Anda di halaman 1dari 3

Diagnosa

A. Pre Operatif

1. Gangguan persepsi sensori berhubungan dengan penglihatan

Setelah dilakukan tindakan keperawatan 3x24 jam maka gangguan persepsi sensori
berhubungan dengan penglihatan teratasi dengan kriteria hasil:

1. Penurunan persepsi sensori

Intervensi:

1. Kaji ketajaman penglihatan klien

2. Orientasikan klien terhadap ruang rawat

3. Berikan pencahayaan cukup

4. Letakkan alat ditempat yang tepat

2. Ansietas berhubungan dengan gangguan penglihatan

Setelah dilakukan tindakan keperawatan 3x24 jam maka ansietas berhubungan dengan
gangguan penglihatan akan teratasi dengan kriteria hasil:

1. Mengurangi Kecemasan

Intervensi:

1. Dengarkan Klien

2. Kaji untuk tanda verbal dan non verbal kecemasan

3. Berikan informasi faktual terkait diagnosis perawatan

4. Jelaskan semua prosedur termasuk sensasi yang dirasakan yang mungkin dialami pasien
selama prosedur

3. Resiko Jatuh berhubungan dengan gangguan penglihatan

Setelah dilakukan tindakan 3x24 jam diharapkan masalah resiko jatuh berhubungan dengan
gangguan penglihatan teratasi dengan kriteria hasil
1. Pasien mampu resiko jatuh dari skala 5 menjadi skala 1

Intervensi:

1. kaji ulang riwayat jatuh bersama pasien

2. Monitor kemampuan berpindah dari tempat tidur berkusi

3. Ajarkan anggots keluarga mengenai faktor resiko yang berkontribusi terhadap adanya
kejadian jatuh dan bagaimana jika jatuh untuk meminimalkan cidera

B. Intra Operatif

1. Resiko Infeksi berhubungan dengan prosedur invasif

Setelah dilakukan tindakan keperawatan 3x24 jam maka diharapkan masalah resiko infeksi
berhubungan dengan prosedur invasif teratasi dengan kriteria hasil:

1. Tidak terjadi infeksi pada pasien

Intervensi:

1. Pasien dapat mengenali tanda infeksi

2. Pasien dapat menjaga luka dan area luka tetap bersih

2. Kerusakan integritas jaringan berhubungn dengan proses pembedahan

Setelah dilakukan tindakan keperawatan 3x24 jam maka kerusakan integritas jaringan
berhubungan dengan proses pembedahan teratasi dengan kriteria hasil:

1. Klien dapat mempertahankan keutuhan kulit selama perawatan

2. Jaringan tampak menyatu

3. Kulit tidak lecet

4. Integritas kulit bebas dari luka tekan

Intervensi:

1. Hidrasi jaringan dapat terjaga

2. Pertahankan tempat tidur dalam keadaan bersih dan kering


C. Post Operatif

1. Nyeri akut berhubungan dengan agen cidera fisik

setelah dilakukan tindakan keperawatan 3x24 jam diharapkan masalah teratasi dengan kriteria
hasil

1. Nyeri berkurang dari skala 5 menjadi skala 3

2. Tanda tanda vital dalam batas normal

Intervensi:

1. Kaji skala nyeri secara komperhensif

2. Ajarkan pasien teknik relaksasi napas dalam

3. kolaborasi dengan dokter untuk pemberian obat analgetik

4. Anjurkan klien untuk tidak melakukan aktivitas yang menimbulkan nyeri

2. Kerusakan integritas jaringan berhubungan dengan proses pembedahan

Setelah dilakukan tindakan keperawatan 3x24 jam maka kerusakan integritas jaringan
berhubungan dengan proses pembedahan teratasi dengan kriteria hasil:

1. Klien dapat mempertahankan keutuhan kulit selama perawatan

2. Jaringan tampak menyatu

3. Kulit tidak lecet

4. Integritas kulit bebas dari luka tekan

Intervensi:

1. Hidrasi jaringan dapat terjaga

2. Pertahankan tempat tidur dalam keadaan bersih dan kering

Anda mungkin juga menyukai