Anda di halaman 1dari 2

Independent sample T-Test

Independent sample T-Test adalah analisa yang digunakan untuk membandingkan ada
tidaknya perbedaan rata-rata (mean) antara dua kelompok yang berbeda atau independent.
Jadi tujuan metode statistik ini adalah membandingkan rata-rata dua grup yang tidak
berhubungan satu sama lain.
Sebagai contoh kita gunakan data dagangan di misalkan data tersebut adalah data dari
sebuah food court A kemudian ada pernyataan pengelola food court A jika omset
perdagangan makanan minuman di tempat tersebut mencapai Rp. 4. 000. 000,- kita uji
kebenaran pernyataan tersebut dengan independen sampel T-test.
Untuk menganalisa apakah rata-rata omset usaha makanan sama dengan usaha
minuman buka menu independen T-test di menu Analyze kemudian Compare Mean lalu
Independen T-test.

Kemudian memasukkan variabel omset kertas variabel(s) dan dagangan ke Grouping


variabel(s) seperti pada gambar diatas. Kemudian klik Define Group dan input Group 1 value
dan Group 2 value 2 lalu continue dan klik OK untuk mendapatkan hasilnya.

Hipotesis:
H0: Rata-rata omset pedagang makanan sama dengan pedagang minuman.
H1:Rata-rata omset pedagang makanan tidak sama dengan pedagang minuman.
Tingkat signifikan = 0,05
Hasil

Jika sig. ≤ 𝛼 maka H0 ditolak


Jika T-hitung t tabel maka hak nol ditolak
Table output menunjukkan sig = 0,068 lebih besar dari 𝛼 (0,05) dan T- hitung ≥ T-Tabel
1,89 lebih kecil dari T-Tabel = 2,048 (didapat dari membaca T tabel dengan nilai df = 28)
Kesimpulan:
H0 tidak ditolak artinya rata-rata omset pedagang makanan sama dengan berdagang minuman

Firlana, Firman. 2017. Analisa Mudah Dengan PSPP. Bogor: Spasi Media. Halaman : 37-39

Anda mungkin juga menyukai