Anda di halaman 1dari 3

Disusun oleh :

BIDNG ORGANISASI DAN KESEKRETARIATAN

KARANG TARUNA
KELURAHAN LANJAS
KABUPATEN BARITO UTARA
2019/2020
RANCANGAN DASAR PROGRAM KERJA DEPARTEMEN ORGANISASI DAN KESEKRETARIATAN

NO NAMA KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN PENANGGUNG JAWAB

1. Inventaris Barang a. Membuat list pengadaan barang inventaris 1. Sahrum


B. Merencanakan anggaran belanja barang inventaris 2. M. Alif Kurniawan
c. Pengadaan barang barang inventaris berupa
1) buku kas umum
2) buku agenda
3) buku kegiatan koordinator
4) buku notulen rapat
5) buku daftar hadir rapat
6) buku inventaris
7) kalender kegiatan
8) papan stuktur organisasi
d. Membuat list barang inventaris
e. Marking pada barang inventaris

2. Menyediakan lokasi Melakukan rapat mengenai anggaran dana, 1. Sahrum


sekretariat Karang Taruna lokasi dan lain-lain 2. Alpan
3. M. Al-Ghifary
3. Mengadakan forum-forum a. Membuat jadwal forum pertemuan pengurus 1. M. Alif Kurniawan
pertemuan pengurus dan setiap bulan 2. M. Al-Ghifary
anggota Karang Taruna b. Mengatur kegiatan, waktu dan tempat
pelaksaan forum pertemuan pengurus

4. Mengikuti pelatihan dan a. Mempersiapkan dan mengikutsertakan anggota 1. M. Al-Ghifary


forum komunikasi maupun pengurus organisasi dalam kegiatan 2. Alpan
pelatihan maupun forum komunikasi di tingkat
kecamatan, kabupaten, provinsi dan nasional
b. Merencanakan anggaran biaya dan kebutuhan
lain terkait kegiatan tersebut

5. Mengadakan kegiatan Mengadakan kegiatan Jambore yang bertujuan untuk 1. Sahrum


Jambore 1) mengenalkan keorganisasian Karang Taruna 2. Alpan
kepada pemuda/pemudi 3. M. Alif Kurniawan
2) memberikan pelatihan dan sosialisasi 4. M. Al-Ghifary
kepada pemuda/pemudi
3) sebagai acara penutup kegiatan tahunan program
kerja dan pembenahan hasil kerja
pengurus Karang Taruna

6. Mengadakan komunikasi mengadakan komunikasi dan konsultasi dengan 1. Sahrum


dan konsultasi pihak-pihak terkait dalam menyelenggarakan 2. Alpan
suatu kegiatan untuk kelancaran dan hasil yang
Memuaskan

Anda mungkin juga menyukai