Anda di halaman 1dari 3

PENYIMPANAN SPECIMEN

LABORATORIUM
No. Dokumen : UKP/VIII/SOP/154/2019

No. Revisi :-

SOP Tanggal Terbit : 13 Februari 2019

Halaman : 1/3

UPTD
PUSKESMAS Yunita J. Latuconsina,S.Farm,Apt
NGADI NIP.19850404 2014052 002

1. Pengertian Penyimpanan specimen adalah Suatu kegiatan menyimpan sisa specimen hasil pemeriksaan di
laboratorium dalam rangka cross check pemeriksaan ataupun untuk pengiriman sampel.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk penatalaksanaan penyimpanan specimen di


laboratorium.

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Ngadi nomor 135/SK.KAPUS/PKM-NGD/II/2019


tentang Pelayanan Laboratoriumdi UPTD Puskesmas Ngadi

4. Referensi 1. Good Laboratoriumory Practice. 2004. Depkes RI: Direktorat Laboratorium Kesehatan
2. Permenkes No 37 Tentang Penyelenggaraan Laboratorium Puskesmas

5. Alat dan 1. ATK


Bahan 2. Wadah Sampel
3. Buku register Labiratorium
6. Prosedur 1. Petugas laboratorium menyiapkan sisa sampel yang akan disimpan.
2. Petugas laboratorium membuatkan label nama pada sampel tersebut.
3. Petugas laboratorium mengolah sampel yang akan disimpan sesuai kebutuhan.
4. Petugas laboratorium memasukkan sampel pada wadah yang telah ditentukan.
5. Petugas laboratorium memasukkan sampel pada tempat penyimpanan.
6. Petugas laboratorium mencatat tanggal penyimpanan sampel.
7. Petugas laboratorium mencatat identitas sampel yang disimpan pada buku register
laboratorium

7. Diagram Alir
menyiapkan sisa sampel membuatkan label nama mengolah sampel yang
yang akan disimpan. pada sampel tersebut. akan disimpan sesuai
kebutuhan

Page 1 of 3
mencatat tanggal memasukkan sampel memasukkan sampel
penyimpanan sampel. pada tempat pada wadah yang telah
penyimpanan ditentukan

Mencatat identitas sampel


yang disimpan pada buku
register laboratorium

8. Hal yang - Spesimen pasien


Perlu - Wadah penyimpanan spesimen
Diperhatikan
1. Unit Terkait Seluruh Unit Pelayanan Klinis di UPTD Puskesmas Ngadi

2. Dokumen a. Buku Register Harian Laboratorium


Terkait

3. Rekaman No Hal yang dirubah Isi Perubahan Tgl mulai diberlakukan


Historis
Perubahan

Page 2 of 3
PENYIMPANAN SPECIMEN LABORATORIUM
No. Dokumen : UKP/VIII/SOP/154/2019
No. Revisi :
UPTD Daftar Tanggal Mulai : 13 Februari 2019
PUSKESMAS Tilik Berlaku
NGADI Halaman : 3/3

No Uraian Kegiatan Ya Tidak


1 Apakah Petugas laboratorium menyiapkan sisa sampel yang akan disimpan?

2 Apakah Petugas laboratorium membuatkan label nama pada sampel tersebut?

3 Apakah Petugas laboratorium mengolah sampel yang akan disimpan sesuai


kebutuhan?
4 Apakah Petugas laboratorium memasukkan sampel pada wadah yang telah
ditentukan?
5 Apakah Petugas laboratorium memasukkan sampel pada tempat
penyimpanan?
6 Apakah Petugas laboratorium mencatat tanggal penyimpanan sampel?

7 Apakah Petugas laboratorium mencatat identitas sampel yang disimpan pada


buku register laboratorium?
JUMLAH

CR : ……………………..%

Auditee Pelaksana/ Auditor

(………………………….) (………………………………)

Page 3 of 3

Anda mungkin juga menyukai