Anda di halaman 1dari 13

No.

Alat Medis Keterangan

Alat yang digunakan untuk memasang


infuse inilah disebut dengan infus set.
1.
Yaitu selang infus, jarum dan juga
pengatur tetesan.

Infus Set

Dalam bahasa medis benda ini


disebutbenang operasi. Benang ini terbuat
2. dari bahan khusus sehingga langsung
dapat berubah menjadi jaringan yang
menyatu dengan tubuh kita.
BenangOperasi (Catgut)

Mikropipet merupakan pipet yang


3. berfungsi untuk mengambil cairan
dengan jumlah mikro atau sangat kecil.

Mikropipet

Alat ini berfungsi untuk kejut jantung.


Yaitu memberikan stimulus energi listrik
ketika jantung dalam kondisi tidak
4. normal (fibrilasi ventrikel). Dengan
sengatan listrik defibrillator jantung akan
terkejut dan memulai detaknya secara
normal.
Defibrillator

Surgical Blade dalam bahasa kita adalah


5.
pisau operasi digunakan untuk membuat
sayatan kecil di kulit dan otot.

Surgical Blade
Spuit atau syringe ini digunakan untuk
6. memasukkan cairan obat ke dalam tubuh
melalui pembuluh darah (intra vena).

Spuit (Syringe Disposable)

Steril Pouch merupakanwadah atau


bungkus alat–alat medis yang telah
dilakukan sterilisasi ataupun yang akan
7. disterilkan terutama dalam sterilisasi uap
panas dengan Autoclave. Material atau
bahan steril pouch ini terbuat dari plastik
yang tahan panas.
Steril Pouch

Multicheck atau alat cek darah portable


berfungsi untuk cek kadar glukosa, asam
8. urat, kolesterol danada juga yang
dilengkapi dengan uji kadar gb
(hemoglobin)

Multicheck (Alat Cek Darah


Portable)
Fungsi alat kesehatan yang satu ini
adalah untuk buang air kecil pasien di
rumah sakit agar tidak berulang kali
9. berjalan ke toilet. Foley Catheter
biasanya dihubungkan dengan kantong
urin untuk menampung jumlah urin yang
keluar.
Foley Catheter (Kateter)
Ultrasound Gel adalah sejenis gel yang
secara khusus digunakan untuk
penggunaan alat USG. Gel digunakan
10. untuk melumuri probe USG saat
ditempelkan pada kulit. Hal ini dilakukan
agar pantulan dan tangkapan gelombang
suara lebih maksimal dan jernih.
Ultrasound Gel
Centrifuge digunakan sebagai penunjang
laboratorium medis untuk membuat
11.
serum darah pada pengukuran unsur–
unsur kimia darah.

Centrifuge

Alat ini berfungsi untuk mengukur


volume udara yang masuk, keluar dan
12. tersisapadaparu-
paruuntukmenentukanadatidaknyaganggu
anpernapasanpadaseseorang.

Spirometer
Tensimeter merupakan satu alat kesehatan
yang berfungsi untuk mengukur tekanan
darah.

13.

Tensimeter

Termometer merupakan alat pengukur


suhu.

14.

Termometer
Stetoskop berfungsi untuk melakukan
pemeriksaan akustik (suara) yang ada di
dalam tubuh manusia seperti tarikan
napas, detak jantung, pergerakan usus dan
lambung dan pemeriksaan lainnya.

15.

Steteskop
Yuaitu sebuah lampu yang memancarkan
cahaya biru yang berfungsi untuk
membantu memecah bilirubin yang ada
pada tubuh si bayi. Bayi prematur
terkadang mengalami kondisi tubuhnya
menjadi berwarna kuning (ikterus), yang
disebabkan karena kadar bilirubin dalam
tubuhnya terlalu berlebihan.
16.

Lampu fototerapi
berfungsi untuk mencitrakan organ dalam
tubuh manusia. Tidak hanya melihat janin
dalam rahim, alat ini juga berfungsi untuk
pemeriksaan organ dalam seperti jantung,
liver, ginjal, lambung, usus dan lain
sebagainya. USG bekerja dengan
17.
memanfaatkan gelombang suara ultra
(frekuensi tinggi) seperti sonar pada

Ultrasonografi kelelawar.
Mesin Anestesi adalah satu alat
penghilang kesadaran pada saat proses
pembedahan. Alat ini merupakan
gabungan dari beberapa alat medis yang
terpadu sehingga dapat berfungsi dengan
baik dalam proses pembiusan dan kontrol
18.
kesadaran pasien pada saat menjalani
operasi.
Mesin anastesi
Yaitu sebuah peralatan kedokteran gigi
yang berfungsi sebagai penunjang dalam
proses pemeriksaan kesehatan gigi dan
mulut di rumah sakit.

19.

Dental instrumen

Berfungsi untuk meregulasikan atau


mengatur laju aliran oksigen dari tabung
ke hidung pasien.

20.

Regulator oksigen
Fungsi alat ini jelas yaitu sebagai alat
bantu mendengar bagi orang yang
kemampuan mendengarnya sudah
terganggu.

21.

Hearing aid (alat bantu


dengar)
Desinfectan berfungsi untuk
membersihkan tangan dan juga
membersihkan alat — alat medis dari
kotoran fisik sebelum masuk dalam alat

22. sterilisator.

Desinfektan
Lampu yang bisa memancarkan
gelombang infra merah ini berfungsi
sebagai alat terapi. Infra merah berbeda
dengan cahaya yang keluar dari lampu
periksa atau operasi sekalipun. Infra

23. merah memiliki energi yang lebih tinggi


sehingga ketika anda terkena radiasinya
tubuh kita akan terasa hangat.

Lampu infra merah


Gunting jaringan (bedah) berfungsi untuk
menggunting bagian-bagian alat tubuh
yang akan diamati seperti jantung, usus,
pembuluh darah dan sebagainya.

24.
Gunting Jaringan

Speculum berfungsi untuk membuka


vagina sehingga pemeriksa dapat melihat
bagian dalam vagina yang akan diperiksa.

25.
Speculum
Pispot (Urinal) berfungsi untuk
mempermudah orang yang sakit untuk
buang air kecil.

26.
Pispot
Garputala adalah alat medis yang
berfungsi untuk mengetahui tingkat
pendengaran pada pasien.

27.
Garputala
X-Ray berfungsi untuk mencitrakan
struktur bagian dalam tubuh pasien tanpa
harus melakukan operasi dan mendeteksi
ada tidaknya penyakit dalam tubuh.
28.
X-Ray
Kruk adalah alat bantu jalan yang
berfungsi untuk menopang keseimbangan
dan mengurangi beban berat badan saat
29. berjalan.

Kruk
Nebulizer alat kesehatan yang berfungsi
untuk mengubah bentuk obat cair
menjadi uap atau aerosol agar lebih
mudah dihirup dan langsung masuk ke
30.
dalam sistem pernapasan.

Nebulizer
Tabung oksigen adalah kebutuhan medis
untuk menyimpan atau menampung
oksigen murni untuk kebutuhan
penanganan pasien.

31.

Tabung Oksigen
Ambubag adalah alat kesehatan yang
digunakan sebagai alat emergency untuk
bantuan pernapasan, yang berdimensi
kecil dan ringan sehingga dapat
32.
membantu memberikan nafas buatan
dengan cara memompa secara manual.

Ambubag
Elektrokardiograf adalah alat kesehatan
yang berfungsi untuk merekam aktivitas
elektrik jantung menggunakan elektroda
33.
yang dipasang pada tubuh pasien.

Elektrokardiograf
Spirometer adalah alat kesehatan yang
berfungsi untuk mengukur aliran udara
yang masuk dan keluar dalam paru-paru
34. yang ditampilkan dalam bentuk grafik
volume per satuan waktu.

Spirometer
Mikropipet adalah alat yang digunakan
untui mengambil cairan dalam jumlah
mikro atau sangat kecil.
35.

Mikropipet
Audiometer adalah alat kesehatan yang
berfungsi untuk menguji tingkat
pendengaran dan mengukur ketajaman
pendengaran manusia.
36.

Audiometer
Multicheck adalah alat yang berfungsi
sebagai diagnosa untuk mengukur kadar
gula darah, asam urat, hemoglobin, dan

37. kolestrol.

Multicheck
Urine analyzer adalah alat kesehatan semi
otomatis untuk pengecekan urine dengan
hasil yang lebih akurat. Pemeriksaan
38.
urine dilakukan di luar tubuh dengan
menganalisis hasil dari test strip.
Urine Analyzer
Sentrifus merupakan alat yang biasanya
digunakan untuk memisahkan cairan serta
padatan yang dilakukan dengan cara
39. diputar dalam kecepatan tertentu dimana
dijalankan oleh rotor.

Sentrifus
Blood gas analyzer merupakan alat yang
digunakan dalam mengukur tekanan
parsial gas yang terdapat dalam darah,
40. mengukur pH, dan mengukur elektrolit
yang terdapat pada tubuh seperti natrium,
potassium, klorid serta zat kapur.
Blood Gas Analyzer
Rapid test merupakan alat yang
digunakan untuk menjalankan diagnosa
41.
suatu penyakit atau keadaan seseorang
dengan cepat.
Rapid test
Hematology analyzer merupakan alat
yang digunakan untuk mengukur dan
memeriksa sel darah dengan lengkap
secara otomatis berdasar impendasi
berkas cahaya atau aliran listrik. Alat ini
42.
dapat membantu dalam mendiagnosis
penyakit yang mungkin diderita pasien
seperti diabetes, kanker dan lain
sebagainya.
Hematology analyzer
Pulse oximeter adalah alat kesehatan
yang berfungsi untuk mengukur kadar
oksigen (kepekatan oksigen) dalam
darah. Penggunaannya tanpa
43. memasukkan alat apapun ke dalam tubuh,
yaitu dengan cara menjepit ujung jari
pasien.

Pulse Oximeter
Suction pump adalah alat kesehatan yang
digunakan untuk menghisap atau
menyedot cairan yang tidak dibutuhkan
44. oleh tubuh manusia, seperti lendir, darah,
dll.

Suction Pump
ESU atau electrosurgical unit atau alat
bedah elektrik adalah alat kesehatan yang
berfungsi untuk melakukan pembedahan
45.
pada bagian tubuh pasien dengan
memanfaatkan arus listrik frekwensi
tinggi.
ESU (Electrosurgical Unit)
Blood warmer atau alat penghangat darah
adalah alat kesehatan yang berfungsi
untuk menghangatkan atau memanaskan

46. darah hingga mencapai suhu yang sesuai


dengan suhu internal manusia sebelum
dilakukan transfuse, untuk mencegah
hiportemia
Blood Warmer
Hemodialysis unit merupakan
seperangkat alat kesehatan yang
berfungsi dalam kegiatan cuci darah,
yaitu memurnikan darah dengan cara

47. menyaring darah untuk menghilangkan


kelebihan air dan membuang produk-
produk sisa metabolisme ketika ginjal
rusak maupun tidak berfungsi secara
Hemodialysis Unit normal.
Blood lancet adalah jarum steril sekali
pakai yang berfungsi untuk mengambil
sampel darah dengan cara menusukkan
48.
pada ujung jari.

Blood Lancet
Lancing device adalah alat bantu untuk
pengambilan sampel darah, yang
diperlukan sebagai penunjang untuk cek
kadar gula, kolesterol, asam urat dalam
49. darah. Pemakaian lancing device
bersamaan dengan blood lancet atau
jarum dengan berbagai ukuran (umumnya
ukuran jarum 28G).
Lancing Device
Urine bag adalah alat kesehatan yang
digunakan untuk menampung air seni
(urine) pasien yang terhubung dengan
Foley Catheter.

50.

Urine Bag (Kantong Urine)

Anda mungkin juga menyukai