Anda di halaman 1dari 4

Apa Yang Dimaksud Dengan Poster

Apa sih itu poster? Poster merupakan sebuah media yang digunakan untuk memberikan
informasi kepada masyarakat umum. Pada umumnya media poster terdiri dari tulisan,
gambar atau perpaduan antara keduanya. Untuk mendapatkan view dari masyarakat,
poster harus ditempatkan di tempat-tempat keramaian.
Baiklah mari kita lihat dahulu Gambar Contoh Poster ini.

Poster kebersihan

Contoh poster islami


Apa yang dimaksud dengan iklan? Pengertian Iklan adalah suatu bentuk informasi yang dilakukan oleh
seseorang, instansi/ lembaga, atau perusahaan, yang isinya berupa pesan yang menarik tentang sebuah
produk atau jasa yang ditujukan kepada khalayak. Maksud dan tujuan dibuatnya iklan adalah untuk
membujuk/ mendorong masyarakat sehingga menjadi tertarik menggunakan produk/ jasa yang ditawarkan.

Iklan layanan masyarakat rokok

Contoh Iklan Jasa


Pengertian Slogan Adalah
Sebenarnya, apa yang dimaksud dengan slogan? Secara umum, pengertian slogan adalah suatu motto
atau semboyan yang dibuat dalam rangkaian kata yang relatif singkat dan menarik, dimana tujuannya
untuk menyampaikan suatu informasi kepada khalayak.

Slogan pendidikan tentang belajar

Slogan islami

Anda mungkin juga menyukai