Anda di halaman 1dari 7

Cara Menghilangkan Virus di Laptop

Lalu bagaimana langkah untuk menghilangkan virus yang telah


bersarang di dalam perangkat? Simak keterangan dibawah ini.

1. Gunakan Command Prompt

Menggunakan Command Prompt menjadi salah satu alternatif karena


anda tidak perlu menggunakan aplikasi anti virus sebelumnya.
Perhatikan cara dibawah ini agar tidak terjadi kekeliruan saat
mengaplikasikan cara tersebut.

 Pertama, klik Start dan ketik cmd. Jika sudah, klik kanan untuk
menjalankan sebagai administrator. Jadi, Run as

administrator.
 Misalkan, yang akan anda tuju adalah drive D, maka ketik dir D:
attrib -s -h /s /d . dan tekan enter. Jika anda ingin
memeriksa drive selain D, maka tinggal ganti saja huruf D dengan
lokasi drive yang akan anda
periksa.

 Setelah itu, maka command prompt akan


mengeksplorasi drive yang dipilih dan memuat semua file
pada drive tersebut.

 Kemudian, cari file yang menurut anda asing dengan format .EXE,
yang dimana anda tidak pernah menginstall sebelumnya, hapus
melalui command
prompt ini.

 Jika tidak dapat dihapus, anda dapat search melalui Run, dan
hapus file tersebut. Anda juga dapat menggunakan REGEDIT
dengan cara Start > Run > Regedit > Edit > Find > masukkan
nama file virus yang anda temukan di command prompt, dan
hapus semua registry yang ada, termasuk folder
sekalipun.

2. Matikan Layanan Mencurigakan Melalui Task Manager


Selanjutnya, anda dapat mengecek adanya virus menggunakan task
manager, hal ini juga tidak menggunakan aplikasi anti virus sebelumnya.
Simak cara penggunaannya berikut.

 Pertama, buka task manager dengan menekan CTRL + SHIFT +


ESCAPE. Lihat, jika terdapat layanan yang mencurigakan, segera

matikan!
 Kemudian,
jalankan MSConfig.

 Langkah berikutnya, setelah masuk System Configuration,


masuklah ke opsi Service. Anda diharuskan menghapus semua
kolom centang yang mencurigakan. Misal, yang tidak pernah anda
install namun terdapat pada pilihan
tersebut.

 Setelah itu, masuk ke Startup. Di sini anda akan melihat file yang
menurut anda mencurigakan. Tandai file yang
mencurigakan.

 Sekarang, buka command prompt, kemudian cari file dengan


nama yang mencurigakan. Hapus file tersebut melalui CMD, sama
seperti cara pertama.

Anda mungkin juga menyukai