Anda di halaman 1dari 4

A.

Learning Activity
Kegiatan Alokasi
Langkah Pembelajaran
Pembelajaran Waktu
Kegiatan Fase 1 : Menyampaikan tujuan dan memotivasi 10 menit
siswa
Pendahuluan
1. Guru mengucapkan salam.
2. Guru menanyakan kabar siswa.
3. Guru meminta salah satu siswa untuk
memimpin doa sebelum memulai pelajaran.
4. Guru mengecek kehadiran siswa
5. Guru mereview pengetahuan siswa tentang
materi pada pertemuan sebelumnya mengenai
sistem periodik unsur.
6. Guru memberikan motivasi kepada siswa
mengenai garam dapur
Kalian tau garam dapur? Senyawa yang satu
ini pasti kalian sudah nggak asing lagi kan?
Garam yang tersusun dari unsur Na dan Cl
merupakan contoh senyawa ion yang hampir
setiap hari kita temui. Karakteristik unsur Na
merupakan logam sedangkan Cl ialah unsur
nonlogam. Bagaimana mereka bisa bercampur
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang harus dicapai siswa melalui power point.
Fase 2 : Menyajikan informasi 70 menit
1. Siswa memperhatikan dan mendengarkan
penyampaian guru mengenai ikatan ionik
secara garis besar
2. Siswa bertanya mengenai materi yang belum
dipahami dan siswa lain berpendapat untuk
menjawab pertanyaan dari teman maupun
Kegiatan Inti
guru
Fase 3 : Mengorganisasi siswa ke dalam
kelompok-kelompok belajar
Langkah 1. Penomoran
3. Guru membagi siswa kedalam kelompok
yang terdiri dari 3-4 siswa yang heterogen
4. Guru menjelaskan aturan permainan bahwa
setiap siswa diberikan nomor dalam bentuk
topi dengan identitas yang berbeda-beda (1,
2, 3, 4) untuk tiap kelompoknya. Selanjutnya
guru mengocok nomor undian, dimana nomor
yang keluar dari tiap kelompok dengan
nomor yang sama boleh mengangkat tangan
dan berhak menjawab pertanyaan. Kelompok
yang dapat menjawab pertanyaan dengan
benar akan diberi point/score. Diakhir
pembelajaran nanti kelompok yang mendapat
point terbanyak akan mendapatkan reward
dari guru.
5. Guru membagikan nomor topi.

Fase 4 : Membimbing kelompok bekerja dan


belajar
Langkah 2 : Mengajukan pertanyaan
6. Guru memberikan LKPD kepada setiap
kelompok untuk dikerjakan secara kooperatif
(setiap kelompok mendapatkan satu LKPD).
7. Guru mengintruksikan kepada siswa
untuk mengerjakan LKPD secara
kooperatif dengan kelompoknya.
8. Guru meminta siswa untuk berdiskusi
dengan kelompoknya dalam menjawab soal
di LKPD
Langkah 3 : Berfikir Bersama
9. Siswa berfikir bersama untuk menentukan
jawaban dan masing-masing anggota
menjelaskan kepada anggota lain sehingga
semua anggota mengetahui jawaban dari
masing-masing pertanyaan yang ada didalam
LKPD.
10. Siswa mengolah data yang diperoleh bersama
teman kelompoknya dengan bimbingan guru.
Fase 5 : Evaluasi
Langkah 4 : Menjawab
1. Guru meminta siswa untuk menjawab LKPD
dengan memanggil salah satu nomor siswa
melalui undian (Mengkomunikasikan).
2. Guru memberikan umpan balik dengan
mengarahkan dan menjelasakan untuk
menginformasikan jawaban dari siswa yang
dipanggil.
Fase 6 :Memberikan penghargaan
1. Guru memberikan penghargaan dengan
mengkategorikan masing-masing kelompok
sebagai kelompok super, kelompok hebat dan
kelompok baik berdasarkan skor total yang
diperoleh masing-masing kelompok.
Kegiatan 1. Siswa dan guru menyimpulkan materi secara 10 menit
Penutup keseluruhan.
2. Guru memberikan tugas kepada siswa yaitu
mempelajari mengenai materi selanjutnya
3. Guru membimbing siswa untuk berdoa.
4. Guru mengucapkan salam penutup.

Anda mungkin juga menyukai