Anda di halaman 1dari 2

PEMBERIAN INFORMASI HAK DAN KEWAJIBAN

PASIEN

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


RUMAH SAKIT PKU
MUHAMMADIYAH BLORA 1.1/SPO-RM/RSPKU/III/2016 01 ½

Tanggal terbit Ditetapkan :


STANDART Direktur RS PKU Muhammadiyah Blora

PROSEDUR 20 maret 2016

OPERASIONAL dr. Arief Tajally Adhiatma, MH.Kes.


NIK : 030
PENGERTIAN Pemberian informasi kepada Pasien / keluarganya, supaya
mengetahui apa yang menjadi hak dan kewajibannya ,
serta tata tertib rumah sakit
TUJUAN Sebagai acuan bagi petugas untuk menyampaikan kepada
pasien / keluarganya tentang hak dan kewajibannya
sebagai pasien di RS PKU Muhammadiyah Blora.
KEBIJAKAN SK Direktur RS PKU Muhammadiyah Blora tentang
kebijakan umum

PROSEDUR PASIEN RAWAT JALAN


1. Pasien / keluarganya mendaftar di pendaftaran pasien
rawat jalan, sesuai dengan prosedur pendaftaran
2. Petugas pendaftaran mempersilahkan pasien /
keluarganya untuk mengambil leaflet ”hak dan
kewajiban pasien” dan dimohon untuk membacanya.
3. Petugas pendaftaran melaksanakan tugasnya dengan
prosedur pendaftaran
PASIEN RAWAT INAP
1. Pasien / keluarganya mendaftar di bagian pendaftaran
sesuai dengan prosedur pendaftaran pasien rawat inap

PEMBERIAN INFORMASI HAK DAN


KEWAJIBAN PASIEN
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :
RUMAH SAKIT PKU
MUHAMMADIYAH BLORA 1.1/SPO-RM/RSPKU/III/2016
01 2/2
2. Petugas pendaftaran pasien rawat inap memberikan
leaflet ”HAK DAN KEWAJIBAN PASIEN” kepada
pasien / keluarganya dan dimohon untuk membacanya
3. Petugas Pendaftaran memberikan informasi lainnya
sesuai prosedur pasien rawat inap ( informasi tarif
ruang rawat inap dan fasilitasnya / menjelaskan
GENERAL CONSENT, dll
4. Petugas pendaftaran menandatangani dan menuliskan
nama terang di formulir ” Pemberian Informasi Pasien
Rawat Inap ” pada kolom yang telah disediakan
5. Pasien / keluarganya dimohon menuliskan nama
terang dan menandatangani formulir ” Pemberian
Informasi Pasien Rawat Inap” dikolom yang telah
disediakan
6. Petugas mendokumentasikan formulir ” Pemberian
Informasi Pasien Rawat Inap ” di Berkas Rekam
Medik pasien.
UNIT TERKAIT Pendaftaran,

Anda mungkin juga menyukai