Anda di halaman 1dari 4

ORIENTASI PEGAWAI BARU

RUMAH SAKIT UMUM No. Dokumen


No. Revisi Halaman
KELAS D KOTA PALANGKA No.444/25/K.2-
0 1/2
RAYA KKS/RSU-D/XI/2018

Ditetapkan
Direktur
Standar Prosedur TanggalTerbit
RSU Kelas D Kota Palangka Raya
Operasional 12 November 2018

dr. ABRAM SIDI WINASIS


NIP. 19760824 200801 1 022

Pengertian Orientasi adalah proses pengenalan Rumah Sakit yang


merupakan informasi dasar yang harus diketahui oleh setiap
Pegawai Baru yang akan bekerja di Rumah Sakit Umum Kelas
D Kota Palangka Raya.
Tujuan Menyiapkan SDM Rumah Sakit yang dapat melakukan
kegiatannya dengan prinsip aman dan dapat bekerja berdasarkan
kompetensi yang dibutuhkan.
Kebijakan Keputusan direktur RSU Kelas D Kota Palangka Raya No.
444/24/K.1-KKS/RSU-D/XI/2018 tentang Orientasi Pegawai Baru
RSU Kelas D Kota Palangka Raya.
Prosedur 1. Yang diwajibkan mengikuti Orientasi adalah pegawai
baru RSU Kelas D Kota Palanga Raya.
Penyelesaian Orientasi terdiri dari beberapa tahap yaitu :
Tahap 1 : Orientasi Umum
Tahap 2 : Orientasi Khusus di unit kerja/layanan
a. Orintasi Umum dengan dengan Materi :
-
Profile Rumah Sakit
-
PPI (Pengginaan APD dan Cui tangan)
-
K3 RS (Penggunaan APAR)
-
Jenis-Jenis Pelayanan
-
Tata tertib serta hak dan kewajiban Pegawai
-
Pengenalan Pejabat di Lingkungan Rumah Sakit
Umum Kelas D Kota Palangka Raya.
b. Orientasi Khusus dengan materi :
Pegawai baru akan mendapatkan informasi dan
bimbingan berkaitan dengan tempat kerja yang
bersangkutan khususnya mengenai kompetensi yang
harus dimilikinya di tempat kerja tersebut.
- Orientasi lingkungan unit kerja/unit layanan.
ORIENTASI PEGAWAI BARU

RUMAH SAKIT UMUM No. Dokumen


No. Revisi Halaman
KELAS D KOTA PALANGKA No.444/25/K.2-
0 2/2
RAYA KKS/RSU-D/XI/2018

Ditetapkan
Direktur
Standar Prosedur TanggalTerbit
RSU Kelas D Kota Palangka Raya
Operasional 12 November 2018

dr. ABRAM SIDI WINASIS


NIP. 19760824 200801 1 022

Unit Terkait - Ka. Subbag Tata Usaha Beserta Staf


- Kasi Pelayanan dan Penunjang Medik
- Kasi Keperawatan dan Kebidanan
- Kepala Instalasi
- Sseluruh pegawai baru
PEMERINTAH KOTA PALANGKA RAYA
RUMAH SAKIT UMUM KELAS D
KOTA PALANGKA RAYA
Jl. Mahir Mahar Km. 18,5 Telp (0536) 3246101 Kalampangan 73114
Email.rsupalangkaraya@gmail.com

KEPUTUSAN DIREKTUR RSU KELAS D KOTA PALANGKA RAYA


NOMOR : 444/24/K.1-KKS/RSU-D/XI/2018

TENTANG :

ORIENTASI PEGAWAI BARU


RUMAH SAKIT UMUM KELAS D KOTA PALANGKA RAYA

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM KELAS D KOTA PALANGKA RAYA

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit Umum
Kelas D Kota Palangka Raya, Khususnya dalam pengelolaan sumber daya
manusia maka diperlukan kebijakan orientasi pegawai di RSU Kelas D
Kota Palangka Raya.
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksudkan dalam huruf
(a), perlu ditetapkan dengan Keputusan Direktur RSU Kelas D Kota
Palangka Raya.

Menetapkan : 1. Undang-Undang Kesehatan Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan.
2. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 009 tentang Rumah Sakit.
3. Keputusan menteri kesehatan republik indonesia nomor
1333/Menkes/SK/XII/1999 tentang Standar Pelayanan Rumah Sakit.
4. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 1045/MENKES/PER/XI/2006
tentang Panduan Organisasi di lingkungan departemen Kesehatan.

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSU KELAS D KOTA PALANGKA RAYA
TENTANG ORIENTASI PEGAWAI BARU RUMAH SAKIT UMUM KELAS
D KOTA PALANGKA RAYA.

KESATU : Kebijakan Orientasi Pegawai Rumah Sakit Umum Kelas D Kota


Palangka Raya

KEDUA : Pegawai Rumah Sakit menetapkan Kebijakan Orientasi Pegawai


sesuai lampiran dalam keputusan ini.

KETIGA : Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Kelas D Kota Palangka


Raya ini berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan tanggal : Palangka Raya


Pada tanggal : 12 November 2018
DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM KELAS D
KOTA PALANGKA RAYA

dr. ABRAM SIDI WINASIS


NIP. 19760824 200801 1 022

Anda mungkin juga menyukai