut individu-indi-
Fungsi sosiologi dalam pemecahan masalah vidu yang baik menurut pandangan umum
yaitu, sosiologi itu punya peranan besar dalam masyarakat. Akan tetapi, imitasi bisa juga ber-
upaya-upaya pemecahan masalah sosial. Oleh dampak negatif apabila sosok individu yang
karena itu, sosiologi menyuguhkan metode- ditiru berlawanan dengan pandangan umum
metode sosial yang mampu menjadi metode masyarakat.
penanggulangan masalah-masalah tersebut.
Diantaranya sebagai berikut. 5. E. akomodasi
a. Mempelajari konflik sosial dan cara menga- Pembahasan:
tasinya. Akomodasi adalah usaha-usaha manusia untuk
b. Mengamati dan mempelajari perubahan so- meredakan suatu pertentangan. Akomodasi di-
sial dalam berbagai bidang kehidupan. lakukan dengan tujuan tercapainya kestabilan
dan keharmonisan dalam kehidupan. Akomo-
2. B. gotong royong
dasi sebenarnya merupakan suatu cara untuk
Pembahasan:
menyelesaikan pertentangan tanpa menghan-
Nilai sosial adalah segala sesuatu yang diang-
curkan pihak lawan sehingga lawan tidak ke-
gap berharga oleh masyarakat. Pada gambar
hilangan kepribadiannya.
menunjukkan nilai gotong royong yaitu mem-
bersihkan rumput liar di perkampungan war- 6. D. keturunan dari orang tua
ga. Pembahasan:
3. A. pedoman bagi masyarakat dalam ber- Status yang digariskan (ascribed status), meru-
perilaku pakan status yang diperoleh secara alami atau
Pembahasan: otomatis, yang dibawa sejak manusia dilahir-
Fungsi norma sosial dan contoh dalam kan.
masyarakat yaitu sebagai pedoman atau pato-
7. D. order
kan hidup yang berlaku bagi semua anggota
masyarakat pada wilayah tertentu, contohnya: Pembahasan:
dalam suku Lampung, adik tidak boleh me- Inti dari order dalam keteraturan sosial adalah
nikah duluan sebelum kakaknya menikah penerapan sikap disiplin pada individu.
dan apabila terpaksa terjadi pernikahan harus
8. A. mengetahui peran yang harus dijalan-
melakukan beberapa acara adat.
kannya
4. C. imitasi Pembahasan:
Pembahasan: Tahap siap bertindak (game stage), pada
Imitasi, adalah tindakan sosial meniru sikap, tahapan ini anak mengetahui peran yang ha-
tindakan, tingkah laku, atau penampilan fisik rus dijalankannya dan peran yang dijalankan
seseorang secara berlebihan. Sebagai suatu orang lain.

8 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


9. E. (3), (4), dan (5) 13. B. terdapat perbedaan agama
Pembahasan: Pembahasan:
Proses sosialisasi dapat dianggap tidak berhasil Penggolongan masyarakat bidang keagamaan
jika individu tidak mampu mendalami norma- yang satu ini terjadi karena perbedaan
norma masyarakat agar menjadi bagian dari pandangan hidup masyarakat satu dengan yang
dirinya. Orang-orang yang demikian tidak lain dalam hal kepercayaan/agama.
memiliki perasaan bersalah atau menyesal
14. C. membagi masyarakat atas tingkat
setelah melakukan pelanggaran hukum
pendidikan
(sosiopatik). Dalam kasus ini, keluargalah
Pembahasan:
yang paling bertanggungjawab atas penanaman
Strata pendidikan yaitu orang yang berpendidik-
norma-norma masyarakat dalam diri para
an rendah menempati posisi terendah, berturut-
anggotanya secara individual. Apabila keluarga
turut hingga orang yang memiliki pendidikan
tidak berhasil mendidik para anggotanya untuk
tinggi.
mematuhi norma-norma, maka terjadilah
perilaku menyimpang. 15. B. pemberian kepercayaan dari kemampuan
Pembahasan:
10. E. kurangnya disiplin yang diterapkan guru
Biasanya ascribed status dapat ditemui pada
pada siswa
jenis masyarakat yang menganut sistem
Pembahasan:
tertutup, tetapi tidak jarang pula dapat ditemui
Kenakalan remaja pada soal disebabkan oleh
pada masyarakat yang menganut sistem
lembaga sekolah kurang tegas serta mendi-
terbuka. Contohnya, ulama, pastur, biksu, dan
siplinkan siswa sehingga, mereka melakukan
pendeta. Sistem kepemimpinan orang Asmat
kenakalan tersebut.
lebih ditekankan kepada kemampuan dan
11. D. menciptakan kepatuhan pada aturan kewibawaan seorang lelaki yang memiliki tubuh
sosial perkasa dan memiliki banyak pengalaman
Pembahasan: dalam bertempur.
Pengendalian sosial persuasif adalah usaha
16. A. seorang yang miskin karena usaha dan
pengendalian sosial dengan cara mengajak
kerja keras dapat menjadi kaya, atau
atau membimbing anggota masyarakat agar
sebaliknya
dapat bertindak sesuai norma yang berlaku
Pembahasan:
dalam masyarakat. Pengendalian ini terkesan
Stratifikasi sosial terbuka bersifat dinamis
halus dan menghimbau dengan menggunakan
karena mobilitasnya sangat besar. Setiap
penekanan pada aspek kognitif (pengetahuan)
anggota strata dapat bebas melakukan mobilitas
dan afektif (sikap). Pengendalian dengan cara
sosial, baik vertikal maupun horizontal. Pada
ini dilakukan tanpa menggunakan kekerasan
umumnya sistem pelapisan ini memberikan
dan paksaan.
kesempatan kepada setiap anggota untuk naik
12. B. (1) dan (3) ke strata yang lebih tinggi, atau turun ke strata
Pembahasan: yang lebih rendah. Selain itu, sistem pelapisan
Pada option yang merupakan ciri kehidupan terbuka memberikan perangsang lebih besar
sosial pada masyarakat majemuk adalah (1) kepada setiap anggota masyarakat untuk
dan (3) dijadikan landasan pembangunan masyarakat.

Kunci Pembahasan Tryout Sosiologi 9


Contoh, seorang yang miskin karena usaha d. Simpati, yaitu ikut merasakan apa yang di-
dan kerja keras dapat menjadi kaya, atau lakukan, dialami, atau diderita oleh orang
sebaliknya. lain.
17. E. masyarakat tradisional 21. D. kompromi
Pembahasan: Pembahasan:
Ciri-ciri masyarakat tradisional adalah sebagai Kompromi merupakan upaya untuk memper-
berikut. oleh kesepakatan di antara dua pihak yang
a. Masyarakat umumnya belum produktif.
saling berbeda pendapat atau pihak yang ber-
b. Cara berproduksi dalam perekonomian
selisih paham. Kompromi juga dapat dikatakan
masih tradisional (primitif).
sebagai konsep untuk mendapat kesepakatan
c. Sistem kerja yang ada bersifat turun-temu-
melalui komunikasi.
run.
d. Sistem ekonomi belum berorientasi pasar. 22. B. antargenerasi naik
e. Mata pencaharian masih mengarah ke sek- Pembahasan:
tor pertanian.
Mobilitas antargenerasi mengacu kepada per-
18. B. terdapat perbedaan suku bangsa, agama, bedaan status yang dicapai seseorang yang
ras, dan antargolongan telah memiliki keluarga sendiri dibanding-
Pembahasan: kan dengan status sosial yang dimiliki orang
Konflik merupakan suatu hal yang sangat tuanya. Dalam mobilitas ini juga bisa terjadi
berbahaya karena bisa berimbas munculnya gerak naik ataupun turun. Pada gambar di soal
korban nyawa, seperti konflik Sampit. menunjukkan gerak naik dalam mobilitas so-
19. E. menciptakan perpecahan dan kehancuran sial antargenerasi.
keluarga 23. D. berpindahnya lapisan sosial akibat per-
Pembahasan: alihan status
Konflik interindividu merupakan tipe yang
Pembahasan
paling erat kaitannya dengan emosi individu
Mobilitas sosial vertikal adalah perpindahan
hingga tingkat keresahan yang paling tinggi.
seseorang atau kelompok dari suatu kedudu-
Berakibat yaitu bunuh diri, dikarenakan stres
kan sosial ke kedudukan sosial lain yang tidak
atau banyak beban pikiran yang sangat berat.
sederajat, baik pindah ke tingkat yang lebih
20. D. asimilasi tmggi atau turun ketingkat lebih rendah.
Pembahasan:
Faktor-faktor yang memengaruhi interaksi 24. C. tetap berpegang teguh pada falsafah
sosial adalah sebagai berikut. Pancasila
a. Imitasi, yaitu proses belajar dengan cara Pembahasan:
meniru atau mengikuti perilaku orang Pancasila sebagai falsafah hidup bangsa ber-
lain. guna sebgai filter dari pengaruh globalisasi dan
b. Sugesti, yaitu pendapat, saran, pandangan, modernisasi.
atau sikap yang diberikan seseorang kepada
orang lain dan diterima tanpa ada daya kri- 25. D. status sosial dengan pekerjaan individu
tik. Pembahasan:
c. Identifikasi, yaitu keinginan dalam diri se- Dalam masyarakat pekerjaan dan profesi men-
seorang untuk menjadi sama dengan pihak jadi salah satu tolok ukur keterhormatan ma-
lain. nusia.

10 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


26. B. Batak sosiologi adalah terciptanya kesatuan dan per-
Pembahasan: satuan negara.
Kelompok kekerabatan merupakan kelompok
sosial yang anggota-anggotanya mempunyai 31. A. self-segregation
hubungan darah atau persaudaraan. Kekera- Pembahasan:
batan patrilineal, adalah menghitung kekera- Self-segregation (pemisahan diri) merupakan
batan melalui pihak ayah saja. Contohnya, kebalikan dari asimilasi, ketika suatu kelom-
masyarakat batak tapanuli. Dalam masyarakat pok etnis mengasingkan diri dari kebudayaan
tersebut bahwa kelompok keluarga itu disebut mayoritas. Dengan mengasingkan diri, interak-
marga, dan orang-orang yang semarga secara si antarkelompok menjadi sedikit sekali, atau
bahkan tidak ada sehingga potensi timbulnya
adat disebut keluarga. Oleh karena itu, seorang
konflik antarkelompok-kelompok tersebut
pemuda dan seorang gadis yang semarga tidak
menjadi kecil.
boleh melangsungkan pernikahan, meskipun
sebetulnya mereka itu secara pertalian darah 32. A. (1), (2), dan (3)
tidak bersaudara. Pembahasan:
Karakteristik masyarakat multikultural peng-
27. D. kedua kelompok saling bergotong royong
hambat pembangunan yaitu sebagai berikut.
Pembahasan:
a. Menganggap budaya sendiri paling baik.
Pengertian konsolidasi dalam sosiologi yak-
b. Pertentangan antarbudaya barat dan buda-
ni penguat atau bisa dikatakan peneguh bagi
ya timur.
keanggotaan-keanggotaan masyarakat dalam
c. Pluralisme budaya dianggap sebagai ses-
kelompok sosial
uatu yang eksotis.
28. A. sikap adil dan bijak yang harus dilakukan d. Pandangan yang paternalistis.
aparat pemerintah dalam melaksanakan e. Mencari apa yang disebut indigenous.
tugasnya f. Pandangan negatif penduduk asli ter-hadap
Pembahasan: orang asing.
Sikap-sikap yang dapat menjaga keutuhan
33. B. dinamis
suatu bangsa sebagai bangsa yang multikultur-
Pembahasan
al yaitu sikap adil dan bijak yang harus dilaku-
Masyarakat itu bersifat dinamis dan memiliki
kan aparat pemerintah dalam melaksanakan
faktor-faktor yang mendorong atau mengham-
tugasnya. Agar tidak menimbulkan konflik/
bat perubahan, tetapi faktor pendorongnya le-
disintegrasi bangsa. bih kuat. Akibatnya kecenderungan masyarakat
untuk berubah lebih besar daripada bertahan.
29. C. Bhinneka Tunggal Ika
Pada umumnya perubahan itu mengarah kepa-
Pembahasan:
da kemajuan (progres). Contoh: listrik masuk
Hal yang mempersatukan Indonesia atau in-
desa.
tegrasi sosial Indonesia adalah semboyan
Bhinneka Tunggal Ika berbunyi berbeda-beda 34. A. penemuan mobil menyebabkan semakin
namun tetap satu jua. efisiennya gerak masyarakat
Pembahasan:
30. D. integrasi
Pola perubahan sosial memusat adalah pe-
Pembahasan:
nemuan baru yang mengakibatkan satu jenis
Integrasi yang dimaksud di sini dalam kajian
perubahan.

Kunci Pembahasan Tryout Sosiologi 11


35. C. penyakit syaraf dan bunuh diri ngan dengan Tuhannya dengan tujuan akan
Pembahasan: kebahagiaan yang hakiki.
Soerjono Soekanto membedakan masalah so-
sial menjadi empat yaitu sebagai berikut. 40. B. saluran untuk melanjutkan keturunan
a. Masalah sosial dari faktor ekonomis, se- Pembahasan:
perti kemiskinan dan pengangguran. Keluarga adalah lembaga sosial utama dalam
b. Masalah sosial dari faktor biologis, seperti masyarakat. Fungsi esensial dari lembaga ke-
penyakit menular. luarga adalah:
c. Masalah sosial dari faktor psikologis, se- a. Mengatur hubungan seksual secara sah,
perti penyakit syaraf dan bunuh diri. yakni melalui ikatan perkawinan dalam
d. Masalah sosial dari faktor kebudayaan, se-
rangka melanjutkan keturunan.
perti perceraian dan kenakalan remaja.
b. Mengatur pola-pola pemeliharaan, penga-
36. A. besar wasan, pengayoman, membesarkan, dan
Pembahasan: mendidik anak menuju jenjang kedewasaan
Perubahan sosial yang pengaruhnya besar ada- sebagai wujud dari rasa tanggung jawab
lah perubahan yang memiliki dampak besar dari pembentukan keluarga.
dalam kehidupan bermasyarakat. c. Memelihara dan mengembangkan rasa
kasih sayang, semangat hidup, dan kebutu-
37. E. sanksi han-kebutuhan afeksi lainnya antara selu-
Pembahasan
ruh anggota keluarga.
Norma kebiasaan adalah tata aturan seseorang
atau kelompok dalam melakukan suatu kegiatan 41. B. merupakan saluran mobilitas sosial naik
yang didasarkan pada tradisi atau perilaku Pembahasan:
yang berulang-ulang dalam bentuk yang Pilihan jawaban A, C, D, dan E merupakan
sama sehingga menjadi kebiasaan. Misalnya,
fungsi nyata pranata pendidikan, sedang fungsi
upacara ngaben di Bali, upacara sekatenan
laten pranata pendidikan antara lain menjadi
di Yogyakarta, dan lain-lain. Norma hukum
saluran mobilitas sosial naik.
adalah tata aturan yang paling tegas sanksi dan
hukumnya. Norma hukum dibedakan menjadi
42. C. sosialisasi
dua bagian:
Pembahasan:
a. Norma tertulis, misalnya KUHP.
b. Norma tidak tertulis, misalnya hukum a. Fungsi afeksi. Melalui keluargalah seorang
adat. individu pertama kali merasakan cinta
kasih dari orang lain.
38. D. rasionalisme
Pembahasan: b. Fungsi pengaturan hubungan biologis dan
Rasionalisme atau gerakan rasionalis adalah reproduksi. Keluarga adalah lembaga yang
doktrin filsafat yang menyatakan bahwa kebe- berfungsi mengatur hubungan biologis
naran haruslah ditentukan melalui pembuk- dengan lawan jenisnya sesuai dengan nor-
tian, logika, dan analisis. ma-norma yang telah ditentukan.

39. C. kebahagiaan hakiki 43. B. social science research


Pembahasan: Pembahasan:
Fungsi pokok lembaga agama yaitu memberi- Social science research, yakni suatu kegia-
kan pedoman bagi manusia untuk berhubu- tan penelitian yang dilakukan untuk mencari

12 Sukses UN 2016 SMA/MA Program IPS


tahu lebih dalam mengenai kajian bidang ilmu an data ini langsung dapat diambil tanpa meng-
pengetahuan sosial. gunakan instrumen statistik. Langkah-langkah
yang harus diperhatikan adalah cara mereduksi
44. A. 1, 2, dan 3
data, menyajikannya, kemudian mengambil
Pembahasan
kesimpulan.
Kegiatan awal dalam melakukan penelitian
adalah menentukan topik penelitian. Dalam a. Reduksi data. Reduksi data adalah proses
memilih topik ada beberapa syarat yang harus mengubah rekaman data ke dalam fokus,
diperhatikan, yaitu: kategori, atau pokok permasalahan terten-
a) menarik minat peneliti; tu.
b) mampu dilaksanakan; b. Penyajian data. Penyajian data adalah me-
c) singkat jelas, dan tidak memiliki artiganda; nampilkan data dengan cara memasukkan
d) mengandung kegunaan praktis;
data ke dalam sejumlah matriks yang di-
45. A. accidental sampling inginkan.
Pembahasan: c. Pengambilan kesimpulan. Pengambilan
Sampling Kebetulan (Accidental Sampling), kesimpulan adalah mencari kesimpulan
Pengambilan sampel didasarkan pada ke- atas data yang direduksi dan disajikan tadi.
nyataan bahwa mereka kebetulan muncul.
Misalnya, populasi adalah setiap pegguna 48. B. 6,61
jalan tol, maka peneliti mengambil sampel dari Mean dari nilai ulangan sosiologi SMA Ma-
orang-orang yang kebetulan melintas di jalan tahari dihitung sebagai berikut.
tersebut pada waktu pengamatan.
M=
∑ fx =
185
= 6,61
46. A. jawaban angket terbatas dibandingkan N 28
dengan wawancara
Teknik kuesioner (angket) yaitu, teknik me- 49. A. pengembangan ilmu pengetahuan
ngumpulkan data dengan cara peneliti mem- Pembahasan:
berikan atau menyebarkan daftar, pertanyaan Salah satu fungsi laporan adalah agar hasil
atau kuesioner kepada responden untuk diisi penelitian dapat diketahui oleh pihak lain se-
'atau dijawab. hingga dapat berfungsi untuk mengembang-
Kelemahan teknik kuesioner. kan ilmu pengetahuan.
a. Jawaban angket terbatas.
50. E. eksploratif
b. Bersifat subjektif.
Pembahasan:
c. Sulit untuk menyusun item secara tepat.
d. Banyak unsur pribadi dan rahasia tidak di- Penjajakan (eksploratif), yaitu berguna untuk
ungkapkan. mencari cara-cara kemungkinan terbaik dalam
memecahkan problem sosial, sehingga sifatnya
47. E. pengolahan masih mencoba dan terbuka. Misalnya, peneli-
Pembahasan: tian sosial yang ingin mencari cara-cara terbaik
Pengolahan data secara nonstatistik adalah cara untuk menanggulangi masalah tawuran pela-
mengolah data-data kualitatif. Hasil pe-ngolah- jar.

Kunci Pembahasan Tryout Sosiologi 13


kunci dan pembahasan
Prediksi Ujian Nasional I Sosiologi SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. D. ilmu pengetahuan vidu yang merasa tertarik terhadap orang lain.


Pembahasan: Proses terjadinya perasaan tertarik karena sikap
Sosiologi termasuk pada kelompok-kelompok penampilan, wibawa/perbuatan. Proses simpati
ilmu-ilmu sosial yang mempelajari perilaku dapat berkembang jika berada dalam keadaan
manusia. Sebagai ilmu murni sekaligus ilmu saling pengertian.
terapan, tujuan sosiologi adalah melakukan
pencarian untuk mendapatkan pengetahuan 5. E. akomodasi
sedalam-dalamnya tentang masyarakat dan Pembahasan:
mencari cara-cara untuk menyelesaikan ber- Akomodasi adalah suatu proses penyesuaian
bagai masalah yang terjadi di lingkungan diri individu atau kelompok manusia dengan
masyarakat tersebut semula saling bertentangan untuk upaya me-
ngatasi ketegangan.
2. B. keindahan
Pembahasan: 6. B. kemampuan individu
Nilai keindahan, yaitu nilai yang berdasar pada Pembahasan:
perasaan manusia. Misalnya, lingkungan akan Untuk memperoleh achieved status ini harus
menjadi asri dan nyaman apabila tidak ada melalui perjuangan yang panjang dengan me-
sampah yang berserakan.
merlukan pengorbanan dan lebih bersifat terbu-
3. D. benteng perlindungan dari perbuatan ka bagi siapa saja, tergantung dari kemampuan
menyimpang masing-masing dalam mengejar serta mencapai
Pembahasan: tujuan-tujuannya. Hampir semua status yang
Fungsi norma sosial yaitu sebagai benteng per- dimiliki oleh seseorang di masyarakat harus
lindungan dari perbuatan menyimpang yaitu diperjuangkan terlebih dahulu dalam meraih-
ketika sebuah norma yang telah ada dalam nya.
masyarakat dilanggar atau tidak dipatuhi maka
ada sanksi mengikat yang akan diberikan atas 7. B. ajeg
segala penyimpangan terhadap nilai norma Pembahasan:
yang telah dilanggar. Sanksi yang diberikan be- Ajeg atau keajegan merupakan keteraturan so-
ragam tergantung pada besarnya pelanggaran sial yang terbentuk dengan pola sama dan kon-
yang dilakukan pihak yang bersalah, namun tinu.
sanksi tersebut bersifat tegas. Segala yang te-
8. E. meniru peran orang lain dalam
lah menjadi ketentuan sanksi dijalankan oleh
pihak yang terkait di bawah kekuasaan pihak kehidupannya
yang berwenang menjalankan sanksi. Pembahasan:
Tahap meniru ini ditandai dengan secara berta-
4. D. simpati hap anak semakin sempurna dalam menirukan
Pembahasan: peran-peran yang dilakukan oleh orang dewa-
Simpati adalah proses kejiwaan seorang indi- sa. Dalam diri anak mulai terbentuk kesadaran

Kunci Pembahasan Prediksi Sosiologi 1


tentang nama sendiri dan nama orang tuanya, 15. D. berusaha lewat media pendidikan
kakaknya, dan teman di lingkungan sekitarnya. Pembahasan:
Jenis status yang sengaja diberikan kepada
9. E. (3), (4), dan (5)
seseorang atau kelompok yang telah berjasa
Pembahasan:
memperjuangkan kepentingan dan kebutuhan
Proses sosialisasi yang tidak sempurna dapat
masyarakat. Misalnya, veteran pejuang (pahla-
juga timbul karena cacat bawaan, kurang gizi,
wan), doktor, perawat, bidan, dan profesor.
gangguan mental, ataupun goncangan jiwa.
Status bisa diperoleh karena berhasil dalam me-
10. A. kurangnya pengawasan dari orang tua nyelesaikan studi atau meraih juara dalam suatu
Pembahasan: kejuaraan. Apresiasi masyarakat akan berbeda
Penyebab kenakalan remaja berupa tawuran pada orang-orang yang memiliki prestasi lebih.
yaitu sebagai berikut. Contohnya dokter, insinyur, dan hakim.
a. Kurangnya kasih sayang orang tua.
b. Kurangnya pengawasan dari orang tua. 16. C. masyarakat feodal yang menempatkan diri
c. Dasar-dasar agama yang kurang. sebagai kelompok yang berbeda
d. Masalah yang dipendam. Pembahasan:
Kombinasi antara stratifikasi sosial tertutup
11. C. memberdayakan masyarakat sekitar seba-
dan terbuka.
gai penjaga keamanan
Pembahasan: 17. A. kelompok petani
Pengendalian sosial institusional adalah pe- Pembahasan:
ngaruh yang datang dari suatu pola kebudayaan Kelompok tani adalah kumpulan petani-nelayan
yang dimiliki oleh lembaga atau institusi ter- yang didasarkan atas kesamaan, keserasian satu
tentu. Pola-pola kelakuan dan kaidah-kaidah lingkungan sosial budaya untuk mencapai tu-
lembaga itu tidak saja mengontrol para anggota juan yang sama. Dengan demikian, kelompok
lembaga, tetapi juga warga masyarakat di seki- tani mempunyai ciri-ciri sebagai berikut.
tar atau di luar lembaga tersebut. a. Beranggotakan petani-nelayan.
12. E. (3), (4), dan (5) b. Hubungan antara anggota erat.
Pembahasan: c. Mempunyai pandangan dan kepentingan
Inti dari struktur masyarakat homogen adalah yang sama dalam mengelola usaha taninya.
banyak kesamaan terutama dalam hal SARA. d. Mempunyai kesamaan jenis komoditas usa-
ha.
13. C. jumlah pulau dan penduduknya besar e. Usaha tani yang diusahakan merupakan
Pembahasan: sebuah ikatan fungsional/bisnis.
Indonesia dengan pulau sangat banyak dan f. Mempunyai tujuan yang sama.
penduduk besar sehingga terjadi pengelom-
pokkan masyarakat berdasarkan ragam perbe- 18. D. perbedaan kepentingan antarwarga de-
daan budaya dan ras masing-masing. ngan pemerintah
Pembahasan:
14. C. kepemilikan tanah
Konflik sosial vertikal adalah konflik yang ter-
Pembahasan:
jadi antara masyarakat dengan negara. Umum-
Status sosial berdasarkan kepemilikan tanah
nya konflik ini terjadi karena ketidakpuasan
terbagi menjadi 3, yaitu petani pemilik, petani
akan cara kerja pemerintah. Misalnya kenaikan
penggarap, dan petani buruh/pekerja.
harga bahan bakar minyak atau BBM.

2 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


19. E. muncul perasaan benci dan dendam lain dalam statrum yang sama. Dengan kata
terhadap pihak lain lain mobilitas sosial horizontal adalah suatu
Pembahasan: peralihan individu atau kelompok atau objek
Konfik destruktif merupakan konflik yang sosial lainya dari suatu kelompok sosial ke ke-
muncul karena adanya perasaan tidak senang, lompok sosial lainya yang sederajat. Contohnya
benci, dan dendam dari seseorang atau kelom- orang yang pindah kewarganegaraan, pindah
pok terhadap pihak lain. Contohnya: konflik tim sepak bola.
peristiwa Mei 1998 (reformasi) yang mengaki-
batkan banyaknya jatuh korban seperti maha- 24. C. global warming
siswa Trisakti. Pembahasan:
Global warming adalah pemanasan global ka-
20. A. kompromi rena adanya penebangan hutan dan penggu-
Pembahasan: naan minyak bumi sebagai bahan bakar seh-
Kompromi (compromize) adalah suatu bentuk ingga dapat menimbulkan gas yang beracun di
akomodasi di antara pihak-pihak yang terlibat era globalisasi dan modernisasi.
untuk dapat saling mengurangi tuntutannya
agar penyelesaian masalah yang terjadi dapat 25. C. status sosial dengan konflik sosial
dilakukan. Contohnya perjanjian antara pe- Pembahasan:
merintah Indonesia dengan gerakan separatis Upaya negatif untuk mendapatkan status de-
Aceh dalam hal menjaga stabilitas keamanan di ngan cara tidak benar bisa menimbulkan konf-
Aceh. lik sosial dalam masyarakat. Misalnya di suatu
desa diadakan pemilihan umum, Pak Asri ke-
21. D. kompromi mudian menjagokan diri menjadi lurah dengan
Pembahasan: membayari warganya, lalu ia menang dalam
Kompromi merupakan upaya untuk memper- pemilihan lurah tersebut, namun ketahuan
oleh kesepakatan di antara dua pihak yang warga sehingga terjadi konflik antara pendu-
saling berbeda pendapat atau pihak yang ber- kung dan kader musuh.
selisih paham. Kompromi juga dapat dikatakan
sebagai konsep untuk mendapat kesepakatan 26. A. kelompok sosial
melalui komunikasi. Pembahasan:
Usaha-usaha yang dilakukan seseorang untuk
22. B. antargenerasi naik berhubungan dengan lingkungan, maka pada
Pembahasan: akhirnya menimbulkan kelompok-kelompok
Mobilitas antargenerasi mengacu kepada per- sosial. Hubungan tersebut merupakan himpu-
bedaan status yang dicapai seseorang yang te- nan atau kesatuan manusia yang hidup ber-
lah memiliki keluarga sendiri dibandingkan de- sama yang berkaitan dengan timbal balik, sa-
ngan status sosial yang dimiliki orang tuanya. ling memengaruhi dan kesadaran untuk saling
Dalam mobilitas ini juga bisa terjadi gerak naik tolong-menolong.
maupun turun. Pada gambar menunjukkan ge-
rak naik dalam mobilitas sosial antargenerasi. 27. C. agama dan suku
Pembahasan:
23. B. mobilitas horizontal Faktor yang membuat Indonesia disebut
Pembahasan masyarakat majemuk yaitu keanekaragaman
Mobilitas sosial horizontal artinya gerak orang yang dibentuk oleh SARA (suku, agama, ras
perorangan dan kelompok dari suatu posisi dan antar golongan)

Kunci Pembahasan Prediksi Sosiologi 3


28. E. 3 dan 4 f. Masing-masing pihak merasa memajukan
Pembahasan: pergaulan yang komunikatif dan akomodatif
Primordialisme merupakan pandangan atau demi mewujudkan persatuan dan kesatuan
paham yang menunjukkan sikap berpegang bangsa
teguh pada hal-hal yang sejak semula melekat
pada diri individu, seperti suku bangsa, ras, 30. D. Primordialisme
dan agama. Istilah primordialisme berasal dari Pembahasan:
kata Bahasa Latin “primus” yang artinya perta- Primordialisme adalah sebuah pandangan atau
ma dan “ordiri” yang artinya tenunan atau ika- paham yang memegang teguh hal-hal yang
tan. Dengan demikian, kata primordial(isme) dibawa sejak kecil, baik mengenai tradisi, adat-
dapat berarti ikatan-ikatan utama seseorang istiadat, kepercayaan, maupun segala sesuatu
dalam kehidupan sosial, dengan hal-hal yang yang ada di dalam lingkungan pertamanya.
dibawanya sejak lahir seperti suku bangsa, ras,
31. A. kondisi goegrafi yang berupa kepulauan
klan, asal usul kedaerahan, dan agama.
Pembahasan:
29. A. anggota masyarakat merasa bahwa mereka Kemajemukan dalam hal agama disebabkan
suka saling bertentangan antara satu sama oleh letak geografis wilayah Indonesia yang
lain berada di antara dua benua dan dua samudra.
Pembahasan: Letak geografis yang berada pada posisi silang
Syarat yang mengindikasikan berhasilnya suatu ini sangat strategis untuk terjadinya hubungan
integrasi sosial. Menurut William F. Ougburn perdagangan di antara berbagai orang yang be-
dan Meyer Nimkoff, syarat berhasilnya integra- rasal dari berbagai dunia yang memeluk agama
si sosial adalah sebagai berikut. berbeda-beda. Akibatnya lima agama besar
a. Anggota masyarakat merasa bahwa mereka dunia ada penganutnya di Indonesia.
berhasil mengisi kebutuhan satu sama lain.
32. A. mempersatukan pendapat
b. Telah dicapai konsensus bersama mengenai
Pembahasan:
nilai-nilai dasar yang dijadikan acuan
Bahasa nasional kita yaitu bahasa Indonesia
utama dalam kehidupan bermasyarakat,
mempunyai fungsi sebagai bahasa persatuan
berbangsa, dan bernegara.
masyarakat mengingat bangsa kita terdiri dari
c. Nilai-nilai dan norma-norma dasar tersebut
banyak suku bangsa dan berbeda-beda bahasa.
telah hidup dan berkembang cukup lama
dan konsisten, serta tidak berubah-ubah. 33. D. Pencemaran lingkungan
Selain itu juga telah dipahami, dihayati, Pembahasan:
dan diamalkan dengan pedoman yang Dalam perubahan sosial di masyarakat ternyata
sama oleh seluruh warga negara atau warga terdapat efek negatif berupa pencemaran ling-
masyarakat. kungan yaitu pencemaan air, udara, tanah dan
d. Masing-masing individu dan kelompok suara.
sosial yang berbeda-beda mau dan
mampu mengendalikan diri, dan saling 34. A. penemuan baru tercipta dengan membuat
menyesuaikan diri satu sama lain. moral masyarakat jatuh dan tidak
e. Selalu menempatkan persatuan dan berbudaya
kesatuan, serta kepentingan untuk Pembahasan:
keselamatan bangsa dan negara di atas Pada gambar menjelaskan bahwa pene-
kepentingan pribadi atau golongan. muan baru justru membuat perkembangan

4 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


masyarakat mengalami penurunan moral dan agama berperan sebagai tujuan hidup berdasar-
etika secara cepat. kan ajaran Tuhan.

35. C. korupsi 40. B. sosialisasi


Pembahasan: Pilihan jawaban A (afeksi) merupakan fungsi
Masalah sosial berupa korupsi, umumnya keluarga dalam memberi kasih sayang kepada
dimengerti sebagai penyelewengan atau pe- anak-anaknya; B (sosialisasi) merupakan
nyalahgunaan uang (negara, perusahaan, atau fungsi keluarga dalam menanamkan nilai dan
lembaga) yang bukan menjadi hak seseorang. norma yang berperan dalam pembentukan
Korupsi biasanya dilakukan dengan cara me- pribadi anak; C (imitasi) keluarga berfungsi
nyalahgunakan kekuasaan yang dimiliki. sebagai model yang ditiru anak; D (proteksi)
merupakan fungsi keluarga dalam memberi
36. B. seluruh bidang kehidupan perlindungan kepada anak; E (reproduksi)
Pembahasan: merupakan fungsi keluarga dalam meneruskan
Perubahan sosial kongres titik pointnya adalah keturunan. Dengan demikian, kunci jawaban
perubahan yang merubah seluruh bidang ke- soal ini adalah B (sosialisasi).
hidupan masyarakat seperti bidang sosial, bu-
daya, ekonomi, politik. 41. E. pemenuhan kebutuhan hidup
Pembahasan:
37. B. internalized value Fungsi ekonomi keluarga sangatlah penting
Pembahasan bagi kehidupan keluarga, karena keluarga me-
Nilai-nilai yang telah mendarah daging (inter- rupakan pendukung utama bagi kelangsungan
nalized value). Berarti nilai itu telah menjadi hidup keluarganya. Fungsi ekonomi keluarga
kepribadian yang ada di alam bawah sadar ma- terdiri dari pencarian nafkah, perencanaan, dan
nusia. penggunaannya.

38. A. pengaruh pola hidup individualistis 42. A. memenuhi kebutuhan masyarakat luas
Pembahasan: Pembahasan:
Dampak negatif globalisasi salah satuya yaitu Pada lembaga ekonomi ini masyarakat dapat
individualistis. Sikap individualistis adalah memenuhi kebutuhanya karena sistem pereko-
sikap yang hanya ingin mementingkan dirinya nomian sudah diatur dan kebijakan juga sudah
sendiri. Artinya dia tidak hidup secara sosial diatur.
atau bermasyarakat. Contoh orang individualis
yaitu sebagai berikut. 43. E. fact finding research
a. Tidak mau berbagi apapun ke teman, misal Pembahasan:
saja dia tidak mau berbagi ilmu ke teman- Fact finding research, yakni kegiatan peneli-
temannya. tian permulaan, yakni yang dititik-beratkan
b. Bila ada tugas kelompok dia hanya ingin pada penemuan fakta baru.
mengikuti kehendaknya sendiri.
44. B. topik penelitian
39. D. tujuan hidup berdasarkan ajaran Tuhan Pembahasan:
Pembahasan: Topik artinya pokok permasalahan yang diba-
konsep tersebut diuraikan oleh Weber bahwa has, dikaji, dibicarakan, atau diteliti. Topik pe-
pada masa itu baginya bahwa semua aktivitas nelitian berarti pokok permasalahan yang men-
kehidupan dikaitkan dengan agama karena jadi objek penelitian atau penyelidikan.

Kunci Pembahasan Prediksi Sosiologi 5


45. D. cluster sampling 49. B. daftar pustaka
Pembahasan: Pembahasan:
Sampling rumpun (cluster sampling) yaitu
populasi dibagi ke dalam kelompok kewila-
yahan kemudian memilih wakil tiap-tiap kel-
n – ∑f 
2 ×
o

ompok. Misalnya, populasi adalah Jawa Tengah Median = L +


 f 
i
o
kemudian sampel diambil dari tiap-tiap kabu- med

paten. Bisa juga batas-batas gunung, pulau, dan  


sebagainya
 30 – 5 
46. A. observasi partisipasi
= 49,5 +
 2 ×5
Pembahasan:  12 
Pengamatan yang dilakukan dengan cara
terlibat langsung dalam kegiatan sehari-hari
 
masyarakat yang diteliti dinamakan observasi  15 – 5 
=
partisipasi (participant observation). Apabila 49,5 +
 12  × 5
peneliti hanya mengamati saja kehidupan  
masyarakat yang diamati tanpa terlibat langsung
dalam kegiatan sehar-hari, dinamakan observasi
 50 
= 49,5 +
 12 
nonpartisipasi (nonparticipant observation).
 
47. D. coding = 49,5 + 4,166
Pembahasan: = 53,66
Coding atau pengkodean adalah usaha meng-
klasifikasikan jawaban responden menurut Bagian paling akhir dari penulisan laporan lapo-
macamnya. Tujuannya adalah menyederhana-
ran penelitian setelah kesimpulan berisi daftar
kan jawaban responden sehingga dapat diolah.
pustaka.
Biasanya usaha pengkodean dilakukan dengan
memberi simbol atau angka pada jawaban res-
50. E. Sebagai sarana pembenaran doktrin yang
ponden. Simbol atau angka inilah yang kita
sebut kode. salah
Pembahasan:
48. E. 53,66
Bagi seorang peneliti, manfaat penelitian antara
Pembahasan:
lain sebagai berikut.
Nilai Frekuensi
40 – 44 3 a. Merupakan bukti bahwa peneliti telah
45 – 49 4 menemukan sesuatu.
50 – 54 12 } Σf∞ =2+3=5
55 – 59 5 b. Untuk menunjukkan hak temuannya, agar
60 – 64 4 dikenal oleh banyak pihak (ilmuwan, pe-
65 – 69 4
merintah, dan masyarakat).
Jumlah (n) 30
c. Membuat hasil penelitian menjadi lebih
bermakna.

6 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


kunci dan pembahasan
Prediksi Ujian Nasional II Sosiologi SMA/MA
tahun pelajaran 2016/2017

1. B. pembangunan dan perencanaan sosial orang individu kepada individu lain sehingga
Pembahasan: orang yang diberi motivasi menuruti atau
Sosiologi berguna untuk memberikan data melaksanakan apa yang dimotivasikan itu se-
sosial yang diperlukan dalam tahap peren- cara kritis, rasional, dan penuh rasa tanggung
canaan pembangunan maupun pelaksanaan jawab. Motivasi dapat diberikan dari seorang
pembangunan. Pada tahap perencanaan, yang individu kepada kelompok, kelompok kepada
harus diperhatikan yaitu apa yang menjadi ke- kelompok, atau kelompok kepada individu.
butuhan sosial. Pada tahap pelaksanaan yang
harus diperhatikan yaitu kekuatan sosial da- 5. A. konflik
lam masyarakat serta proses perubahan sosial. Pembahasan:
Sementara itu pada tahap penilaian pemba- Konflik adalah suatu proses sosial di mana
ngunan, yang harus dilakukan adalah analisis seseorang atau kelompok dengan sadar atau
terhadap efek atau dampak dari sosial pemba- tidak sadar menentang pihak lain yang disertai
ngunan itu. ancaman atau kekerasan untuk mencapai
tujuan atau keinginannya. Konflik biasanya
2. D. pengetahuan
terjadi karena adanya perbedaan paham dan
Pembahasan:
kepentingan.
Nilai pengetahuan adalah nilai yang didapat
dari pengalaman atau proses belajar. Contoh
6. B. kemampuan individu
nilai pengetahuan adalah ilmu dan buku penge-
Pembahasan:
tahuan.
Achieved status merupakan kedudukan yang
3. C. standar tingkah laku masyarakat dimiliki seseorang dengan usaha-usaha yang
Pembahasan: disengaja. Kedudukan ini tidak diperoleh se-
Fungsi norma sosial dan contoh dalam cara kelahiran, tetapi berdasar usaha sesuai ke-
Masyarakat yaitu sebagai suatu standar atau mampuan yang dimiliki.
skala dari berbagai kategori tingkah laku
masyarakat, contohnya: Norma-norma sosial 7. A. tertib
biasanya dinyatakan dalam bentuk kebiasaan, Pembahasan:
tata kelakuan dan adat istiadat atau hukum Tertib sosial, yaitu suatu kondisi dimana ter-
adat. Latar belakang terbentuknya norma sosial jadinya keselarasan antara tindakan masyarakat
bermula dari perbuatan alami yang berulang- dengan norma dan nilai yang berlaku. Ciri-ciri
ulang dalam waktu yang relatif lama, sehingga terjadinya ketertiban sebagai berikut.
kemudian timbul pengakuan dan kesadaran a. Terjadi suatu sistem dan norma yang jelas
bersama. b. Masing-masing individu mengetahui dan
4. E. motivasi memahami norma dan nilai yang berlaku
Pembahasan: c. Masing-masing individu dapat menyesuaikan
Motivasi, merupakan dorongan, rangsangan, tindakannya dengan norma dan nilai sosial
pengaruh, atau stimulasi yang diberikan se- yang berlaku.

Kunci Pembahasan Prediksi Sosiologi 7


Contoh tertib sosial: tertib di jalan raya setiap 13. B. terdapat perbedaan agama
pengendara memahami dan menyesuaikan tin- Pembahasan:
dakannya dengan norma dan nilai yang berlaku Pengelompokan di bidang agama adalah suatu
di jalan raya. sistem terpadu yang terdiri atas kepercayaan
dan praktik yang berhubungan dengan hal-hal
8. B. mampu melakukan apa yang dilakukan
suci. Kepercayaan tersebut mempersatukan se-
oleh orang lain
mua orang yang beriman ke dalam suatu ko-
Pembahasan:
munitas moral yang dinamakan umat.
Tahap persiapan (prepatory stage/others) adalah
tahap dialami sejak manusia dilahirkan artinya 14. B. membentuk strata sosial masyarakat yang
seseorang anak mempersiapkan diri untuk teratur
mengenal dunia sosialnya, dan memperoleh Pembahasan:
pemahaman tentang diri sendiri. Pada tahap ini, Dalam strata masyarakat Hindu strata dari atas
anak-anak mulai melakukan kegiatan meniru ke bawah, yaitu brahmana ksatria, waisya,
meski tidak sempurna. sudra

9. A. (1), (2), dan (3) 15. E. kemampuan dan kualitas pribadi


Pembahasan: Pembahasan:
Proses sosialisasi dapat dianggap tidak sempur- Seseorang memiliki status tinggi apabila ia di-
na apabila individu tidak mampu mendalami tuakan oleh masyarakat. Biasanya tokoh yang
norma-norama dalam masyarakat yang ber- dituakan yaitu pemuka agama atau pemuka
laku.
adat. Status tersebut didapat dari kualitas pri-
10. E. kurangnya pengawasan terhadap anak badi dapat diperjuangkan dengan pendidikan
Pembahasan: dan pengalaman.
Faktor penyebab kenakalan remaja salah satu-
16. E. Sistem kasta di masyarakat Hindu Bali
nya yaitu kurangnya pengawasan terhadap anak
agak loyal, seseorang dari kasta Waisya
(baik aktivitas, pertemanan di sekolah ataupun
bisa berpindah ke kasta Ksatria
di luar sekolah, dan lainnya). Sehingga beraki-
Pembahasan:
bat terjadinya kenakalan remaja.
Dalam masyarakat stratifikasi campuran terda-
11. B. lembaga keluarga sebagai pelaksana pat unsur-unsur yang menggabungkan antara
pengendali keamanan sifat yang terbuka dan tertutup. Misalnya da-
Pembahasan: lam suatu kelompok mungkin dalam sistem
Pengendalian sosial berpribadi adalah pengen- politiknya menerapkan sistem stratifikasi so-
dalian terhadap pengaruh baik atau buruk yang sial tertutup, namun dalam bidang-bidang atau
datang dari orang tertentu dalam keluarga, arti- unsur-unsur sosial lainnya, seperti ekonomi,
nya tokoh yang berpengaruh itu dapat dikenal. budaya, dan lain-lain menggunakan sistem
stratifikasi sosial terbuka.
12. A. (1), (2), dan (3)
Pembahasan: 17. A. kelompok pesisir
Inti dari struktur masyarakat heterogen adalah Pembahasan:
banyak perbedaan namun hidup dalam kesatu- Ciri-ciri masyarakat pesisir adalah sebagai beri-
an yaitu masyarakat. kut.

8 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


a. Masyarakat pesisir sebagian besar pen- 21. B. harmoni
duduknya bermata pencaharian di sektor Pembahasan:
pemanfaatan sumber daya kelautan, seperti Harmoni sosial adalah interaksi sosial yang ter-
nelayan, petani garam, petani tambak, pen- jadi dengan berbagai macam kelompok atau
golongan yang menimbulkan sebuah kondisi
grajin, dan pedagang.
yang tenang, aman, dan damai.
b. Hubungan-hubungan sosial antarkerabat
dalam masyarakat pesisir masih cukup 22. C. antargenerasi turun
kuat. Pembahasan:
c. Sumber daya laut adalah potensi utama Mobilitas sosial antargenerasi turun ditandai
yang menggerakan kegiatan perekonomian oleh penurunan taraf hidup dalam suatu garis
desa. keturunan.

d. Dilihat dari aspek pengetahuan, masyarakat 23. B. vertikal naik


pesisir mendapat pengetahuan dari warisan Mobilitas vertikal adalah perpindahan individu
nenek moyangnya. Misalnya, penggunaan atau objek sosial dari suatu kedudukan sosial ke
rasi bintang untuk melihat kalender dan kedudukan sosial lain yang tidak sederajat se-
penunjuk arah. hingga terjadi perubahan kedudukan, ada yang
naik dan ada yang turun. Jika ada peningkatan
18. E. meningkatnya kriminalitas oleh para status dan prestasi kerja berarti ada mobilitas
warga vertikal naik. Contoh: Seseorang yang menjadi
Pembahasan: pengusaha yang sukses (konglomerat), padahal
Konflik antarkelas sosial bidang politik beru- latar belakangnya sebaga guru SD.
pa pertentangan orang-orang atau kelompok
yang terlibat konflik sehingga menimbulkan 24. A. interaksi antarmanusia
pengrusakan yang merugikan kepentingan Pembahasan:
umum. Contohnya, ketidakpuasan kelompok Adanya globalisasi dan perkembangan teknolo-
masyarakat minoritas terhadap hasil pemilihan gi komunikasi membuat interaksi antarmanu-
sia dalam dunia semakin dekat dan tidak ada
kepala desa.
jarak.
19. E. meningkatnya kriminalitas oleh para
25. A. status sosial dengan jabatan dimiliki
remaja
Pembahasan:
Pembahasan:
Salah satu kriteria kehormatan status seseorang
Konflik terbuka merupakan konflik yang diket-
dalam masyarakat adalah jabatan yang dimiliki
ahui oleh semua pihak. Bisa berdampak korban
seseorang.
dan harta. Contohnya, perebutan lahan parkir
oleh beberapa pemuda. 26. E. adanya kebebasan melanggar peraturan
Pembahasan:
20. C. kompetisi
Suatu kelompok dikatakan berstruktur apabila
Pembahasan: di dalamnya ada syarat-syarat khusus, yaitu se-
Persaingan (kompetisi) adalah suatu interaksi bagai berikut.
sosial yang terjadi karena individu atau kelom- a. Memiliki peranan-peranan sosial yang men-
pok saling bersaing. jadi aspek dinamis dan struktur.

Kunci Pembahasan Prediksi Sosiologi 9


b. Adanya sistem dari situs-situs para anggota- 31. E. Pemerataan pembangunan dengan mem-
nya, seperti adanya susunan pengurus. bangun zona ekonomi hanya di pusat
c. Berlakunya nilai dan norma-norma untuk ibukota Jakarta
mempertahankan kehidupan kelompok- Pembahasan:
nya. Upaya yang dilakukan pemerintah untuk men-
ciptakan dan mepertahankan Indonesia adalah
27. A. pekerjaan dan suku akibat berbentuk masyarakat multikultural
Pembahasan: yaitu sebagai berikut.
Pada bagan di atas merupakan pembentuk a. Melakukan perpindahan penduduk secara
masyarakat majemuk berupa percampuran terprogram melalui transmigrasi, khusus-
suku bangsa dan pekerjaan sebagai pedagang nya dari Jawa, Bali, dan Madura ke berbagai
buah. pulau di Indonesia yang dipandang masih
jarang penduduknya dan memiliki potensi
28. B. 1 dan 3 ekonomi yang besar.
Pembahasan b. Membuka daerah-daerah yang terisolir
Pernyataan nomor 1 dan 3 merupakan faktor- melalui pembangunan sarana transportasi
faktor yang menyebabkan terjadinya multikul- dan komunikasi di darat, laut, dan udara.
tural di Indonesia. Sedangkan pernyataan 2 c. Menerapkan otonomi daerah.
dan 4 tidak berpengaruh terhadap terjadinya d. Pemerataan pendidikan merupakan lang-
multikultural di Indonesia. kah yang strategis, sebab melalui pendidi-
kan akan ditanamkan sikap-sikap positif
29. E. terdapat kebebasan hidup dan tidak nilai seperti toleransi, kerja sama, demokrasi,
dan norma hukum adat dan nilai-nilai agama.
Pembahasan: e. Pemerataan pembangunan diantaranya
Integrasi instrumental ialah suatu integrasi yang dengan membangun zona ekonomi.
tampak secara visual dari adanya suatu ikatan- f. Mendirikan sarana masyarakat sampai ke
ikatan sosial diantara suatu individu-individu pelosok.
di dalam lingkungan masyarakat. Ciri-Ciri dari
integrasi instrumental ialah sebagai berikut. 32. A. kesempatan mendapatkan pendidikan
a. Adanya suatu norma atau kepentingan ter- tinggi tidak dipengaruhi oleh perbedaan
tentu untuk pengikat atau instrumen. suku bangsa
b. Adanya suatu keseragaman aktivitas dalam Pembahasan:
keseharian. Bangsa Indonesia dalam konsep masyarakat
c. Adanya sebuah keseragaman dalam ber- multikultural tidak membeda-bedakan SARA
pakaian. jadi ada perlakuan sama bagi semua masyarakat
d. Dan yang terakhir adanya suatu tujuan ter- baik dalam pendidikan seperti misalnya ke-
tentu yang disesuaikan dengan suatu ke- sempatan mendapatkan pendidikan tinggi tidak
dipengaruhi oleh perbedaan suku bangsa.
pentingan kelompok.

30. B. kesenian 33. B. nilai dan norma titik berfungsi di masyara-


Pembahasan: kat
Indonesia sangat kaya seni dan budaya sebagai Pembahasan:
Ciri proses perubahan sosial yang menyangkut
pemersatu bangsa, contohnya seni tari daerah,
sesuatu yang menjadi pedoman masyarakat da-
seni musik daerah, dan sebagainya.

10 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS


lam bertindak adalah nilai dan norma tidak ber- 38. D. liberalisasi
fungsi di masyarakat. Pembahasan:
Liberalisme adalah sebuah ideologi, pandangan
34. A. terjadi dengan tahap kelanjutan yang tidak filsafat, dan tradisi politik yang didasarkan pada
serasi pemahaman bahwa kebebasan adalah segalanya.
Pembahasan:
Gambar menunjukkan sebuah penemuan da- 39. B. keselamatan dunia akhirat
lam masyarakat yang terjadi dengan tahap Pembahasan
kelanjutan yang tidak serasi. Untuk mencapai tujuan tertentu terutama kesela-
matan dunia dan akhirat, lembaga sosial di bidang
35. C. laten
agama sangat diperlukan dalam masyarakat.
Pembahasan:
Masalah sosial nyata atau masalah laten adalah 40. E. memenuhi kebutuhan masyarakat
masalah sosial yang timbul akibat terjadinya Pembahasan:
kepincangan yang disebabkan ketidaksesuaian Suatu lembaga sosial bertujuan untuk
tindakan dengan norma dan nilai masyarakat. memenuhi kebutuhan pokok manusia. Tanpa
Masalah sosial nyata umumnya berusaha adanya lembaga sosial, maka manusia sangat
dihilangkan. Masalah sosial laten adalah ma- mustahil dapat melangsungkan hidupnya
salah sosial yang ada dalam masyarakat, tetapi karena melalui lembaga tersebutlah segala
tidak diakui sebagai masalah. Hal ini umumnya interaksi antarmanusia dapat memenuhi
disebabkan ketidakberdayaan masyarakat un- kebutuhan dan tercapainya keteraturan.
tuk mengatasinya.
41. E. wadah penyaluran bakat
36. B. disintegrasi sosial
Pembahasan:
Pembahasan:
Lembaga pendidikan yaitu pendidikan di
Disintegrasi sosial adalah suatu proses
sekolah ini merupakan lanjutan dari pendidikan
terpecahnya suatu kelompok sosial menjadi
di lingkungan keluarga dan merupakan jembatan
beberapa unit sosial yang terpisah-pisah satu
bagi anak untuk terjun dalam kehidupan
sama lain. Disintegrasi sosial terjadi akibat
bermasyarakat. Fungsi pendidikan di sekolah
hilangnya ikatan bersama yang mempersatukan
yang berhubungan dengan kesinambungan
anggota kelompok satu dengan yang lain.
suatu bangsa yaitu sebagai wadah penyaluran
37. D. nilai dan norma sosial bakat.
Pembahasan:
42. A. protektif atau perlindungan
Nilai dan norma sosial dijadikan pedoman bagi
Pembahasan:
masyarakat sebagai peraturan untuk memahami
Lembaga keluarga memiliki ciri protektif atau
lingkungan sosial budayanya. Hal ini penting
perlindungan yakni fungsi dalam memberikan
karena seperangkat nilai dan norma tersebut
perlindungan bagi seluruh anggota keluarga.
berperan dan berfungsi untuk mengatur tata
kehidupan setiap anggota masyarakat sebagai Salah satu alasan membentuk sebuah keluarga
makhluk sosial, sehingga tercapai suatu bentuk adalah untuk memperoleh keterjaminan
keteraturan yang berlandaskan pada sistem dan perlindungan, baik secara fisik maupun
budaya masing-masing. psikologis.

Kunci Pembahasan Prediksi Sosiologi 11


43. D. deductive research c. Tes.
Pembahasan: d. Perangkat observasi.
Jenis penelitian berdasarkan metode yang digu- e. Skala-skala.
nakan yaitu sebagai berikut. f. Penggunaan dokumentasi.
a. Deductive research atau sering disebut juga
47. E. tabulasi
dengan istilah logic research, kegiatan pe-
Pembahasan:
nelitian yang menggunakan metode deduk-
Setelah melakukan editing dan coding langkah
si.
selanjutnya adalah mengorganisasikan (men-
b. Inductive research atau technical research,
gelompokkan) data disebut tabulasi data. Data-
yakni kegiatan penelitian yang mengguna-
data yang telah diberi kode, kemudian dimasu-
kan metode induktif.
kan dalam tabel pengolahan, baik berupa tabel
44. E. penilitian tentang sejarah masa lampau frekuensi maupun tabel silang. Dengan demiki-
Indonesia an, data dari lapangan akan tampak lebih seder-
Pembahasan: hana, ringkas, dan mudah dipahami.
Contoh topik penelitian diantaranya penilitian
48. B. nilai terbanyak 6
mengenai upacara adat, kedisiplinan lalu lintas,
Pembahasan:
bullying di sekolah, mengenai upacara ngaben,
Modus merupakan data yang frekuensi mun-
adanya siskamling, kurangnya kedisiplinan
culnya terbanyak.
dalam keluarga, kegiatan belajar-mengajar di
sekolah, tata cara menyambut tamu, dan lian- 49. D. pendahuluan, permasalahan, isi, penutup
lain Pembahasan:
Laporan penelitian adalah suatu dokumen
45. C. voluntary sampling
tertulis tentang hasil pelaksanaan suatu pene-
Pembahasan:
litian yang dibuat secara jelas, disusun menu-
Sampling sukarela (voluntary sampling) yaitu
rut metode penulisan dan sistematika tertentu
pengambilan sampel berdasarkan kerelaan un-
dengan bahasa yang lugas. Secara garis besar
tuk berpartisipasi dalam penelitian. Metode ini
laporan penelitian terdiri dari pendahuluan,
paling umum digunakan dalam jajak penda-
permasalahan, isi, dan penutup.
pat.
50. B. khazanah ilmu pengetahuan akan
46. E. validitas data
bertambah luas
Pembahasan:
Pembahasan:
Menyusun instrumen merupakan pekerjaan
Bagi ilmuwan dengan adanya penemuan-
penting di dalam penelitian. Akan tetapi, pe-
penemuan baru melalui hasil penelitian,
ngumpulan data jauh lebih penting. Berikut ini
khazanah ilmu pengetahuan akan bertambah
jenis-jenis instrumen pengumpulan data dalam
luas. Penambahan ilmu berarti bertambah
penelitian sosial.
pula tempat berpijak bagi ilmuwan dalam
a. Wawancara (interview).
mengembangkan pengetahuan lebih lanjut.
b. Angket (questionaire).

12 Sukses UN 2017 SMA/MA Program IPS

Anda mungkin juga menyukai