Anda di halaman 1dari 2

KEJAKSAAN NEGERI JAKARTA PUSAT T-1

“UNTUK KEADILAN”

SURAT PERINTAH PENANGKAPAN


NOMOR : PRINT.KAP – 36/M.1.10/Fd.1/01/2010
KEPALA KEJAKSAAN NEGERI JAKARTA PUSAT*)

Dasar : 1. Pasal 284 ayat (2) jo Pasal 16 ayat (2) jo Pasal 17 Undang-Undang No. 8
Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana;
2. Pasal 11 Undang-Undang No.26 tahun 2000 tentang Pengadilan Hak Asasi
Manusia (khusus perkara pelanggaran HAM berat);
3. Undang-Undang No. 5 Tahun 1991 tentang Kejaksaan Republik Indonesia;
4. Undang-Undang No. 39 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana
Korupsi;
5. Peraturan Pemerintah No. 27 tahun 1983 tentang Pelaksanaan Kitab Undang-
Undang Hukum Acara Pidana;
6. KEPPRES No. 86 Tahun 1999 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja
Kejaksaan Republik Indonesia;
7. Surat Perintah Penyidikan Kepala Kejaksaan Negeri Jakarta Pusat No. :
PRINT.DIK – 32/M.1.10/Fd.1/01/2010 Tanggal 19 Januari 2019;
8. Ijin Presiden,Mendagri, Gubernur (bila anggota MPR/DPR,DPRD Tk.I,DPRD
Tk.II) **)

Pertimbangan : 1. Untuk kepentingan penyidikan dalam perkara tersangka Dr. Ega Almira, S.E.
M.B.A alias Mira binti Arga yang diduga keras melakukan tindak pidana Korupsi
Pasal 3 Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak
Pidana Korupsi perlu dilakukan penangkapan terhadapnya berdasarkan bukti
permulaan yang cukup.
2. Karena itu dianggap perlu untuk mengeluarkan Surat Perintah Penangkapan.

MEMERINTAHKAN :

Kepada : Jaksa Penyelidik :


Nama : Genta Nasution,S.H
Pangkat : Jaksa Muda
NIP : 198007212003051003
Pada Kejaksaaan : Kejaksaan Negeri Jakarta Pusat
untuk : 1. Melakukan penangkapan terhadap :
:
Nama lengkap : Dr. Ega Almira S.E., M.B.A alias
Ira binti Arga
Tempat lahir : Aceh
Umur/tanggal lahir : 42 Tahun/ 19 Januari 1968
Jenis kelamin : Perempuan
Kebangsaan/kewarganegaraan : Indonesia
Tempat tinggal : Jl. Letjen M.T. Haryono No.8, RT.
11/ RW. 5, Tebet Barat,
Kecamatan Tebet, Kota Jakarta
Selatan, Daerah Khusus Ibukota
Jakrta 15810

Agama : Islam
Pekerjaan *) : PNS (Ketua Dewan Komisioner
Lembaga Penjamin simpanan)
Pendidikan : Strata 3 Ilmu Ekonomi

2. Menghadapkan tersangka kepada Jaksa Penyelidik, di Kejaksaan Negeri


Jakarta Pusat
untuk dilakukan pemeriksaan terhadapnya
3. Membuat Berita Acara Penangkapan

Kepada : Ybs untuk dilaksanakan Dikeluarkan di : Jakarta


. Pada tanggal : 19 Januari 2010

KEPALA KEJAKSAAN NEGERI


JAKARTA PUSAT *)

(Dr.SYAUQI AQIEL,S.H.,M.H)
JAKSA UTAMA
NIP 195907141990051001

TEMBUSAN :
1. Yth, Jaksa Agung (bila tersangka orang asing)
2. Keluarga tersangka
3. …………………………..

*) Diisi Kejaksaan Tinggi/Negeri


**) Coret yang tidak perlu
***) Untuk perkara pelanggaran HAM yang berat pada kop kiri atas diganti dengan kata-kata :
“ Kejaksaan Agung Republik Indonesia Penyidik AD HOC pelanggaran HAM
yang berat” dan surat perintah penangkapan ditandatangani oleh Jaksa Agung Republik
Indonesia dan disebutkan juga dasar hukumannya yaitu pasal 11 Undang-undang No. 26
Tahun 2000 tentang Pengadilan HAM.

Anda mungkin juga menyukai