Anda di halaman 1dari 8

CRITICAL JURNAL REPORT

NAMA MAHASISWA : NELLA ADELINA BR TARIGAN

NIM : 1183111002

DOSEN PENGAMPU : Drs.Robenhar Tamba, M.Pd

MATA KULIAH : KETERAMPILAN DASAR SD

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU


SEKOLAH DASARFAKULTAS ILMU
PENDIDIKAN-UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2018
A. IDENTITAS JURNAL

1 Judul MENGUATKAN KEMBALI PENDIDIKAN


KEAGAMAAN DAN MORAL ANAK DIDIK

ISSN 1979-8911

2 Nama Jurnal/Penerbit Jurnal Sains dan Tekhnologi UIN Sunan Gunung Djati
Bandung

3 Download journal.uinsgd.ac.id

4 Volume dan Halaman Volume. VIII No. 2 Halaman. 199-216

5 Tahun 2014

6 Penulis Yuningsih

7 Reviewer Nella Adelina Br Tarigan

8 Tanggal 12 Oktober 2018

9 Abstrak Penelitian

-Tujuan Penelitian

-Subjek Penelitian

-Assesment Data

-Kata Kunci Moral, Keagamaan, Anak Didik

10 Pendahuluan
-Latar Belakang dan teori Dewasa ini, pendidikan keagamaan sudah tidak lagi menjadi
hal utama dalam proses belajar mengajar, khususnya
pendidikan agama Islam.Ditambahkan lagi dengan tidak
dimasukkannya mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dalam
subjek ujian nasional (UN).Peserta didik akan lebih
mengutamakan enam subjek UN dibandingkan mempelajari
Pendidikan Agama Islam yang nantinya tidakl mendukung
angka – angka pencapain standar kelulusan.Disini terjadi salah
persespi dengan mata
pelajaran agama Islam. Selama ini, disekolah kita hanya
mempelajari agama berdasarkan kurikulum yang ditetapkan
pemerintah untuk mencari angka dan nilai dalam waktu belajar
2 x 45 menit dalam satu minggu. Dalam pendidikan di sekolah,
pada dasarnya semua guru terlibat dan bertanggung jawab
dalam upaya membentuk sikap dan perilaku peserta didiknya
menjadi baik, walaupun tidak mustahil selama ini guru agama
yang dianggap paling berperan dan bertanggung jawab
terhadap sikap dan perilaku anak didik disekolah.
Persoalannya,bagaimana pendidikan agama di sekolah dapat
menciptakan suasana yang dapat memotivasi anak untuk
gandrung (cinta) pada materi agama juga menciptakan
kebiasaan hidup sehari-hari dengan akhlak mulia. Kebiasaan
yang baik dimulai dari sekolah. Ini akan menjadi kiat yang baik
dalam mendidik akhlak si anak. Misalnya, di sekolah
dibiasakan salat berjamaah,membaca Alquran sebelum jam
pelajaran,doa dan zikir bersama tiap minggu,diadakan lomba-
lomba keagamaan dan lainya. Ini dapat memotivasi anak untuk
ikut andil dalam merubah pola pikir antiagama menjadi cinta
agama. Pendidikan kita dengan sekolah sebagai ujung
tombaknya diharapkan mampu menumbuhkan manusia
berkepribadian sehingga dapat mengikis mentalitas masyarakat
yang semakin terkontaminasi budaya luar. Untuk
menumbuhkan kepribadian peserta didik dalam interaksi
pembelajaran dibutuhkan peran signifikan guru dan
optimalisasi budaya sekolah. Peserta didik hendaknya
diarahkan untuk menemukan jati dirinya dan kemampuan
intelektual maupun bakat-bakat yang dimilikinya,jadi tidak
sekedar menerima pelajaran.
Setiap peserta didik harus mengalami bahwa ia dihargai karena
dia sendiri bukan karena prestasi atau orang tuanya. Mereka
juga harus diarahkan untuk bersikap aktif, memikirkan apa
yang dipelajari, kritis serta dewasa dalam menilai masalah yang
dihadapi. Peserta didk juga perlu diajak mencermati
problematika sosial,politik,budaya,ekonomi dan halhal yang
terjadi dikelas atau masyarakatnya agar tumbuh sikap dan
perilaku sosial dan humanismenya. Dengan demikian, sistem
pengajajaran yang selama ini diterapkan perlu dievaluasi.
Mengingat anak sekarang lebih banyak menyerap input-input
dari bermacam-macam informasi dan pengalaman yang
berkembang. Sementara metode dan penyajian materi yang
diberikan oleh guru-guru kadangkadang monoton tidak bisa
memotivasi anak dalam belajar. Pendidikan keagamaan harus
kembali kita jadikan pelajaran penting,untuk mencegah dari
tindakan yang tidak sesuai dengan moral,nilai yang berlaku,
sehingga sikap anak didik menjadi sesuai dengan tujuan
pendidikan keagamaan yang pada esensi utamanya ialah
mengharapkan terbentuknya anak didik yang iman dan taqwa.

11 Metode

-Metode Penelitian 1. Variabel penelitian

- Langkah Penelitian Ada dua alat ukur dalam penelitian ini yaitu Skala Gaya
Kepemimpinan dan Skala Semangat Kerja. Gaya
kepemimpinan diukur dengan Skala Gaya Kepemimpinan
(SGK). SGK terdiri atas dua macam aspek yaitu gaya
kepemimpinan yang berorientasi hubungan dan kebih
berorientasi tugas. Gaya kepemimpinan yang berorientasi
hubungan meliputi pemberian motivasi, melibatkan karyawan
dalam pengambilan keputusan, bersikap kekeluargaan, dan
memberikan kepercayaan penuh. Gaya kepemimpinan
berorientasi tugas adalah gaya kepemimpinan yang
menekankan memberikan petunjuk, mengawasi secara ketat,
menekankan tugas agar sesuai dengan prosedur, dan lebih
menekankan tugas. Dalam skala ini, konsep ke dua gaya
kepemimpinan, termasuk dalam satu gejaia kontinuitas. Artinya
jika subjek termasuk mempunyai sekor total di atas rata-rata,
maka diklasifikasikan sebagai gaya kepemimpinan hubungan.
Jika mempunyai sekor total dibawah rata-rata diklasifikasikan
dalam gaya kepemimpinan berorientasi tugas. Berdasarkan
hasil uji coba pada karyawan di Pertamina dengan 35 orang
subjek, didapatkan hasil 3 butir dinyatakan gugur dari 60 butir
yang disusun. Koefisien korelasi aitem total untuk SGK
bergerak antara 0,288 - 0,599. Koefisien reliabilitas dengan
alpha Cronbach sebesar 0,857. SSK terdiri atas 64 butir dan 9
butir dinyatakan gugur sehingga tinggal 55 butir. Koefisien
korelasi aitem-total bergerak antara 0,290 - 0,766. Koefisien
reliabilitas dengan alpha Cronbach sebesar 0,957.
Berdasarkan hasil ujicoba ke dua alat ukur tersebut, maka
kedua skala dinyatakan telah mempunyai kemampuan
konsistensi intemal cukup tinggi dan reliabel.

- Hasil Penelian Berdasarkan hasil analisis data dengan t-test diperoleh hasil
t sebesar 0,57 (p > 0,05). Artinya tidak ada perbedaan
semangat kerja antara karyawan yang mempunyai
pemimpin dengan gaya kepemimpinan yang beroreintasi
hubungan, dengan karyawan yang mempunyai pemimpin
dengan gaya kepemimpinan berorientasi tugas. Dengan
demikian, hipotesis yang diajukan ditolak. Baik secara
epistimologi maupun secara teoritis akibat dari sikap
kepemimpinan yang berlainan gaya tersebut tentunya
membawa dampak pernbedaan pada para karyawan, namun
secara realitas ternyata terbukti tidak terdapat perbedaan
yang berarti. Sebagaimana difahami bahwa faktor yang
menyebabkan turunnya semangat kerja adalah terdiridari
banyak faktor, dan sebagai indikator dapat tercermin dari
antara lain turunnya produktivitas kerja,tingkat absensi
yang tinggi, labour turn over tinggi, tingkat kerusakan
peralatan juga tinggi, keresahan karyawan, bahkan mungkin
terjadinya pemogokan. Sedangkan naikatau stabilitas
semangat kerja karyawan dapat dilihat dari sikap karyawan
terhadap indikator: kepuasan kerja, kepuasan ekonomi atau
materiil lainnya, ketenagan jiaw, iklim kerja yang
bersahabat, rasa diri bermanfaat bagi organisasi dan
hubungan harmonis dengan pimpinan.

12 Analisis Jurnal

-Kekuatan Penelitian Kekuatan jurnal utama, yaitu:


1. Dari segi isinya sangat bagus, karena dijelaskan lebih
rinci. Sehingga kita sebagai pembaca dapat memahami
jurnal ini dengan lebih mendalam.
2. Adanya penjelasan-penjelasan yang dicantumkan
menurut perundang-undangan, sehingga isinya lebih
akurat dan terpercaya.
3. Pemilihan kata yang serasi dalam jurnal ini yaitu
penggunaan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
Kekuatan jurnal pembanding:
1. Jurnal ini juga memiliki fakta yang memang benar
adanya, teori-teorinya didapat berdasarkan kehidupan
nyata sekarang ini, sebab adanya kesalahan yang terjadi
karena dasar-dasar.
2. Materi yang disampaikan cukup lengkap dan
berkesinambungan dengan tema yang dijelaskan.

-Kelemahan Penelitian Adapun kelemahan jurnal utama ialah:


1. Dari pembahasan jurnal ini kita bias menemukan
kekurangannya sedikit saja, yaitu penjelasan yang
dijelaskan cukup baku dan terdapat kalimat yang cukup
sulit dipahami maknanya.
2. Tidak adanya gambar pada jurnal ini sehingga membuat
kurangnya kemenarikan jurnal ini. Padahal akan terlihat
menarik apabila disertakannya gambar-gambar yang
dapat mendukung jurnal tersebut.
Kelemahan jurnal pembanding ialah:
1. Jurnal ini kurang menjelaskan teknik pengumpulan
datanya secara baik dan hanya sedikit memaparkan
langkah-langkah penelitian.
2. Kurangnya contoh-contoh yang kurang mendukung
keakuratan jurnal tersebut

13 Kesimpulan a. Suatu perusahaan dalam mencapai produktivitas atau


kinerjanya sangat dipengaruhi oleh sistem manajemen yang
berintikan pada hubungan antara unsur-unsur kepemimpinan
dan semangat kerja karyawannya. Oleh karena itu dinamika
atau semangat kerja karyawan sangat berpengaruh terhadap
naik turunnya produktivitas.
b. Dari aspek kepemimpinan sangat dipengaruhi pula oleh gaya
kepemimpinan yang diterapkan sedangkan dari aspek semangat
kerja sangat ditentukan oleh faktor-faktornya baik yang
berbentuk materi maupun non materi.
c. Dari hasil penelitian yang bersubyekkan 100 orang dari unit
perbekalan dan pemasaran pertamina Jakarta Utara ini
diperoleh hasil bahwa ternyata antara Gaya Kepemimpinan
baik yang berorientasikan kepada pelaksanaan tugas maupun
yang berorientasikan kepada hubungan kerjasama nampak
tidak menunjukkan perbedaan dan tidak ada yang berpengaruh
negatif terhadap semangat kerja karyawan. Hal ini
memungkinkan bahwa eksistensi pada karyawan sudah dalam
kondisi memadai (baik dalam hal imbalan-kesejahteraan,
jaminan baik kesehatan maupun hukum tentang eksistensi diri
dalam organisasi) sehingga apapun sistem yang mereka alami
tidak memberikan pengaruh yang berarti.
14 Saran a. Diharapkan untuk kedepannya, semoga ilmu pendidikan
dalam PAUD ini semakin berkembang dan lebih maju,
sehingga mampu meningPenerapan gaya apapun tentang
kepemimpinan dalam suatu organisasi perusahaan tidak akan
memiliki pengaruh negatif manakala eksistensi para karyawan
telah memiliki kesadaran akan tugas dan fungsinya yang
ditunjang oleh kecukupan imbalan yang memadai. Dengan kata
lain kecukupan imbalan dan jaminan kepastian hukum terhadap
karyawan, maka mereka tidak akan terpengaruh secara negarif
terhadap gaya kepemimpinan apaun yang diterapkan oleh
atasan atau manajemen.
b. Sehubungan dengan hal tersebut yang penting kini bukanlah
gaya Kepemimpinan tetapi bagaimana membentuk moralitas
kerja yang baik agar karyawan merasa sadar selalu akan tugas,
arti penting dirinya bagi organisasi, serta mencukupi secara
relatif kebutuhannya sesuai kemampuan perusahaan. katkan
kesejahteraan bagi umat Indonesia.

15 Referensi

-Jurnal Utama Alex S. Nitisemito A.S., 1982, Manajemen Personalia


(Manajemen Sumber Daya Manusia). Jakarta: Ghalia
Indonesia.

Zainun B., 1986, Manajemen dan Motivasi, Jakarta: Balai


Aksara.

Chaplin J.P., 1993, Dictionary of Psichology. Penerjemah:


Kartini Kartono, Jakarta: Pustaka Binaman Pressindo.

Matutita D.C., 1997, Manajemen Personalia. Jakarta: Rineka


Cipta.

Suradinata E., 1995, Psikologi Kepegawaian dan Peraturan


Pimpinan dalam Motivasi Kerja Bandung: Ramadhan.

Fiedler, 1967, A Theory of Leadership Effectiveness. New


York: Mc Graw Hill. Book Company dalam Rustandi A., 1992,
Gaya Kepemimpinan, Bandung: CV. Armico.

Nawawi H., 1990, Administrasi Personaia untuk Meningkatkan


Produktivitas Kerja, Jakarta: CV. Haji Masagung.

Fairchild H.P., 1960, Dictionary of Sociology, New Jersey:


Little field Adams dan Co. Paterson dalam Kartini Kartono,
1994, Psikologi Social untuk Manajemen, Perusahaan dan
Industri, Jakarta: Rajawali Press.

Pertamina, 1998, Establishment, Jakarta: Pertamina. ______,


1999, Peraturan Persahaan Bidang Sumber Daya Manusia
(Norma dan Kyarat Kerja). Jakarta: Pertamina.

Siagiaan S.P., 1984, Organisasi Kepemimpinan dan Perilaku


Administrasi. Jakarta: Gunung Agung.

Stogdill, 1974, Handbook of Leadership: A Survey of Theory


and research. New York Free Press dalam Kartini Kartono,
1994. Psikologi Sosial untuk Manajemen, Persahaan dan
Industri. Jakarta: Rajawali Press.

Hadi S., 1995, Metodologi Research, Jilid I Yogyakarta:


Gunung Agung.

-Jurnal Pembanding Danim, Sudarwan. 2004. Motivasi, Kepemimpinan dan


Efektivitas Kelompok. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Hamalik, Oemar. 2001. Pengembangan Sumber Daya Manusia


Manajemen Pelatihan Ketenagakerjaan: Pendekatan Terpadu.
Jakarta: Bumi Aksara

Hasibuan, Malayu S.P. 1996. Organisasi dan Motivasi. Jakarta:


Sinar Grafika Offset

Nitisemito, Alex S. 1996. Manajemen Personalia. Jakarta:


Ghalia Indonesia.

Rivai,Veithzal. 2007. Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi.


Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Anda mungkin juga menyukai